Profil Promosi Kesehatan Puskesmas Sreseh Tahun 2019
Bukti Kegiatan Perencanaan melalui Survei Mawas Diri (SMD) Survei
Mawas
pengumpulan
dan
Diri
merupakan
pengkajian
kegiatan
masyarakat
pengenalan,
kesehatan
yang
dilakukan oleh kader dan tokok masyarakat setempat dibawah bimbingan
kepala
Desa/Kelurahan
dan
petugas
kesehatan
(petugas Puskesmas, Bidan di Desa). (Depkes RI, 2007). Survei
Mawas
Diri
adalah
pengenalan,
pengumpulan,
pengkajian masalah kesehatan pekerja untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat pekerja mengenai kesehatan kerja. Melalui Surve Mawas Diri diharapkan masyarakat sadar akan adanya masalah kesehatan dan ancaman penyakit yang dihadapi di desanya, dan dapat membangkitkan niat dan tekad untuk mencari solusinya berdasarkan kesepakatan dan potensi yang dimiliki. Tetapi menurut temuan dilapangan oleh tokoh masyarakat dan kader masih rendahnya pengetahuan tentang survei mawas diri sehingga capaian surve mawas diri banyak yang masih belum dilaksanakan sesuai dengan program kesehatan, maka perlu adanya pelaksanaan kegiatan survei mawas diri setiap desa sebagai mengetahui perkembangan pengetahuan dan capaian survei mawas diri.
Perencanaan melalui survei mawas diri