BEBAN KERJA UNTUK KEBUTUHAN PEGAWAI Nama Jabatan Unit Kerja
: :
Ikhtisar Jabatan
:
PENGELOLA DATA NILAI BUDAYA
Andi Tomas Lumenta, S.Sn
SEKSI SEJARAH DAN PELESTARIAN BUDAYA Melakukan kegiatan yang meliputi pengumpulan, pengklasifikasian dan penelaahan untuk menyimpulkan dan menyusun rekomendasi di bidang warisan budaya berdasarkan pedoman dan peraturan perundang-undangan yang berlaku untuk meningkatkan kualitas dalam pembinaan pendidikan.
NO
URAIAN TUGAS
SATUAN HASIL
WAKTU PENYELESAIAN (MENIT)
WAKTU KERJA EFEKTIF
1
2
3
4
5
VOLUME/B PEGAWAI YANG EBAN DIBUTUHKAN KERJA 6
7
8
1
Menyiapkan bahan penyusunan program kerja seksi Sebagai pedoman pelaksanaan tugas
Dokumen
150
72,000
3
0.0063
2
Menyusun konsep instrumen pengumpulan dan pengolahan data penulisan sejarah dan nilai budaya sesuai dengan kebutuhan dan jenis data
Kegiatan
120
6,000
1
0.0200
3
Menganalisa data tulisan sejarah untuk menentukan jenis analisa sumber sejarah
Kegiatan
3,000
72,000
30
1.2500
4
Mengidentifikasi masalah penulisan sejarah dan nilai budaya sesuai dengan hasil analisa
Kegiatan
120
6,000
1
0.0200
5
Merumuskan konsep saran pemecahan masalah pelaksanaan penulisan sejarah dan nilai budaya
Kegiatan
1,500
72,000
1
0.0208
6
Menyusun konsep bahan penulisan sejarah dan nilai budaya sebagai bahan kebijakan pimpinan
Kegiatan
30
72,000
1
0.0004
7
Menyusun bahan fasilitasi pelaksanaan penulisan sejarah dan nilai budaya
Kegiatan
900
72,000
4
0.0500
8
Menyusun konsep bahan evaluasi pelaksanaan penulisan sejarah dan nilai budaya
Dokumen
15
6,000
3
0.0075
9
Melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada atasan sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas
Dokumen
30
6,000
4
0.0200
Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintah atasan.
Kegiatan
60
6,000
5
0.0500
10
JUMLAH Pembulatan
KET.
1.4450 1