Smart And Clean Kitchen Management

  • Uploaded by: Septian Pratama
  • 0
  • 0
  • August 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Smart And Clean Kitchen Management as PDF for free.

More details

  • Words: 474
  • Pages: 2
Smart and Clean Kitchen Management Improve the Quality of Your Food Business 1. Kitchen Safety and Quality Control in Food Service - What ? Kitchen Safety adalah cara menangani keselamatan yang ada di dapur. Sedangkan quality control in food service adalah cara menangani makanan yang kita buat agar berkualitas di dalam pelayanan makanan. - Who ? Baik dari tamu, karyawan, supplier maupun pengusaha. - When ? Ketika kita sebelum memasuki area kerja, setelah keluar dari area kerja maupun sedang di area kerja. - Where ? Sudah pasti di dapur, tetapi tidak kita pungkiri bahwasanya di tempat penerimaan bahan, penyimpanan bahan, dan juga pembuangan bahan. - Why ?

Karena apabila kita tidak memperhatkan ini, banyak masalah ataupun kecelakaan yang akan kita hadapi selama bekerja yang akan mempengaruhi tempat kerja kita, pelanggan kita, maupun ke diri kita masing-masing. Kompetisi bisnis juga semakin ketat baik itu local maupun global. Tuntutan daripelanggan kita pun semakin tinggi. Banyak masyarakat kita yang sudah sadar bahwa mengkonsumsi makanan sehat itu lebih baik sehingga banyak masyarkat kita yang mulai mengkonsumsi makanan sehat itu. Banyaknya ragam jenis makanan dan metode pembuatan makanan yang dibuat oleh manusia menjadikan ketertarikan tersendiri bagi khalayak banyak. Oleh karena itu tuntutan profesionalitas semakin tinggi. Ada 3 jenis mengapa makanan tidak aman yaitu (1) physical hazards; (2) microorganism Hazards; dan (3) chemical hazards. - How ? 1. Meningkatkan rasa sadar diri akan pentingnya keselamatan kerja. 2. Memahami tentang penanganan yang harus ditangani terhadap kecelakaan kerja ataupun pengolahan makanan. 3. Pengecekan sebelum masuk, keluar maupun sedang berlangsungnya kegiatan di dalam dapur. 4. Mengerti akan kontaminasi makanan, foodborne illness, pest control serta penghendalian perkembangan bakteri pada makanan. Smart and Clean Kitchen Management Improve the Quality of Your Food Business 2. Personal Hygiene and Sanitation Practice in Kitchen

- What ? Kegiatan dan upaya kita dalam menjaga kebersihan diri dan area dapur. - Who ?

Diri pribadi dan lingkungan dapur.

- When ? Sama seperti tadi, sebelum sesudah dan saat bekerja dan memegang makanan. - Where ? Di semua area dapur dan di tubuh kita. - Why ? Guna menjaga kebersihan lingkungan, peralatan serta diri kita pribadi. - How ? 1. Mencuci tangan setiap 30 menit sekali ataupun menggunakan handgloves setiap menyentuh ataupun memegang bahan atau alat. Tetapi lebih baik atau aman mencuci tangan daripada menggunakan handgloves. 2. Tetap menjaga kebersihan area tempat kerja, locker, toilet, ruang makan dan area penting lainnya. 3. Selalu sedia P3K dan tau cara menggunakannya. 4. Mengerti akan cara menggunakan barang atau alat dan tau cari membersihkannya. 5. Menghilangkan kebiasaan pribadi seperti sering menyentuh hidung, rambut menggaruk-garuk kepala, telinga ataupun meludah sembarangan. 6. Memakai baju seragam yang tidak kotor. 7. Menutup dengan lengan ketika batuk. Tetapi apabila keseringan batuk ataupun sedang sakit lebih baik tinggalkan pekerjaan dan cari pengganti anda. 8. Mengetahui car thawing process dan cooking temperature. 9. Memahami penyimpanan dan penanganan yang aman dan baik.

Related Documents

Kitchen
November 2019 48
Kitchen
October 2019 62
Kitchen
November 2019 39
Kitchen
October 2019 51

More Documents from ""