12 Sop Pendelegasian Wewenang.doc

  • Uploaded by: endang winarti
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 12 Sop Pendelegasian Wewenang.doc as PDF for free.

More details

  • Words: 381
  • Pages: 4
PENDELEGASIAN WEWENANG DINAS

UPTD PUSKESMAS PARANG

KESEHATAN KABUPATEN MAGETAN

SOP 1. Pengertian

No. Kode

: A/SOP/14/2018

Terbitan

: 2018

No Revisi

:

Tgl.Mulai Berlaku Halaman

: 9 Januari 2018

Ditetapkan Oleh Kepala UPTD Puskesmas Parang

dr. AVNIE FEBRIANA NIP. 19810208 200901 2 005

: 1/2

Pendelegasian wewenang adalah proses penyerahan sebagian/beberapa tugas kepada petugas lain yang disesuaikan dengan kompetensi petugas untuk dilaksanakan karena alasan tertentu

2. Tujuan

Sebagai acuan petugas dalam melaksanakan pendelegasian wewenang pada petugas yang berkompeten

3. Kebijakan

Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Parang No. 30 Tahun 2018 Tentang Pendelegasian Wewenang.

4. Referensi 5. Prosedur / Langkah-2

Permenkes RI Nomor 75 tahun 2014 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat 1. Penanggung jawab program/pelayanan mengidentifikasi tugas yang akan didelegasikan. 2. Penanggung jawab program/pelayanan mengidentifikasi kompetensi petugas yang akan diserahi tugas pendelegasian. 3. Penanggung jawab program/pelayanan bekerjasama (konsultasi) dengan KaSubag. T.U untuk menyusun surat pendelegasian wewenang. 4. KaSubag. T.U menyerahkan surat Pendelegasian Wewenang ke kepala UPTD Puskesmas untuk mendapatkan persetujuan dan pengesahan. 5. Kepala UPTD Puskesmas menyerahkan surat Pendelegasian Wewenang kepada KaSubag. TU untuk diserahkan pada petugas yang diberi delegasi 6. Petugas yang berkompeten melaksanakan tugas yang didelegasikan. 7. Ka.Subag.

T.U

dan

penanggung

jawab

program/pelayanan

mendokumentasikan surat Pendelegasian Wewenang 6. Bagan Alir * ) 7. Unit Terkait 8. Rekaman Hiostoris

- Kepala UPTD - KaSubag TU No Halaman

Yang Dirubah

Perubahan

Diberlakukan Tanggal

PENDELEGASIAN WEWENANG UPTD PUSKESMAS PARANG DINAS

No Kode : : A/SOP/14/2018

KESEHATAN

Daftar Tilik

KABUPATEN MAGETAN

Unit

:

Nama Petugas

:

Terbitan

: 2018

No Revisi

:-

Tgl. Mulai Berlaku Halaman

: 9 Januari 2018 : 1/2

Ditetapkan Oleh Kepala UPTD Puskesmas Parang

dr. AVNIE FEBRIANA NIP. 19810208 200901 2 005

Tanggal Pelaksanaan : NO 1.

KEGIATAN jawab program/pelayanan

Penanggung mengidentifikasi

2.

tugas

didelegasikan. Penanggung jawab

yang

akan

program/pelayanan

mengidentifikasi kompetensi petugas yang 3.

akan diserahi tugas pendelegasian. Penanggung jawab program/pelayanan bekerjasama (konsultasi) dengan KaSubag. T.U untuk menyusun surat pendelegasian wewenang.

4.

KaSubag.

T.U

menyerahkan

surat

Pendelegasian Wewenang ke kepala UPTD Puskesmas untuk mendapatkan persetujuan 5.

dan pengesahan. Kepala UPTD Puskesmas surat

Pendelegasian

menyerahkan

Wewenang

kepada

KaSubag. TU untuk diserahkan pada petugas yang diberi delegasi 6.

Petugas yang berkompeten melaksanakan

7.

tugas yang didelegasikan. Ka.Subag. T.U dan penanggung jawab program/pelayanan mendokumentasikan surat Pendelegasian Wewenang

YA

TIDAK

TIDAK BERLAKU

Compliance Rate ( CR ) :

%

PARANG,……… Pelaksana / Auditor

(..........................................)

Related Documents


More Documents from "Bio Rizki Maulana"