Business Plans Clicksid

  • Uploaded by: Sadewa
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Business Plans Clicksid as PDF for free.

More details

  • Words: 764
  • Pages: 5
ClickSID Design Studio

BUSINESS PLAN (1st redaction)

ClickSID Design Studio didirikan dengan tujuan untuk memberikan solusi yang bijaksana untuk klien kami. Zaman sekarang semakin banyak perusahaan baru yang berkembang dan juga semakin banyak produk-produk yang beredar di masyarakat. Dengan adanya competitor tentunya sulit untuk menjual product hanya bergantung kepada kepercayaan pada masyarakat untuk memilih produk atau jasa kita. Terkadang banyak perusahaan–perusahaan yang memasarkan atau membuat identitas perusahaannya hanya berdasar trend design masa kini. Kami hadir untuk membantu memberikan solusi yang bijaksana, dimana kami tidak hanya mengedepankan trend masa kini, tapi juga memikirkan apa yang tepat untuk identitas perusahaan atau produk tersebut, karena tidak semua perusahaan atau produk, cocok dengan trend yang ada.

ClickSID Design Studio mampu mendampingi anda mengolah strategi pemasaran yang ada menjadi lebih baik, membantu anda untuk menciptakan sebuah strategi pemasaran yang kreatif, mencapai target dan tentunya meningkatkan efektifitas dan penjualan. Sebuah strategi pemasaran yang matang yang dikemas dengan menarik tentunya akan menarik perhatian pasar.

1. BUSINESS CONCEPT

Tujuan : Menawarkan solusi yang bijaksana dalam bidang design kepada klien – klien.

Keuntungan : v Didukung oleh orang-orang yang ahli dalam bidangnya dan mengerti kondisi dan situasi pasar v Efisiensi waktu dan biaya v Mampu menggapai pasar dengan lebih kreatif dan menarik v Membuat sebuah perusahaan mempunyai sebuah ciri khas dibandingkan dengan kompetitor v Memanfaatkan teknologi untuk membantu tugas-tugas harian v Menawarkan sesuatu yang lebih dibandingkan dengan kompetitor v Mengemas jasa/produk yang ada menjadi lebih baik dan atraktif v Memberi konsumen servis yang lebih baik

2009 © ClickSID Design Studio, 2009 This document contains confidential information that is not to be copied, used or made public, in full or in part for any purposes, without explicit written permission of ClickSID Design Studio

2

Target : v Perusahaan jasa v Perusahaan retail v Fast Food Industry v Factories v dll

2. PRODUCTS & SERVICES •



Graphic Design

Multimedia Design

Ø Corporate Identity

Ø Web Design

Ø Company Profile

Ø Website Icon

Ø Print Collateral

Ø CD Interactive

Ø Packaging Design

Ø Video Profile

Ø Print Advertising

Ø Motion Graphic

Ø T-Shirt

Ø more

Ø Illustration

3. STRATEGI PEMASARAN ClickSID DESIGN STUDIO •

Approach prospective customers over the phone. Biasa disebut telemarketing, pendekatan dengan tujuan penjualan atau presentasi melalui telephone.



Approach prospective customers in person (door to door). Mendatangi langsung tempat klien prospektus dengan tujuan berdiskusi mengenai tindakan yang dapat dilakukan ClickSID Design Studio untuk membuat klien menjadi lebih baik dari situasi yang ada dan mempresentasikan keunggulan dan jasa yang ditawarkan oleh ClickSID Design Studio

2009 © ClickSID Design Studio, 2009 This document contains confidential information that is not to be copied, used or made public, in full or in part for any purposes, without explicit written permission of ClickSID Design Studio

3



Educate customer with a marketing brochure. Mengedukasi klien mengenai pentingnya jasa advertising dan marketing komunikasi visual melalui brosur atau sejenisnya



Build company image with a well designed letterhead, business card, etc Menciptakan image ClickSID Design Studio sebagai sebuah perusahaan yang mapan, dapat dipercaya dan ahli dalam bidangnya



Explore ways to share advertising cost using cooperative advertising. Menarik perusahaan sejenis ataupun bersinggungan untuk membuat promosi bersama



Look for prospective customer in magazine, company database and newspaper. Mencari calon klien prospektus melalui segala macam sarana yang ada.

4. MARKET RESEARCH

Company and industry Retail Business Entertainment Etc

2009 © ClickSID Design Studio, 2009 This document contains confidential information that is not to be copied, used or made public, in full or in part for any purposes, without explicit written permission of ClickSID Design Studio

4

5. INVESTMENT ALLOCATION

No.

Fixed Assets

Qty

Harga

Total

1

PC for Graphic

1

4,000,000

4,000,000

2

RAM 512 DDR 1 Kingston

1

250,000

250,000

3

Printer 3 in 1

1

800,000

800,000

4

Modem Smart

1

1,000,000

1,000,000

5

Modem Speedy

1

350,000

350,000

6

Registrasi Speedy

1

75,000

75,000

7

Telepon Esia

1

250,000

250,000

8

Cetak Kartu Nama 2 Box

2

50,000

100,000

9

Stempel

1

150,000

150,000

10

Hosting + Domain

1

400.000

400.000

TOTAL FIXED ASSETS

7,375,000

No.

Working Capital

Qty

1

Operational Cost

6 Months TOTAL INVESTMENT NEEDED

Harga 1,305,000

Total 7, 830,000 15,205,000

6. CONTACT PERSON

Nama

: Romzon

Hp

: 08816896727

Email

: [email protected]

Web

: http://djarumblackinspiration.blogspot.com

Nama

: Hendro Prabowo Azis

Phone

: 0856 1990 148 / 021 9900 9367

Mail

: [email protected]

Web

: http://www.mornin9lory.com

2009 © ClickSID Design Studio, 2009 This document contains confidential information that is not to be copied, used or made public, in full or in part for any purposes, without explicit written permission of ClickSID Design Studio

5

Related Documents

Plans
November 2019 47
Plans
November 2019 45
Plans
May 2020 31

More Documents from "Ross O' Neill"