Sop Pemeliharaan Alat Rs.docx

  • Uploaded by: IPPRS RSBKEDIRI
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Sop Pemeliharaan Alat Rs.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 33,285
  • Pages: 172
BUKU STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) PEMELIHARAAN PERALATAN MEDIS DAN NON MEDIS

INSTALASI PEMELIHARAAN SARANA RUMAH SAKIT

TAHUN 2010 RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Jl. Dr.Wahidin Sudiro Husodo Telp. (0355) 322609 fax.(0355) 322165 E mail [email protected] TULUNGAGUNG Kode Pos 66224

DAFTAR ISI

Ha 2. Keputusan Direktur tentang Berlakunya Standar Pelayanan Pemeliharaan Alat ........ 01 3. Kumpulan Protap Administrasi IPS ............................................................................. 4. SOP Kalibrasi SOP Pemeliharaan AC ......................................................................................................... 04 5. SOP Pemeliharaan Exhaust Fan .................................................................................. 05 6. SOP Pemeliharaan Kipas Angin .................................................................................. 06 7. SOP Pemeliharaan Komputer ...................................................................................... 07 8. SOP Pemeliharaan Kulkas ........................................................................................... 08 9. SOP Pemeliharaan Kulkas Jenazah ............................................................................. 09 10. SOP Pemdliharaan Mesin Cuci ................................................................................... 10 11. SOP Pemeliharaan Televisi ......................................................................................... 11 12. SOP Pemeliharaan Telepon ......................................................................................... 12 13. SOP Pemeliharaan APPAR ......................................................................................... 13 14. SOP Pemeliharaan Hydran .......................................................................................... 14 15. SOP Pemeliharaan Generator Set (Genset) ................................................................. 15 16. SOP Pemeliharaan Tempat tidur dorong (Brankar) .................................................... 16 17. SOP Pemeliharaan Kursis Roda .................................................................................. 17 18. SOP Pemeliharaan Sphygmomanometer ..................................................................... 18 19. SOP Pemeliharaan Sentral gas 02 dengan tabung ....................................................... 19 20. SOP Pemeliharaan Suction Pump Membran (tanpa pelumas) .................................... 20 21. SOP Pemeliharaan Suction Pump (dengan pelumas) .................................................. 22 22. SOP Pemeliharaan EKG .............................................................................................. 24 23. SOP Pemeliharaan EEG .............................................................................................. 26 24. SOP Pemeliharaan Endoscopy Unit ............................................................................ 28 25. SOP Pemeliharaan Treadmill ...................................................................................... 30 26. SOP Pemeliharaan Cardiac Stress Test ....................................................................... 31 27. SOP Pemeliharaan Dental Unit ................................................................................... 33 28. SOP Pemeliharaan Auto Refraktometer ...................................................................... 35 29. SOP Pemeliharaan Slit Lamp ...................................................................................... 36 30. SOP Pemeliharaan THT Unit ...................................................................................... 37 31. SOP Pemeliharaan Audiometer ................................................................................... 39 32. SOP Pemeliharaan Electro Stimulator ......................................................................... 41 33. SOP Pemeliharaan Infra Red ....................................................................................... 42 34. SOP Pemeliharaan Microwave Diathermy .................................................................. 43 35. SOP Pemeliharaan Shortwave Diathermy ................................................................... 45 36. SOP Pemeliharaan Alat Traksi .................................................................................... 47 37. SOP Pemeliharaan Ultrasound Therapy ...................................................................... 48 38. SOP Pemeliharaan Electro Surgery Unit (ESU) .......................................................... 49 39. SOP Pemeliharaan Laparoscope .................................................................................. 50 40 SOP Pemeliharaan Meja Operasi ................................................................................ 51 41. SOP Pemeliharaan Operating Lamp ............................................................................ 52 42. SOP Pemeliharaan Respiration Apparatus .................................................................. 53 43. SOP Pemeliharaan Sterilizer ....................................................................................... 55 44. SOP Pemeliharaan Dry Sterilizer ................................................................................ 57 45. SOP Pemeliharaan Ultraviolet Sterilizer ..................................................................... 58

46. 47. 48. 49. 50. 51. 52. 53. 54. 55. 56. 57. 58. 59. 60. 61. 62. 63. 64. 65.

SOP Pemeliharaan Bedside Monitor ........................................................................... SOP Pemeliharaan Central Monitor ............................................................................ SOP Pemeliharaan Defibrillator Monitor .................................................................... SOP Pemeliharaan Blood Pressure Monitor ................................................................. SOP Pemeliharaan Nebulizer ....................................................................................... SOP Pemeliharaan Electric Vaccum Extractor ............................................................ SOP Pemeliharaan Infant Warmer ............................................................................... SOP Pemeliharaan Incubator Perawatan ...................................................................... SOP Pemeliharaan Analytical Balance......................................................................... SOP Pemeliharaan Blood Cell Counter ........................................................................ SOP Pemeliharaan Centrifuge ...................................................................................... SOP Pemeliharaan Mikroskop ..................................................................................... SOP Pemeliharaan Photometer..................................................................................... SOP Pemeliharaan Waterbath ...................................................................................... SOP Pemeliharaan X-ray Unit...................................................................................... SOP Pemeliharaan Mobile X-ray Unit ......................................................................... SOP Pemeliharaan Dental X-ray Unit .......................................................................... SOP Pemeliharaan USG ............................................................................................... SOP Pemeliharaan Automatic Processing Film ........................................................... SOP Pemeliharaan Viewer Film ...................................................................................

59 61 63 65 67 68 69 70 71 72 73 74 75 76 78 80 82 83 84 85

INSTALASI PEMELIHARAAN SARANA RUMAH SAKIT

KUMPULAN PROSEDUR TETAP (SOP) PEMELIHARAAN ALAT MEDIS & NON MEDIS

TAHUN 2010

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Jl. Dr.Wahidin Sudiro Husodo Telp. (0355) 322609 fax.(0355) 322165 E mail [email protected] TULUNGAGUNG Kode Pos 66224

PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr.ISKAK Jl. Dr.Wahidin Sudiro Husodo Telp. (0355) 322609 fax.(0355) 322165 E mail [email protected] TULUNGAGUNG Kode Pos 66224

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ISKAK TULUNGAGUNG NO. 1884.4/

/ /2010

TENTANG KEPUTUSAN DIREKTUR TENTANG BERLAKUNYA STANDAR PELAYANAN PEMELIHARAAN ALAT

Menimbang

: a. Bahwa Pemeliharaan peralatan medis dan Non Medis Harus memenuhi standard pelayanan, persyaratan mutu, keamanan, keselamatan dan laik pakai; A. Bahwa peralatan medis harus dipelihara secara berkala; B. Bahwa perawatan alat medis dan non medis di Rumah Sakit harus dilakukan sesuai prosedur yang benar; C. Bahwa untuk melaksanakan poin a, b dan c perlu dibuatkan program dan prosedur pemeliharaan sarana yang ditetapkan oleh keputusan direktur Rumah Sakit.

Mengingat

: 1. UU No. 36 th 2009 Tentang kesehatan 2.

UU no 44 th 2009 Tentang Rumah Sakit

3.

PP No. 72 tahun 1998, tentang Pengamanan sediaan farmasi dan alat kesehatan

4.

Permenkes 363 tahun 1998, tentang pengujian dan kalibrasi alat kesehatan

5.

Permenkes 140 tahun 1991, tentang produksi dan peredaran alat kesehatan

6.

Permenkes 142 tahun 1991, tentang penyalur alat kesehatan

7.

Permenkes 1184 tahun 2004, tentang pengamanan alat kesehatan dan perbekalan kesehatan rumah tangga

8.

Kepmenkes No.1184/Menkes/Per/X/2004 tentang Pengamanan Alat Kesehatan dan Perbekalan Rumah Tangga

9.

Kepmenkes No. 432/Menkes/SK/IX/2007 tentang pedoman Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) di Rumah Sakit

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR TENTANG BERLAKUNYA STANDAR PELAYANAN PEMELIHARAAN ALAT Pertama

: Kebijakan direktur RSUD Dr. Iskak Tulungagung tentang berlakunya standar pelayanan pemeliharaan alat di RSUD Dr. Iskak Tulungagung sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.

Kedua

: Memberlakukan kebijakan Direktur RSUD Dr.Iskak Tulungagung tentang berlakunya standar pelayanan pemeliharaan alat di RSUD Dr.Iskak Tulungagung

untuk

digunakan

sebagai

pedoman/acuan

yang

wajib

dilaksanakan dengan penuh tangung jawab dan dipatuhi oleh semua petugas di RSUD Dr.Iskak Tulungagung. Ketiga

: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan diadakan pembetulan jika ada kekeliruan.

Ditetapkan di : Tulungagung Pada tanggal : 01 Pebruari 2010 Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Standard Operating Procedure (SOP) Pemeliharaan Peralatan Medis dan Non Medis Kode Dokumen Tanggal Usulan Tanggal Terbit Revisi

1 Pebruari 2010

Disusun Oleh :

Teknisi Elektromedis

Yogi Widodo Sujarwoko, ST

Diperiksa Oleh :

Sekretaris K3RS

Dyah Margawati, SE,MM

Ketua K3RS

Dr. Mochamad Mastur, MM

Ketua Tim Akreditasi

Dr. Jakobus Saleh, Sp.S

Disetujui Oleh : Direktur RSUD Dr.Iskak Tulungagung

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B

Distribusi Dokumen 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

Ketua Tim Akreditasi POKJA K3RS Kepala Instalasi Pemeliharaan Sarana Kepala Instalasi Rawat Darurat Kepala Instalasi Rawat Jalan Kepala Instalasi Rawat Inap Kepala Instalasi Bedah Sentral Pengelola Instalasi Gita Husada

PEMELIHARAAN AC RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan AC, adalah bentuk standar mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Tujuan

:

1. Agar pemeliharaan dapat dilakukan sesuai prosedur yang benar. 2. Alat selalu dalam kondisi siap dan laik pakai, sehingga usia teknis alat dapat tercapai.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2.Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak. 3.Lakukan pengencangan / tightening 4.Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat. 5.Lakukan penggantian bahan pemeliharaan. 6.Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 7.Lakukan penyetelan / adjustment. 8.Kesimpulan hasil pemeliharaan. C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode tribulan 2. Mengecek temperatur, periode tribulan 3. Mengecek filter udara, periode tribulan 4. Mengecek blower, periode tribulan 5. Mengecek kompesor, periode tribulan D. Pencatatan 1. Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK. 2. Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik 3. Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan. E. Pengemasan 1. Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja. 2. Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula 4. Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan F. Laporan 1. Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada Unit Pelayanan pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN EXHAUST FAN RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Exhaus Fan, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode tribulan

2.

Mengecek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode semester

3.

Cek motor, periode semester

4.

Lakukan pelumasan pada laker, periode tribulan

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN KIPAS ANGIN RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek motor, periode 3 bulan sekali 3. Lakukan pelumasan pada laker, periode 3 bulan sekali 4. Cek fungsi baling-baling, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2.

Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN KOMPUTER RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Komputer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2 SDM teknik terlatih 3 Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 3. Cek fungsi alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2.

Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN KULKAS (Referigerator)

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kulkas, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

3.

Cek fungsi kompresor perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

4.

Cek fungsi kontrol thermo start, periode 3 bulan sekali

5.

Cek fungsi kontrol lampu, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN KULKAS JENAZAH

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Referigerator Jenazah, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek fungsi kompresor perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi tombol, periode 3 bulan sekali

4.

Cek fungsi kontrol thermo start, periode 3 bulan sekali

5.

Cek fungsi kontrol lampu, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN MESIN CUCI RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Mesin Cuci, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 3. Cek Fan Belt dan motor, Periode 6 bulan sekali, ganti 1 tahun sekali 4. Cek fungsi tombol atau selector perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 5. Pelumasan barang yang bergerak, 6 bulan sekali 6. Cek supply air dan bersihkan filter, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN TELEVISI

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Televisi, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi tombol atau selector perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek monitor/CRT, periode 6 bulan sekali

5.

Cek sistim pengkaelan, Periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2.

Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN TELEPON RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

1.

2.

3.

Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistim pengkabelan, periode 3 bulan sekali

3.

Cek speaker, periode 3 bulan sekali

4.

Cek mikrophone, periode 3 bulan sekali

5.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

4.

Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. 5.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN APAR (Alat Pemadam Api Ringan)

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan APAR, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek masa berlakunya alat, periode 3 bulan sekali

3.

Cek Manometer Gauge, 3 bulan sekali

4.

Kocok tabung, 3 bulan sekali

5.

Cek nozzle, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN HYDRAN RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Hydran, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

3.

Cek dan bersihkan bodi mesin, periode 1 bulan sekali

4.

Cek tussen klep air, periode 1 bulan sekali

5.

Cek water seal, periode 1 bulan sekali

6.

Cek tekanan baik di jockey maupun main pump, periode 1 bulan sekali

7.

Cek selang, 1 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN GENERATOR (GENSET) RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Generator Set (GenSet), adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

3.

Cek sistem catu daya battery bila perlu, periode 6 bulan sekali

4.

Cek temperatur, periode 6 bulan sekali

5.

Cek fungsi tombol atau selector, periode 1 bulan sekali

6.

Cek Air radiator, periode 1 bulan sekali

7.

Cek Oli mesin, 1 bulan sekali, ganti oli mesin 1 tahun sekali

8.

Ganti filter, 1 tahun sekali

9.

Cek sistim pengkabelan, 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN TEMPAT TIDUR DORONG (BRANKAR)

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Brankart, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

3.

Cek pengereman tempat tidur dorong, periode 3 bulan sekali

4.

Cek pergerakan tempat tidur dorong, periode 3 bulan sekali

5.

Pelumasan bagian yang bergerak, periode 3 Bulan sekali

6.

Ganti roda, 1 tahun sekali

7.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN KURSI RODA RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan kursi roda, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek pengereman kursi roda, periode 3 bulan sekali

3.

Cek pergerakan kursi roda, periode 3 bulan sekali

4.

Cek roda, 3 bulan sekali

5.

Pelumasan bagian yang bergerak, periode 3 Bulan sekali

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN SPHYGMOMANOMETER

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Spygmomanometer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan, material bantu dan APD tersedia serta dipakai sesuai SOP

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek manset ganti tiap 1 tahun sekali

3.

Cek balon tensi ganti tiap 3 bulan sekali

4.

Cek tubing konektor ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek posisi air raksa pada posisi 0, periode 3 bulan sekali

6.

Lakukan pembersihan air raksa, tambahkan air raksa bila perlu, periode 6 bulan sekali

7.

Cek penutup air raksa perbiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

8.

Lakukan uji kinerja alat, periode 1 tahun sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN SENTRAL GAS O2 DENGAN TABUNG RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Sentral Gas O2, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sertifikat tes yang masih berlaku

3.

Cek kepala tabung apakah memiliki tutup dan segel

4.

Cek kran / valve tabung mempunyai ulir yang baik dan jenis ulir yang berbeda sesuai dengan jenis gas - Oksigen ulir dalam - Nitrogen ulir luar - Karbondioksida ulir luar - Udara tekan ulir dalam

5.

Cek manometer, periode 3 bulan sekali

6.

Cek Piping sitim, tiap 3 bulan sekali

7.

Sistim pengaman dan alarm, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN SUCTION PUMP MEMBRANE (TANPA PELUMAS)

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Suction Pump, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek fungsi tombol dan indikator, periode 3 bulan sekali

3.

Cek kondisi filter, klep/membran ganti bila perlu, tiap tribulan

4.

Cek putaran motor ganti sikat arang bila perlu, tiap tribulan

5.

Cek seal botol penampung perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Pelumasan barang yang bergerak, Periode 6 bulan sekali

7.

Cek fungsi penampung perbaiki bila perlu, periode 1 tahun sekali

8.

Cek daya hisap, periode 6 bulan sekali

9.

Lakukan uji kinerja dan keselamatan kerja alat, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN SUCTION PUMP MEMBRANE (DENGAN PELUMAS)

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Sustion pump dengan sistim pelumasan, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat,

yang berdasarkan

prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek kondisi oli dan filter ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

2.

Cek fungsi indikator perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek seal botol penampung perbaiki bila perlu, tiap semester

5.

Cek fungsi penampung perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Cek daya hisap menggunakan preasure gauge, Tiap semester

7.

Lakukan pelumasan pada lager / bearing motor, tiap semester

8.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN ELEKTRO CARDIO GRAPHY (ECG)

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan ECG, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek tombol / switch perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek baterai lampu, indikator ganti bila perlu, tiap tribulan

4.

Cek semua vitting dan konektor dari semua hubungan listrik bersihkan bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek kondisi elektroda bersihkan bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Ganti Cup tiap 6 bulan sekali

7.

Cek step response dengan menekan tombol 1 mV, tiap tribulan

8.

Cek kecepatan kertas dan ketajaman rekaman, tiap tribulan

9.

Lakukan pelumasan pada roda gigi motor dan rol kertas perekam, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN ELEKTROENCEFALOGRAPH (EEG)

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Electroencefalogrph, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan kabel electrode dan electrode load dengan alkohol serta seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek dan periksa recorder dan printer (pita / tinta printer) ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi speed motor lakukan pengaturan bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek dan bersihkan pen marker bersihkan dan lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak, periode 3 bulan sekali

5.

Cek tekanan pen terhadap paper recording lakukan penyetelan periksa lampu thotik / flash (terminal electrode) lakukan perbaikan / pengaturan, periode 1 tahun sekali.

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN ENDOSCOPY UNIT

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Endoscopy Unit, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja: pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik/alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B.

C.

Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek konduktor antara fiber optic dan light source, tiap tribulan

4.

Cek bagian-bagian mekanis perbaiki bila perlu, tiap tribulan

5.

Cek bagian exposure, periode 3 bulan sekali

6.

Cek dan periksa fungsi cold light source perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

7.

Lakukan pengukuran intensitas cahaya ganti bola lampu bila perlu, periode 6 bulan sekali

D.

8.

Cek kebocoran Scope, tiap tribulan

9.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2.

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN TREADMILL TEST RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Treadmill test, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifiksai

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi motor, periode 3 bulan sekali

4.

Cek kecepatan motor, periode 3 bulan sekali

5.

Lakukan pengukuran arus bocor, periode 1 tahun sekali

6.

Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, periode 1 tahun sekali

7.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN DENTAL UNIT RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Dental Unit, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan/adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik/tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek dan periksa kondisi electrode, periode 3 bulan sekali

4.

Cek fungsi selector, tombol/switch, foot switch perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek hubungan perpipaan air / selang air perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Cek kabel-kabel supply dan sambungan, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

7.

Cek fungsi lampu termasuk pergerakannya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

8.

Cek fungsi water jet, handpiece perbaiki bila perlu, tiap tribulan

9.

Lakukan pelumasan water jet handpiece perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

10. Cek dan periksa lampu indikator, ganti bila perlu, tiap semester 11. Cek gerakan dental chair perbaiki bila perlu, tiap semester 12. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN AUTO REFRAKTOMETER

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Refraktometer adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan lensa, periode 3 bulan sekali

3.

Cek catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek kertas printer bila perlu, periode 1 bulan sekali

5.

Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, periode 1 tahun sekali

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN SLIT LAMP RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Slit Lamp, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan lensa, periode 3 bulan sekali

3.

Cek catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek kondisi lampu, periode 3 bulan sekali

5.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN THT UNIT RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan THT Unit, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali

3.

Cek fungsi selektor, tombol/switch perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali

4.

Cek kabel-kabel penghubung dan selang-selang yang bertekanan, periode 3 bulan sekali

5.

Cek tekanan dan daya hisap perbaiki bila perlu, tiap tribulan

6.

Lakukan pelumasan pada bagian bergerak, tiap semester

7.

Cek dan periksa lampu indikator, ganti bila perlu, tiap semester

8.

Cek sistem pengamanan perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

9.

Lakukan pengukuran arus bocor, periode 1 tahun sekali

10. Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, tiap tahun 11. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN AUDIOMETER

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Audiometer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek earphone, periode 3 bulan sekali

4.

Cek kekedapan suara dalam ruangan pemeriksaan, periode 3 bulan sekali

5.

Cek fungsi switch response pasien perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Cek indikator ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali

7.

Lakukan pengukuran sound level pengeluaran perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

8.

Lakukan pengukuran frekuensi pengukuran perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

9.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN ELECTRO STIMULATOR

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1.

Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika

2.

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3.

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek sambungan kabel dan konektor perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 4. Cek kondisi elektroda perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 5. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F.

Pelaporan

Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN INFRA RED

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Infra Red, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi selecor, tombol/switch perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek pewaktu atau timer perbaiki bila perlu, periode 1 tahun sekali

5.

Lakukan pelumasan pada bagian yang bergerak, periode 3 bulan sekali

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN MICROWAVE DIATHERMY

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Microwave Diathermy, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi selector tombol/switch, foot switch bila perlu 3 bulan sekali

4.

Cek kabel electroda microeave dari kerusakan dan bersihkan konektor bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek fungsi pergerakan electroda microwave, periode 3 bulan sekali

6.

Cek dan periksa fungsi pewaktu (timer) perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

7.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak, periode 6 bulan sekali

8.

Cek dan periksa lampu-lampu indikator ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali

9.

Cek gerakan patien tunning pada energi maksimum perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

10. Cek fungsi pengaman perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 11. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN MICROWAVE DIATHERMY

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja, alat ukur, bahan pemeliharaan dan material bantu

5.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek fungsi selector, tombol/switch, foot switch bila perlu 3 bulan sekali 4. Cek kabel electroda shortwave dari kerusakan dan bersihkan konektor bila perlu, periode 3 bulan sekali 5. Cek fungsi pergerakan electroda shortwave, periode 3 bulan sekali 6. Cek dan periksa fungsi pewaktu (timer) perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 7. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak, periode 6 bulan sekali 8. Cek dan periksa lampu-lampu indikator ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali 9. Cek gerakan automatic patient tunning pada energi maksimum perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 10. Cek sistem fungsi pengaman perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 11. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali C. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user D. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula E. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN ALAT TRAKSI

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Alat Traksi, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B.

Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak. 3. Lakukan pengencangan / tightening 4. Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat. 5. Lakukan penggantian bahan pemeliharaan. 6. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 7. Lakukan penyetelan / adjustment. 8. Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C.

Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek fungsi selector, tombol/switch, perbaiki bila perlu 3 bulan sekali 4. Cek pewaktu (timer) lakukan perbaikan bila perlu, periode 1 tahun sekali 5. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak, periode 3 bulan sekali 6. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D.

Pencatatan 1. Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK. 2. Simpulkan hasil pemeliharaan 

Alat baik.



Alat tidak baik

3. Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan. E.

Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. F.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN ULTRA SOUND THERAPY

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan UltraSound Therapy, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi selector, tombol/switch, perbaiki bila perlu 3 bulan sekali

4.

Cek fungsi pewaktu (timer) perbaiki bila perlu, periode 3 tahun sekali

5.

Cek dan periksa lampu-lampu indikator ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak, periode 3 bulan sekali

7.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan a. Alat baik. b. Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. F.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN ELECTRO SURGERY UNIT (ESU)

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Electrosurgery Unit, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi selector, tombol/switch, perbaiki bila perlu 3 bulan sekali

4.

Cek kabel elektroda aktif & netral perbaiki/ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek fungsi foot switch, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan a. Alat baik. b.Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2.

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN LAPARASCOPE

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Parascope, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

D. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

E. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek hubungan antara fiber optic dan laparoscope, periode 3 bulan sekali 3. Cek bagian-bagian mekanis, periode 3 bulan sekali 4. Cek bagian auto expose (alat yang dilengkapi kamera), periode 3 bulan sekali 5. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali B. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user C. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula D. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN MEJA OPERASI

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Meja Operasi, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Persiapan 1. Siapkan perintah kerja 2. Siapkan formulir laporan Kerja 3. Siapkan dokumen teknis 4. Siapkan peralatan kerja 5. Siapkan bahan pemeliharaan, bahan operasional dan material bantu 6. Pemberitahuan kepada user C. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak. 3. Lakukan pengencangan / tightening 4. Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat. 5. Lakukan penggantian bahan pemeliharaan. 6. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 7. Lakukan penyetelan / adjustment. 8. Kesimpulan hasil pemeliharaan. D. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem hidrolik, periode 3 bulan sekali 3. Cek sistem kursi dan roda, periode 3 bulan sekali C. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user D. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula E. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN OPERATING LAMP

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Operating Lamp, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek fungsi on/off switch, periode 3 bulan sekali 4. Cek pengatur fokus cahaya, periode 3 bulan sekali 5. Cek Pergerakan lampu dan keseimbangan perbaiki bila perlu, 3 bulan sekali 6. Lakukan pelumasan bila perlu, periode 6 bulan sekali 7. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN VENTILATOR APPARATUS

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Ventilator Apparatus, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat meliputi selector, periode 3 bulan sekali 2. Cek kondisi regulator oksigen dan udara segar, periode 3 bulan sekali 3. Cek indikator dan fungsi alarm perbaiki bila perlu, 3 bulan sekali 4. Cek dan bersihkan tombol/switch perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 5. Cek lampu indikator ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali 6. Cek filter dan O-ring ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali 7. Cek kerusakan dan kebocoran saluran udara ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali 8. Cek perangkat nebulizer ganti O-ring bila perlu, periode 6 bulan sekali 9. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN STERILIZER

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan sterilizer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek saringan air, bersihkan dan ganti bila perlu, 1 bulan sekali

4.

Cek door gasket, perbaiki/ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali

5.

Cek dan periksa sistem pemanas, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Cek dan periksa level air (gelas penduga), perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali

7.

Cek mekanisme pengunci pintu atau engsel, periode 1 bulan sekali

8.

Cek seluruh sambungan & soket-soket, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

9.

Cek dan periksa sistem pengaman, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

10. Lakukan pelumasan pada engsel dan mekanisme pengunci pintu dengan grease tahan panas, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Isi kartu pemeliharaan alat

2.

Isi formulir laporan kerja

3.

User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user

E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1.

Cek alat kerja sesuai dengan catatan

2.

Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN DRY STERILIZER

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Dry Sterelizer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Persiapan 1. Siapkan perintah kerja 2. Siapkan formulir laporan Kerja 3. Siapkan dokumen teknis 4. Siapkan peralatan kerja 5. Siapkan bahan pemeliharaan, bahan operasional dan material bantu 6. Pemberitahuan kepada user C. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak. 3. Lakukan pengencangan / tightening 4. Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat. 5. Lakukan penggantian bahan pemeliharaan. 6. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 7. Lakukan penyetelan / adjustment. 8. Kesimpulan hasil pemeliharaan. D. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali 2. Cek fungsi tombol dan indikator, periode 3 bulan sekali 3. Cek dan bersihkan bagian dalam chamber, periode 1 bulan sekali 4. Cek katup outlet, periode 3 bulan sekali 5. Cek fungsi indikator suhu dalam chamber, periode 3 bulan sekali 6. Cek door gasket dan sistem penguncian, periode 6 bulan sekali 7. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali E. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user F.

Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

G. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN ULTRAVIOLET STERILIZER

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan ultraviolet sterilizer , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B.

C.

Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek sambungan kabel dan soket-soket,perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek indikator, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek dan periksa fungsi pewaktu (timer) perbaiki bila perlu, 3 bulan sekali

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 1 tahun sekali

B. Pencatatan 1.

Isi kartu pemeliharaan alat

2.

Isi formulir laporan kerja

3.

User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kpd user

C.

Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1.

Cek alat kerja sesuai dengan catatan

2.

Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

D. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN BEDSIDE MONITOR

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Bedside Monitor, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek kondisi fisik dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek standard 1 mV (untuk pulsa ECG), periode 3 bulan sekali 3. Cek kecepatan pada posisi 25 mm/sec dan 50 mm/sec, periode 3 bulan sekali 4. Cek lead selector (hasil rekaman sesuai dengan lead yang dipilih), periode 3 bulan sekali 5. Cek fungsi filter, ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali 6. Cek fungsi NIBP & IBP, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 7. Cek fungsi temperatur, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 8. Cek fungsi indikator, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 9. Cek fungsi-fungsi kontras gambar, brightness, colour, periode 6 bulan sekali 10. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN CENTRAL MONITOR

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2.

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3.

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan debu dan kotoran dari seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek seluruh soket konektor dan kabel penghubung, perbaiki bila perlu, 3 bulan sekali 4. Cek fungsi seluruh tombol/switch, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 5. Cek kecepatan kertas dan ketajaman hasil rekaman, periode 3 bulan sek 6. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait: IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN DEFIBRILLATOR MONITOR

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Defibrilator Monitor, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2.

SDM teknik terlatih

3.

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek dan periksa kondisi elektroda, periode 3 bulan sekali 3. Cek fungsi tombol/switch perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 4. Cek baterai, lampu indikator, ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali 5. Cek sistem catu daya,perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 6. Cek fungsi tombol charge dan discharge, periode 3 bulan sekali 7. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG PEMELIHARAAN BLOOD PRESSURE MONITOR

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Blood Presure Monitor, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali 3. Cek sambungan tubing, perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali 4. Cek kebocoran udara, perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali 5. Cek pressure tranduser, ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali 6. Cek kondisi dan funsgi tombol control, perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali 7. Cek sistem pompa, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 8. Cek kondisi battery dan charge, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 9. Cek indikator dan display, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 10. Cek fungsi alarm, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 11. Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, periode 1 tahun sekali 12. Lakukan pengukuran arus bocor, periode 1 tahun sekali 13. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1.

Cek alat kerja sesuai dengan catatan

2.

Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN NEBULIZER

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Nebulizer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2.

SDM teknik terlatih

3.

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek fungsi selector, tombol/switch bila perlu, periode 3 bulan sekali 4. Cek pewaktu atau timer lakukan perbaikan bila perlu, periode 1 tahun sekali 5. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN ELECTRIC VACCUM EXTRACTOR

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Electric Vaccum Extractor, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek fungsi tombol dan indikator, periode 3 bulan sekali

3.

Cek dan berikan pelumasan pada lager/bearing, periode 3 bulan sekali

4.

Cek dan bersihkan filter, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek katup inlet dan outlet, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Cek daya hisap, atur bila perlu, periode 3 bulan sekali

7.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN INFANT WARMER

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Infant Warmer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek kondisi elemen pemanas, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi indikator, alarm dan timer, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Isi kartu pemeliharaan alat

2.

Isi formulir laporan kerja

3.

User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user

E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1.

Cek alat kerja sesuai dengan catatan

2.

Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN INKUBATOR PERAWATAN

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Inkubator Perawatan, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek fungsi timer, periode 3 bulan sekali 4. Cek fungsi temperatur bila perlu, periode 6 bulan sekali 5. Cek seluruh sambungan dan soket, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 6. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN ANALYCITAL BALANCE RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Analytical Balance, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek pengaturan pada kaki-kaki bodi peralatan agar berada pada posisi rata air, periode 3 bulan sekali 4. Cek posisi skala meter pad akondisi nol dengan mengatur zero adjustment, periode 3 bulan sekali 5. Cek fungsi switch response pasien, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 6. Cek display, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN BLOOD CELL COUNTER RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek bagian mekanik, pastikan dalam kondisi baik, periode 1 bulan sekali

3.

Lakukan uji kinerja alat, periode 1 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Isi kartu pemeliharaan alat

2.

Isi formulir laporan kerja

3.

User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user

E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1.

Cek alat kerja sesuai dengan catatan

2.

Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

PEMELIHARAAN CENTRIFUGE

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Centrifuge, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2.

SDM teknik terlatih

3.

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek putaran motor pada setiap step, ganti sikat arang bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek pewaktu atau timer, periode 6 bulan sekali

4.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

B. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user C. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula D. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN MIKROSKOP RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Mikroskop, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak. 3. Lakukan pengencangan / tightening 4. Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat. 5. Lakukan penggantian bahan pemeliharaan. 6. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 7. Lakukan penyetelan / adjustment. 8. Kesimpulan hasil pemeliharaan. C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek fungsi selektor, tombol/switch, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 4. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak, 3 bulan sekali 5. Cek dan periksa illuminator, ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali 6. Cek sistem pembesaran dan lakukan pada bagian lensa dengan cara memutar lensa D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN PHOTOMETER RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Photometer, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan cuvet, periode 3 bulan sekali

3.

Cek posisi lampu, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek filter, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek motor penghisap, periode 6 bulan sekali

6.

Cek printer, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali

7.

Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Isi kartu pemeliharaan alat

2.

Isi formulir laporan kerja

3.

User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user

E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1.

Cek alat kerja sesuai dengan catatan

2.

Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN WATERBATH RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Waterbath, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek sambungan kabel dan soket-soket, perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali

4.

Cek tombol, switch, indikator display dari kerusakan dan keausan, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek fungsi pemanas, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

6.

Cek motor sirkulasi, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

7.

Cek kestabilan cairan, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

8.

Cek pewaktu (timer), perbaiki bila perlu, periode 1 tahun sekali

9.

Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, periode 1 tahun sekali

10. Lakukan pengukuran arus bocor, periode 1 tahun sekali 11. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Isi kartu pemeliharaan alat

2.

Isi formulir laporan kerja

3.

User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user

E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1.

Cek alat kerja sesuai dengan catatan

2.

Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN X-RAY UNIT RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan X-Ray Unit, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B.

Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak. 3. Lakukan pengencangan / tightening 4. Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat. 5. Lakukan penggantian bahan pemeliharaan. 6. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 7. Lakukan penyetelan / adjustment. 8. Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek tombol pengendali dan pengereman, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 3. Cek gerakan dan pengunci tabung X-ray tube, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 4. Cek fungsi kolimator, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 5. Cek muatan dan kondisi accu (yang dilengkapi accu), periode 3 bulan sekali 6. Cek fungsi selector kV, mA, mAs dan tombol ekspose, periode 3 bulan sekali 7. Cek fungsi indikator, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali 8. Cek atau ukur keluaran kV dan mAs, periode 3 bulan sekali 9. Cek kondisi HT cable beri grease bila perlu, periode 1 tahun sekali 10. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F.

Pelaporan

Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN X-RAY MOBILE UNIT RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan X- ray Mobile Unit, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek tombol pengendali dan pengereman, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 3. Cek gerakan dan pengunci tabung X-ray tube, perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 4. Cek fungsi kolimator, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 5. Cek muatan dan kondisi accu (yang dilengkapi accu), periode 1 bulan sekali 6. Cek fungsi selector kV, mA, mAs dan tombol ekspose, periode 3 bulan sekali 7. Cek fungsi indikator, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali 8. Cek pewaktu (timer), perbaiki bila perlu, periode 1 tahun sekali 9. Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, periode 1 tahun sekali 10. Lakukan pengukuran arus bocor, periode 1 tahun sekali 11. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN X-RAY DENTAL UNIT RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan X-Ray Dental Unit, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali

2.

Cek sistem catu daya, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

3.

Cek fungsi pergerakan tube head dan arm, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

4.

Cek control, perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Cek fungsi pewaktu (timer), perbaiki bila perlu, periode 5 bulan sekali

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Isi kartu pemeliharaan alat

2.

Isi formulir laporan kerja

3.

User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user

E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN ULTRASONOGRAF (USG) RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih dan tersertifikasi 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B.

Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2. Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak. 3. Lakukan pengencangan / tightening 4. Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat. 5. Lakukan penggantian bahan pemeliharaan. 6. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 7. Lakukan penyetelan / adjustment. 8. Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C.

Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek tombol-tombol, joystick atau track ball, periode 3 bulan sekali 3. Cek probe, monitor, bersihkan bila perlu, periode 3 bulan sekali 4. Cek printer atau kamera Polaroid dan shutter kamera polaroid, periode 3 bulan sekali 5. Cek sensitifitas dan brightness dalam bentuk tampilan dengan menggunakan probe, adjustment bila perlu, periode 3 bulan sekali 6. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D.

Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user

E.

Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

F.

Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN AUTOMATIC PROCESSING FILM

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kipas Angin, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek roller pack, periode 3 bulan sekali 2. Cek electric power, periode 3 bulan sekali 3. Cek conector tabung filter, periode 3 bulan sekali 4. Cek gear, pear, dan bearing, periode 3 bulan sekali 5. Cek temperature developer dan pengering, periode 3 bulan sekali 6. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN VIEWER FILM RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002

Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Viewer Film, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan seluruh bagian alat. 2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 3 bulan sekali 2. Cek intensitas lampu, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali 3. Cek saklar ON/OFF, ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali 4. Lakukan uji kinerja alat, periode 6 bulan sekali D. Pencatatan 1. Isi kartu pemeliharaan alat 2. Isi formulir laporan kerja 3. User menandatangani laporan kerja, dan serahkan alat kembali kepada user E. Pengemasan alat kerja dan dokumen teknis penyerta 1. Cek alat kerja sesuai dengan catatan 2. Cek dan rapikan dokumen teknis penyerta 3. Kembalikan alat kerja dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula F. Pelaporan Laporkan hasil pekerjaan kepada pemberi tugas

Unit terkait : IPSRS

PEMELIHARAAN CARDIAC STRESS TEST RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Cardiac Stess Test , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

4.

Cek roda gigi/bearing motor lumasi bila perlu, tiap tribulan

5.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali

6.

Cek kondisi electrode ECG ganti bila perlu, periode 3 bulan sekali

7.

Cek fungsi alarm perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

8.

Cek belt ganti bila perlu, periode 6 bulan sekali

9.

Cek regulator kecepatan perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali

10. Cek sistem pengereman motor perbaiki bila perlu, tiap semester 11. Cek fungsi alat perekam perbaiki bila perlu, periode 6 bulan sekali 12. Cek kecepatan kertas dan ketajaman hasil rekaman, tiap tribulan 13. Cek kondisi kabel pasien, periode 6 bulan sekali 14. Cek step response 1 mV 15. Cek sistem pengamanan perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali 16. Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, setiap tahun 17. Lakukan pengukuran arus bocor, periode 1 tahun sekali 18. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

F. Laporan 1.

Laporkan hasil pemeliharaan alat

kepada Unit Pelayanan

pengguna alat dan serahkan kembali alat kesehatan yang telah dipelihara. 2. Unit terkait : IPSRS

Laporkan hasil pemeliharaan alat kepada pemberi tugas

PEMELIHARAAN BOR LISTRIK RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Bor Listrik, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 2. Siapkan alat kerja dan alat ukur 3. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. B.

Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Lakukan pembersihan pada seluruh bagioan alat 2. Lakukan pengemasan pada bagian yang bergerak 3. Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi pada tiap bagian alat sesuai lembar kerja 4. Catat hasil pemeliharaan pada lembar kerja

5. Segera lakukan tindakan perbaikan apabila ditemukan kesalahan /kerusakan pada tiap –tiap bagian bor C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol dan bersihkan menggunakan kontak cleaner

3.

Cek fungsi switch pemilihan untuk pengeboran beton dan besi

4.

Cek kecepatan putaran bor

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN HEATER RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Heater , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Alat jangan dipakai untuk yang selain air minum

3.

Segera lakukan penggantian alat apabila ada kerusakan

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan bagian dalam ketel dan heater 1 hari sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN RAGUM RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Ragum , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN SOLDER RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Solder , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 2. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 3. Siapkan alat kerja dan alat ukur 4. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 5. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pengencangan / tightening pada mata solder

3.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

4.

Lakukan pengecekan terhadap kabel solder, cek apakah masih dalam kondisi layak pakai, jika terkelupas ganti dengan yang baru

5.

Untuk menghindari kerusakan solder jangan menggunakan solder pada alat yang berbahan dasar plastic

6.

Untuk menghindari rusaknya elemen solder, jangan menjatuhkan solder dalam keadaan apapun

7.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN LAS LISTRIK RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Las listrik, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pengencangan / tightening

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan penggantian bahan pemeliharaan.

6.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

7.

Lakukan penyetelan / adjustment.

8.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

4.

Ganti kabel elektroda + dan – setiap 1 tahun sekali

5.

Cek Kondisi handle elektroda + dan jepit elektroda -, ganti tiap 1 tahun sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN STAVOLT RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Stavolt, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat menggunakan kuas

2.

Bersihkan alat tersebut dari air dan minyak

3.

Jangan melebihi pemakaian engan beban yang ditentukan

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN TANG AMPERE RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Tang Ampere, adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Bersihkan colok (-) dan (+) dari karat dan kotoran

2.

Apabila ada tampilan LCD pada alat tersebut tidak jelas segera diganti beberapa dengan yang baru

3.

Jauhkan dari air dan jatuh untuk menghindari kerusakan

4.

Lakukan pengecekan alat tersebut sesuai ukuran standart untuk menghindari kekeliruan pengecekan

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek colok (-) dan (+) ganti setiap 1 tahun sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN AMPLIFIER RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Amplifier , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Gunakan amplifier / pengeras suara sesuai dengan kebutuhan

3.

Bersihkan alat dari debu dan kotoran yang menempel pada bodi ampli atau pengeras suara

4.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN TESPEN RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Tespen , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian-bagian yang bergerak.

3.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

4.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN CARDIAC STRESS TEST RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Cardiac Stess Test , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih dan tersertifikasi

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Pergunakan dengan baik, jangan sampai jatuh

3.

Lakukan pengecekan fungsi, janagn ampai bocor , karna dapat membahayakan pengguna.

4.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN TELEPON RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Telepon , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2

SDM teknik terlatih

3

Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pengencangan / tightening system koneksi pesawat telepon dan terminal telepon

3.

Segera lakukan tindakan perbaikan apabila ditemukan keluhan /kerusakan pada pesawat telepon/terminal telepon/kabel telepon /panel PABX

4.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat.

5.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

6.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

4.

Cek roda gigi/bearing motor lumasi bila perlu, tiap tribulan

5.

Cek sistem catu daya perbaiki bila perlu, periode 1 bulan sekali

6.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN KOMPRESSOR RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Kompressor , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

3.

Periksa oli pada mesin kompressor

4.

Pastikan tabung dalam kondisi kosong setelah pemakaian

5.

Apabila di tabung compressor ada air dari sisa udara lepas baut pembuangan dan dikeluarkan air dalam tabung sampai habis dan kencangkan kembali

6.

Lakukan penyetelan / adjustment bila diperlukan (Cut in 5.5bar,cut of 7bar)

7.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

4.

Cek sistem pengamanan perbaiki bila perlu, periode 3 bulan sekali

5.

Lakukan pengukuran tahanan kabel pembumian alat, setiap tahun

6.

Lakukan pengukuran arus bocor, periode 1 tahun sekali

7.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN OBENG SOK RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Obeng Sok , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Periksa mata obeng dok dan handle obeng dok

3.

Segera lakukan penggantian alat apabila ada kerusakan

4.

Tempatkan kembali mata obeng dok dan handle obeng dok pada tempatnya

5.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

6.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4.

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN LAS KARBIT RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Las Karbit , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Sebelum pemakaian periksa selang las,m pastikan tidak ada kebocoran

3.

Cek jarum regulator pada asetilin dan oksigen, pastikan bekerja dengan baik

4.

Segera lakukan perbaikan bila ada kerusakan pada alat

5.

Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja.

6.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN LAMPU SL RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Lampu SL , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1. Hindari

penggunaan

lampu

lebih

dari

12

jam

untuk

memperpanjang usia lampu 2. Hindari penggunaan lampu dari air/hujan 3. Segera lakukan perbaikan pada saklar /steker/fitting apabila apabila ditemukan kerusakan 4. Lakukan pemeriksaan kinerja dan aspek keselamatan kerja. 5. Kesimpulan hasil pemeliharaan. C. Periode Pemeliharaan 1. Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan 2. Cek saklar,steker dan fitting, periode 6 bulan sekali 3. Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN PEMOTONG PIPA RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan pemotong pipa , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat menggunakan kain bersih

2.

Lakukan pelumasan pada ulir as pipa agar ulir tidak berkarat

3.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN SKRAP/GERINDRA RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Skrap/gerindra , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Epaskan steker dari lubang stop kontak

3.

Kendorkan baut pengunci

4.

Lepaskan mata skrap

5.

Bersihkan dengan menggunakan kuas

6.

Lakukan pelumasan pada bagian yang bergerak

7.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

4.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN SPANAR/KUNCI SORONG/KUNCI INGGRIS

RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Spanar/kunci sorong/Kunci inggris , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan, pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat, penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik.

Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A. Persiapan 1. Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK) 2. Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat. 3. Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat. 4. Siapkan alat kerja dan alat ukur 5. Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu. 6. Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian yang bergerak

3.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

PEMELIHARAAN BOR LISTRIK DUDUK RSUD Dr. ISKAK TULUNGAGUNG

Prosedur Tetap

Nomor Dokumen

Nomor Revisi

SOP.....................

SOP.....................

Tanggal Terbit

Halaman

Di tetapkan, Direktur

Dr.H.A. SAIFULLAH,Sp.B Pembina Utama Muda NIP. 1953 1009 198002 1002 Pengertian

:

Prosedur tetap pemeliharaan Bor Listrik duduk , adalah bentuk standar mengenai langkah-langkah teknis yang harus diikuti oleh teknisi dalam melaksanakan pemeliharaan alat, yang berdasarkan prasyarat dan prosedur yang harus dipenuhi. Prosedur ini disusun berdasarkan pada service manual dan petunjuk lain yang terkait, dengan urutan kerja : pembersihan, pelumasan, pengencangan,

pengecekan fungsi dan kondisi bagian alat,

penggantian bahan pemeliharaan, pemeriksaan kinerja, aspek keselamatan kerja dan penyetelan / adjustment. Kesimpulan hasil pemeliharaan alat baik atau alat tidak baik. Kebijakan

: 1. Pelaksanaan pemeliharaan dilakukan berdasarkan SK Pemberlakuan Kebijakan Pemeliharaan Alat Medik dan Elektronika 2. SDM teknik terlatih 3. Peralatan kerja lengkap, bahan pemeliharaan dan material bantu tersedia

Prosedur

: A.

Persiapan 1.

Siapkan Surat Perintah Kerja (SPK)

2.

Siapkan formulir lembar kerja dan kartu pemeliharaan alat.

3.

Siapkan a. Service Manual. b. Protap pemeliharaan dan petunjuk pengoperasian alat.

4.

Siapkan alat kerja dan alat ukur

5.

Siapkan bahan pemeliharaan dan material bantu.

6.

Pemberitahuan kepada Unit Pelayanan pengguna alat.

B. Pelaksanaan pemeliharaan. (perhatikan Service manual) 1.

Lakukan pembersihan seluruh bagian alat.

2.

Lakukan pelumasan pada bagian yang bergerak

3.

Lakukan pengecekan fungsi dan kondisi pada tiap bagian alat sesuai lembar kerja

4.

Segera

lakukan

tindakan

perbaikan

apabila

ditemukan

kesalahan/kerusakan pada tiap-tiap bagian bor 5.

Kesimpulan hasil pemeliharaan.

C. Periode Pemeliharaan 1.

Cek dan bersihkan seluruh bagian alat, periode 1 bulan sekali

2.

Cek dan bersihkan tombol, perbaiki bila perlu, tiap tribulan

3.

Cek sambungan kabel atau conector, periode 6 bulan sekali

4.

Lakukan uji kinerja alat, periode 3 bulan sekali

D. Pencatatan 1.

Lakukan pengisian formulir lembar kerja, kartu pemeliharaan dan SPK.

2.

Simpulkan hasil pemeliharaan  Alat baik.  Alat tidak baik

3.

Pengguna alat menandatangani formulir lembar kerja dan SPK, sebagai bukti pemeliharaan alat telah dilaksanakan.

E. Pengemasan 1.

Cek alat kerja dan alat ukur,sesuaikan dengan lembar kerja.

2.

Cek dan rapihkan dokumen teknis penyerta

3.

Kembalikan alat kerja, alat ukur dan dokumen teknis penyerta ke tempat semula

4. Unit terkait : IPSRS

Bersihkan alat yang dipelihara dan lokasi pemeliharaan

Related Documents


More Documents from "kikinatassia"