SOP POSBINDU PTM
SOP
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit Halaman
: : : : dr.Hj. Liliek Ekowati, MM.Kes NIP.19640928 199003 2 006
Puskesmas Pajarakan
1. Pengertian
Pos Binaan terpadu, POSBINDU adalah suatu bentuk pelayanan yang melibatkan peran serta masyarakat melalui upaya promotif dan preventif untuk mendeteksi dan mengendalikan secara dini keberadaan faktor risiko penyakit tidak menular (PTM).
2. Tujuan
A. Tujuan umum : Terlaksananya pencegahan dan pengendalian faktor resiko PTM berbasis peranserta masyarakat secara terpadu, rutin dan periodik. B. Tujuan khusus 1. Terlaksananya deteksi dini faktor resiko PTM 2. Terlaksananya pemantauan faktor resiko PTM 3. Terlaksananya tindak lanjut dini faktor resiko PTM
3. Kebijakan 4. Referensi 5. Prosedur
6. Langkah-langkah
1. Buku Pintar Kader Penyelenggaraan Posbindu PTM Kementrian Kesehatan RI tahun 2013 Bahan dan Alat :
Posbindu Kit
Buku Register Posbindu
KMS Posbindu PTM
ATK
Komputer/HP dan Internet
Persiapan kegiatan Posbindu Pelaksanakan kegiatan 5 meja/ langkah. 1. Pendaftaran 2. Melakukan wawancara di langkah 3.Pengukuran TB, BB, IMT, LingkarPerut, Tekanan Darah 4. Pemeriksaan Laboratorium 5. Konseling, Edukasi.
Umpan Balik dan analisa kegiatan
Entry data ke web pptm.go.id
7. Diagram Alir
Persiapan Kegiatan
Masyarakat
Meja 1 Pendaftaran Meja 2 Wawancara
Meja 3 Pengukuran
Rekomendasi
Meja 4 Lab GDA
Meja 5 Konseling
Rujuk Puskesmas
Umpan balik dan Pulang
Pelaporan Kegiatan 8.Hal yang harus diperhatikan
Menumbuhkan rasa kebutuhan Posbindu pada masyarakat
9. Unit terkait
Pelayanan Gizi Pelayanan Laborat Pelayanan Promkes Pelayanan KIA/ SOP IVA
10. Dokumen terkait
11.Rekaman histori perubahan
- KAK Posbindu
No
Yang Dirubah
Isi Perubahan
TglMulaiBerlaku