Bahan Ajar Pebankan

  • Uploaded by: AchmadAssifaJanuar
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bahan Ajar Pebankan as PDF for free.

More details

  • Words: 270
  • Pages: 8
Bahan Ajar Ekonomi Kelas XI.IS/ 3 • Materi Pokok Disusun oleh NIP Unit Kerja

: Bank dan Lembaga Keuangan lainnya : Dra. Sri wahyuni : 131628078 : SMA Negeri 3 Malanag

Materi Pokok Kelas XI.IS / 3

Bank dan Lembaga Keuangan lainnya • Standar Kompetensi : Kemampuan memahami konsep ekonomi kemasyarakatan dan kebijakan pemerintah dalam bidang ekonomi Kompetensi Dasar : Kemampuan memahami peranan Bank dan Lembaga Keuangan lainnya

Indikator ketercapaian : • • • •

Menguraikan fungsi Bank Sentral, Bank Umum , Bank Syariah dan BPR Mengidentifikasi cara memanfaatkan produk Bank dalam kehidupan sehari – hari Mendeskripsikan jenis jenis dan funfsi lembaga keuangan Mendeskripsikan konsep kredit

Undang – Undang Perbankan Nomor 7 Tahun 1992 • Bank : adalah sebuah Badan Usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat

A. Jenis Bank menurut fungsi • 1. Bank Sentral - bank sirkulasi - banker’s of bank 2. Bank Umum - simpanan - pinjaman 3. BPR - simpanan dan pinjaman jangka pendek

B. Produk Perbankan

• 1. Kredit pasif bank - Giro, deposito berjangka, tabungan

2. Kredit aktif bank - kredit rekening koran, kredit jaminan surat berharga 3. Jasa Perbankan - transfer, diskonto, inkaso, mengeluarkan kartu kredit

c. Sistem Kredit - sebagai sarana peningkatan daya guna barang dan uang - lalu lintas pembayaran - stabilitas moneter - pendorong hubungan internasional

Syarat Kredit -

-

Character Capasity Capital Collateral Conditons of economic

d. Kebaikan dan kelemahan kredit No kebaikan

kelemahan

1

Meningkatkan produktifitas Menyebabkan hidup modal konsumtif

2.

Memperlancar transaksi tukar menukar

Menyebabkan inflasi

3.

Meningkatkan peredaran uang

Menyebabkan over produksi dan spekulasi

Related Documents

Bahan Ajar Pebankan
June 2020 16
Bahan Ajar
October 2019 63
Bahan Ajar
August 2019 78
Bahan Ajar
May 2020 58

More Documents from "Maiwandrit Meza"