Sskk Rumkit.docx

  • Uploaded by: Dandy Irawan
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sskk Rumkit.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,118
  • Pages: 7
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH KALIMANTAN SELATAN RUMKIT BHAYANGKARA TK III BANJARMASIN

SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK) A. Korespondensi

Alamat Para Pihak sebagai berikut: Satuan Kerja PPK: Nama : Rumkit Bhayangkara TK III Banjarmasin Alamat : Jl. A. Yani Km. 3,5 Banjarmasin Telepon : 0511- 3256528 Faksimili : 0511- 3256528 e-mail : [email protected] Penyedia: Nama Alamat Telepon e-mail

B. Wakil Sah Para Pihak

: CV. @ BUKIDS : Jl.H. M. Syarkawi RT. 15/IV Barabai : 0517 4135 : [email protected]

Wakil Sah Para Pihak sebagai berikut: Untuk PPK

: drg. KRISTINA DEWI

Untuk Penyedia

: MUHAMMAD FUDHOLLY, ST

Pengawas Pekerjaan : Konsultan CV. MASJAYA GRAHA MARGA sebagai wakil sah PPK C. Jenis Kontrak

1. Kontrak berdasarkan cara pembayaran : Kontrak gabungan lumpsum dan harga satuan 2. Kontrak berdasarkan pembebanan Tahun Anggaran : Kontrak Tahun Tunggal 3. Kontrak berdasarkan sumber pendanaan : Kontrak Pengadaan Tunggal 4. Kontrak berdasarkan jenis pekerjaan : Kontrak Pengadaan Pekerjaan Tunggal

D. Tanggal Berlaku Kontrak E. Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan

Kontrak mulai berlaku sejak : 18 Agustus 2018 Desember 2018

s.d. 16

Penyedia harus menyelesaikan pekerjaan selama : 120 ( seratus dua puluh ) hari kalender.

F. Masa Pemeliharaan

Masa Pemeliharaan berlaku selama : 3 (tiga) bulan.

G. Umur Konstruksi

Bangunan Hasil Pekerjaan memiliki umur konstruksi: 15 (lima belas) tahun sejak tanggal penanda-tanganan Berita Acara penyerahan akhir.

H. Pedoman Pengoperasian dan Perawatan

Gambar ”As built” dan/atau pedoman pengoperasian dan perawatan harus diserahkan selambat-lambatnya : 14 (EMPAT BELAS) hari kalender setelah tanggal penandatanganan Berita Acara penyerahan awal.

I.

Batas akhir waktu yang disepakati untuk penerbitan SPP oleh PPK untuk pembayaran tagihan angsuran adalah 14(empat belas) hari kalender terhitung sejak tagihan dan kelengkapan dokumen penunjang yang tidak diperselisihkan diterima oleh PPK.

Pembayaran Tagihan

J. Pencairan Jaminan

Jaminan dicairkan dan disetorkan pada KAS BLU

K. Tindakan Penyedia yang Mensyaratkan Persetujuan PPK atau Pengawas Pekerjaan

Tindakan lain oleh Penyedia yang memerlukan persetujuan PPK adalah : 1. Perubahan Spesifikasi teknis sebagaimana tercantum dalam dokumen pengadaan. 2. Penggunaan alat berat yang keberadaannya dapat mengganggu keamanan dan kenyamanan lingkungan; 3. Penempatan material yang keberadaannya dapat menggangu keamanan dan kenyamanan lingkungan; 4. Hal lain yang berada diluar dokumen lelang.

L. Kepemilikan Dokumen

Penyedia diperbolehkan menggunakan salinan dokumen dan piranti lunak yang dihasilkan dari Pekerjaan Konstruksi ini dengan pembatasan sebagai berikut: 1 (satu) Hard copy Dokumen Kontrak, Gambar dan Spesifikasi teknis.

M. Fasilitas

PPK akan memberikan fasilitas berupa : Tempat untuk mobilisasi peralatan dan bahan material.

N. Sumber Pembiayaan

Kontrak Pengadaan Pekerjaan Konstruksi ini dibiayai dari Dana BLU Rumkit Bhayangkara Tk. III Banjarmasin TA. 2018.

O. Pembayaran Uang Muka

Pekerjaan Konstruksi ini dapat diberikan uang muka : YA Uang muka diberikan sebesar 30% (Tiga Puluh per seratus) dari Nilai Kontrak, dengan persyaratan sebagai berikut : 1. Penyedia telah menyerahkan Jaminan Uang Muka senilai uang muka yang akan diterima. 2. Penyedia telah mengajukan permohonan pengambilan uang muka secara tertulis kepada PPK disertai dengan rencana penggunaan uang muka untuk melaksanakan pekerjaan konstruksi sesuai Kontrak.Rencana penggunaan uang muka harus disetujui oleh PPK.

P. Pembayaran Pembayaran prestasi pekerjaan dilakukan dengan cara: Prestasi Pekerjaan Termin. sesuai prestasi pekerjaan. Pemeriksaan pekerjaan oleh tim PPHP dapat dilakukan secara parsial. Pembayaran tiap tahapan dilakukan melalui Bendahara Pengeluaran Rumkit Bhayangkara Tk. III Banjarmasin ke Nomor Rekening Penyedia : 0310012520709 pada Bank Mandiri cabang Banjarbaru atas nama penyedia : CV@Bukids Dokumen penunjang yang disyaratkan untuk mengajukan tagihan pembayaran prestasi pekerjaan (termin): 1. Laporan Kemajuan Pekerjaan (progress report) yang sudah dilegalisasi oleh pengawas lapangan. 2. Foto dokumentasi pekerjaan. 3. Berita acara pemeriksaan hasil pekerjaan. 4. Hasil uji mutu beton terpasang dan atau pekerjaan lain yang dipersyaratkan harus uji mutu. 5. Dokumen lain yang dipersyaratkan Dokumen penunjang yang disyaratkan untuk mengajukan tagihan pembayaran 100 % (seratus prosen): 1. Laporan Kemajuan Pekerjaan (progress report) 100 % yang sudah dilegalisasi oleh pengawas lapangan. 2. Foto dokumentasi pekerjaan 100 % dan dalam bentuk softcopy atau CD 1 buah. 3. Gambar asbuitl drawing dalam format autocad (.dwg) dalam CD 1 buah. 4. Berita acara hasil pemeriksaan pekerjaan 100%. 5. Berita acara serah terima pertama pekerjaan.

6. IMB 7. Retribusi lain sesuai dengan Peraturan Daerah Banjarmasin (jika ada). 8. Menyerahkan buku direksi kepada PPK. 9. Hasil uji mutu beton dan atau pekerjaan lain yang dipersyaratkan harus uji mutu. 10. Dokumen lain yang dipersyaratkan. Pembayaran atas peralatan dan/atau bahan yang menjadi bagian dari hasil pekerjaan yang akan diserahterimakan sebagaimana dimaksud pada SSUK angka 66.2a : 1. Material On Site (MOS) dihargai senilai : 50% (lima puluh per seratus) dari nilai peralatan dan/atau bahan. 2. Peralatan yang sudah terpasang dihargai senilai 70% (tujuh puluh per seratus) dari nilai peralatan dan/atau bahan. Q. [Penyesuaian Harga] R. Peristiwa Kompensasi

S. Denda dan ganti rugi

Tidak ada penyesuaian harga. Ketentuan selain yang diatur dalam SSUK mengenai pemberian peristiwa kompensasi adalah : Sesuai dengan SSUK, jika terdapat hal lain yang berpotensi menimbulkan peristiwa kompensasi akan dibicarakan lebih lanjut dan jika diperlukan akan meminta pendapat dari pihak terkait (misal : LKPP, Kementerian PU dll). 1. Besaran denda dibayarkan oleh penyedia apabila PPK memutuskan kontrak secara sepihak adalah: Sebesar Jaminan Pelaksanaan 2. Denda akibat penyedia diputus kontrak secara sepihak oleh PPK yang dibayarkan oleh penyedia dalam jangka waktu : 14 (empat belas) hari sejak tanggal pemutusan kontrak. 3. Denda akibat penyedia diputus kontrak secara sepihak oleh PPK dibayarkan oleh penyedia dengan cara: dipotong dari tagihan/penyedia menyetorkan ke kas BLU Rumkit Bhayangkara Tk. III Banjarmasin. 4. Besarnya denda keterlambatan penyelesaian pekerjaan sebesar [1/1000 (satu perseribu) dari bagian kontrak yang belum dikerjakan dan atau yang terlambat.

5. Ganti rugi dibayarkan kepada penyedia dengan cara : transfer ke rekening penyedia. 6. Ganti rugi dibayarkan kepada penyedia dalam jangka waktu : sampai anggaran tersedia. T. Sanksi

Pelanggaran terhadap ketentuan Pengalihan dan/atau Subkontrak dikenakan sanksi :membayar 2 (dua) kali lipat selisih harga didalam kontrak dengan harga yang dibayarkan kepada subkontraktor.

U. Penyelesaian Perselisihan

Dalam hal terjadi perselisihan/sengketa diantara para pihak, para pihak terlebih dahulu menyelesaikan perselisihan tersebut melalui musyawarah untuk mufakat. Dalam hal musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka para pihak sepakat menyelesaikan perselisihan/sengketa melalui Layanan Penyelesaian Sengketa Pengadaan LKPPRI.

V. LAINNYA (Apabila Ada)

1. Semua peralatan diterima dalam keadaan terpasang dan berfungsi dengan baik, segala biaya yang timbul untuk ujicoba/uji fungsi/commisioning test dan training menjadi tanggungan penyedia. 2. IMB, sertifikasi peralatan dan perizinan lainnya menjadi tanggungan penyedia. 3. Dalam pelaksanaan pekerjaan, penyedia membuat target pekerjaan perbulan sesuai harga penawaran.

Banjarmasin,

Juli 2018

PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN RUMKIT BHAYANGKARA TK III BANJARMASIN

drg. KRISTINA DEWI PEMBINA NIP 198002212003122002

Lampiran A – Syarat-Syarat Khusus Kontrak Personil Inti, Subpenyedia dan Peralatan

- Personil Inti yang ditugaskan: [cantumkan nama, uraian detil tanggung jawab kerja, minimum kualifikasi, dan jumlah orang bulan] - Subpenyedia yang ditunjuk: [cantumkan nama Subpenyedia (jika ada) berikut uraian personilnya seperti uraian personil Penyedia di atas] - Peralatan yang digunakan: [cantumkan jenis peralatan khusus yang disyaratkan untuk pelaksanaan pekerjaan]

Related Documents

Sskk Rumkit.docx
November 2019 18
Sskk - Ssuk Konstruksi.docx
November 2019 7

More Documents from "Baim"

Nabila Nur Syifa.doc
November 2019 18
Sskk Rumkit.docx
November 2019 18
Tanda Terima.pdf
December 2019 32
Surat Tugas Februari.docx
November 2019 30
Feby.docx
June 2020 25