Prosedur Operasional Standar Pengelolaan Infrastruktur Jardiknas 2007 Aturan dan Konfigurasi Akses Jardiknas di Lokasi
Perubahan Alokasi IP Jardiknas 2007 •
Perubahan dari IP Private ke IP Publik – 10.x.x.x menjadi 118.x.x.x – Setiap lokasi diberi alokasi 8 IP Publik (118.x.x.x / 29)
•
Perubahan DNS (Domain Name Server) – DNS 1 – DNS 2
•
: 118.98.224.2 : 118.98.224.3
Keuntungan Perubahan – Setiap lokasi dapat mengembangkan server-server penyedia konten secara mandiri. – Domain yang bisa digunakan di Jardiknas adalah xxx.nama_institusi.diknas.go.id sesuai dengan nama insitusi. Seperti: xxx.surabayakota.diknas.go.id, sukabumikab.diknas.go.id, dst. – Prosedur pengembangan server dan pendelegasian domain akan ditentukan dalam waktu dekat.
•
Resiko perubahan – Perubahan seting dan konfigurasi LAN di lokasi. – Penambahan perangkat gateway di lokasi.
Tugas Operator Jardiknas di Lokasi Terhadap Perubahan IP • Melakukan perubahan konfigurasi LAN lokasi. • Menyiapkan dan menerapkan Server Gateway (NAT) antara Router dengan LAN lokasi. • Menyiapkan dan menerapkan Proxy Server.
Contoh Konfigurasi Jardiknas di Lokasi
Konfigurasi Standar LAN Sekolah/Client WAN Kota/Kab Basis Wireless
ANTENA WIRELESS KABEL ANTENA
PC
WIRELESS CLIENT
`
PC ROUTER LOKAL FILE SERVER
HUB
+ Bandwidth Limiter
PC ` PC NETWORK PRINTER
`
SCANNER
Batasan Infrastruktur WAN Kota/Kab • Stabilitas sinyal wireless radio. • Rentan kerusakan wireless radio akibat gangguan radio/hujan/petir. • Kapasitas koneksi BTS (Access Point) yang terbatas (ideal maksimal 10 client). • Makin jauh jarak antara client – BTS makin kecil bandwidth koneksinya (128 - 512 Kbps).
Rekomendasi Manajemen Bandwidth WAN Kota/Kab Basis Wireless • Setiap sekolah/client mendapat kapasitas koneksi Internet maksimal 64 – 128 Kbps (Dibatasi oleh PC Router/Bridge di Sekolah) • Koneksi maksimum point to point antar BTS sebesar 512 kbps – 1 Mbps. • Maksimal jumlah client di setiap BTS adalah 10 Client. • Memisahkan antara kapasitas koneksi lokal jaringan wireless dengan kapasitas koneksi ke Internet.
Potensi Masalah di PC User • Eror Pada Operasi Sistem (Windows/Linux) • Kompatibilitas Hardware • Virus Komputer • Seting Network – – – –
IP Number / DHCP Subnet Network Gateway DNS
• Seting Browser Internet – Proxy Internet
`
Aturan Penggunaan Fasilitas Koneksi JARDIKNAS 1. Fasilitas koneksi intranet & internet Jardiknas tidak boleh di komersialkan kepada publik dalam bentuk apapun secara langsung atau tidak langsung. 2. Dilarang melakukan aktifitas seperti: Cracking, Deface, Hacking, dan sejenisnya yang bersifat merugikan dan merusak server atau sumber daya informasi milik orang lain secara langsung atau tidak langsung melalui jalur Jardiknas. 3. Jika terbukti melanggar aturan nomor 1 dan nomor 2, maka Depdiknas akan mencabut fasilitas koneksi Jardiknas di node lokasi bersangkutan dan insitusi atau personal yang terkait akan dikenai sanksi sesuai peraturan yang berlaku.
Aturan Penggunaan Fasilitas Koneksi JARDIKNAS 3. Akses jalur Internet yang di izinkan meliputi HTTP,HTTPS,FTP, Instant Messenger. 4. Akses situs-situs tertentu melalui link Internet Jardiknas dibatasi (Situs Porno, SARA ,Cracking ,Phising ,Malware detected site dan sejenisnya ). 5. Semua sumber daya penyedia konten atau komputer pengguna yang dinilai berpotensi menganggu kapasitas jalur koneksi (bandwidth) Jardiknas akan diblokir.
Aturan Penggunaan Fasilitas Koneksi JARDIKNAS 7. Semua sumber daya penyedia konten yang dinilai lebih banyak mengandung konten atau informasi yang tidak terkait pendidikan akan diblokir. 8. Pengguna dan pengelola di setiap node lokasi Jardiknas bertanggung jawab terhadap pengelolaan keamanan perangkat (PC) terhadap virus, trojan dan sejenisnya. 9. Disarankan menggunakan perangkat lunak yang berlisensi atau berbasis open source pada perangkat PC yang digunakan.
Aturan Penggunaan Fasilitas Koneksi JARDIKNAS 10. Disarankan tidak menggunakan program aplikasi mass downloader. 11. Aturan akses koneksi yang berlaku ini bersifat mengikat kepada seluruh institusi atau personal yang menggunakan fasilitas koneksi Jardiknas. 12. Aturan yang diberlakukan ini akan selalu di perbaharui dan diberlakukan sewaktu-waktu tanpa ada pemberitahuan sebelumnya kepada pengguna.
Informasi lebih lanjut …
www.JARDIKNAS.DIKNAS.Go.Id
TERIMA KASIH