PELAKSANAAN BUDAYA ISLAMI 1. Berdoa Setiap Memulai dan Mengakhiri Kegiatan a. Baca Doa
b. Baca Quran di Awal Pembelajaran
2. Santun Dalam Berbicara Dan Berperilaku (Bersalaman waktu Bertemu)
3. Berpakaian Sopan Sesuai Dengan Aturan Sekolah
4. Mengucapkan Salam Saat Masuk Kelas
5. Melaksanakan Kegaiatan Ibadah (Shalat Dhuha, Zuhur Berjamaah) a. Shalat Dhuha
b. Shalat Zuhur Berjamaah
6. Perayaan Hari Besar Islam (Pasantren Kilat, Quban) a. Peringatan Maulid
b. Pasantren Kilat
c. Qurban
7. Menumbuhkan Sikap Saling Menolong, Berempati (Tabung Amal)
8. Antri saat bergantian memakai Fasilitas sekolah dan lain-lain
9. Baca Quran Setiap Pagi Jumat