RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)
MATA KULIAH KIMIA ORGANIK I
Oleh : Prof. Dr. Dayar Arbain, Apt Prof. Dr. Deddi Prima Putra, Apt Dr. Dian Handayani, Apt
FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS ANDALAS 2012
RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) KIMIA ORGANIK I [ SKS (2, 0) ] Dosen Pengampu
: - Prof. Dr. Dayar Arbain, Apt - Dr. Deddi Prima Putra, Apt Dr. Dian Handayani, Apt
A. RENCANA PEMBELAJARAN 1. Deskripsi Singkat Mata Kuliah Kimia Organik I Materi kuliah yang diberikan dalam Kimia Organik I mencakup pembelajaran tentang dasar-dasar ilmu kimia organik, ikatan dan srtuktur molekul, sifat fisika dan kimia senyawa organik, sterokimia dan konformasi, serta reaksi-reaksi dasar senyawa organik. 2. Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa dapat memahami dan menguasai mampu menjelaskan konsep dasar ilmu kimia organik, tata nama, penggolongan senyawa organik, sifat fisika dan kimia, struktur molekul dan reaksi-reaksi dasar senyawa organik 3. Tujuan Instruksional Khusus Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu: a. Memahami teori-teori konsep dasar kimia organik, pembentukan dan klasifikasi ikatan kimia b. Memahami tata nama dan penggolongan senyawa organik c. Memahami bentuk-bentuk struktur kimia dalam ruang tiga dimensi (sterokimia) dan konformasi senyawa organik d. Memahami sifat dan teori aromatisitas senyawa organik e. Memahami jenis dan kinetika reaksi kimia senyawa organik f. Memahami sifat dan jenis reaksi-reaksi kimia organik B. PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1. Jadwal Kegiatan Mingguan Pertemuan Minggu 1
Topik Pengantar
Substansi Metode Kimia karbon, Penemuan Ceramah senyawa organik,Evolusi ilmu kimia organik, Kimia organik dibidang kefarmasian
2
Fasilitas LCD, Laptop, whiteboard
Minggu 2
- Ikatan kimia organik - Ikatan ionik - Ikatan kovalen - Ikatan kovalen polar - Ikatan kovalen karbon - Muatan formal senyawa organik - Pirolisis senyawa organik sebagai cara penetapan r. empiris Orbital dan Ikatan Kimia Sejarah mekanika Organik quantum - Teori gelombang - Orbital atom dan orbital molekul - Orbital atom karbon Kereaktifan, sifat-sifat - Titik leleh dan gaya kimia dan fisika senyawa ikatan antar molekul organik - Titik didih - Kelarutan - Spektroskopi senyawa organik Tata Nama IUPAC - Sejarah nomenklatur - Nama trivial - Aturan IUPAC - Nama gol. Alkana
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Ceramah dan focus group discussion
LCD, Laptop, whiteboard
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Minggu 6
Stereokimia
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Minggu 7
Stereokimia
- Pendahuluan teori stereokimia - Teori valensi dan kekule - Isomer molekul - Isomer rantai/ posisi/ gugus fungsi - Isomer ruang (Stereoisomer) - Enansiomer - Kiralitas atom karbon - Kiral dan bidang simetri
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Minggu 8 Minggu 9
Ujian Tengah Semester Diastereoisomer
Soal dan lembar jawaban Ceramah LCD, Laptop, whiteboard
Minggu 10
Konformasi Molekul
Ujian tertulis - Tatanama senyawa senyawa kiral - Senyawa dengan 2 atom C kiral - Proyeksi Fisher - Proyeksi Newman - Isomer E dan Z - Pemisahan Enansiomer - Konformasi molekul - Koformasi dan stabilitas
Minggu 3
Minggu 4
Minggu 5
Ikatan kimia organik, Muatan formal Perhitungan rumus empiris molekul
3
Ceramah
LCD, Laptop,
Minggu 11
Minggu 12
Minggu 13
Minggu 14
Minggu 15
Minggu 16
- Konformasi dan rotasi optik - Konformasi aksial dan equatorial Aromatisitas - Sejarah teori aromatisitas - Teori huckel - Reaksi khusus senyawa aromatik Reaksi kimia organik dan - Struktur dan reaksi kinetika reaksi kimia organik - Kecepatan reaksi - Kesetimbangan reaksi kimia organik - Kinetika dan mekanisme reaksi Reaksi asam basa - Konsep reaksi asam basa menurut archenius, Bronsed- Lowry dan Lewis - Kesetimbangan reaksi asam basa Rekasi Substitusi dan - Reaksi subtitusi Eliminasi nukleofilik SN1 dan SN2 - Mekanisme reaksi substitusi - Reaksi radikal bebas - Rekasi eliminasi E1 dan E2 - Mekanisme reaksi eliminasi - Jenis-jenis rekasi eliminasi Reaksi addisi dan penataan - Reaksi addisi elektrofilik ulang, serta redoks - Reaksi addisi nukleofilik - Reaksi addisi radikal bebas - Reaksi penataan ulang, mekanisme - Macam reaksi penataan ulang - Mekanisme reaksi oksidasi-reduksi
Ujian Akhir Semester
Ujian tertulis
whiteboard
Ceramah dan focus group discussion
LCD, Laptop, whiteboard
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Ceramah, tugas mandiri
LCD, Laptop, whiteboard
Ceramah dan focus group discussion
LCD, Laptop, whiteboard
Soal dan jawaban
2. Metode Pembelajaran dan Bentuk Kegiatan Pembelajaran dilakukan dengan ceramah/tatap muka, diskusi dan latihan. Diskusi dilakukan untuk mengetahui tingkat penguasaan mahasiswa terhadap materi yang 4
diberikan. Diskusii dilakukan secara terbuka dan random (tanpa dibentuk kelompok). Latihan diberikan untuk lebih memantapkan mahasiswa dalam hal penguasaan materi kuliah. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mengerjakan sendiri atau berkelompok terlebih dahulu, kemudian secara random mahasiswa ditunjuk untuk mengerjakan di papan tulis, kemudian dibahas bersama. 2.1. Objek Pratikum (Tidak ada praktikum) 3.
RENCANA EVALUASI PEMBELAJARAN 1. Hasil pembelajaran Hasil pembelajaran diukur dan dievaluasi melalui tahapan diantaranya ; penilaian dosen terhadap aktifitas/ tingkat partisipasi peserta kuliah (termasuk tugas mandiri), ujian tertulis pada tengah (UTS) dan akhir semester (UAS). 2. Penilaian Aspek penilaian meliputi
No
Aspek Penilaian
Unsus penilaian
Skor maks
1.
Pemahaman keterampilan
2.
Kreativitas/ kepemimpinan
Tugas Ujian Tengah Semester, Ujian Akhir Semester Keaktifan dalam diskusi Membuat resume Presentasi Partisipasi di kelas
Persentase 10 30 50 10
Jumlah skor
100
Hasil akhir ditentukan sebagai berikut : NA
NM
≥ 85 - < 100 ≥ 80 - < 85 ≥ 75 - < 80 ≥ 70 - < 75 ≥ 65 - < 70 ≥ 60 - < 65 ≥ 55 - < 60 ≥ 50 - < 55 ≥ 40 - < 50 0 - ≤ 40
A A B B B C C C D E
AM 4.00 3,50 3,25 3,00 2,75 2,25 2,00 1,75 1,00 0,00
+
+
-
5
Sebutan Mutu Sangat Cemerlang Cemerlang Sangat Baik Baik Hampir Baik Lebih dari Cukup Cukup Hampir Cukup Kurang Gagal
Objek Praktikum (tidak ada)
4. DAFTAR PUSTAKA 1.
Wajib
2.
Sarker, S.D. and L. Nahar, Chemistry for Pharmacy Students, John Wiley & Sons, Ltd. 2007. Morrison, N.T. and R.N. Boyd, Organic Chemistry, 4th Ed., Allyn and Bacon Inc., Boston, 1983. Solomons, G.T.W., Organic Chemistry, Revised printing, John Wiley & Sons, New York, 1978. Streitwuieser, A. and C.H. Heathcock, Introduction to Organik Chenistry, 2nd Ed., Macmillan Publishing Co. Inc., New York, 1981. Fessenden RJ and JS. Fessenden, Kimia Organik, Jld 1 dan 2, 3ed. Terjemahan A.H. Pudjatmaka, Penerbit Erlangga, 1989.
Anjuran March,
J., Advanced Organic Chemistry; Reaction, Mechanism and Structures, 3rd Ed., John Wiley & Sons, New York, 1985. Eliei, E., Stereochemistry of Carbon Compounds, McGraw-Hill Com., Singapore, 1975. Juaristi, J., Introduction to Stereochemistry and Conformational Analysis, John Willey & Son, New York, 1991.
6