Data Situasi Wilayah Terpilih Terkait Kasus Aborsi Desa Citeureup.docx

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Data Situasi Wilayah Terpilih Terkait Kasus Aborsi Desa Citeureup.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 503
  • Pages: 3
DATA SITUASI WILAYAH TERPILIH TERKAIT KASUS ABORSI DESA CITEUREUP

A. SITUASI DAN KONDISI LINGKUNGAN KAB/KOTA + DESA TERPILIH (mohon diingat dan deskripsikan situasi dan kondisi desa, desa tetangga, kebiasaan warga, pekerjaan suami+WUS)

RT/RW : 3/6 Kondisi lingkungan Rt 3/6, ini sudah termasuk yang baik dalam PHBSnya karena sebagian besar sudah memiliki kamar mandi di dalam rumahnya masingmasing,

meskipun

ada

beberapa

yang

masih

menggunakan

alirain

air

sungai/kali untuk melakukan BAB, meskipun sudah memiliki kamar mandi di dalm rumahnya, karena faktor kebiasaan dan “rasanya berbeda” menurut mereka. Rata-rata pkerjaan suami dan WUS yang bekerja oada Rt ini adalah pekerja pabrik, yang bekerja sift-siftan. RT/RW : 1/2 Kondisi Lingkungan Rt 1/2 , termasuk yang terpadat diantara 3 rt terpilih karena banyaknya pendatang, dan dekatnya wilayah ini dengan wilayah pabrik tempe, sehingga terdapat kontrakan dimana-mana, bahkan dalam gang kecil, yang kami kira tidak ada tempat tinggal lagi, masih terdapat kotrakan. Untuk PHBSnya masih sedikit kurang terlihat lingkungan yang padat sebagian pencahayaan kurang. Untuk WUSnya pun rata-rata bekrja dipabrik jadi sulit untuk ditemui pada hari kerja umumnya, sehingga kami harus menyesuaikan waktu wawancara kami. RT/RW : 1/5 Kondisi Lingkungan Rt 1/5, merupakan wilayah pada penduduk ke-2 diantara 3 rt terpilih, karena banyak pendatang dan banyaknya kontrakan yang berada di wilayah tersebut, rata-rata pekerjaan suami dan WUSnya pun bekerja di pabrik atau membuka usaha kecil-kecil di rumahnya. Wilayahnya dibatasi oelh kali dan Sawah. Untuk Respondennya agak sulit ditemu karena banyak yang kerja dan memiliki jadwal Sift.

B. INFORMASI TAMBAHAN YANG SEMPAT DIKETAHUI ATAU DIINFOKAN OLEH WARGA, DLL (TERKAIT TEMPAT ABORSI ATAU TEMPAT YANG DIDUGA DIJADIKAN HAL TSB) Untuk

wilayah

Desa

Citereup

rata-rata

masyarakat

menentang

terjadi/

dilakukannya Aborsi dan sebagian masyarakat pun tidak mengetahui dimana biasanya kehamilan.

dilakukan

/

tempat

yang

menyediakan

layanan

pengakhiran

C. KARAKTER RESPONDEN TERPILIH YANG DIWAWANCARA DI RT TERPILIH SECARA UMUM (mohon diingat dan deskripsikan kondisi responden secara umum saat diwawancara,terutama saat ditanyakan mengenai aborsi, confidante, kekerasan)



RT/RW : 3/6 Responden untuk wilayah RT ini, merupakan responden teramah dan mudah di wawancara, karena rata-rata responden tinggal di rumah dan jarang yang bekerja di luar lingkungan rumah. Ketika ditanayakan hal-hal terkait, pengakhiran kehamilan dan KDRT pun warga wilayah rt 3/6 ini masih bercerita apa adanya tanpa ragu.



RT/RW : 1/2 Kondisi responden untuk wilayah rt ½ ini yag paling sulit ditemui, karena sebagian besar bekerja di pabrik dan jarang yang ad di rumah, maka dari itu harus ebrulang kali datang ke wilayah rt ½ ini, untuk ketika ditanyan hal-hal terkait KDRT dan pengakhiran kehamilan warganya masih bisa di ajak bicara dan akhirnya bercerita apa adanya tanpa ragu, tetapi mungkin ada beberapa responden yang pernah mengalaminya sehingga ketika ditanyakan agak sedikit ragu dan takut, tetapi kemudian setelah dibujuk dan di ajak berbicara akhirnya respondennya mau bercerita apa adanya.



RT/RW : 1/5 Kondisi responden untuk wilayah rt 1/5, ini sebagian mudah di temui, tetapi sebagian lagi sulit di temui karena bekerja, untuk wilayah ini warganya tidak teralu suka ditemui apabila sudah melewati maghrib. Untuk ketika ditanya mengenai KDRT dan Pengakhiran kehamilan merekapun bercerita apadanya tanpa ragu.

Related Documents