PEMBERSIHAN LANTAI UPTD PUSKESMAS PARANG DINAS KESEHATAN KABUPATEN
SOP
MAGETAN
1. Pengertian
No. Kode
: C/SOP/YANIS/61/ 2018
Terbitan
: 2018
No. Revisi Tgl. Mulai Berlaku
: 0
Halaman
: 1/1
Ditetapkan oleh Kepala UPTD Puskesmas Parang
: 19 Februari 2018 dr. Avnie Febriana NIP. 19810208 200901 2 005
Cara membersihkan lantai dengan alat pel basah yang telah diberi antiseptic atau detergen
2. Tujuan
Sebagai acuan petugas dalam melakukan pembersihan antai di area umum dan ruang pelayanan
3. Kebijakan
SK Kepala Puskesmas nomor 75 tahun 2018 tentang Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI)
4. Referensi
Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan NO 27 Tahun 2017
5. Prosedure / langkah-2
1. Petugas menyiapkan Kit kebersihan 2. Petugas Lakukan prosedur kebersihan tangan 3. Petugas mencuci kain pel dengan air bersih sampai benar-benar bersih 4. Petugas menyiapkan ember / bucket + water pressur 5. Ember diisi dengan air bersih dan diberi obat pel dengan perbandingan 20:1 (atau sesuai petunjuk dari pabrik} 6. Petugas mencelupkan kain pel kedalam ember dan peras dengan water pressur atau dengan tangan yang memakai sarung tangan
6. Bagan Alir *) 7. Unit Terkait
Semua unit
8. Rekaman
No Halaman
Historis
*) diisi bila perlu
Yang dirubah
Perubahan
Diberlakukan tanggal
PEMBERSIHAN LANTAI UPTD PUSKESMAS PARANG DINAS KESEHATAN KABUPATEN MAGETAN
Daftar Tilik
Unit
:
Nama Petugas
:
Tgl. Pelaksanaan
:
No.
No. Kode
:
Terbitan
: 2018
No. Revisi
: 0
Tgl. Mulai Berlaku
: 19 Februari 2018
Halaman
: 1/1
C/SOP/YANIS/61/2018
dr Avnie Febriana NIP 19810208 200901 2 005
KEGIATAN
1.
Petugas menyiapkan Kit kebersihan
2.
Petugas Lakukan prosedur kebersihan tangan
Ditetapkan oleh Kepala UPTD Puskesmas Parang
YA
TIDAK
TIDAK BERLAKU
Petugas mencuci kain pel dengan air bersih sampai 3. 4.
benar-benar bersih Petugas menyiapkan ember / bucket + water pressur Ember diisi dengan air bersih dan diberi obat pel dengan
5.
perbandingan 20:1 (atau sesuai petunjuk dari pabrik} Petugas mencelupkan kain pel kedalam ember dan
6.
peras dengan water pressur atau dengan tangan yang memakai sarung tangan
Compliance Rate ( CR ) :
% ……………….., ………… Pelaksana / Auditor
(…………………………………. )