Draft Sop Pasien Rawat Inap.docx

  • Uploaded by: Tantiana budiarti
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Draft Sop Pasien Rawat Inap.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 246
  • Pages: 2
Draft SOP Pasien Rawat Inap

1. Pasien Masuk a. Sebelum pasien dilakukan tindakan pemasangan infus dan terapi, keluarga pasien mengisi Formulir Informed Consent terlebih dahulu. b. Formulir Informed Concent sudah di tanda tangani, petugas menyampaikan Persyaratan Administrasi, khususnya untuk BPJS persyaratan harus segera dilengkapi maksimal 1 x 24 jam. c. Petugas melakukan pemasangan infus dan tatalaksana lainnya yang perlu di lakukan di UGD. d. Petugas menghubungi Petugas CS untuk mempersiapkan kamar. e. Petugas menghubungi petugas dapur untuk mempersiapkan makanan sesuai dengan diet anjuran Dokter. f. Petugas CS merapikan dan mempersiapkan kamar yang akan digunakan disesuaikan dengan jenis kelaminnya. g. Petugas CS memastikan kembali barang – barang yang disiapakan sudah sesuai inventaris ruangan. h. Petugas CS menghubungi petugas UGD bahwa kamar sudah siap digunakan. i.

Petugas UGD memindahkan pasien ke ruangan perawatan.

2. Pasien Keluar a. Petugas menyiapkan obat – obatan untuk di rumah dan surat kontrol. b. Petugas mengecek kembali dokumen administrasi (untuk pasien BPJS), membuat perincian keuangan dan menghitung biaya total perawatan (untuk pasien Umum). c. Petugas melakukan pelepasan infus dan gelang tangan pasien. d. Saat keluarga pasien meyelesaikan administrasi, pasien dan keluarga boleh meninggalkan ruang perawatan dan mengambil obat serta kartu kontrol di ruang nurse station. e. Petugas menghubungi Petugas CS untuk memastikan kelengkapan inventaris ruangan dan tidak ada barang – barang berharga pasien yang tertinggal. f. Setelah selesai dilakukan pengecekan oleh petugas CS, pasien dan keluarganya boleh meninggalkan lingkungan Puskesmas. g. Petugas menghubungi petugas dapur untuk memberitahukan bahwa pasien yang bersangkutan sudah dipulangkan.

Related Documents


More Documents from "kibah SAF"