1. Fault Scarp : sebuah lereng yang curam yang terbentuk akibat sesar dan menggusur tanah di permukaan (Thonburry) 2. Terminal Facet : sudut kemiringan lereng terhadap gores garis bidang sesar (Thonburry)
3. Lift Valley 4. Depressional Pond
5. Fault Lake : danau yang terbentuk akibat sesar mendatar dimana hangingwall dan footwall saling menjauhi dan membentuk sebuah cekungan (Andrew S. Goudie – Encyclopedia of Geomorphology) 6. Saddle : daerah rendahan yang berada diantara bukit dan gunung (mountain pass) (Andrew S. Goudie – Encyclopedia of Geomorphology)
7. Lateral Fault Valley : lembah hasil pensesaran yang mengikuti arah strike (strike slip fault) (P.S Saklani – Glossary of Structural Geology) 8. Shattered Ridge : bagian dari punggungan berelief kasar karena adanya hancuran dari batuan yang bersifat brittle (P.S Saklani – Glossary of Structural Geology)
9. Displacement of Terrace Scarp 10.Wind Gap : lembah kering dan sempit diantara gunung atau punggungan bukit (Andrew S. Goudie – Encyclopedia of Geomorphology)
11.Beheaded River : aliran sungai yang terpotong oleh morfologi renggang (Andrew S. Goudie – Encyclopedia of Geomorphology)
12.Fault Scarplet
13.Fault Line Scarp : gores garis yang dihasilkan karena sesar yang terdapat pada bidang sesar itu sendiri (Thonburry) 14.Reversed Fault Scarplet : sebuah lereng yang curam yang terbentuk akibat sesar naik (brittle (P.S Saklani – Glossary of Structural Geology) 15.Pressured Ridge