347491100-sop-obat-pustu.docx

  • Uploaded by: Anonymous uv1U5eK
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 347491100-sop-obat-pustu.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 213
  • Pages: 2
SOP PELAYANAN OBAT PUSTU No. Dokumen

:

No. Revisi

:

TanggalTerbit

:

Halaman

:1

SOP

dr. Siti Agustinningsih

UPT PUSKESMAS NGAWI

NIP.197208302005012012

Pelayanan resep penderita rawat jalan adalah kegiatan 1. Pengertian

pendistribusian perbekalan farmasi untuk memenuhi kebutuhan pasien rawat jalan di Puskesmas dengan sistem resep perorangan

Tercapainya pelayanan kefarmasian dengan mutu cakupan dan 2. Tujuan

efisiensi yang optimal melalui pelayanan perbekalan farmasi pasien rawat jalan

3. Kebijakan

Semua petugas farmasi Puskesmas berkewajiban melaksanakan prosedur sesuai SOP yang di buat oleh Puskesmas

4. Referensi

Kesepakatan bersama 1. Menerima resep yang datang dari poli BP, poli Gigi, MTBS dan KIA; 2. Sebelum menyiapkan resep, petugas memeriksa kelengkapan resep sebagai berikut : a. Tanggal pembuatan resep b. Nama pasien, umur pasien dan alamat pasien c. Nama obat, jenis dan jumlah obat d. Signa

5. Prosedur

e. Cara pembuatan ; 3. Mengkomunikasikan ke dokter atau petugas terkait tentang masalah resep bila diperlukan; 4. Menyiapkan obat sesuai yang tertera pada resep ; 5. Memberi etiket pada obat sesuai dengan resep ; 6. Memeriksa kembali obat yang telah disiapkan sesuai resep serta dikonfirmasi ulang data pasien seperti nama, umur dan alamat pasien Menyerahkan obat disertai pemberian informasi obat seperti

aturan pakai, cara pakai, dan cara penyimpanan

6. Unit Terkait

Apotek Rawat Jalan, Poli BP, poli Gigi, MTBS dan KIA.

More Documents from "Anonymous uv1U5eK"