PEMBERIAN IMUNISASI BIAS CAMPAK No. Dokumen No. Revisi SOP Tanggal Terbit Halaman
: B/5/SOP/……/2018 : 00 : 02/01/2018 : 1/2
PUSKESMAS KERUMUTAN 1 2
Pengertian Tujuan
3
Kebijakan
4 5 6
Referensi Ruang Lingkup Prosedur
7
Diagram Alir
HARNO, SKM NIP. 197809142006041014
Memberikan kekebalan terhadap penyakit campak Sebagai Acuan dalam pemberian Imunisasi Campak agar anak mempunyai daya tahan terhadap penyakit Campak SK Kepala BLUD Puskesmas Kerumutan Nomor :445/SK/PKMKRMT/2018/005 tentang Kebijakan Pengelolaan UKM Puskesmas Kerumutan Buku Pedoman BIAS Dinas Kesehatan Kab.Pelalawan tahun 2013 Seluruh siswa SD/MI kelas 1atau sederajat Petugas mencuci tangan -Pastikan vaksin dalam keadaan baik (no bact / exp / vvm) -Buka tutup vaksin dengan menggunakan Pinset -Larutkan dengan cairan pelarut campak yang sudah ada (5 cc) -Pastikan umur anak tepat untuk di imunisasi campak (9 bulan) -Ambil 0,5 cc vaksin campak yang telah dilarutkan tadi -Bersihkan lengan kiri bagian atas anak dengan kapas yang telah di basahi air bersih -Suntikan secara sub Cutan (sc) -Rapikan alat -Cuci tangan petugas
Pemberitahuan tanggal pelaksanaan
Petugas membawa SPT
Periksa Vaksin,VVM,exp date
Pencatatan dan Pelaporan
8 9
Jadwal pelaksanaan Dokumen Terkait
.
Pemberian Imunisasi sesuai SOP
Bulan Agustus tahun ajaran berjalan Buku register anak sekolah,SPT,SOP ,Hasil,Dokumentasi
10.Rekaman historis perubahan
No 1 2 3
Yang dirubah Imunisasi BIAS Campak
Isi Perubahan Diganti menjadi pemberian Imunisasi MR
Tgl mulai diberlakukan 1 Agustus 2018
PEMBERIAN IMUNISASI BIAS CAMPAK No. Dokumen DAFTAR TILIK
No. Revisi Tanggal Terbit Halaman
: B/5/CAMPAK/……/20 18 : 00 : 02/01/2018 : 2/2
PUSKESMAS KERUMUTAN
HARNO, SKM NIP. 197809142006041014
N O
KEGIATAN
1.
Apakah Penanggung jawab Program Imunisasi memberikan surat pemberitahuan pelaksanaan dan jadwal kepada Kepala Sekolah ?
2.
Apakah Kepala Puskesmas memberikan Surat tugas kepada pelaksana Imunisasi dan melaksanakan kegiatan sesuai dengan SPO ?
3.
Apakah Penanggung jawab Program atau pelaksana kegiatan melakukan cuci tangan sebelum pelaksanaan ?
4.
Apakah Penanggung jawab Program atau pelaksana Imunisasi memeriksa vvm,exp date,vaksin sebelum melakukan kegiatan ?
5.
Apakah Penanggung jawab Program atau pelaksana imunisasi menentukan status imunisasi dan riwayat kesehatan anak sekolah ?
6.
Apakah Penanggung jawab Program menyusun RUK sesuai kebutuhan dan harapan sasaran ?
7.
Apakah Penanggung jawab Program menyusun RPK sesuai kebutuhan dan harapan sasaran ?
8.
Apakah Penanggung jawab Program menyusun Jadual Pelaksanaan Kegiatan dengan memperhatikan usulan dari sasaran ?
9.
Apakah Penanggung jawab program mendistribusikan Logistik sesuai sasaran dan jadwal pelaksanaan kegiatan
10
YA
TIDAK
TIDAK BERLA KU
Apakah Penanggung jawab mendokumentasikan.semua kegiatan?
CR = ………………………... Kerumutan, PELAKSANA / AUDITOR
----------------------------