Administrasi Rs

  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Administrasi Rs as PDF for free.

More details

  • Words: 183
  • Pages: 2
TRAUMA MIELUM No. Dokumen RS. TK IV CIJANTUNG

No. Revisi 00

Halaman 1/1

Jl.Mahoni Cijantung II Telp. 8400535 Fax 8407886

Prosedur Tetap

Tanggal Terbit

Ditetapkan

Kepala Rumah Sakit Cijantung

dr. Irhamni, SpB Mayor Ckm Nrp. 32501

Pengertian

Cedera kolumna vertebralis, dengan atau tanpa defisit neurologis

Tujuan

Mencegah agar tidak menambah kerusakan neurologik dan memperbanyak prognosis penderita.

Kebijakan

a.Menyingkirkan kemungkinan adanya cedera tulang belakang adalah lebih mudah pada penderita dalam keadaan sadar. b.Akan tetapi pada penderita dalam keadaan koma atau penurunan tingkat kesadaran, dokter yang mengobati wajib memperoleh hasil foto ronsen ayang tepat dan mobilisasi tulang belakang penderita harus tetap dipertahankan sampai pemeriksaan lebih lanjut.

Prosedur

Unit Terkait

a.Primary survey resasitasi : penilaian cedera tulang belakang. -penderita harus dipertahankan dalam keadaan berbaring, posisi netral. b.Survey sekunder : penilaian neurologis : 1.Memperoleh anamnesis AMPLE 1)Anannesis dan mekanisme trauma 2)Riwayat medis 3)Identifikasi dan mencatat obat yang diberikan kepada penderita sewaktu datang dan selama pemeriksaan dan penatalaksanaan. 2.Penilaian ulang tingkat kesadaran dan pupil 3.Penilaian ualang GCS 4.Penilaian tulang belakang : 1)Palpasi 2)Nyeri, paraksis, paresthesid 3)Sensasi 4)Fungsi motorik 5)Refleks tendo dalam 6)Pencatatan dan pemeriksaan ulang. Unit Bedah Radiologi

Related Documents

Administrasi Rs
July 2020 21
Rs Rs Rs Rs Rs Rs Rs Rs Rs
December 2019 49
Administrasi
December 2019 53
Administrasi
June 2020 30
Administrasi
April 2020 38
Rs
May 2020 48