Apa Itu Batuk Efektif Lampiran.docx

  • Uploaded by: Nur Izzati Hasanah
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Apa Itu Batuk Efektif Lampiran.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 264
  • Pages: 2
APA ITU BATUK EFEKTIF ?? Batuk merupakan cara efektif dan efisien untuk mengeluarkan lendir di saluran pernapasan.

TUJUAN DARI BATUK EFEKTIF ? 1. 2. 3. 4.

Melatih otot-otot pernafasan agar dapat melakukan fungsi dengan baik Mengeluarkan dahak atau sputum yang ada disaluran pernafasan Mengurangi sesak nafas akibat penumpukan dahak Melatih pasien agar terbiasa melakukan cara pernafasan dengan baik

MANFAAT BATUK EFEKTIF  Mengeluarkan sekret yang menyumbat jalan napas  Mencegah efek samping dari retensi skresi seperti pneumonia, atelektasis dan demam  Untuk memperingan keluhan saat terjadi sesak nafas

BATUK EFEKTIF DILAKUKAN PADA PASIEN SEPERTI:  Bronkritis kronik  Asma  Tuberculosis Paru ( TBC Paru )  Pneumonia  Emfisema CARA MELAKUKAN BATUK EFEKTIF

1.

Anjurkan klien untuk minum air hangat (agar mudah dalam pengeluaran

2. 3. 4.

sekresi) Mengatur posisi duduk : badan tegak, kepala menghadap ke depan Meminta pasien meletakkan 1 tangan di dada dan 1 tangan di perut Melatih pasien melakukan nafas perut (menarik nafas dalam melalui hidung

5.

selama 3 hitungan, jaga mulut tetap tertutup) Meminta psien merasakan mengembangnya perut (cegah lengkung pada

6. 7.

punggung) Meminta pasien menahan nafas hingga 3 hitungan Meminta pasien menghembuskan nafas perlahan dalam 3 hitungan (lewat

mulut, bibir seperti meniup) 8. Meminta pasien merasakan mengempisnya abdomen dan kontraksi dari perut 9. Memasang tempat dahak di pangkuan pasien 10. Meminta pasien untuk melakukan nafas dalam 2 kali, yang ke-3 : melakukan tarik nafas, tahan nafas 2-3 detik dan terakhir batukkan dengan kuat 11. Menampung dahak ke tempat yang telah disediakan 12. Lakukan empat kali setiap batuk efektif, frekuensi sesuai dengan kebutuhan 13. Perhatikan kondisi penderita

Related Documents


More Documents from ""

Leaflet Camar I.docx
November 2019 28
Makalah.docx
June 2020 19
Kuesioner Penyuluhan Tb.doc
November 2019 19
Format Lp Kdp.docx
June 2020 15