Cleric Dengan tingkat pertahanan kedua terbaik, Cleric dapat menggunakan sihir untuk membantu dan melindungi yang lain. Kehadiran Cleric dalam suatu grup akan membuat anggota grup yang lain tidak perlu khawatir, karena Cleric dapat menyembuhkan yang terluka. Profesi ini tidak bisa menggunakan senjata tajam. NPC Pendeta Gaius bisa ditemui di dalam Gereja di kota Elim. Skill Dasar
Mace Combo
Karakter Lv. 10 , Dengan skill ini, cleric dapat melakukan combo dengan menggunakan gada.
Brace
Berkat dari cahaya suci kepada cleric. Karakter lv. 10, Setelah menguasainya, XP kamu akan lebih cepat bertambah dalam pertarungan.
Martial Combo Lv. 5 Mace Combo lv.5
Mace of Justice
Mantra elemen cahaya. Karakter Lv. 16, Brace Lv. 3 Kamu dapat menyerang musuhmu dengan menggunakan kekuatan suci. Saat musuhmu terkena serangan ini, kekuatannya akan melukai mereka.
Prayer
Karakter lv. 10, Martial Combo lv.5 Prayer adalah ritual dasar bagi para cleric untuk mengeluarkan kekuatan suci mereka. Dengan menguasai skill ini, regenerasi AP akan menjadi lebih cepat saat tidur.
Self Cure
Mantra penyembuh elemen cahaya. Kekuatan cahaya suci akan memulihkan HP-mu.
Karakter lv. 10,
Cure
Mantra penyembuh elemen cahaya. Karakter Lv. 16, Dengan skill ini, kamu dapat menyembuhkan orang lain dengan kekuatan cahaya suci.
Prayer lv. 1 Self Cure Lv. 5
Mass Cure
Mantra penyembuh elemen cahaya. Karakter lv. 31, Cure lv. 5 Kamu akan dipenuhi kekuatan suci yang dapat menyembuhkan karakter tertentu dan orang lain yang berada disekitarnya.
Cleansing
Skill pendukung. Karakter Lv. 40, Mass Cure Lv. 5 Dengan kekuatan cahaya suci, kamu dapat menyembuhkan karakter lain dari berbagai penyakit.
Resurrection
Skill pendukung. Kamu dapat menghidupkan kembali karakter yang sudah mati.
Karakter Lv. 60,
Cleansing Lv. 5
Party Cure
Mantra penyembuh elemen cahaya. Karakter Lv. 31, Cure Lv. 5 Saat digunakan, kamu akan dipenuhi kekuatan suci yang dapat menyembuhkan anggota grup yang ada disekitarmu.
Encourage
Skill pendukung. Karakter Lv. 10, Prayer Lv. 1 Menghibur pemain lain pada masa-masa yang sulit. Saat digunakan kamu dapat memulihkan XP karakter tertentu.
Blessing
Mantra pendukung. Karakter Lv 15, Encourage Lv. 3 Doa yang tulus akan didengar oleh para Dewa. Berkat-NYA akan meningkatkan akurasi karakter tertentu selama beberapa waktu.
Protection
Skill pendukung. Karakter Lv. 15, Encourage Lv. 3 Anugerah dari roh suci yang memberikan perlindungan dari bahaya. Ketika digunakan, kamu dapat meningkatkan pertahanan karakter tertentu dalam jangka waktu tertentu.
Divine Force
Skill pendukung. Karakter Lv. 15, Encourage Lv. 3 Kemarahan roh suci membuat serangan yang diterima oleh Bale meningkat. Hal ini meningkatkan kekuatan serangan pada suatu karakter.
Wind Rush
Skill pendukung. Encourage Lv. 3 Ketika digunakan, dengan berkat dari cahaya suci, kamu dapat meningkatkan kecepatan gerak suatu karakter.
Party Protection
Skill pendukung. Karakter Lv. 60, Protection Lv. 5 Sama seperti skill Protection pada Cleric. Kamu dapat melindungi seluruh anggota guild sekaligus.