Rangkuman Buku Paket Tik Kelas X

  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rangkuman Buku Paket Tik Kelas X as PDF for free.

More details

  • Words: 14,973
  • Pages: 73
Bab 1. Operasi Dasar Komputer Perangkat Lunak dalamSistem Informasi Di dalam bidang teknologi informas, computer merupakan alat yang dapat menyajikan informasi.Informasimerupakan hasil proses daridata-datayang diinput.Input yang dikenalkomputer adalah bilangan 0 dan 1 sebagai bilangan biner (Binary Code Decimal).Setelah data tersebut diinput,selanjutnya computer melakukan suatu proses dalam peranti prosesor.Di dalam prosesor,dilakukan pemrosesan data baik penjumlahan,pengurangan,pembagian,perkalian,perpangkatan,dan sebagainya.

Saat ini,computer sudah merupakan kebutuhan mutlak bagilembaga-lembaga pemerintah maupun swasta.Kehadiran computer diharapkan dapat membantu berbagaiaspek kehidupan dan pekerjaan.Pada awalnya,computer hanya berdiri sendiri tanpa terhubung satu dengan lainnya (stand alone).Namun saat ini,computer dapat saling berhubungan dan dapat berkomunikasi dengan perngkat teknologi informasi lainnya.Semuanya,memang terasa lebih memudahkan.Akan tetapi,dari kemudahan dan kelebihan-kelebihan yang dimiliki,terdapat pula kelemahan seperti adanya serangan virus,hacker dan penyalahgunaan teknologi.Kebutuhan akan informasi dan komunikasi mudah dilakukan dengan computer dan perlatan teknologi lainnya.

1.1

Mengaktifkan dan Mematikan Komputer sesuai dengan Prosedur

A. Macam Port Sistem Unit (Consule) Satu unit computer terdiri dari CPU,monitor,keyboard,dan mouse.CPU merupakan sitem unit atau consule yang memiliki beberapa port.Port pada computer berfungsi sebagaiantarmuka antara sebuah computer dengan computer atau dengan unit (device) lain.Port memilikisatandar bentuk sendiri,misalnya port untukkeyboard berbentukbulat Pemasangan kabelmonitor,keyboard dan mouse harussesuai dengan port-nya.Kesalahan pemasangan dapat menyebabkan tidakberfungsinya computer.Oleh karena itu,pemasangan port harus sesuai dengan posisinya.Berikut inibeberapa jenis port. 1. Port serial,port ini memiliki sembilan pin yang digunakan untukmenghubungkan mouse,joystick,dan modem eksternal. 2. Port pararel,portini digunakan untukmenghubungkan CPU dengan printer dan modemeksternalserta peripheral lainnya yang memiliki kabel untuk port paralel. 3. PS/2,port ini disebut dengan port serial type 2 yang digunakan untuk menghubungkan keyboard dan mouse. 4. USB (Universal Serial Bus),port ini merupakan port multifungsi yang dapat digunakan pada beberapa perangkat,seperti mouse,keyboard,modem,card wireless,dan lain sebagainya.

1

Untuk memasang port-port computer tersebut,sebaiknya computer dalam keadaan mati dan dipasang pada posisi yang tepat dan tidak terbalik.Hal ini bertujuan untuk menghidari kerusakan pada CPU maupun perngkat lainnya. B. Peralatan Pendukung Komputer Untuk menghidupkan dan mematikan computer,terdapat beberapa prosedur yang perlu diperhatikan dan agar kita dapat bekerja dengan nyaman,ada beberapa perlatan-peralatan tambahan yang dibutuhkan,yaitu:



Instalasi listrik yang baik Instalasi listrik yang baik akan memberika rasa aman dan nyaman bagi pengguna computer. Hindari penggunaan sumber listrik bersama-sama dengan peralatan elektronika lainnya, hindari penggunaan kabelrol (gulung) Karena kabel-kabel tersebut biasanya tidak tahan terhadap panas dan menyebabkan terjadinya korsleting.



Stabilizer Alat ini berfungsi untuk menstabilkan tegangan listrik yang masuk ke power supply computer.



Uninteruptible Power Supply (UPS) Alat ini sebagai cadangan power (battery) apabila lampu padam.UPS dapat menyimpan power sekitar 3-5 jam sehingga kita dapat melanjutkan pekerjaan.



Air Conditioner (AC) Sebenarnya alat ini sebagai pendingin ruangan.Namun,AC juga sangat bermanfaat untuk mengurangi panas yang berlebihan pada computer.Terutama laboratorium yang memilikibeberapa computer,perlu menggunakan AC.

C. Prosedur Untuk Menghidupkan dan Mematikan Komputer Menghidupkan dan mematikan computer adalah hal yang sangat penting agar computer dapat selalu berfungsi dengan baik.Mengabaikan prosedur tersebut dapat menyebabkan kerusakan pada computer tersebut,terutama pada perangkat lunak dan backing storage (harddisk).Berikut adalah prosedur menghidupka dan mematikan computer dengan system operasi Windows XP. 1.

Menghidupkan Komputer • • • •

Periksa kabelpower apakah sudah tersambung pada UPS dan stabilizer sebelum UPS dan Stabilizer dihubungkan dengan listrik. Periksa keyboard,mouse,dan monitor apakah sudah tersambung dengan portnya masing-masing. Periksa disket (Floppy Disk) pada floppy drive A.Jika ada disket keluarkan terlebih dahulu.Halini dikarenakan computer pertma kali booting akan membaca disket pada floppy drive A. Tekan pada UPS dan stabilizer,kemudian tekan power pada CPU dan monitor.Tunggu proses booting berjalan sampai selesai.

2



2.

Setelah booting selesai akan tampil desktop berikut ini.

Mematikan Komputer

Untuk keamana file dan harddisk,computer perlu dimatikan dengan menggunakan prosedur yang benar.Berikut langkah-langkahnya. • • •

Pastikan semua program aplikasi sudah tertutup. Klik Start pada Taskbar. KlikTurn Off(untuk Windows XP)/ shutdown untuk versi sebelumnya.

• •

Klik Turn Off.



Tunggu sampai proses Logging off pada computer selesai.



Kemudian,matikan computer dengan menekan tombol power yang ada pada

3

CPU dan tombol monitor. •

1.2

Selanjutnya,matika perangkat yang lain seperti stabilizer dan UPS.

PERANGKAT LUNAK DALAM SISTEM INFORMASI A. Sejarah perkembangan perangkat lunak

Perangkat lunak adalah program yang berisi intruksi untuk melakukan proses pengolahan data. Hirarki informasi disusun :

Data à Pengolahan dataà Inpormasi pengetahuan Berdasarkan perkembangannya perangkat lunak di bagi menjadi beberapa era yaitu : •

Era pemula atau (pionir)



Era stabil



Era mikro



Era moderen

B. macam-macam perangkat lunak Perangkat lunak atau software terbagi menjadi 4 macam : 1. Sistem operasi ( OS ) Contoh-contoh : a. IBM-Dos b. MS-Dos c. Microsoft windows d. OS/2 e. OS/400 f. Linux g. Unix h. Sun Microsistem Interaksi antara pengguna dankomputer di kenal melalui dua cara: 1.CUI (character User Interface )

4

2.GUI (Grafical User Interface ) 2. Program aplikasi Dibagi menjadi: a. Word Processing b. Spreadsheet c. Presentasi d. Database e. Desktop Publishing f. Multimedia g. Internet h. CAD (Computer Aid Design ) 3. Bahasa Pemprograman (Programming Language) Ada 3 level bahasa pemprograman, yaitu : a. Bahasa Tingkat Rendah b. Bahasa Tingkat TInggi c. Bahasa Generasi Keempat

4. Program Bantu (Utility) Software ini di antaranya adalah sebagai berikut : a. Norton Utility b. WinZip c. Norton Ghost d. Antivirus C. Perangkat lunak untuk keemanan komputer (antivirus) Virus yang menyerang komputer jenisnya bervariasi baik virus local maupun jaringan. Saat ini sudah banyak sekali berkembang perangkat lunak antivirus, Seperti Norton antivirus. McAfee, Panda Titanium, AVG, PC-Cillin,dan sebagainya Beberapa cara yang dapat digunakan untuk menghindari serangan virus adalah : 5

1. Memberikan Proteksi komputer dengan antivirus 2. Melakukan update antivirus dan databasenya 3. Berhati-hati terhadap File kiriman atau File hasil download 4. Mengetahui kondisi dan kinerja komputer 5. Melakukan backup data secara rutin. 1.3 Penggunaan Perangkat Lunak Aplikasi dalam Sistem Operasi A. Melihat tentang system informasi komputer Sistem informasi yang baik adalah system informasi yang memberi kemudahan dalam interfacing Serta menyediakan pula lingkungan yang bersahabat (User Friendly). Pengelolaan Informasi dalam sistem operasi ini dapat meliputi kemampuan untuk memberikan informasi spesifikasi komputer, perhitungan sederhana(kalkulator), membuat surat, membuat gambar sederhana, setting tanggal dan wilayah, setting default printer, tampilan monitor, dll. Berikut langkah melihat informasi komputer. •

Klik Start



Klik All Programs



Klik accessories



Klik System Informarion

Maka anda hanya perlu mengamati Informasi yang ingin anda ketahui B. menggunakan Kalkulator Perhitungan Kalkulator adalah program Untuk membantu perhitungan program tersebut berada dalam accessories default model kalulator adalah model biasa tapi dapat pula diubah menjadi layout scienstific dengan cara mengklik scientific pada menu View. C menggunakan WordPad untuk membuat surat sederhana WordPad merupakan Program pengolah kata sederhana yang digunakan untuk menulis surat-surat sederhana. Word pad terdapat pada menu accessories. Layoutnya cukup sederhana seperti pada Microsoft office word. D. Menggunakan Paint (menggambar) Paint adalah aplikasi sebagai aplikasi pembuatan gambar. Paint dapat diakses melalui menu accessories. Berikut langkah membuat lingkaran

6

dengan menggunakan paint



Klik ikon ellipse



Drag and drop ada daerah yang diinginkan sehingga membentuk lingkaran.

Setelah anda menggambar objek lingkaran dengan menggunakan ikon Ellipse,selanjutnya dapat dilakukan teknik pewarnaan dengan menggunakan ikon Colors yang terletak di lembar kerja bagian bawah.Untuk memberikan warna pada gambar,berikut langkahnya. • • •

Klik warna yang diinginkan misalnya merah. Klik ikon Fill with colors. Klik pada daerah yang akan diwarnai. Untuk menyimpan hasil gambar dapat dilakukan dengan cara: • • • •

Klik menu File Klik Save,kemudian akan tampil kotak dialog Save As. Tentukan directory tempat menyimpan data pada Save in.Kemudian,ketikkan nama file pada kotak isian File name. Klik Save untuk melakukan penyimpanan atau Cancel jika ingin membatalkannya.

E.Memutar Film (VCD) dan Lagu (MP3)

Informasi dalam bentuk audio visual,yaitu video atau film,dapat dilihat melalui computer dengan menggunakan Windows Media Player.Windows Media Player sudah menjadi satu paket dalam system operasi Windows.File film atau video yang dapat ditampilkan dalam media player ini adalah yang memilki ekstensi dat,wmv,avi,mpg,mpeg,dan file musik atau lagu mp3.Untuk mengaktifkan Windows Media Player,berikut uraiannya.

• • • • • 1.

Klik Start pada taskbar. Arahkan pointer mouse pada All programs. Arahkan pointer mouse pada Accessories. Arahkan pointer mouse pada Entertainment. Klik Windows Media Player. Membuka dan Memainkan File Video

7

• Klik menu File. • Klik Open. Pada kotak dialog Open,tentukan: • • • •

Folder,di mana file video disimpan pada kotak Look in. Files of type,jenis file video yang akan ditampilkan. Klik nama file pada kotak display. Klik Open.

2. Control Media Player Selanjutnya,Windows Media Player langsung memainkan file yang telah dibuka tersebut.Untuk mengontrol film yanhg sedang dimainkan oleh Windows Media Player,gunakan toolbar yang dimilki Windows Media Player.

8

2

2.1

FUNGSI, PROSES KOMPUTER, DAN PERALATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.

Fungsi Komputer dan Peralatan Teknologi Informasi dan Komunikasi A. Fungsi Peralatan Teknologi dan Komunikasi Komputer merupakan salah satu peralatan teknologi informasi dan komunikasi, selain komputer, peralatan teknologi informasi dan komunikasi lainnya, yaitu telepon, handphone, PDA (Personal Digital Assistant), televisi dan radio. Saat ini, peralatan teknologi informasi dan komunikasi merupakan kebutuhan yang mutlak diperlukan. Komputer sebagai peralatan teknologi informasi dan kemunikasi memiliki beberapa fungsi sebagai berikut : • Sebagai media Informasi • Sebagai media komunikasi • Sebagai media transaksi • Sebagai media hiburan Konvergensi peralatan teknologi ini diharapkan dapat membantu segala kegiatan manusia.

B. Proses Kerja Komputer dan Peralatan Teknologi Informasi dan Teknologi. Komputer bekerja sebagai aturan-aturan tertentu yang membutuhkan program sebagai perangkat lunaknya dan brainware sebagai pengendalinya (operatornya). Proses kerja komputer mengalami suatu siklus, yaitu input – Proses – output secara berulang. Input yang diproses oleh komputer adalah bilangan biner yaitu bilangan 0 dan 1 yang kemudian dikeluarkan menjadi suatu informasi. Peralatan teknologi informasi dan telekomunikasi saling berhubungan membentuk suatu jaringan raksasa terdiri atas : komputer, modern, handphone, TV kabel, satelit, gelombang radio, dan gelombang mikro (microwave).

C. Elemen Sistem Komputer Ada tiga elemen dalam sistem komputer yang saling berkaitan satu satu sama lainnya yang menjadi satu kesatuan. Berikut ini uraian elemen sistem komputer.

9

a. Hardware atau perangkat keras : peralatan komputer yang secara fisik terlihat dan bisa di jamaah. b. Sofware atau Perangkat Lunak : program yang berisi instruksi / perintah untuk melakukan pengolahan data. c. Brainware : manusia yang mengoperasikan dan mengandalikan sistem komputer. Berdasarkan tugasnya, branware dibagi menjadi empat tingkatan pengguna yaitu : • Data Entry • Operator • Programmer • Analis Sistem Hardware tidak akan berfungsi tanpa software, demikian juga sebaliknya. Keduanya tidak bermanfaat apabila tidak ada manusia (brainware) yang mengoprasikan dan mengendalikannya. D. Data, Informasi dan Siklus Informasi 1. Data dan informasi Data merupakan fakta yang ada yang dapat dilihat dan titelaah. Data dan informasi mempunyai hubungan sebab akibat. Komputer dalam pemrosesannya selalu menggunakan data yang akan diproses untuk dijadikan informasi. Jadi dapat disimpulkan, Data adalah fakta yang sudah ditulis dalam bentuk catatan atau direkam ke dalam berbagai bentuk media. Data yang sudah diolah, dibentuk atau dimanipulasi sesuai dengan keperluan tertentu. Syarat-syarat tentang informasi yang baik dan lengkap adalah sebagai berikut : a. Ketersediaan (availability) b. Mudah dipahami ( comprehensible) c. Relevan d. Bermanfaat e. Tepat waktu f. Keandalan (reliability) g. Akuran dan h. Konsisten Cara pengolahan data terdiri dari berbagai macam cara, yaitu secara manual dengan sempoa, mekanis dengan mesin register, elektris dengan kalkulator, dan elektronik dengan komputer.

10

INPUT

OUTPUT INPUT

INPUT

INPUT

Gambar 2.1 Proses Kerja Komputer

2. Siklus Informasi Proses menghasilkan informasi melalui tahapan-tahapan Input – Proses – Output disebut sebagai siklus proses informasi artinya bila tahap telah sampai pada output maka output tersebut dapat dijadikan input kembali. Informasi yang dihasilkan dapat pula dijadikan data kembali untuk proses kembali sebagai input untuk proses selanjutnya.

2.2 Pengantar Teknologi Informasi dan Komunikasi A. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi Teknologi informasi dan komunikasi (TIK) mencakup dua aspek, yaitu : teknologi informasi dan teknologi komunikasi, teknologi informasi meliputi segala hal yang berkaitan dengan proses, penggunaan sebagai alat bantu, manipulasi, dan pengolahan informasi. Teknologi komunikasi merupakan segala hal yang berkaitan dengan penggunaan alat bantu untuk memproses dan 11

mentranfer data dari perangkat satu ke lainnya, karea itu teknologi informasi dan komunikasi adalah suatu kegiatan yang terkait dengan pemprosesan, manipulasi pengololaan, dan tranfer /pemindahan informasi antar media.

B. Sejarah Perkembangan Komputer Komputer berasal dari bahasa latin, computare berarti ‘menghitung’ dan dalam bahasa inggris to compute. Komputer tidak hanya berfungsi sebagai alat hitung penggunaannya juga sudah sangat luas. Secara umum komputer di definisikan sebagai perangkat elektronik yang dapat mengolah menjadi suatu informasi, dan dapat menjalankan program yang tersimpan dalam memory yang bekerja dengan suatu aturan tertentu. Beberapa definisi komputer menurut ahli : 1. Hamacher Berpendapat bahwa komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital, kemudian memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di memorinya, dan menghasilkan output berupa informasi. 2. Jhon J. Longkutoy Berpendapat bahwa komputer adalah pengolah data atau pemecah persoalan yang mampu menghasilkan informasi yang diperlukan, tetapi penangganannya harus ditangani oleh ahlinya 3. Fouri Berpendapat bahwa komputer adalah alat pengolah data yang dapat melakukan perhitungan besar secara cepat, termasuk perhitungan aritmatika dan operasi logika, tanpa campurtangan dari manusia.

Pada tahun 1942, penemuan komputer oleh Jhon V. Atanasoff merupakan salah satu dari peristiwa-peristiwa yang penting dalam sejarah perkomputeran. Berikut ini akan diuraikan bagaimana penemuan-penemuan yang berperan terhadap perkembangan komputer. 1. Abacus Abacus sebagai alat hitung manual pertama di dunia. Abacus ditemukan sekitar 5000 tahun yang lalu. 2. Pascaline Blaise Pascal (1623-1662) menemukan alat penghitung mekanik pertama yang berupa mesin. Alat tersebut diberi nama pascaline 12

3. Difference Engine Charles Babbage (1792-1871) sejak 1800-an yang berusaha memanjukan perkomputeran di bidang hardware . charles babbage menemukan sebuah mesin penghitung yang disebut dengan difference engine. Konsep difference engine ini dilandasi oleh ide analytical engine. Hasil pemikiran babagge yang terperinci dan merupakan hasil penelitian yang valid telah menggambarkan karakteristik dari komputer elektronik modern. 4. Punched Card Ditemukan Joseph-Marie Jacquard (1752-1834) yang berkebangsaan Perancis. Punched card, Digunakan untuk mengendalikan alat tenus jacquard. Alat tenun Jacquard ini ditemukan tahun 1801, dan masih digunakan hingga sekarang. 5. Hollerith (Pemprosesan Data Otomatis) Pada tahun 1890 merupakan awal pemrosesan data secara otomastis. 6. Electromechanical Accounting Machine Mesin punched card elektromaechanical Accounting Machine (EAM) ditemukan . Produk EAM ini adalah punch card, verifien, reproducer, summary puch, interpreter, sorter, collator, dan mesin akunting. EAM diprogram untuk melakukan operasi khusus dengan menyisipkan papan kontrol yang prewired. Alat pengolah data sejak zaman purba sampai saat ini dapat digolongkan ke 4 golongan besar. 1. 2. 3. 4.

Peralatan Manual Peralatan Mekanik Peralatan Mekanaik Elektronik Peralatan Elektronik Penggolongan Komputer berdasarkan atas data yang diolah, pengunaan, kapasitas / ukuranya, dan generasinya. Berikut uraikannya.

1. Komputer Berdasarkan Data yang Diolah a. Komputer Analog b. Komputer Digital c. Komputer Hibrid 2. Komputer berdasarkan pengunaannya. a. Komputer untuk tujuan khusus ( Special Purpose computer ) b. Komputer untuk tujuan umum ( General Purpose computer)

13

3. Komputer berdasarkan kapasitas dan Ukurannya a. Komputer Mikro ( Micro Computer ) b. Komputer Mini ( Mini Computer ) c. Komputer Kecil ( Small Computer ) d. Komputer Menengah ( Medium Computer ) e. Komputer Besar (Large Computer) f. Komputer super (Super Computer )

4. Komputer berdasarkan Generasinya a. Komputer generasi Pertama (1946-1959) Komputer generasi pertama mempunyai komponen-komponen yang terbuat dari tabung hampa (vacuum tubes), sehingga ukurannya sangat besar. Beberapa komputer yang termasuk pada generasi ini adalah • • • • • • •

Z3 diciptakan pada tahun 1941, digunakan untuk mendesain pesawat dan peluru kendali. Collosus diciptakan tahun 1943, memrupakan komputer yang digunakan untuk memecahkan kode rahasia. Kaklkulator elektronik , adalah komputer kalkulator elektronik. Mark I, merupakan komputer relai elektronik. Electronic Numerical Intergrator and Computer ( ENIAC ). Electronic Discrete Variable Automatic Computer ( EDVAC ). UNIVAC I ( Universal Automatic Computer I ) tahun 1951, yang dibuat oleh remington rand, menjadi komputer komersial yang pertama yang memanfaat model arsitektur Von Neumann tersebut.

b. Komputer Generasi keDua ( 1959-1964) Komputer generasi ini ditandai dengan pengunaan transitor sebagai komponen elektroniknya, sehingga komputer menjadi lebih kecil, lebih cepat, dan lebih hemat biaya. Penggunaan tansitor pada koputer dimulkai tahun 1956.

Beberapa komputer pada genari ini adalah : • •

Stretch, dibuat oleh perusahaan IBM. LARC, dibuat oleh Sprery-Rand.

14



IBM 1620 dan 1401, dibuat oleh Perusahaan IBM.

c. Komputer generasi ketiga ( 1964-1970 ) Pada generasi ini, komputer telah menggunakan IC ( Integrated Circuit ). Komputer generasi ini juga mengunakan komponen yang lebih praktis dan lebih baik, yaitu semikonduktor yang dipadatkan dalam sebuah chip sehingga ukuran komputer menjadi lebih kecil dari generasi sebelumnya. Kemajuan komputer generasi keTiga adalh pengunaan sistem operasi (operating system) Komputer yang termasuk dalam generasi ketiga adalah. • •

PC – XT PC – AT 286, 386

d. Komputer generasi keempat ( 1979-sekarang ) pada genersi ini koputer sudah dilengkapkan dengan teknologi LSI ( Large Scale Intergration ) yang mampu meyatukan ratusan komponen dalam sebuah cip. Kemudian, teknologi VLSI ( Very Scale Intergration ) yang mempu menyatukan ribuan komponen dalam sebuah chip . adapula teknologi ULSI ( Ultra Large Scale Integration ) Yang membuat jutaan komponen dalam sebuah chip. Pada p[ertengahan tahun 1970-an. Perkitan komputer menawarkan produk koputer mereka ke masyarakat umum. Personal computer ( PC ) untuk penggunaan di rumah, kantor , dan sekolah. IBM PC bersaing dengan Apple Macintionsh dalam memperebut kan pasar komputer. Contoh komputer pada generasi ini adalah : • • • • • • • •

PC – AT 486 Pentium Pentium II Pentium III Pentium IV Athlon AMD K6 Pentium Mobile

15

• • • •

Core Solo Core Duo Core 2 Duo Core 2 Quade

e. Komputer Generasi ke Lima Generasi yang akan datang dapat disebut generasi ke Lima. Komputer dapat Bertindak dengan mengeluarkan suara melalui sebuah mikrofon. Sifat ini dinamakan kecerdasan buatan. Komputer Generasi kelima adalah komputer yang memiliki banyak fungsi (multi fungsi). Saat ini, Jepang adalah negara yang terkenal dalam sosialisasi jargon dan proyek komputer generasi kelima. Lembaga yang didirikanya yaitu ICOT (Institute for New Computer Technologi) dibentuk untuk merealisasikannya

2.3

Perangkat Keras Komputer A. Diagram Komputer Secara Umum Komputer terdiri dari perangkat-perangkat keras yang bekerja sebagai suatu sistem yang terkait untuk mengolah data memproses dan menghasilkan informasi yang diperlukan. Minimal komputer mempunyai perangkat yang terdiri atas keyboard, CPU (central prosesing Unit), monitor dan printer. Perhatikan diagram komputer secara umum.

B. Perangkat Keras dan Fungsinya Komputer terdiri dari beberapa komponen yang saling bekerja sama membentuk suatu kesatuan. Berdasarkan fungsinya perangkat keras komputer dibagi menjadi : 1. Input device (unit masukan) Unit masukan berfungsi sebagai media untuk memasukan data dari luar sistem kedalam suatu memori dan prosesor untuk diolah guna menghasilkan informasi yang diperlukan. Data yang dimasukan kedalam sistem komputer dapat berbentuk : b. Signal input c. Maintenance input Unit masukan terdiri dari beberapa macam yaitu :

16

a. Keyboard Keyboard berfungsi memasukan huruf, angka, karakter khusus serta sebagai media bagi user (pengguna) untuk melaklukan perintahperintah lainnya seperti menyimpan file dan membuka file. Keyboard yang kita kenal sekarang memiliki beberapa jenis port serial PS2, USB, dan wireless

Jenis-Jenis Keyboard 1. QWERTY 2. DVORAK 3. KLOCKENBERG Keyboard qwerty memiliki empat bagian yaitu : 1) Typerwriter Key Tombol ini sama dengan tuts pada mesin tik yang terdiri atas alfabet dan tombol lainnya. 2) Numeric Key Tombol ini terletak disebelah kanan keyboard 3) Function Key Tombol ini terletak pada baris paling atas, tombol ini terdiri dari F1 sampai F2. 4) Special Funtion Key Tombol akanmempunyai fungsi bila ditekan secara bersamaan dengan tombol lainnya b. Mouse Mouse adalah unit masukan yang berfungsi untuk perpindahan pointer atau cursor secara cepat mouse mulai digunakan secara maksimal sejak sistem operasi telah berbasiskan GUI (Graphical User Interface). Mouse terdiri dari beberapa port, yaitu mouse serial, mouse PS/2, USB, dan wireless. Istilah-istilah pada penggunaan mouse yaitu : Klik (clik), Menggeser (drag), Klik Ganda (double clik), Klik Kanan (right clik). c. Touchpad Unit masukan ini biasanya dapat kita temukan pada laptop dan notebook. Terdapat juga model unit masukan yang sejenis yaitu pointing stick dan trackball d. Light pen Lightpen adalah pointer elektronik yang digunakan memodifikasi dan mendesain gambar dengan screen (monitor) 17

untuk

e. Joy stick dan Games padle Alat ini biasanya digunakan pada permainan (games) komputer. Joystick biasanya berbentuk tongkat, sedangkan game paddle biasanya berbentuk kotak atau persegi f. Barcode Barcode termasuk dalam unit masukan (input device) fungsi alat ini adalah untuk membaca suatu kode yang berbentuk kotak-kotak atau garis-garis tebal, vertikal yang kemudian diterjemahkan dalam bentuk angka-angka. g. Scanner Scanner berfungsi untuk mengopi atau menyalin gambar atau teks yang kemudian disimpan kedalam memori komputer. h. Kamera Digital Kopmputer mampu menerima input dari kamera digital dengan kualitas gambar yang lebih bagusdan lebih bik dibandingkan dengan cara menyalin gambar dengan scanner. i. Mikrofon atau Headphone Mikrofon berfungsi untuk merekam suara yang akan disimpan dalam memori komputer dan Headphone berfungsi untuk mendengarkan suara. j. Graphics Pen Teknologi komputer Aided Design (CAD) dapat membuat rancangan bangunan, rumah, mesin mobil, dan pesawat dengan menggunakan graphic pads. Grapic pads ini merupakan masukan untuk menggambar objek pada monitor. 2. Proses device (unit pemprosesan) Otak sebuah komputer berada pada unti pemrosesan (proses device) untuk pemrosesan ini dinamakan Cental Prossesing Unit. Fungsi CPU adalah sebagai pemroses pengolah data yang selanjutnya dapat menghasilkan suatu informasi yang diperlukan. Secara garis besar unit pemrosesan di dalam CPU terdiri dari : a. ALU (arithmetic Logical Unit) Fungsi unit ini adalah untuk melakukan suatu proses data yang berbentuk angka dan logika seperti data matematika, statistika. ALU terdiri dari register-registeruntuk menyimpan informasi tugas utama dari alu adalah melakukan perhitungan aritmatika (matematika) yang terjadi sesuai dengan intruksi program b. CU (control Unit)

18

Fungsi unit ini adalah untuk melakukan pengontrolan dan mengendalian terhadap suatu proses yang dilakukan sebelum data tersebut dikeluarkan (output). Tugas dari control unit adalah : • • •





Mengatur dan mengendalikan alat-alat input dan output Mengambil instruksiintruksi dari memori utama Mengambil data dari memori utama (jika diperlukan) untuk diproses Mengirim intruksi ke ALU bila ada perhitungan aritmatika atau perbandingan logika serta mengawasi kerja dari ALU dan Menyimpan hasil proses ke memori utama.

Fungsi peralatan yang terdapat dalam CPU dibagi menjadi tiga macam yaitu : a. Peralatan Proses (proses device) (1) Prosesor merupakan otak dari sebuah komputer yang berfungsi sebagai pengolah data dan biasa disebut CPU (central Prossesing Unit). (2) Register merupakan jenis memori yang terdapat pada prosesor dan sebagai memori internal prosesor. (3). Cache Memori merupakan memori yang dapat meningkatkan komputer dan dikatan sebagai memori perantara.

kecepatan

(4) ROM (Read Only Memory) Memori dalam CPU berfungsi untuk membantu proses kerja komputer. ROM mulai berfungsi saat menghidupkan komputer (5) RAM (Random Acces Memory) 19

Merupakan jenis memori yang dapat dibaca, diisi, diubah menurut kebutuhan (volatile). RAM mempunyai sifat sementara. Sifat sementara ini maksudnya adalah jika terjadi listrik padam maka data yang berada dalam ram akan hilang. Struktur RAM dibagi menjadi empat bagian utama, yaitu : • • • • Terdapat beberapa jenis RAM yaitu :

Input Stroge Program Storage Warking Storage Output Storage yang beredar dipasaran hingga sat ini,

a). FPM RAM (Fast Page Mode Random Access Memory) b). EDO RAM (Extented Data Out Random Access Memory) c). BEDO RAM (Burst EDO RAM) d). SD RAM (Syncronous Dynamic Random Access Memory) e). RD RAM (Rambus Dynamic Random Access Memory) f). DDR SDRAM (Double Data Rate Syncronous Dynamic Random Access Memory) g). DDR2 SDRAM b. Peralatan Penyimpanan (backing Stroge) Peralatan penyimpanan adalah alat yang berfungsi sebagai media penyimpanan data, informasi, instruksi maupun program. Peralatan penyimpanan yang dapat digunakan oleh komputer dibagi menjadi beberapa jenis, yaitu : a. Magnetik, contohnya floppy disk atau disket, harddisk, zip drive dan tape. b. Optik, contohnya CD (compact Disc), DVD c. Elektronik (Solid Stage Storage) contohnya flask disk, compact flash, MMC, SD, dan xD. Berikut ini beberapa media penyimpanan berdasarkan kemampuannya 1) Disket (floppy Disk) Floppy Disk atau disket adalah media penyimpanan yang paling umum

20

digunakan sebelum ada harddisk. Floppy disk terdiri dari dua jenis yaitu : a. Double Density (DD) disket ini ukuran 5 ¼ inci kapasitas 360 kilo byte dan ukuran 33 ½ inci kapasitas 720 kilo byte. b. High Density (HD) Disket ukuran 5 ¼ inci kapasitas 1.2 Mega byte 3 ½ inci dengan kapasitas 1.44 mega byte. 2) Harddisk Harddisk adalah peralatan penyimpanan yang memiliki kapasitas besar. Saat ini kapasitas harddisk telah sampai 120 giga byte. 3) CD (Compact Disc) CD merupakan alat penyimpan yang mampu menyimpan data sebanyak 650 s.d 700 MB. Teknologi penyimpanan data ini disebut dengan optical disc. CD terdapat dalam dua jenis, yaitu : (a). CD R (Compact Disc Recordable) (b) CD RW (Compact Disc Re-Writeable) 4) Flash Disk Alat ini mempunyai bentuk yang kecil, tetapi mempunyai kapasitas besar mulai dari 32 MB s/d 4 GB. Alat ini memerlukan piranti yang disebut dengan USB. 5) Zip Drive Zip Drive mempunyai ruang untuk data sebanyak 100 MB 6) Digital Audio Tape / Pita Magnetik Untuk menyalin data yang ukuranya 3 GB dari harddisk 7) Digital Versatile Disc (DVD) Adalah media penyimpana yang mempunyai ukuran dan bentuk seperti CD. Dibandingkan dengan CD, DVD mempunyai kemampuan untuk menampung data sebanyak 17 giga byte. 8) Recordable DVD DVD jenis ini mampu merekam data atau menghapus data tergantung dari format DVD yang digunakan c. Peralatan Peripheral

21

Perangkat tambahan (peralatan peripheral) adalah peralatan tambahan yang akan dapat meningkatkan kemampuan komputer dalam bekerja. Perangkat tambahan terdiri atas perangkan masukan, proses dan keluaran. (1) LAN card Kartu ini desebut juga dengan NIC (Network Interface Card) (2) VGA card (Vidio Graphic Adapter) Kartu VGA dalam komputer generasi sekarang sudah menjadi satu dengan mainboard dengan memori sekitar 32 MB, tetapi kualitas dari grafisnya kurang bagus. (3) Card Reader Merupakan alat yang digunakan untuk membaca memori flash seperti : • Multi Mdia Memory Card (MMC) • Secure Digital (SD) • Extrem Digital (xD) • Memory Stick • Compact Flash (4) Wirealess Network Adapter Alat mempunyai fungsi yang sama dengan LAN card, tetapi membutuhkan alat lainnya yaitu hub wirealess atau rauter wirealess. (5) Wirealess Router Merupakan alat yang digunakan untuk membangun suatu jaringan nirkabel. (6) PC Camera Alat ini digunakan untuk mengirim vidio secara real-time kepada orang lain melalui komunikasi internet dengan teknologi webcam. (7) Modem (modulator demodulator) Fungsi modem adalah mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital dan mengubah sinyal digital menjadi analog dari kabel telepon sehingga komputer dapat terhubung dengan internet. (8) Sound Card (kartu suara)

22

Komputer sebagai alat mulyi media mampu menampilkan gambar bahkan suara. (9) TV Tuner card TV Tuner card didalam komputer mampu menampilkan gambar dari chanel-chanel atau stasiun TV. (10) Capture card Peralatan periferal ini mempunyai fungsi untuk merekam gambar dari VCD/DVD atau camcorder (handycam) 3. Output device (unit keluaran) Peralatan keluaran yang dapat menyaksikan informasi yang dibutuhkan disebut output divece, aoutput yang dihasilkan dari pengolahan data dapat digolongkan empat macam bentuk sebagai berikut : • • • •

Tulisan Image Suara Bentuk yang dapat dibaca oleh mesin (machine readable form) Unit keluaran anatara lain terdiri atas : Monitor, Printer, Plotter, dan speaker. a. Monitor Merupakan unit keluaran yang memberikan informasi kepada pengguna komputer. Berikut ini tipe-tipe monitor yang sudah kenal (1) CGA (color Graphic Adapter) (2) EGA (Enhanced Graphic Adapter) (3) EPGA (Enhanced Profesional Graphic Adapter) (4) VGA (Visual Graphic Adapter) (5) LCD (Liquid Cristal Display) b. Printer Informasi berupa tulisan atau gambar yang tercetak dalam kertas dihasilkan oleh printer. Printer berdasarkan alat mekanik yang digunakan, Yaitu : • Impact Impact printer secara fisik bekerja dengan kertas dimana proses cetaknya dengan menggunakan jarum titik kotak (dot matrix) printer ini menggunakan pita karbon. • Non Impact Printer ini secara mekanik, yaitu menyemprotkan dan elektronik

23

pada media cetaknya. Printer yang ada terdiri dari tiga jenis yaitu : • Dot Matrix Adalah jenis printer yang proses pencetakannya menggunakan jarum dan biasanya menggunakan pita. • Ink jet Adalah jenis printer yang proses pencetakannya cepat dan menggunakan tinta (ink) dengan cara disemprot. • Laser jet Adalah mirip seperti mesin foto copy c. Plotter Selain hasil cetakan dari printer, ada hasil cetakan kertas dengan menggunakan plotter digunakan untuk mencetak gambar ukuran yang cukup besar d. Speaker Adalah memberikan informasi dalam bentuk suara C. Perbedaan media menyimpan data Magnetik, Optik dan Elektronik Terdapat bermacam jenis media penyimpanan data yang dapat digunakan oleh komputer untuk membedakan media penyimpanan data dapat dilihat dari ciriciri sebagai berikut. •

Media penyimpanan data magnetik memiliki ciri-ciri, diantaranya berbentuk pita atau piringan magnetik. • Media penyimpanan data optik berbentuk piringan dengan teknologi laser optik. Teknologi optical-disk dapat dibagi menjadi dua, yaitu : 1. Phase-change disk, disk dilapisi oleh material yang dapat membeku menjadi crystalline atau amourphous state. 2. Dye-polimer disk, merekam data dengan membuat bump • Media penyimpanan elektronik menggunakan komponen elektronik IC sebagai penyimpan data dan memiliki ukuran yang kecil, praktis mudah dibawa kemana-mana, contohnya : compact flash,

24

flashdisk. D. Merawat Media Penyimpanan Perawatan terhadap media penyimpanan data berdasarkan karakteristiknya

• • • • • • • 3

1. Jenis media magnetik seperti disket (floppy disk) sangat sensitif sekali terhadap kerusakan. 2. Jenis optik (CD dan DVD) perlu ditangi dengan perawatan yang baik yaitu : jangan sampai tergores sisi CD/DVD sebagai penyimpanan data perhatikan dalam memegang CD/DVD, peganglah lubang pusat atau tepinya, dan gunakan pembersih CD dalam bentuk cairan atau busa (foam) agar CD lebih awet. 3. Media penyimpanan elektronik IC, seperti flashdisk jauhi dari suhu yang panas, pada saat flashdisk akan dilepas dari port USB sebaiknya melakukan proses unplug yang benar. Langkahnya sebagai berikut : Klik kanan icon safely remove hardware pada taskbar Klik safely remove hardware Klik stop Pada kotak konfirmasi Stop a Hardware device Klik Ok Kemudian kotak konfirmasi Safe To Remove Hardware menunjukan bahwa anda diperbolehkan untuk mencabut flashdisk dari port USB. Klik Close. Selanjutnya mencabut flashdisk dari port USB.

25

4 4.1

JARINGAN TELEKOMUNIKASI DALAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Fungsi dan cara kerja jaringan telekomunikasi (Wireline,Wireless,danSatelit)

A. Jaringan Kabel (wireline) Fungsi jaringan adalah untuk berbagi sumber daya yang dimiliki dan untuk berkomunikasi secara elektronik. Sebuah jaringan biasanya terdiri dari dua buah computer atau lebih yang saling berhubungan jaringan wireline menggunakan kabel-kabel sebagai penghubung. Kabel yang dapat digunakan adalah kabel coaxial,twisted pair, dan serat optic. Jaringan kabel biasanya digunakan pada area yang kecil. Keunggulan wireline 1. Tranmisi data 10 s.d 100 Mbps 2. Waktu koneksi antar computer cepat 3. Transmisi data berjalan dengan lancer 4. Biaya perlalatan terjang kau Kelemahan Wireline 1. Waktu instalasi lama 2. Membutuhkan lokasi jaringan yang permanen 3. Membutuhkan biaya perawatan rutin 4. Sulit untuk berpindah tempat 5. Penggunaan terbatas pd tempat yang terjangkau kabel B. Jaringan Wireless Wirless adalah jaringan computer yang tidak menggunakan kabel, sebagai pengganti kabel digunakan gelombang radio, Sinar inframerah, blue tooth, dan melalui gelombang mikro. Keuntungan jaringan nirkabel 1. Mobilitas 2. Kecepatan instalasi 3. Fleksibelitas tempat 4. Pengurangan angaran biaya 5. Kemampuan jangkauan Kelemahan Jaringan Nirkabel

26

1. Transmisi data hanya 1-2 Mbps 2. Biaya peralatan mahal 3. Adanya delay yang besar 4. Adanya masalah propagasi radio 5. Kapasitas jaringan terbatas 6. Keamanan kurang terjamin 7. Sinyalnya terputus-putus Jaringan nirkabel biasanya dibangun pd lembaga-lembaga pendidikan seperti sekolah dan universitas, yang mencapai jaringan 50-100 meter dari pusat wireless. C. Jaringan dengan modem Modem merupakan media elektronik untuk menghubungkan computer dgn jaringan internet. Modem bekerja menggunakan sinyal digital yang diterjemahkan menjadi sinyal analog untuk ditransmisikan dan sebaliknya, menerjemahkan sinyal analog menjadi digital. Modem dapat dibedakan menjadi 1. Modem dial –up 2. cable modem 3. Modem DSL D. Jaringan dengan Satelit 1. Perkembangan Satelit Perusahaan perintis satelit adalah Inmarsat, inmarsat memiliki 1-4 satelit yang mengorbit, Inmarsat mengoprasikan sebuah konstalasi satelit komunikasi satelit geostasioner, yang melayani komunikasi telpon bergerak, facsimile, dan data hamper diseluruh permukaan bumi. Para pengguna dapat berhubungan dengan jaringan telpon internasional dan mengirimkan data melalui internet. Selain 1-4, satelit, satelit Globalstar menggunakan pendekatan berbeda. Perusahaan ini mempergunakan jaringan kontlalasi satelit yang terdiri atas 48 satelit. Satelitsatelit tersebut diletakan di orbit rendah yang disebut LEO(Low Earth Orbiting) yang berada pada ketinggian kurang dari 1300Km dari permukaan Bumi 2. Cara kerja satelit Cara kerja satelit secara system konvensional yaitu dengan mengirimkan sinyal dari computer dan direlai oleh satelit tanpa dilakukan pemerosesan dalam satelit prinsip ini telah dicoba diterapkan dlm jaringan computer PAKSATNET menggunakan satelit palapa yang dikembangkan oleh PT. INTI sekitar awal tahun 80-an protokol yang digunakan adalah protokol X.25 yang mengatur proses komunikasi antara dua computer dalam jaringan. Komponen dasar dari transmisi satelit adalah: •

Stasiun bumi, digunakan untuk mengirim dan menerima data

27



4.2

Satelit, disebut juga dgn transponder

Jaringan Komputer (LAN) untuk Keperluan Informasi Dan Komunikasi

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi meningkat dengan cepat, terutama dalam jaringan komputer. Setiap pekerjaan diharapkan dapat selesai dengan cepat. Jaringan computer mampu menghubungkan computer dengan computer lainya. Salah satu contoh jaringan computer adalah internet. Internet merupakan teknologi jaringan raksasa yang telah menjadi realitas dalam upaya memenuhi kebutuhan informasi dan komunikasi jutaan manusia di dunia ini. A. Jaringan Komputer Jaringan computer merupakan sekumpulan computer yang terhubumh dan dapat berbagi sumber daya yang dimilikinya, seperti: Printer, CDROM,Pertukaran file, dan komunikasi secara elektronik dengan computer lain dalam jaringan dapat menggunakan media kabel , telepon, gelombang radio, satelit,Infrared,dan Bluetooth. Jenis jaringan computer terbagi dalam dua kkllasifikasi, yaitu berdasarkan teknologi transmisi dan berdasarkan jarak. 1. Jenis jarimhgan computer berdasarkan teknologi transmisi’ Jenis jaringan berdasarkan teknologi transmisi dibagi menjadi dua, yaitu jaringan bordcast dan jaringan point to point 2.Jenis jaringan computer berdasarkan jarak Jenis computer berdasarkan jarak terbagi menjadi tiga, yaitu LAN, MAN, WAN. B. Topologi Jaringan (bentuk jaringan) Bentuk jaringan yang digunakan akan sangat menentukan dalam pembuatan atau pendisainan hubungan antar sejumlah node atau sentral untuk membentuk satu system jaringan computer. Topologi jaringan dibagi menjadi tiga klasifikasi , yaitu topologi jaringan fisik, topologi jaringan logika, dan topologi jaringan fungsi. 1.Topologi jaringan Fisik Topologi jaringan fisik adalah ddesain suatu jaringan computer dengan melihat bentuk nyata pd posisi dan letak node computer. Jaringan fisik memerlukan kabel-kabel jaringan dan peralatan pendukung lainya, seperti konsentrator, hub, router, dan bridge. Berikut beberapa bentuk jaringan fisik. A. Topologi mesh B. Topologi star C. Topologi Bus D. Topologi ring E. Topologi Tree

28

2. Topologi jaringan logika Topologi jaringan logika adalah desain jaringan computer dengan melihat cara kerja jaringan dalam mentransmisikan data antar computer. Berikut ini beberapa topologi jaringan logika A. Boardcast B. Token Passing 3. Topologi jaringan Fungsi Topologi jaringan fungsi merupakan desain jaringan berdasarkan fungsi atau kegunaannya, terutama terhadap fungsi pelayanan data . berdasarkan topologi jaringan fungsi secara umum jaringan computer dapat dibagi menjadi dua bagian yaitu jaringan client server dan peer to peer. C. Teknik pengiriman dalam jaringan Dalam suatu jaringan computer , terdapat dua teknik dalam pengiriman sinyal yaitu baseband dan broadband. D. Metode Transmisi Jaringan Dalam teknologi jaringan Local Area Network, transmisi data dibagi menjadi tiga bagian yaitu, 1. Unicast 2. Multicast 3. Broadcast E. Prinsip Komunikasi Komunikasi data adalah transmisi data elektronik melalui beberapa media. Media tersebut adalah kabel koaksial, fiber optic, twisted pair, dan gelombang mikro. Sedangkan yang dimaksud jaringan komunikasi data adalah beberapa peralatan teknologi informasi dan komunikasi yang dihubungkan oleh beberapa jenis saluran komunikasi sehingga menjadi satu kesatuan yang tunggal. F. Antarmuka computer dengan saluran komunikasi Perangkat keras yang digunakan untuk membuat suatu jaringan adalah NIC, hub, kabel, bridges, dan router. Perangkat keras ini juga sebagai saluran komunikasi dalam membangun jaringan berikut ini adalah perangkat keras yang dibutuhkan a) Ethernet card b) Konektor localtalk c) Kartu token ring

29

d) Hub e) Kabel f) Twisted pair g) Koaksial h) Serat optic i)

Konektor

j)

Straight cable

k) Crossover cable l)

Repeater

m) Bridge n) Router G. Media komunikasi dalam jaringan Komputer yang sudah terhubung dalam jaringan , misalnya jaringan LAN, berarti computer tersebut sudah dapat berbagi sumber daya yang dimilikinya dan dapat melakukan komunikasi antar computer baik dalam mengirim pesan ataupun mengirim file. Media komunikasi dalam jaringan ini terdiri atas beberapa software yaitu: 1. Netmeeting 2. Fax modem 3. E-mail 4. Chat 5. Net stand 6. mIRC

4.3

Fungsi dan cara kerja perangkat lunak aplikasi teknologi informasi dan komunikasi

Setiap perangkat lunak memiliki fungsi dan cara kerja yang berbeda-beda perangkat lunak aplikasi merupakan bagian prangkat lunak yang banyak digunakan dan terus berkembbang aplikasi yang dikenal yaitu pemroses kata, pemroses angka , database, dan permainan. Kata pemroses telah berubah menjadi office. Contoh aplikasi office adalah Microsoft office yang terdiri dari Word, Excel, Access, dan power point. Berdasarkan oleh kebutuhan-kebutuhan tersebut maka program aplikasi dibagi menjadi: 1. Word Procesing

30

2. Spreadsheet 3. Presentasi 4. Database 5. Desktop publishing 6. Multimedia 7. Internet 8. CAD

A. Komunikasi Netmeeting Komputer dengan system jaringan LAN dapat melakukan komunikasi dengan menggunakan media komunikasi perangkat lunak aplikasi netmeeting atau netsend dari command prompt. Dalam melakukan komunikasi antarkomputer dengan LAN, anda dapat berkirim pesan dan berkirim file . untuk memudahkan netmeeting. B. Komunikasi antarkomputer melalui command shell Secara sederhana untuk berkomunikasi antar computer dalam jaringan local anda dapat menggunakan fasilitas netsend yang dijalankan melalui command shell . sebelum menggunakan fasilitas netsend anda harus mengtahui computer-komputer siapa saja yang terhubung dalam jaringan Workgroup yang disebut juga dgn jaringan peer to peer. Anda dapat mengetahui computer yang terhubung dalam jaringan dgn mengetik perintah net view pd command prompt Selannjutnya, anda dapat memilih computer yang akan dihubungi, yaitu dengan mengirimkan pesan mengunakan perintah netsend.

31

5

Ketenetuan dan Aturan Informasi dan Komunkasi

dalam

Menggunakan

Teknologi

5.1

ETIKA DAN MORAL MENGGUNAKAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI A. Etika dan Moral dalam Menggunakan Teknologi Informasi dan Komunikasi Dalam menggunakan Teknologi informasi komunikasi (komputer) kita tetap perlu mengggunakan Etika dan Moral Kata etika berasal dari bahasa yunani, ethos atau etha yang berarti tempat tinggal, padang rumput, kebiasaan, perintah, tindakan kebijakan dan suara hati. Kata moral berasal dari bahasa latin,yaitu mos atau mores yang berarti adat istiadat, kebiasaan, tabiat, watak, akhlak, cara hidup. Dengan demikian adalah ilmu yang mempelajari tentang moral. Fungsinya perlu diretapkan terutama terhadap perangkat lunak (software) komputer. Teknologi komunikasi Informasi dan Komunikasi (Information and Communication Technology) Beroientasi kepada perangkatnya, yaitu komputer sebagai hardware-nya serta perkembangan software-nya. Perangakat lunak atau program komputer lebih dihargai dair pada produk lainnya berbicara tentang software, software sendiri adalah kekayaan intelektual yang berasal dari hasil pemikiran dan budidaya manusia, yang memiliki perlindungan hukum. Adapun yang temasuk dalam Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI) seperti 1. Hak cipta (Copyright) 2. Merek dagang (trademarks) 3. Paten (patent) 4. Desain produk industri (industrial designs) 5. Indikasi geografi (geographical indication) 6. Desain tata letak sirkuit terpadu/layout desain( topography of IC) 7. Perlindungan information)

informasi

yang

dirahasiakan

(protection

of

undisclosed

Adapun bentuk-bentuk cpitaan yang dilindungi UU hak cipta adalah: •

Buku, Program komputer, paflet, Perwajahan (layout) karya tulis yang diterbitkan, dan semua hasil kaya tulis lain



Ceramah, Kuliah, pidato, dll



Alat peraga yang dibuat untuk kepentinga pendidikan & lmu pengetahuan



Lagu atau music dengan atau tanpa teks



Drama musical, tari, Koreografi, Pewayangan, dan pantomim.



Seni rupa seperti lukis, gambar, seni ukir, seni kaligrafi, seni pahat, seni patung,

32

kolase, dan seni terapan •

Arsitektur



Peta



Seni batik



Fotografi



Sinematografi



Terjemahan, tafsir, saduran, bunga rampai, database, dan karya lain lain ahsil penglih wujudan

Buku CD-rom dan tape kaset adalah bentuk fisik yang mempunyai paten & hak cipta Hak cipta perangkat lunak mempunyai 2 unsur yaitu hak cipta & perangkat lunak (program komputer) Menurut UU yang mengatur hak cipta adalah hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak untuk penerima hak untuk di kembangakan atau memperbanayak hasil ciptaan nya Program komputer merupakan sekumpulan instruksi instruksi yang diwujudkan dalam bentuk bahasa kode, skema yang digabungkan dangan media yang dapat dibaca dengan media komputer,dan mampu membuat komputer bekerja dalam melakukan fungsi-fungsi khusus termasuk persiapan untuk merancang instruksi-instruksi tersebut. B. Pengharagaan terhadap kreativitas orang lain Mengharagai karya dan kreativitas orang lain menunjukkan bahwa etika & moral seseorang itu baik, terutama dalam mengaharagai karya dalam perangkat lunak teknologi informasi. Perlindungan berdasarkan UU hakcipta, memiliki arti pemerintah memiliki itikad baik, menghargai karya orang lain. Penghargaan atas kreasi dapat dilakukan dengan cara: 1. Menggunakan software yang asli atau dengan membeli nomor lisensi 2. Tidak melakukan duplikasi, membajak,menyalin tanpa izin perusahaan atau pemilik 3. Tidak menggunakannya untuk tindakan kriminal(kejahatan) 4. Tidak memodifikasi/mengubah, mengurangi, menambah hasil karya tanpa seizing perusahaan / pemilik C. Usaha menghinday illegal copy / pembajakan Tindakan lgal adalah tindakan yang sesuai dengan ketentuan atau peraturan peraturan formal suatu Negara. Sedangakan tindakan illegal adalah tindak yang dilakukan dengan mengabaikan atau melanggar ketentuan atau peraturan peraturan formal suatu Negara Soft ware dan property digital merupakan salah satu sasara dari tindakan illegal.

33

Kebiasaan meng-copy sering dilakukan para pengguna software baik peorangan atau instansi tertentu karena murah dari pada membeli software aslinya di Indonesia sejak tahun 2003 kegiatan illegal copy atau pembajakan menempati urutan ke-4 sebagai Negara dengan tingkat pembajakan tinggi setelah Vietnam, Cina & Ukraina. Kehadiran perangkat teknologi seperti CD-RW, dan duplikator bertujuan untuk member kemudahan dalam menggunakan data. Ada beberap software yang memiliki hak cipta boleh di copy seperti GNU/Linux dan software open source lainnya. Selai itu terdapat juga software yang bias di download melalui internet secara gratis disebut dengan freeware yang dapat digunakan terus menerus, shareware dapat digunakan dalam jangka waktu tetentu apa bila ingin menggunaka terus menerus diharuskan mendaftar dan memesan. Software yang dibuat untuk tujuan komersial disebut firmware, software ini dibuat denga bahasa pemograman. Seperti visual basic, Delphi, Turbo pascal, contohnya software system pengkajian akutansi dan penilaian program yan masih dapat diubah atau di edit source code. Mengkopi karya orang lain dengan tidak menghilangkan identitas atau sumbernya diperbolehkan, contohnya yaitu: •Penggunaannya untuk kepentingan pendidikan, penelitian, penulisan karya ilmiah dll •Pengambilan ciptaan pihak lain, baik seluruhnya maupun sebagian guna keperluan pembelaan baik didalam maupun diluar pengadilan •Pengambilan ciptaa pihak lain seluruhnya maupun sebagian untuk keperluan ceramah semata-mata untuk tujuan pendidikan dan ilmu pengetahuan dalam ketentuan yang wajar •Perbanyakan suatu ciptaan bidang ilmu pengetahuan seni dan sastra dalam huruf braile untuk keperluan para tuna netra kecuali jika perbanayakan itu bersifat komersial •Memperbanyak suatu ciptaan selain program komputer secara terbatas dengan cara serupa oleh perpustakaan umum, lembaga iptek, pendidikan & pusat dokumentasi nonkomersial •Perubahan yang dilakukan berdasarkan pertimbangan pelaksana teknis atau karya arsitektur seperti ciptaan bangunan •pembuatan salinan cadangan atau (back up) suatu program komputer oleh pemilik program komputer semata-mata untuk digunakan sendiri D. Upaya menghindari pengubahan atau pemodifikasian suatu program Mengubah atau memodifikasi adalah melakuakan penambahan atau pengurangan serta penyempurnaa suatu program kegiatan membuat program atau soft ware adalah kegiatan yang membutuhkan pemikiran yang tinggi. Bila tanpa sepengetahuan anda sebagai pembuat program program tersebut dimodifikasi tuk kepentingan komersial? Untuk itu berhati-hatilah dalam membuat program dalam komputer anda, pasrikan komputer tau program anda aman dan terlindungi dari tindakan diubah atau dimodifikasi oleh orang lain. Kita juga haus menghindair tindakan memodifiaksi program orang lain apalagi program tersebut terdaftar dalam hak cipta pengopian dapat dilakukan dengan seizing dari pembuat atau pemilik program tersebut.

34

5.2

Kesehatan dan keselamatan kerja (K3) A. Menggunakan komputer dengan posisi yang benar

Menggunakan komputer dengan posisi yang benar agar keselamatan dan kesehatan kerja pengguna komputer dapat diantisipasi perlu di perhatikan aspek ergonomi. Ergonomic berasal dari kata dalam bahasa yunani, yaitu ergos ’kerja’ dan nomos ‘hukum alam’ (natural law) menurut suta laksana dengan mempelajari ilmu perancangan pekerjaan 2 yang di laksanakan oleh manusia mengenai hubungan manusia dan mesin, peralatan yang dilaksanakan dengan cara yang paling efektif termasuk alat-alat peraga untuk member informasi pada manusia 1. Penyakit akibat bekerja dengan komputer Menggunakan komputer terlalu lam adapat menimbulkan penyakit bagi tubuh manusia hal ini disebabkan perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi mengalami perubahan yang sangat cepat sehingga bagian bagian tubuh tak bisa beradaptasi dengan perkembangan teknologi lainnya dpt di lihat masa sebelumnya a) Teknologi pertanian b) Teknologi Industri Peralatan yang menimbulkan penyakit karena pemakaiannya adalah sebagai berikut a) Keyboard b) Layar monitor c) Meja & kursi d) Printer 2. Posisi duduk Yang perlu diperhatikan dai posisi duduk berhubungan dengan meja kurtsi salah satu sumber penyakit dalam bekerja dengan komputer kalau meja dan kursi tak memenuhi persyaratan dapat menimbulkan kelelahan dalam bekerja. Berikut uraian tentang K3 sehubunga posisi duduk a. Mengukur dan memilih meja komputer −

Meja dilengkapi dengan alat sandaran kaki (foot rest)



Bagian bawah meja memberikan gerak bebas bagi kaki



Tinggi meja komputer 55-75cm (disesuaikan pula dengan tinggi operator)

b. Mengatur dan memilih kursi −

Kursi fkexibel dapat mengikuti lekuk punggung dan sandarannya (back rest).

35



Tinggi kursi disesuaikan dengan kaki operator agar tidak menggantung pada saat duduk.



Kursi operator dilengkapi dengan 5 kaki dan roda

3. Monitor dan jarak pandan dengan mata Mata merupakan organ tubuh yang paling mudah mengalami kerusakan akibat kerja karena terlalu sering di fokuskan ke monitor penyakit mata akibat bekerja dengan komputer dapat disebabkan hal-hal berikut: a) Tampilan monitor terlalu terang & tergolong warna yang panas b) Pantulan cahaya (silau) pada layar monitor terlalu terang c) Pencahayaan kerja yang kurang baik Untuk menhindari kelleahan dan mengatur jarak pandang monitor dengan mata dapat dilakukan dengan cara: 1) Letakkan monitor dengan baik sehingga tak ada pantulan cahaya lain 2) Letakkan layar monitor lebih rendah dari garis horizontal mata dengan membentuk sudut 30° 3) Buatlah cahaya latar layar komputer dengan cahaya lembut/dingin 4) Hindari penggunaa huruf yang terlalu kecil 5) Agar mata tidak kering sering2lah berkedip & sesekali pindah 6) Menggunakan jenis monitor yang baik yaitu LCD 4. Keyboard Keyboard adalah sebagai penghubung antara manusia dengan komputer salah satu penyakit yang ditimbulkan adalah nyeri otot a. Keyboard QWERTY Nama QWERTY diambil dari deretan huruf pada barisan kiri atas keyboard. Untuk orang yang bekerja pada tangan kanan (right handed) lengan kiri berfunsi 60% dibandingkan dengan tangan kanan dai waktu yang disediakan. Teknik pengetikan 10 jari tetap memberikan beban lebih banayak pada lengan kanan. Tombol2 yang mudah dicapai pada jari kiri hanay 30% seperti tombol tengah untuk pengertian dalam bahasa inggris yang banyak menggunakan huruf a,e,h,i,I,n,o,r,s,t(10 huruf utama) b. Keyboard DVORAK Keyboard ini dibuat sejak tahun 1936 berdasarkan prinsip kerja bio mekanis dan efisiensi. Susunan letak tombol dengan jenis DVORAK dibuat sedemikian rupa sehingga 50% ekan ada pada lengan kanan jari 2 yang lebih

36

banyak bekerja adalah ,jari tengah dan jari manis, pindahan antar jari hanya 10% c. Keyboard KLOCKENBERG Keyboard ini dibuat dengan maksud menyempurnakan jenis keyboard yang sudah ada yaitu memisahkan kedua bagian keyboard bagian kiri dan kanan keyboard di pisahkan dengan sudut 15° dan dibuat miring ke bawah, Keyboard KLOCKENBERG di buat mempunyai tombol2 yang dibuat dekat (ispis) sehingga meja kerja terasa lebih nyaman. Bisa mengurangi yeri otot pada bagian bahu dan pergelangan tangan tetapi keputusan amerika tetap menggunakan keyboard QWERTY sbg standard institute pd tahun 1968 dan melalui 150 pada tahun 1971 karena lebih ekonomis 5. Printer Printer sebagai alat pencetak hasil kerja dengan kemampuan, ternyata dapat pula mengakibatkan kelelahan kerja karena tergangu dengan suara bising yang di keluarkan oleh mesin Printer yang menggunakan sistem inject memiliki kebisingan relatif lebih rendah bila di banding dengan printer sistem dot matrix.kebisingan terendah dimiliki printer sinar laser,sedangakan kebisingan yang tinggi mempengaruhi syaraf manusia kebisingan yang diizinkan dalam bekerja adalah kurang dari 8 jam perhari adalah 80 db B. Penggunaan Komputer Sesuai dengan prosedur yang Benar Yang harus diperhatikan dalam menggunakan komputer dalah cara menghidupkan dan mematikan komputer. Bila tidak diperhatikan akan berakibat fatal terhadap perangkat lunak dan harddisk perangakat pendukung adalah UPS dan stabilizer pada komputer akan menambah keamanan komputer bila listrik padam stabilizer sebagak penyearah tegangan listrik menjadi stabil sehingga komputer aman. 1. Menghidupkan komputer -

Pastiakan kabel-kabel tersambung engan baik, periksa pula komponen lainnya

-

Kosongkan disk drive, maksudnya floppy disk, CD/DVD, flashdisk yang dapat menggangu proses booting

-

Tekan tombol power & tunggu proses booting

-

Selanjutnya jalankan komputer sesuai OS anda

2. Mematikan komputer -

Tutup semua apliaksi

-

Klik start pada taskbar

-

Klik turn off pada tampilan menu start

37

5.3

-

Klik turn off pada turn off dialog box

-

Matikan komputer dengan menekan tombol power.

HAK atas kekayaan intelektual (HAKI) A. Pengertian HAKI

Haki memiliki tiga kata kunci yaitu hak, kekayaan, intelektual. Berdasarkan kekayaan Intelektual adalah kekayaan yang timbul dari kemampuan & kecerdasan manusia dalam segala bidang. Kekayaan intelektual yang dihasilkan memiliki nilai ditambah dengan pemanfaatan ekonomi B. Sejarah HAKI UU mengenai HAKI pertama kali adalah di venice, Italia yang menyangkut masalah hak paten pada tahun 1470 caxton, galileo dan guttenberg tercatat sebagai penemu yang ada dalam kurun waktu tersebut mempunyai hak monopoli ats penemuan mereka.diadopsi kerajaan inggris di zaman tudor tahun 1500-an maka lahirlah hukum mengenai paten pertama di inggris, statute of monopolies (1623) amerika serikat memberlakukan UU paten pd tahun 1791. Pada tahun 1883 paris melakukan upaya harmonisasi dalam bidang HAKI menyangkut masalah copyright WORLD INTELLECTUAL PROPERTY ORGANIZATION (WIPO) yang bekerja dibawah PBB yang mengenai HAKI anggota PBB. Perkembangan HAKI di indonesia melui pada tahun 1990, dan populer dari tahun 2000-sekarang dengan dibelakukannnya UU tentang HAKI berakibat pada: 1. Pemegang HAK dapat memberikan izin/lisensi kepada pihak lain 2. Pemegang hak dapat melakukan upaya perdata maupun pidana umum 3. Adanya kepastian hukum dalam melakukan usaha dengan temannaya 4. Pemberian Hak monopoli kepada kekayaan intelektual Berikut beberapa jenis HAKI: a. Hak cipta (Copyright) Hak cipta adalah hak dari pembuat suatu ciptaan tehadap ciptaan & salinannya b. Paten (patent) Hak melindungi sebuah ide c. Merek dagang (trademarks) Digunakan seorang pebisnis untuk megindetifikasi produk atau layanannya dan gambar yang menyertai produk atau layanan tersebut d. Rahasia dagang (trade secret)

38

Rahasia dagang tak di publikasikan ke publik tahasaia dagang dilindungi selama informasi tak dibocorkan pemilik rahasia C. Undang-Undang Hak cipta Undang undang hak cipta yang berlaku di indonesia sebelum UU no 19 tahun 2002 berlaku adalah sebagai berikut: -

UU no 6 tahun 1982 tentang hak cipta (Lembaran Negara RI tahun 1982 nomor 15)

-

UU no 7 tahun 1987 tentang perubahan UU no 6 tahun 1982 tentang hak cipta (Lembaran Negara RI tahun 1987 no 42)

-

UU no 12 tahun 1997 tentang perubahan atas UU no 6 tahun 1982 sebagai mana telah diubah dengan UU no7 tahun 1987 (Lembaran Negara RI tahun 1997 no 29)

D. Masa berlaku hak cipta Hak cipta berlaku seketika ciptaan tersebut dibuat. Perlu didaftarkan terlebih dahulu. Hak cipta perangakat lunak perlu didaftarkan di departemen hukum contoh microsoft dengan nama windows. Hak cipta dalam program komputer beraku selama 50 tahun sejak pertama kali diterbitkan. Hak cipta dapat diwariskan pd ahli waris sampai masa berlaku habis E. Ketentuan pidana pelanggaran hak cipta Pelanggaran hak cipta dapat diancam oleh pasal 72 UU hak cipta no 9 tahun 2002 sebagai berikut

UU TENTANG HAK CIPTA BAB XIII KETENTUAN PIDANA Pasal 72 1. Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak melakukan perbuatan sebagaimana dimaksud pasal 2 ayat(1) atau pasa 49 ayat (1) & ayat (2) dipidana dengan penjara masing masing paling singkat 1 bulan dan/atau denda paling sedikit Rp. 1.000.000,00 dan penjara paling lama 7 thun dan/ atau denda paling banyak Rp.5.000.000.000,00 2. Barang siapa dengan sengaja menyiarkan, memamerkan, mengedarkan, atau menjual kepada umum suatu ciptaan atau barang hasil pelanggaran hasil hak cipta sebagai mana dimaksud pada ayat 1 di pidana dengan pidana penjara paling lama 5 tahun dan atau denda paling banyak Rp.500.000.000,00 3. Barang siapa dengan sengaja dan tanpa hak memperbanyak penggunaan untuk kepentingan komersial suatu program komputer di pidana dengan pidana penjara paling lama 5 tahun dan atau denda paling banyak Rp.500.000.000,00 4. Barang siapa dengan sengaja melanggar pasal 17 dipidana dengan pidana paling

39

lama 5 tahun dan atau denda paling banyak Rp.1.000.000.000,00 5. Barang siapa dengan sengaja melanggar pasal 19, pasal 20 atau pasal 49 ayat 3 dipidanakan dengan pidana penjara paling lama 2 tahun atau denda paling banyak Rp. 150.000.000,00 6. Barang siapa dengan sengaja melanggar pasal 24 atau pasal 55 dipidana dengan pedana penjara paling lama 2 tahun atau denda paling banyak Rp. 150.000.000,00 7. Barang siapa dengan sengaja melanggar pasal 25 dipidana dengan pedana penjara paling lama 2 tahun atau denda paling banyak Rp. 150.000.000,00 8. Barang siapa dengan sengaja melanggar pasal 27 dipidana dengan pedana penjara paling lama 2 tahun atau denda paling banyak Rp. 150.000.000,00 9. Barang siapa dengan sengaja melanggar pasal 28 dipidana dengan pedana penjara paling lama 5 tahun atau denda paling banyak Rp. 1.500.000.000,00

F. Fungsi hak cipta Hak cipta memiliki fungsi tertentu bagi pemiliknya. Menurut pasal 2 UU hak cipta, fungsi hak cipta dapat dinyatakan sebagai berikut 1. Hak cipta merupakan hak ekslusif bagi pencipta atau pemegang hak cipta untuk mengumumkan atau memperbanayak hak ciptaannya yang timbul secara otomatis setelah suatu ciptaan dilahirkan tanpa mengurangi pembataasan menurut peratauta perundang-undangan yang beraku 2. Pencipta tau pemegang hak cipta atas karya sinematografi dan program komputer memiliki hak untuk memberikan izin atau melarang orang lain tanpa persetujuany menyewakan ciptaan tersebut untuk kepentingan yang bersifat komersial

40

6 6.1 A.

Sistem Operasi dan Manajemen File Operasi Dasar Komputer dengan Menggunakan Operating System Pengertian Sistem Operasi (Operating System)

Secara umum, sistem operasi diartikan sebagai sebuah program yang mengatur perangkat keras computer dan sebagai landasan untuk aplikasi yang berada di atasnya. Sistem operasi juga bertindak sebagai penghubung antara pengguna dengan perangkat keras. Pengertian sistem operasi dapat dilihat dari beberapa sudut pandang. Berikut uraiannya, 1. Pengguna Sistem operasi merupakan alat untuk mempermudah penggunaan komputer. Sistem ini dirancang dengan mengutamakan kemudahan penggunaan. 2. Sistem Sistem operasi sebagai alat yang dapat menempatkan sumber daya secara efisien (resource allocator). Sistem operasi merupakan pengatur sumber daya yang menangani komflik permintaan sumber daya secara efisien serta eksekusi aplikasi dan operasi dari alat I/O. Sistem operasi merupakan bagian program yang berjalan setiap saat, yang disebut dengan kernel. 3. Tujuan sistem Sistem operasi sebagai alat yang membuat computer lebih nyaman digunakan untuk menjalankan aplikasi dan menyelesaikan masalah pengguna. Windows dan Linux merupakan contoh sistem operasi yang merupakan bagian dari perangkat lunak. Windows merupakan sistem operasi yang diperkenalkan tahun 1985 setelah DOS. Bila dibandingkan dengan DOS, Windows mempunyai kemampuan yang lebih, yaitu kemampuan membuka aplikasi secara bersamaan ( multitasking), berpindah antar aplikasi secara cepat. Microsoft Corporation telah, mengeluarkan produk sebagai berikut : 1. Windows 3.10/3.11

Tahun 1990

2. Windows 95

Tahun 1995

3. Windows 98

Tahun 1998

4. Windows 2000

Tahun 2000

5. Windows ME

Tahun 2000

6. Windows XP

Tahun 2001

7. Windows 2003

Tahun 2003

8. Windows Vista

Tahun 2006

Selain sistem operasi DOS dan Windows, sistem operasi yang sekarang banyak pula

41

dilirik oleh masyarakat pengguna komputer adalah sistem operasi GNU/Linux. Sistem ini menawarkan fasilitas-fasilitas dan kemudahan-kemudahan dalam penggunaannya. Meskipun demikian Windows masih tetap mendominasi. Linux pun mengeluarkan beberapa versi keluaran linux yang ada, yaitu : 1. Linux Mandrake 2. Linux Red Hat 3. LTSP (Linux Terminal Server Project) 4. Linpus Linux 5. Linux Suse 6. Linux Debian 7. Linux Fedora Memilih sistem operasi sebaiknya memperhatikan beberapa hal berikut: 1. Mendukung terhadap semua program aplikasi (support) 2. Kemampuan penyesuaian terhadap hardware atau periferal baru (plug and play) 3. Mudah dalam instalasi 4. Memiliki keamanan yang tinggi 5. Menyediakan antarmuka yang mudah (convenient) B.

Fungsi Sistem Operasi

Untuk dapat membantu kegiatan manusia, sistem operasi memiliki fungsi sebagai berikut: 1. Resource Manager Fungsi resource mangaer adalah untuk mengalokasikan sumber daya, seperti : memori, CPU, printer, disk driver dan perangkat lainnya. 2. Interface Fungsi interface adalah sebagai perantara antara pengguna dengan hardware untuk menyediakan lingkungan yang bersahabat (user friendly). 3. Coordinator Fungsi coordinator adalah untuk menyediakan fasilitas sehingga aktifitas yang kompleks dapat diatur untuk dikerjakan dalam urutan yang telah disusun sebelumnya. 4. Guardian Fungsi guardian adalah untuk menyediakan control akses yang melindungi file dan member pengawasan pada pembacaan/penulisan/eksekusi data dan program.

42

5. Gatekeeper Fungsi gatekeeper adalah mengendalikan siapa saja yang berhak masuk(log) ke dalam sistem dan mengawasi tindakan apa saja yang dapet mereka kerjakan ketika telah log dalam sistem. 6. Optimizer Fungsi optimizer adalah untuk menjadwal pemasukan (input) oleh pengguna, pengaksesan basis data, proses komputasi, dan pengeluaran (output) untuk meningkatkan kegunaan. 7. Accountant Fungsi accountant untuk mengatur waktu CPU, pengggunaan memori, pemanggilan I/O, disk storage, dan waktu koneksi terminal. 8. Server Fungsi server adalah untuk menyediakan layanan yang sering dibutuhkan pengguna, baik secara eksplisit maupun implicit, seperti mekanisme akses file. C.

Sistem Operasi (Operating System) dan BIOS (Basic Input Output System)

Dalam komputer terdapat kompinen yang berfungsi sebagai penghubung antara sistem operasi dengan hardware dan dapat menyimpan perintah dari sistem operasi. Komponen ini dibuat oleh pabrik komputer, dinamakan BIOS (Basic Input Output System). Perintah dalam sistem operasi itu dibagi dua, yaitu : 1. Internal Command adalah perintah yang telah tersimpan dalam memori yang dipindahkan dari sistem operasi ke BIOS. Perintah ini dapat digunakan walaupun disket sebagai sistem operasi telah dikeluarkan dari Floppy Drive 2. External Command adalah perintah yang berada di luar memori. Perintah tersebut masih ada dalam disket sistem operasi. D.

Basis Sistem Operasi

Perkembangan sistem operasi berawal dari DOS. DOS merupakan sistem operai berbasis teks atau disebut dengan CUI (Character User Interface). Kemudian dilanjutkan sistem operasi berbasis grafis disebut dengan GUI (Graphical User Interface), yaitu Windows. Basis dari sistem operasi yang digunakan dalam komputer terdiri dari: 1. DOS 2. Windows 3. Unix 4. Linux E.

Sistem Operasi (Operating System) dan Program Aplikasi yang Terpasang

Sistem operasi berfungsi sebagai pengatur eksekusi aplikasi dan operasi dari alat input/output

43

(I/O). Sistem operasi memiliki 3 file sistem utama, yaitu: IO.SYS, MSDOS.SYS,IBMBIO.SYS. Ada tambahan file, yaitu COMMAND.COM yang berbeda dengan 3 file sistem utama tersebut. File COMMAND.COM memiliki atribut tersembunyi (hidden) dan read only. Artinya, file tersebut tidak akan terlihat pada saat ditampilkan. Cara kerja sistem operasi dengan DOS pada saat proses booting sebagai berikut: 1. File sistem operasi akan berhubungan dengan ROM. ROM akan mencari file IO.SYS, IBMBIO.SYS, dan MS.DOS.SYS pada disket atau harddisk. Apabila salah satu file tersebut tidak ditemukan, pada monitor akan tampil pesan “ Non system disk or disk error, replace and strike any key when ready…”. 2. Apabila ketiga file tersebut ada, proses akan berlanjut. Selanjutnya akan dicari file COMMAND.COM yang fungsinya adalah menerjemahkan perintah-perintah yang akan kita berikan ke dalam bahasa mesin komputer. Apabila file COMMAND.COM rusak atau terdapat pada sector yang rusak(bad sector), monitor akan menampilkan pesan “ Bad or Missing Command Interpreter”. 3. Apabila semua file tersebut baik, computer akan membaca konfigurasi yang ada pada file CONFIG.SYS. 4. Tahap akhir komputer akan membaca batch file AUTOEXEC.BAT. F.

Mengenal Windows XP

Bagian-bagian dalam Windows XP ini adalah: 1. Desktop Windows Tampilan awal dari sistem operasi disebut dengan desktop. Bagian-bagian desktop adalah: a. Start menu Menu ini merupakan menu yang pertama kali digunakan dalam operasi Windows. Start menu berisi program-program yang dimiliki sistem operasi dan program-program aplikasi yang sudah diinstall. b. Taskbar Taskbar terletak di bagian bawah desktop, di mana taskbar ini berisi informasi tentang program yang sedang diaktifkan c. Ikon Ikon adalah perintah-perintah program, folder, directory yang diwakili dalam bentuk gambar. Penggunaannya dengan cara klik ganda (double click) d. Shortcut

44

Shortcut disebut dengan jalan pintas menuju suatu program atau folder tertentu. Pengunaannya sama seperti Ikon 2. Kontrol Windows Pada saat anda melakukan kegiatan sistem operasi Windows atau program aplikasi akan ditemui kontrol-kontrol yang dimiliki Windows. Kontrol Windows terdiri dari berbagai macam jenis. Berikut beberapa jenis control yang dimiliki Windows. a. Kotak dialog (dialog box) Kotak ini akan tampil dalam bentuk tergantung dari instruksi yang akan dari intruksi yang diberikan. Fungsi nya untuk interaksi antara pengguna dengan instruksi computer. b. Kotak konfirmasi (confirmation box) Kotak konfirmasi merupakan kotak yang membutuhkan jawaban pasti dari pengguna komputer. Tampilan kotak dari beberapa bentuk, yaitu Yes, No, Cancel dan konfirmasi OK. c. Tab Tab terdapat dalam kotak dialog. Tab merupakan bagian dari kotak dialog dalam bentuk halaman. d. Kotak Isian (text box) Kotak ini disebut juga dengan kotak teks, yang berfungsi untuk menerima input teks dari pengguna komputer. Teks yang dimasukkan dalam kotak isian akan diproses dan disimpan oleh komputer. e. Tombol opsi (option button) Tombol opsi disebut dengan tombol pilihan dalam bentuk radio button. f.

Tombol cek (check box) Tombol ini merupakan tombol pilihan. Pengguna komputer dapat memilih lebih dari satu pilihan.

g. Tombol perintah (command button) Tombol ini merupakan tomol atau kontrol Windows dalam bentuk tombol yang digunakan untuk menjalankan suatu perintah h. Drop down (combo box) Dengan drop down atau combo box, item yang dipilih akan disimpan oleh komputer. i.

Kotak daftar (list box)

45

Fungsi kota daftar adalah menampilkan daftar pilihan. Pengguna komputer tinggal memilih daftar item yang sudah disediakan. j.

Kontrol up down Kontrol ini biasanya berisi angka dengan besaran tertentu. Pengguna komputer dapat mengklik anak panah atas untuk menambah besaran angka atau klik anak panah bawah untuk mengurangi besaran angka.

G.

Menjalankan Satu atau Lebih Program Aplikasi

Pada sistem operasi DOS, program aplikasi tidak dapat dibuka lebih dari satu. Misalnya kita inigin membuka Microsoft Word dan Excel, dapat dilakukan dengan cara: •

Klik menu Start



Klik All Programs



Klik Microsoft Word

Kemudian anda dapat mendengarkan music, melalui winamp. Atau menonton siaran TV, inilah keunggulan Windows yang dapat bekerja bersamaan dalam waktu yang bersamaan pula. H. Pengelolaan Program Aplikasi yang Sedang Berjalan Jika terlalu banyak aplilkasi yang dijalankan, dapat menyebabkan “hang” (gantung). Dapat dilakukan shortcut yaitu Ctrl + Alt + Del, dan itu akan membuka task manager. Jadi anda dapat menghentikan atau menutup beberapa aplikasi yang dikira berat, agar tidak hang kembali

6.2

MANAJEMEN FILE

Manajemen file atau mengatur file merupakan hal yang penting dalam mengoptimalkan kenarja computer. Manajemen file dapat membantu user atau pengguna antara lain untuk membuat ruangan (folder), mengelompokan file,dan mengopi. Tetapi anda terlebih dahulu membuka My computer dan WIndws explorer. Sebelum mengatur file, anda harus terlebih dahulu mengerti menggunakan mouse. A. Istilah penggunaan mouse 1. Klik ,yaitu menekan dan melepas kembali tombol kiri mouse satu kali 2. Klik ganda(doble klik), yaitu menekas dan melepas kembali tombol kiri mouse dua kali secara tepat dan teratur 3. Klik tiga kali(triple click), yaitu menekan dan melepas kembali tombol kiri mouse tiga kali secara cepat dan teratur. 4. Tunjuk ( point), yaitu menggeser kursor mouse(pointer) pada item tertentu. 5. Drag & Drop yaitu menggeser sambil menekan tombol kiri mouse dan melepaskannya pada daerah tertentu.

46

6. Klik kanan (right Click), menekan dan melepas kembali tombol kanan mouse satu kali. Biasanya, klik kanan digunakan untuk jalan pintas atau mempercepat dalama memanggil menu tertentu yaitu menu On/Off (pop menu). B. Menu Pull-down Setiap program aplikasi mempunyai menu-menu yg berisi perintah-perintah. Menu pull-wown adalah menu dalam bentuk teks yang berada pada menu bar. Setiap manu memiliki huruf yang di garis bawahin, misalnya File, view,edit,insert,format,tools, dan help . selain menu pull off ada juga meu cascading dan menu pop-up. Menu cascading adalah submenu dari menu pulldown. Menu pop-up disebut juga dengan menu On/Off , merupakan jalan pintas yang ditampilkan dengan menekan sbelah kanan mouse ( right Click ) C. Pembuatan Folder Apabila anda ingin menyimpan file pada ruangan tertentu pada Harddisk, disket , ataupun flash disk, anda dapat gunakan suatu folder . folder merupakan ruangan atau directory tertentu untuk menyimpan dan mengelompokkan file-file yang sejenis . D. Menggunakan Drag dan Drop Istilah baru dalam penggunaan mouse adalah drag drop . drag drop digunakan untuk melakukan pemindahan atau pengopian folder dan file ke folder atau direktori tertentu , misalnya melakukan pengopian folder dari direktori C ke direktori D . E. Tipe File Ada banyak tipe file yang ada di computer seperti file system, dokumen ,dan program dari beberapa applikasi . untuk memudahkan pengenalan file tersebut, setiap file itu di beri identitas masing masing untuk pemberian nama file . identitas itu disebut dengan ekstensi . setiap file mempunyai akhiran tiga huruf setelah titik. Ekstensi memudahkan pengguna dalam mengidentifikasi filenya . F. Pencarian File Mencari file adalah salah satu kegiatan dari manajemen file. Apabila anda lupa letak direktori filenya atau folder penyimpangannya , anda dapat menggunakan fasilitas pencarian yang dimiliki oleh system operasi . Langkah untuk mencari file adalah sebagai berikut: • Klik menu start • Klik search • Kemudian tampilkan jendela search results • Klik All Files and folders. G. Mengganti Nama File dan Direktori Perubahan nama file atau direktori boleh dilakukan bila direktori atau file tersebut bukan merupakan file system yang dibutuhkan oleh system operasi. File-File atau direktori yang dapat diubah adalah file file atau direktori yang dibuat sebagai dokumen dari aplikasi yang ada .

47

H. Memformat Disket

Disket adalah salah satu media penyimpanan. Agar disket dapat digunakan sebagai media penyimpanan, disket harus sudah diformat . Format berfungsi untuk membentuk sector-sector dan track penyimpanan . untuk memformat disket, anda dapat melakukan dua cara , yaitu : 1. Menggunakan Command Prompt (MS-DOS Prompt) •

Masuk terlebih dahulu ke tampilan C:\WINDOWS> dengan cara klik start, klik runm ketik Command,OK • Kemudian ketik FORMAT A: • Setelah muncul pesan: “ insert new disk for drive A:, and strike ENTER when ready”, masukkan disket yang akan diformat ke dalam drive A dilanjutkan dengan menekan ENTER • Kemudian computer melakukan proses memformat disket. F. Penyalinan dan Pemindahan File File dan folder yang telah disimpan dalam disket, harddisk, atau flashdisk dapat di kopi dan dipindahkan ke masing masing media penyimpanan tersebut. Penyalinan file dan folder mempunyai fungsi sebagai backup atau mengamankan file. 1. Cara menyalin file ke file lain . • • •

6.3

Buka windows pilih file yang akan dipindahi/ disalin Klik menu edit Klik copy to folder

Melakukan Setting Peripheral

Selain mampu mengoperasikan komputer dengan sistem operasi dan program aplikasi, ada hal yang perlu dikuasai oleh pengguna komputer, yaitu setting peripheral. Setting peripheral bertujuan untuk menyesuaikan kebutuhan pengguna komputer, seperti mencetak dengan printer, mengatur tampilan monitor, hak akses pengguna komputer, dll. A.

Setting Printer

Saat akan mencetak, kadangkala printer tdk berfungsi. Kemungkinan setting printer belum benar dan kita diharuskan melakukan setting printer, persiapkan terlebih dahulu CD driver dari printer yang bersangkutan. Berikut cara melakukan setting printer.

B.



Klik menu Start



Klik Setting



Klik Printers and Faxes



Klik printer yang dimaksud. Bila sudah diinstall, klik File, Set as Default Printer Setting Monitor

Selain mengatur screen saver dan background anda dapat pula mengatur tampilan resolusi monitor. Berikut tampilan mengatur tampilan monitor.

48



Klik menu Start



Klik Control Panel



Klik ganda Display, kemudian anda dapat memilih tab Themes unutk tema, Desktop untuk background gambar, Screen saver untuk mengatur screen saver, Apperance untuk mengatur tampilan window dan tombol, warna bingkai window, serta ukuran huruf pada menu dan ikon,dll.

Selain menggunakan Control Panel – Display, untuk mengatur tampilan monitror dapat pula dilakukan dengan cara lain, yaitu:

C.



Klik kanan pada tampilan desktop



Klik Properties

Mengubah Tampilan Windows Classic

Anda dapat mengubah tampilan Microsoft Windows XP seperti Windows 98, ME, 2000 (tampilan classic). Untuk mengubah tampilan Windows XP menjadi tampilan classic, berikut uraiannya. •

Klik kanan Start menu pada taskbar



Klik Properties, kemudian ditampilkan jendela Taskbar and Start Menu Properties



Klik tab Start Menu



Pilih opsi Classic Start menu



Klik Apply



Klik OK

D.

Mengubah Jam dan Tanggal

Jika ingin mengubah jam dan tanggal, ikuti langkah berikut ini •

Klik menu Start



Klik Control Panel. Kemudian, akan tampil jendela control panel



Klik Date and Time



Pilih tab Date and Time. Tentukan tanggal dan jam yang sebenarnya



Klik Time Zone untuk menentukan zona waktu



Klik Apply



Klik OK

49

E.

Membuat Hak Akses Pengguna

Windows XP dapat menentukan hak akses penggunanya. Untuk membuat hak akses, anda harus login sebagai administrator. Berikut langkah-langkah untuk membuat hak akses pengguna komputer 1. Membuat Nama Pengguna Baru •

Klik menu Start



Klik Control Panel



Klik ganda User Accounts



Kemudian tampil kotak dialog User Accounts



Klik Create a new account



Kemudian tampil kotak dialog User Accounts – New Account



Ketik nama user yang akan dibuat pada kotak Type a name for the new Account, misalnya Siswa



Klik Next



Kemudian tampil kotak dialog User Accounts – Account Type



Komputer administrator adalah tipe pengguna yang bertindak sebagai administrator, mempunyai hak akses penuh. Sedangkan Limited adalah tiper pengguna yang bertindak sebagai pengguna biasa, mempunyai hak akses yang terbatas. Pilih salah Satu



Klik Create Account



Kemudian akan ditampilkan kembali kotak dialog User Accounts berikut nama pengguna yang baru



Klik Close

2. Membuat Password Pengguna •

Klik menu Start



Klik Control Panel



Klik ganda User Accounts



Klik Change an account



Kemudian tampil kotak dialog User Accounts – Account to change



Klik nama user yang akan dibuatkan password, misalnya Siswa

50



Kemudian tampil kotak dialog User Accouns – Change Menu



Klik Create a password



Kemudian tampil kotak dialog User Accounts – Create a Password



Isi password pada kotak Type a new password



Isi kembali password yang sama pada kotak Type the new password again to confirm



Isi kata kunci pada kotak Type a word or phrase to use as a password hint, sebagai pengingat dari password misalnya password yang anda buat nomor induk maka kata kuncinya adalah no induk siswa



Klik Create Password



Klik Close

51

7 aplikasi pengolahan kata dengan Microsoft word 2003

6.1 Menu Ikon yang Terdapat dalam Perangkat Lunak Pengolah Kata A. Perkembangan Perangkat Lunak Pengolah Kata Program aplikasi pengolah kata membantu kita dalam tulis menulis. Sebelum system operasi GUI (Graphical User Interface) popular, contohnya Windows yg banyak digunakan adalah WordStar Professional release 4.0, 5.0, 5.5, 6.0, ChiWriter, WordPerfect under Dos adalah aplikasi pengolah data yg berbasis CUI (Character User Interface) dengan platform system operasi Dos. Ms.Word dengan tampilan GUI disebut juga dengan WYSIWYG (What You See Is What You Get) yg berarti apa yg anda lihat adalah apa yg anda dapatkan. B. Keunggulan Ms.Word Salah 1 pengolah kata yang dikeluarkan Microsoft, yaitu Ms.Word 2003. Ms.Word memiliki beberapa fungsi lain, yaitu: 1. Membuat tabel & perhitungannya 2. Membuat grafik 3. Membuat organization chat 4. Membuat bagan, flowchart 5. Membuat homepage berbasis GUI Pemakai komputer lebih senang menggunakan Ms.Word karena memiliki keunggulan, diantaranya: 1. Mudah dalam pengoprasian 2. Manajemen file yg mudah & fasilitas autorecovery bila terjadi padam listrik 3. Kualitas baik & bagus dalam pencetakan 4. WYSIWYG, yaitu apa yg anda lihat di monitor akan sama dengan hasil pencetakan 5. Dapat melakukan pengiriman e-mail langsung jika terhubung dengan internet 6. Mampu menyisipkan gambar dll yg membuat naskah terlihat lebih menarik 7. Kemampuan menyimpan file dalam bentuk web C. Letak Ms.Word

52

Pada saat diinstall ke komputer, aplikasi menempati direktori C:\Program Files\ Microsoft Office\ Office 11\ dengan nama file WINWORD.exe. Pembuatan shortcut aplikasi Ms.Word ke dalam tampilan desktop, sebagai berikut: 1. Klik kanan pada tampilan desktop 2. Pilih New 3. Klik Shortcut 4. Pada kotak dialog Create Shortcut, ketikkan file atau program yg akan dijadikan shortcut 5. Klik Next, kemudian tampil kotak dialog Selct a Title for the Program 6. Ketik judul untuk program yg akan dibuat shortcutnya pada kotak isian Type a name for this shortcut 7. Klik Finish D. Pengaktifan Aplikasi Ms.Word Untuk mengaktifkan aplikasi Ms.Word dapat dilakukan dengan 3 cara, yaitu: 1. Menggunakan icon Ms.Word pada All Programs 2. Menggunakan jendela Run 3. Menggunakan Shortcut pada Desktop E. Lembar Kerja Ms.Word Untuk memudahkan bekerja dalam Ms.Word, terlebih dahulu kita mengenal tentang lembar kerja Microsoft Word. Terdapat beberapa komponen dalam lembar kerja Ms.Word, diantaranya: 1. Title bar, untuk menunjukkan nama file yg sedang aktif 2. Control Window, untuk memperkecil tampilan yg akan diletakkan pada taskbar, mengembalikan ke keadaan semula, menutup aplikasi, & memperbesar tampilan 3. Menu bar, merupakan kelompok perintah dalam bentuk tulisan yg akan melakukan suatu Proses 4. Toolbar Standard, terdiri dari gambar yg akan melakukan perintah yg berhubungan dengan 53

operasi file, editing, view 5. Toolbar Format, terdiri dari gambar yg akan melakukan perintah yg berhubungan dengan format teks & paragraf 6. Toolbar Drawing, terdiri atas gambar yg membantu dalam menggambar suatu objek & mewarnai gambar 7. Scrollbar, baris penggulung layar 8. Statusbar, berisi informasi tentang naskah atau file yg sedang diedit 9. Ruler line, sebagai mistar F. Menu dalam Ms.Word Menu dalam Ms.Word tediri atas: 1. Menu Pull-down adalah menu yg berbentuk tulisan di mana salah 1 hurufnya terdapat garis bawah 2. Menu Pop-up adalah menu yg digunakan untuk menampilkan perintah tertentu secara cepat 3. Menu Toolbar adalah menu yg dilambangkan dalam bentuk gambar yg berfungsi sebagai perintah cepat bila dibandingkan dengan menggunakan menu pull-down G. Menampilkan & Menyembunyikan Toolbar Berikut ini langkah untuk mengaktifkan & menyembunyikan toolbar: 1. Klik menu View 2. Pilihlah Toolbars 3. Klik toolbar yg akan ditampilkan atau disembunyikan dengan memunculkan atau menghilangkan tanda check list H. Pengaturan Tampilan Menu & Toolbar Selain menampilkan & menyembunyikan menu toolbar dengan menggunakan menu View-

54

Toolbar, kita dapat menggunakan cara lain, yaitu dengan perintah pengaturan yampilan menu dan toolbar yg terletak pada menu Tools, yg terdiri atas: 1. Menampilkan & menyembunyikan toolbar

3. Membuat menu baru

2. Membuat toolbar baru toolbar

4. Mengatur tampilan menu

L. Menutup Lembar Kerja Aplikasi Ms.Word Apabila dokumen anda sedang aktif digunakan, perintah ini akan ikut menutup dokumen aktif: 1. Klik menu File 2. Klik Exit 6.2 Fungsi Menu Ikon yg Terdapat dalam Perangkat Lunak Pengolah Kata A. Pembuatan Dokumen Baru Sbelum membuat berkas baru, anda harus mengenal tentang kertas kerja default Ms.Word, sehingga anda tidak merasa kesulitan dalam menggunakannya. Kertas kerja Ms.Word secara default seperti: 1. Ukuran kertas adalah Letter dengan ukuran 8.5X11 2. Top Margin 1 inci 3. Bottom Margin adalah 1 inchi 4. Left Margin adalah 1.25 inci 5. Right Margin adalah 1.25 inci B. Menyimpan dan Menutup Berikut uraian menyimpan file (dokumen): 1. Klik menu File 2. Klik Save 3. Pada kotak dialog Save As, tentukan Save in, File name, Save as type 4. Klik Save Berikut uraian menutup file:

55

1. Klik menu File 2. Klik Close C. Menyimpan File Berikut ini uraian membuka kembali file: 1. Klik menu File 2. Klik Open 3. Pada kotak dialog Open, tentukan Look in, File name, Files of type 4. Klik Open D. Pengaturan Margin, Ukuran Kertas, & Layout Perintah setting dapat dilakukan dengan cara: 1. Klik menu File 2. Klik Page Setup 3. Klik tab Margins, & tentukan Margins & Orientation 4. Klik tab Paper, & tentukan Paper size, Paper source, Preview 5. Klik tab Layout, & tentukan Section start, Headers & footers, From edge, Page vertical Alignment 6. Klik OK E. Menyeleksi Teks Menyeleksi teks dapat dilakukan dengan 3 hal, yaitu: 1. Menyeleksi teks menggunakan mouse 2. Menyeleksi teks seluruh halaman dengan Menu Edit 3. Menyeleksi teks menggunakan keyboard F. Menyalin & Memindahkan Teks Menyalin teks dapat dilakukan dengan cara: 1. Bloks teks yg akan disalin 2. Klik menu Edit

56

3. Klik Copy 4. Letakkan kursor pada baris atau area yg diinginkan 5. Klik menu Edit 6. Klik Paste Memindahkan teks dapat dilakukan dengan cara: 1. Bloks teks yg akan dipindahkan 2. Klik menu Edit 3. Letakkan kursor pada baris atau area yg diinginkan 4. Klik menu Edit 5. Klik Paste G. Memformat Paragraf Format paragraph akan mengatur naskah sesuai bentuk yg diinginkan yaitu indentasi, line spacing, & paragraph special Pengaturan paragraf dapat dilakukan dengan 2 hal, yaitu: 1. Pengaturan paragraf dengan menu 2. Mengatur paragraf dengan Ikon & Ruler Line H. Format Teks Pengaturan Font dapat dilakukan dengan 2 hal, yaitu: 1. Pengaturan Font dengan menu 2. Pengaturan Font dengan Toolbar Ikon I. Mengubah Kondisi Huruf Change Case dapat dilakukan dengan cara: 1. Blok teks yg akan diubah kondisinya 2. Klik menu Format 3. Klik Change Case 4. Pada kotak dialog Change Case tentukan Setence case, lowercase, uppercase, Title case, toggle case 57

5. Klik OK J. Menyimpan Kembali File Menyimpan kembali file dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu: 1. Menyimpan file dengan nama folder lain 2. Menyimpan file dengan menggunakan password K. Bullets and Numbering Pembuatan Bullets and Numbering dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu: 1. Pembuatan Bullets and Numbering dengan menu Pull-down 2. Pembuatan Bullets and Numbering dengan Ikon L. Borders and Shading Berikut ini langkah untuk mem-Borders/Shading teks: 1. Blok teks 2. Klik menu Format 3. Klik Borders and Shading 4. Klik tab Borders, kemudian setting 5. Tentukan style 6. Tentukan color 7. Tentukan Width 8. Klik tab Shading 9. Tentukan Fill & Patterns-Style 10. Klik OK M. Page Border Langkah untuk membuat Page Border adalah: 1. Klik menu Format 2. Klik Borders and Shading 3. Klik tab Page Borders 4. Setting

58

5. Pilih Apply to 6. Klik OK N. Tabulasi Pembuatan Tabulasi dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu: 1. Pembuatan Tabulasi dengan menu Pull-down 2. Pembuatan Tabulasi dengan menggunakan Mistar O. Mail Merge Di dalam pembuatannya Mail Merge memerlukan beberapa hal, yaitu: 1. Surat induk (master) 2. Sumber data (resource) 3. Penggabungan master & resource 6.3 Pembuatan Dokumen Pengolah Kata Dengan Variasi Tabel, Grafik,Gambar, dan Diagram Dalam mengetik naskah, Anda tak luput dari kebituhan membuat table, gambar, atau diagram. Dalam subbab ini, kita akan membuat tabel fdan pengelolaanya yang terdiri dari membuat tabel sederhana, menyisipkan baris tabel, menyisipkan kolom tabel, menghapus baris tabel, menghapus kolom tabel, menggabungkan tabel, dan melakukan perhitungan dalam tabel.

A. Pembuatan Tabel dan Cara Pengelolaannya

1.

Pembuatan Tabel dan Cara Pengelolaanya • • • • • • • •

Klik menu Table. Arahkan pointer mouse pada Insert. Klik Table. Isi jumlah kolom yang diperlukan pada kotak Number of columns. Isi jumlah baris yang diperlukan pada kotak Number of rows. Klik AutoFormat untuk memilih bentuk tabel. Pilih bentuk tabel. Klik OK.

59

2.

Pembuatan Tabel dengan Ikon Insert Table • • •

3.

Pembuatan Tabel dengan Ikon Draw Table •

Klik ikon Table and Borders untuk memunculkan ikon Draw Table. Klik ikon Draw Table. Buatlah bentuk kotak pada posisi yang dinginkan. Kemudian bagi kotak tersebut menjadi beberapa baris dan kolom. Klik ikon Eraser untuk menghapus garis

• • • • 4.

Klik ikon Insert Table Blok dengan mendrag jumlah baris dan Kolom yang dibutuhkan. Drop mouse, kemudian akan tampil dalam bentuk tabel.

Pengisian Sel Tabel

Setelah membuat tabel dengan beberapa kolom dan baris, sel atau kotak pada Setiap tabel dapat diisikan dengan teks atau angka. Bila pengisian teks atau angka Tidak mencukupi lebar sel, secara otomatis teks akan bergeser atau turun ke bawah. Bila ingin pindah ke sel berikutnya, dapat menggunakan anak panah (Arrow Key) Kanan pada keyboard atau gunakan tombol Tab. Untuk pindah ke sel atau kotak Sebelumnya, gunakan tombol anak panah (Arrow Key) kiri atau gunakan tombol Shift + Tab.

5.

Pengaturan lebar pada kolom dan Baris Tabel a. Pengaturan lebar kolom dengan menu • • • • •

Letakkan kursor pada kolom tabel yang kan disesuaikan lebarnya. Klik menu Table. Klik Table Properties. Klik tab Column. Pada kotak dialog Table Properties Colum, tentukan SizeColumns

60

• b. • • • • • •

Klik Next Column untuk mengatur ukuran kolom berikutnya. Klik Previous Column untukm mengatur ukuran kolom sebelumnya. • Klik OK. Pengaturan tinggi baris dengan menu Letakkan kursor pada baris tabel yang akan disesuaikan lebarnya. Klik menu Table. Klik Table Properties. Klik tab Row Pada kotak dialog Table Properties-Row, tentukan Size-Rows Klik Next Row untuk mengatur tinggi baris berikutnya. Klik Previous Row Untuk mengatur tinggi baris sebelumnya.

• Klik OK. c. Pengaturan lebar kolom dan baris tabel dengan ruler line • Arahkan pointer (point) pada garis vertikan tabel yang akan diatur lebarnya. • Drag garis ke arah kanan atau ke arah kiri untuk mengatur lebarnya. • Drop bila sudah sesuai dengan lebar yang dinginkan. d. Penyisipan kolom pada baris • Letakkan kursor pada kolom yang akan disisipkan . • Klik menu Table. • Arahkan pointer mouse pada Insert. • Klik Columns to the left atau Columns to the right. Langkah-langkah menyisipkan baris pada tabel sebagai berikut. • Letakkan kursor pada kolom yang akan disisipkan. • Klik menu Table. • Arahkan pointer mouse pada Insert. • Klik Rows Above atau Rows Bellow e. Menghapus kolom dan baris. • • • • f.

Letakkan kursor pada baris atau kolom yang akan dihapus . Klik menu Table. Arahkan pointer mouse pada Delete. Klik Rows untuk menghapus baris dan Columns untuk menghapus kolom. Menyisipkan dan menghapus sel • Letakkan kursor pada sel yang akan disisipkan. • Klik menu Table. • Arahkan pointer mouse pada insert. • Klik Cells. • Klik Shift cells down untuk menyisipkan sel ke bawah atau Shift cells right untuk menyisipkan sel ke kanan. Untuk menghapus sel dapat dilakukan dengan cara : • •

Letakkan pada kursor pada sel yang akan dihapus. Klik menu Table.

61

• • •

g.

h.

i.

j.

k.

Arahkan pointer mouse pada Delete. Klik Cells. Klik Shift cells up untuk menghapus sel baris atau Shift cells left untuk menghapus kolom. Menggabungkan sel (Merge Cells) • Blok sel yang akan digabungkan. • Klik menu Table. • Klik Merge Cells. Pemisahan sel (Split Cells) • Letakkan kursor pada sel atau blok kolom sel yang akan dipisahkan. • Klik menu Table. • Klik Merge Cells. • Tentukan jumlah angka pemisah untuk kolom pada kotak Number of colums dan jumlah angka pemisah untuk baris pada kotak Number of rows. • Klik Ok. Mengurutkan data tabel • Blok sel yang akan diurutkan. • Klik menu Table. • Klik Sort. • Pilih Sort by dengan kolom yang akan dijadikan kunci pengurutan pertama. • Pilih Then by dengan kolom yang akan dijadikan kunci pengurutan berikutnya. • Klik Options. • Klik Sort column only. • Klik OK. Pengaturan bentuk atau format tabel dengan Table AutoFormat • Letakkan kursor pada tabel yang akan diubah bentuknya. • Klik menu Table. • Klik Table AutoFormat. • Pilih Category. • Pilih Table styles, yaitu model tabel yang diinginkan. • Klik Apply. akan operasi perhitungan pada tabel Laporan Pembelian Peralatan Komputer

No.

Nama Barang

Harga

Jumlah

1

Harddisk Seagate 7200

500,00

7

2

Processor Pentium IV

1,250,00 0

11

3

Speaker standard

35,000

12

Total Harga

Tabel yang akan dilakukan operasi penghitungan

62

Mencari Total Harga dapat dilakukan dengan car sebagai berikut : • • •

No.

Letakkan kursor pada sel kosong Total Harga (E2) Tentukan formulanya, =SUM(LEFT) berarti menjumlah sebelah kiri. Sedangkan untuk mecari Total Harga, gunakan rumus pada formula =CD*D2. Klik OK. Laporan Pembelian Peralatan Komputer

Nama Barang

Harga

Jumlah

Total Harga 3,500,000

1

Harddisk Seagate 7200

500,00

7

2

Processor Pentium IV

1,250,00 0

11

3

Speaker standard

35,000

12

Tabel hasil pengisian rumus

Lakukan pengisian pada sel selanjutnya dengan menggunakan cara yang sama.

B. Menggabungkan Dua Dokumen atau lebih

• • • •



Siapkan atau aktifkan lembar kerja baru. Klik menu Insert. Klik File. Pada kotak dialog Insert File, tentukan : - Look In - File name - Files of type Klik Insert.

C. Mengganti Teks

• • •

Klik menu Edit. Klik Find/tekan Ctrl + F pada keyboard secara bersamaan. Pada jendela Find and Replace, tentukan: - Find what - Hightlight all items found in

63

• •

Klik Find Next. Klik OK.

D. Mengganti Teks

• • • •

• •

Klik menu Edit. Klik Replace atau klik Ctrl + H pada keyboard. Pada kotak dialog Find and Replace, tentukan : - Find what - Replace with Kemudian pilih tombol-tombol berikut: - Find Next - Replace - Replace All - Cancel - More Setelah proses penggantian teks selesai akan muncul kotak konfirmasi. Klik OK.

E. Menuju Halaman Tertentu

• • • • •

Klik menu Edit Klik Go To Pada kotak dialog Find and Replace, tentukan : - Go To What - Enter page number Klik Go To Klik Close.

F. Berpindah Halaman Baru

• • • •

Klik menu Insert. Klik Break. Pada kotak dialog Break, pilih opsi Page break. Klik OK.

G. Menyisipkan Nomor Halaman

• •

Klik Menu Insert Klik Page Numbers

64





Pada kotak dialog Page Numbers, tentukan: - Position - Alignment - Show number on first page Klik tombol Format untuk menentukan format atau bentuk penomoran halaman. Kemudian akan ditampilkan kotak dialog Page Number Format. Pada kotak dialog Page Number Format, tentukan:



- Number format - Include chapter number - Page Numbering Klik OK.

H. Membuat Header dan Footer

• • •

Klik menu View. Klik Header dan Footer. Pada kotak Place Holder Header and Footer, Anda ketik tulisan yang diinginkan. Untuk berpindah dari header ke footer, atau sebaliknya, gunakan anak panah keyboard (Arrow Key).



Klik Close pada toolbar Header dan Footer.

I. Menampilkan ke Monitor (Print Preview)

• • • •

Aktifkan dokumen atau file Anda. Klik menu file. Klik Print Preview. Kemudian tampak tampilan naskah. Melalui toolbar ikon Preview, anda dapat melakukan hal-hal yang berkaitan dengan Print Preview ini.

J. Mencetak ke Printer

• • • •

Aktifkan dokumen atau file Anda. Klik menu file. Klik Print. Pada kotak dialog Print, Anda tentukan: Printer : Name Print to file

65

Page range : All Current Page Pages Copies : Number of copies •

Klik OK.

K. Menyisipkan Gambar

1. Menyisipkan Gambar dengan Clip Art • • • •

• • • 2.

Klik menu Insert Arahkan pointer mouse pada Picture. Klik Clip Art. Kemudian pada kotak task pane akan ditampilkan menu Insert Clip Art, dan pada Other Search Options, tentukan: - Search in - Result should be Klik tombol Search, tunggu proses pencarian. Hasilnya kan tampak pada rask pane. Klik panah yang muncul pada gambar yang dipilih. Klik Insert. Meyisipkan Gambar dari File

• • • •

Menu Insert. Arahkan pointer mouse pada Picture. Klik From File. Pada kotak dialog Insert Picture, tentukan: - Look in - Files of type • Pilih gambar yang diinginkan. • Klik Insert. 3. Menyisipkan Gambar dan Bagan Organisasi (Organization Chart) • • • •

Klik Menu Insert. Arahkan pointer mouse pada Picture. Klik Organization Chart. Pada lembar Editing dan toolbar Organization Chart, Anda tentukan atau gunakan: - Click to add text - Insert Shape - Coworker - Subordinat - Assistant - Layout - Standard - Left Hanging

66

- Right Hanging - Both Hanging • Klik di luar area lembar editing chart, apabila sudah selesai. 4. Menyispkan Teks Indah (WordArt) • • • • • • • 5. • • •

Klik Menu Insert. Arahkan pointer mouse pada Picture. Klik WordArt. Pada kotak dialog WordArt Gallery, klik model atau style WordArt. Klik OK. Pada kotak dialog Edit WordArt Text, ketik teks pada kotak isian Text. Klik OK. Menggunakan Toolbar Drawing Klik menu View. Arahkan pointer mouse pada Toolsbars. Klik Drawing.

L. Menggabungkan Gambar Shape

• • • •

Blok semua gambar shape yang akan digabungkan. Klik kanan pada area gambar yang akan diblok. Arahkan mouse pada Grouping. Klik Group.

M. Menyisipkan Karakter Khusus (Symbol)

• • • • •

Klik menu Insert. Klik Symbol. Pilih tab Symbols. Klik Insert. Tab Special Characters dapat Anda pilih untuk memilih karakter khusus.

N. Penggunaan Karakter Matematika (Equation Math)

• • • •

Klik Klik Klik Klik

menu Insert. Object. Microsoft Equation 3.0. OK.

67

O. Penggunaan Hyperlink

• • • • • •

Letakkan kursor atau blok pada kata yang akan dibuat hyperlink. Klik menu Insert. Klik Hyperlink. Tentukan direktori file yang akan digabungkan. Klik nama filenya. Klik OK.

P. Pembuatan Model Koran Berikut langkah membuat model kolom dengan menggunakan menu Pull-down. • • • •

Blok naskah yang akan dibentuk model kolom. Klik menu Format. Klik Colmuns. Tentukan Presets atau dengan mengisi jumlah kolom pada kotak Number of columns/ • Klik Line between untuk memberikan garis pemisah antar kolom. • Tentukan lebar kolom pada kotak Width and spacing. Untuk berpindah halaman kolom dapat dilakukan dengan perintah berikut ini: • • • •

Klik Klik Klik Klik

menu Insert. Break. Column break. OK.

Q. Pembuatan Drop Cap •

Letakkan kursor pada paragraf yang akan dibuat Drop Cap.

• • •

Klik menu Format. Klik Drop Cap. Tentukan Position (letak Drop Cap), Lines to drop (jumlah baris), dan Distance from text (jarak baris dan teks.)



Klik OK. R. Grafik 1. Membuat Grafik •

Blok data yang akan dibuatkan grafik.

68

• Klik menu Insert. • Arahkan pointer mouse pada Picture. • Klik Chart. • Klik di luar area grafik. 2. Memperbaiki atau Memodifikasi Grafik. a. Mengubah tipe grafik. • • • • •

Klik ganda pada area grafik. Klik menu Chart. Klik Chart Type. Pilih tab Standard Types. Pilih tipe grafik pada kotak daftar Chart type dan subtipenya pada kotak daftar Chart sub-type. • Klik OK. b. Menbuat atrubut grafik. • Klik ganda pada area grafik. • Klik menu Chart. • Klik Chart Options • Klik tab yang kan diatur atributnya, misalnya tab Titles. • Isi kotak dialog yang diperlukan. • Klik OK. S. Menggunakan Text Box

• •

Klik Text Box pada toolbar Drawing. Tekan Tombol Escape pada keyboard, untuk menghilangkan kanvas. • Drag mouse untuk membentuk kotak pada lembar kerja Anda, Kemudian lepaskan mouse Anda. • •

Klik pada area Text Box. Ketik tulisan pada kotak Text Box tersebut dan sisipkan gambar.

69

Setelah selesai, klik di luar areal Text Box6.4 Pemanfaatan Template untuk Membuat Karya A. Membuat Brosur Membuat brosur dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu: 1. Membuat brosur dengan Template 2. Membuat brosur dengan desain sendiri B. Membuat Kalender Berikut ini langkah membuat kalender: 1. Klik menu File 2. Klik New 3. Klik General Templates 4. Pada kotak dialog Templates, klik tab Other Documents 5. Klik Calender Wizard 6. Klik OK 7. Pada kotak Calender Wizard, klik Next 8. Pada kotak Calender Wizard, pilih Style 9. Klik Next 10. Pada kotak dialog Calendar Wizard-Direction, lakukan setting 11. Klik Next 12. Pada kotak dialog Calendar Wizard-Date Range, lakukan setting 13. Klik Next 14. Klik Finish B. Membuat Amplop Berikut uraian untuk membuat amplop: 1. Aktifkan menu Task Pane 2. Klik General Templates pada task pane New Document 3. Klik Letters & Faxes pada kotak dialog Templates 4. Klik Envelope Wizard

70

5. Pilih Document pada Create New 6. Klik OK 7. Pilih Create on envelope 8. Pilih tab Envelopes pada kotak dialog Envelopes and Labels, kemudian tentukan Delivery Address, Return address, Print, Add to Document, Close/Cancel, Options, E-postage Properties 9. Klik Add to Document D. Membuat Label Berikut uraian langkah membuat label: 1. Aktifkan menu Task Pane 2. Klik General Templates 3. Klik Letters & Faxes 4. Klik Mailing Label Wizard 5. Klik New Document pada Create New E. Membuat Poster Berikut ini uraian membuat poster: 1. Siapkan Lembar kerja kosong dengan ukuran Letter-Portrait 2. Sisipkan objek Rectangle melalui AutoShapes 3. Klik tepi garis Rectangle kemudian klik Format-AutoShapes. Pilih Fill Color-Fill Effects 4. Klik kanan pada tepi garis Rectangle 5. Klik Add Text 6. Sisipkan gambar yg dibutuhkan melalui toolbar Drawing 7. Sisipkan WordArt

71

DAFTAR ISI Bab 1. Operasi Dasar Komputer Perangkat Lunak dalamSistem Informasi.................................................. 1.1

Mengaktifkan dan Mematikan Komputer sesuai dengan Prosedur. . .

1.2

PERANGKAT LUNAK DALAM SISTEM INFORMASI................................

1.3

Penggunaan Perangkat Lunak Aplikasi dalam Sistem Operasi..........

2 FUNGSI, PROSES KOMPUTER, DAN PERALATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.......................................................................................... 2.1 Fungsi Komputer dan Peralatan Teknologi Informasi dan Komunikasi................................................................................................. 2.2

Pengantar Teknologi Informasi dan Komunikasi................................

2.3

Perangkat Keras Komputer...............................................................

3 JARINGAN TELEKOMUNIKASI DALAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.................................................................................................. 3.1 Fungsi dan cara kerja jaringan telekomunikasi (Wireline,Wireless,danSatelit)..................................................................... 3.2 Jaringan Komputer (LAN) untuk Keperluan Informasi Dan Komunikasi................................................................................................. 3.3 Fungsi dan cara kerja perangkat lunak aplikasi teknologi informasi dan komunikasi.......................................................................................... 4 Ketenetuan dan Aturan dalam Menggunakan Teknologi Informasi dan Komunkasi..................................................................................................... 4.1 ETIKA DAN MORAL MENGGUNAKAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI............................................................................................... 4.2

Kesehatan dan keselamatan kerja (K3)............................................

4.3

HAK atas kekayaan intelektual (HAKI)..............................................

UU TENTANG HAK CIPTA BAB XIII KETENTUAN PIDANA............................................

5

Sistem Operasi dan Manajemen File........................................................ 5.1

Operasi Dasar Komputer dengan Menggunakan Operating System.

5.2

MANAJEMEN FILE...............................................................................

72

5.3 6

Melakukan Setting Peripheral...........................................................

aplikasi pengolahan kata dengan Microsoft word 2003........................... 6.1 Menu Ikon yang Terdapat dalam Perangkat Lunak Pengolah Kata.................. 6.2 Fungsi Menu Ikon yg Terdapat dalam Perangkat Lunak Pengolah Kata........... 6.3 Pembuatan Dokumen Pengolah Kata Dengan Variasi Tabel, Grafik,Gambar, dan Diagram................................................................................................ ......... 6.4 Pemanfaatan Template untuk Membuat Karya...............................................

73

Related Documents