Pt Kontak Perkasa Futures Brochure

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pt Kontak Perkasa Futures Brochure as PDF for free.

More details

  • Words: 1,735
  • Pages: 2
PROFIL PERUSAHAAN & LANDASAN HUKUM PT. Kontakperkasa Futures adalah salah satu perusahaan yang bergerak dibidang jasa investasi. KPF memiliki reputasi bisnis yang baik dan konsisten dalam misi pengembangan iklim investasi di Indonesia. Perusahaan juga memberikan pelayanan terbaik bagi setiap nasabah termasuk layanan informasi market dan edukasi tentang perdagangan berjangka serta fasilitas dalam bertransaksi secara online melalui jaringan internet. 1. Akta Berita Acara Rapat No. 161 tanggal 19 Juli 2002 oleh Noor Irawati SH., PT. Kontakperkasa Futures 2. Pengesahan Departemen Kehakiman dan HAM: C-16764 HT.01.04.TH.2002 3. Surat Persetujuan Anggota Bursa (SPAB) Nomor: SPAB002/BBJ/09/00 4. Surat Persetujuan Pengalihan Keanggotaan Bursa (SPPKB) Nomor: SPPKB-006/BBJ/12/00 5. Izin Usaha Pialang Berjangka: Keputusan Kepala Bappebti Nomor: 41/BAPPEBTI/SI/XII/2000 6. Keanggotaan Lembaga Kliring Berjangka Nomor: 08/AK/KJBK/XII/2000 7. SK Bappebti Nomor: 55/BAPPEBTI/Per/I/2006 tentang Sistem Perdagangan Alternatif (SPA) 8. Peraturan Bappebti Nomor: 58/BAPPEBTI/Per/I/2006 tentang Perubahan Atas Keputusan Kepala Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi Nomor: 55/BAPPEBTI/KP/I/2005 tentang Sistem Perdagangan Alternatif 9. Perjanjian Kerjasama dengan Pedagang Penyelenggara Sistem Perdagangan Alternatif PT. Royal Assetindo, Surat Perjanjian Kerjasama Nomor: 16/DIR/KPF/IV/2007 10. SK Bappebti Nomor: 1145/BAPPEBTI/SP/3/2007 tentang Pemberian Persetujuan sebagai Peserta Sistem Perdagangan Alternatif (SPA) kepada PT. Kontakperkasa Futures

DEFINISI & PROFIL PRODUK Definisi Derivatif Dalam dunia finansial, derivatif adalah sebuah kontrak bilateral atau perjanjian penukaran pembayaran yang nilainya diturunkan atau berasal dari produk yang menjadi acuan pokok (underlying product). Derivatif dapat mengacu pada pada berbagai jenis aset seperti misalnya komoditi, saham atau obligasi, suku bunga, nilai tukar mata uang atau indeks (seperti indeks pasar saham, indeks harga konsumen), dll. Profil Produk HKK50 & HKK5U Kontrak Gulir Berkala Indeks Saham Hong Kong adalah kontrak derivatif yang ditransaksikan melalui mekanisme Sistem Perdagangan Alternatif di Bursa Berjangka Jakarta dengan harga referensi mengacu pada Hang Seng Index Futures yang diperdagangkan di Hong Kong Exchange & Clearing Limited (HKEx). JPK50 & JPK5U Kontrak Gulir Berkala Indeks Saham Jepang adalah kontrak derivatif yang ditransaksikan dalam mekanisme SPA di Bursa Berjangka Jakarta dengan harga referensi mengacu pada Nikkei 225 Index Futures yang diperdagangkan di Singapore Exchange (SGX).

ILUSTRASI PERHITUNGAN TRANSAKSI Rumus Perhitungan: [(Selling Price-Buying Price) x Contract Size x n Lot] [(Commision + VAT) x n Lot] Keterangan: v Selling Price - Buying Price adalah selisih poin yang diperoleh dari harga tutup posisi (beli/jual) dikurangi harga buka posisi (beli/jual). v Contract Size (nilai kontrak) sebesar US$5 per poin. v n Lot, n adalah banyak lot yang ditransaksikan. v Commision Fee (biaya komisi) per lot sebesar US$5. Jadi total biaya komisi sebesar US$10 untuk 1 lot settlement. v VAT (Value Added Tax/Pajak Pertambahan Nilai) sebesar 10% dari biaya komisi yaitu US$0.5/lot. Total VAT sebesar US$1 untuk 1 lot settlement. v Apabila penyelesaian transaksi dilakukan lebih dari 1 hari (overnight) maka setiap lot transaksi akan dikenakan biaya menginap (roll over fee). (Lihat pada Trade Table). Contoh 1 (Daytrade) Seorang nasabah melakukan transaksi HKK50 dengan posisi beli di level 18000 sebanyak 2 lot (buy new 2 lot) yang ia prediksikan bahwa harga akan bergerak naik. Kemudian memasuki sesi ke-2 ternyata harga bergerak naik ke level 18400 dan ia melikuidasi posisinya pada saat harga berada di level 18300 (sell liquid 2 lot).

SEGREGATED ACCOUNT BCA

035 - 311 - 6077 (IDR) 035 - 310 - 9216 (USD)

CIMB Niaga

022 - 01 - 11332 - 00 - 5 (IDR) 022 - 02 - 00890 - 00 - 9 (USD)

BNI

017 - 5011 - 434 (IDR) 017 - 5018 - 134 (USD)

CABANG SUDIRMAN

CABANG GAJAH MADA

CABANG GAMBIR

ILUSTRASI PERHITUNGAN TRANSAKSI

Ilustrasi perhitungan Contoh 1 - Buy new (2 lot) di 18000 (Buying Price) - Sell liquid (2 lot) di 18300 (Selling Price) Berdasarkan rumus perhitungan: [(18300-18000) x US$5 x 2 lot] - [(US$10+US$1) x 2 lot] = (300 pts x US$10) - US$22 = US$2978 = Rp 29,78 juta (fixed rate US$1= Rp 10.000,00) Jadi net profit nasabah sebesar Rp 29,78 juta

Contoh 1 (Daytrade)

Sell Liq 2 lot (18300)

18400 18200

Contoh 2 (Overnight)

Buy Liq 2 lot (8650)

8700

Sell New 3 lot (8500)

8500

18000

Buy New 2 lot (18000)

Sesi 1

Sesi 2

Produk HKK50

8300

Buy Liq 1 lot (8300)

T

T+1

Produk JPK50

Contoh 2 (Overnight) Seorang nasabah melakukan transaksi JPK50 dengan posisi jual di level 8500 sebanyak 3 lot. Menjelang penutupan harga ternyata bergerak turun hingga level 8300 dan saat itu juga melikuidasi posisi jualnya sebanyak 1 lot (sisa 2 lot) pada level harga yang sama. Ia memrediksi bahwa harga akan bergerak turun keesokan harinya. Akan tetapi ternyata harga bergerak naik ke level 8700 dan akhirnya ia melikuidasi 2 lot tersebut pada saat harga berada level 8650. Ilustrasi perhitungan Contoh 2 Hari pertama [(8500 - 8300) x US$5 x 1 lot] - [(US$10 + US$1) x 1 lot] = US$1000 - US$11 = US$989 (profit) Hari kedua Karena menginap semalam maka nasabah dikenakan rollover fee sebesar US$2/lot/malam, maka perhitungannya: [(8500 - 8650) x US$5 x 2 lot - [(US$10 + US$1) x 2 lot] - [US$2 x 2 lot x 1 malam] = - US$1500 - US$22 - US$4 = - US$1526 Perhitungan total: US$989 - US$1526 = - US$537 = - Rp 5,37 juta (fixed rate US$1= Rp 10.000,00) Jadi net loss nasabah adalah sebesar Rp 5,37 juta.

FASILITAS & PELAYANAN PERUSAHAAN 1. Wakil Pialang Berjangka (WPB) Perusahaan didukung oleh Wakil Pialang Berjangka profesional melalui fit & proper test yang diselenggarakan oleh Bappebti. WPB selalu siap melayani dan memberikan bimbingan kepada calon nasabah atau nasabah. 2. Fasilitas Online Trading & Demo Account Perusahaan telah menyediakan portal khusus untuk bertransaksi secara online melalui internet. Fasilitas ini dilengkapi dengan spread price yang real time, tampilan chart beserta perangkatnya, informasi market, dll. KPF juga menyediakan fasilitas Demo Account atau Simulasi Transaksi agar calon nasabah/nasabah lebih memahami dan menguasai fungsi-fungsi online trading system dengan baik. 3. Segregated Account Seluruh dana nasabah ditempatkan di dalam Rekening Terpisah (Segregated Account) PT. KPF yang telah disetujui oleh Bappebti dan terpisah dari aset-aset perusahaan. 4. Departemen Riset & Pengembangan Departemen ini bertanggung jawab dalam hal pengembangan perusahaan baik internal maupun eksternal, menyediakan layanan informasi sekaligus pengelolaannya, memberikan pendidikan dan pelatihan tentang industri berjangka, dll. 5. Pelaporan Transaksi Setiap Hari Setiap hari nasabah akan mendapat Laporan Transaksi Nasabah yang berisikan catatan transaksi yang telah dilakukan oleh Nasabah bersangkutan, baik melalui sms, email, fax maupun pos. Meskipun nasabah dapat mengetahui secara langsung catatan transaksinya melalui sistem online trading. 6. Penarikan Dana (Withdrawal) Penarikan dana diproses hanya dalam satu hari kerja (T+1) jika sewaktu-waktu nasabah menghendakinya. 7. Sarana Penyelesaian Sarana Penyelesaian yang akan digunakan apabila terjadi perselisihan dalam kegiatan perdagangan berjangka adalah Musyawarah untuk Mufakat, Badan Arbitrase Perdagangan Berjangka Komoditi (BAKTI) atau Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

PROSEDUR OPENING ACCOUNT

ALAMAT KANTOR & WEBSITE

Start

SUDIRMAN PLAZA, GEDUNG PLAZA MAREIN Lt. 7 Jl. Jend. Sudirman Kav. 76 -78 Jakarta Selatan 12910 Telp: 021 - 5793 6555, Fax: 021 - 5793 6550

Memahami isi Agreement, Risk Disclosure, & Peratuan Transaksi

Melengkapi syarat administrasi berupa copy KTP/SIM/PASSPORT

Mengirimkan slip transfer bank melalui fax/email ke PT. KPF

Menyetor dana ke Segregated Account (Rekening Terpisah) PT. KPF

Menandatangani & memaraf buku Agreement, peraturan transaksi, dan administrasi lainnya

Nasabah mendapat konfirmasi bahwa dana telah dikreditkan ke Segregated Account PT. KPF

Nasabah mendapatkan Registered Account & Official Receipt (Tanda Terima) dari PT. KPF

Nasabah menerima User ID & Password yang dikirimkan melalui SMS dan email

Menghubungi WPB PT. KPF

PT. KONTAKPERKASA FUTURES

KANTOR PUSAT

SKEMA PROSEDUR PEMBUKAAN REKENING

Member of Jakarta Futures Exchange Member of Indonesian Derivatives Clearing House

KANTOR CABANG

Alamat e-trade

End

http://etrade.kontakperkasafutures.com Atau dapat mengunjungi website: www.kp-futures.com

Nasabah telah siap melakukan transaksi

T R SPECIFICATION Trade Code Rate Contract Size Trading Hours

Margin Req. for Day Trade Margin Req. for Overnight Hedging Margin Per Lot Commision Fee Rollover Fee for Buy / Sell Value Added Tax (VAT) Maintenance Margin Auto Liquidation Price Source Price Guidance Normal Price Spread Quote Hectic Price Movement Minimum Price Movement Delivery By

A

D

HKK50 1 USD = IDR 10,000 IDR 50,000 / Point Monday - Friday I : 08:45 - 11:30 WIB II : 13:30 - 15:15 WIB IDR 10,000,000 / Lot IDR 20,000,000 / Lot IDR 3,000,000 / Set IDR 50,000 / Lot IDR 30,000 / Lot / Night 10% from Commision Fee 70% of Margin Required 30% of Margin Required Telequote / Winquote Last Trade 20 Points 20 Points 1 Point Cash Settlement

E

HKK5U 1 USD = 1 USD USD 5 / Point Monday - Friday I : 08:45 - 11:30 WIB II : 13:30 - 15:15 WIB USD 1,000 / Lot USD 2,000 / Lot USD 300 / Set USD 5 / Lot USD 3 / Lot / Night 10% from Commision Fee 70% of Margin Required 30% of Margin Required Telequote / Winquote Last Trade 20 Points 20 Points 1 Point Cash Settlement

2. BALI Kuta Central Park, Blok Valet 1 No.6 - 7, Jl. Patih Jelantik, Kuta Bali 80361 3. YOGYAKARTA Casa Grande Real Estate Kav. 109 - 110 Ring Road Utara, Maguwoharjo, Yogyakarta

Nasabah harus memahami dan mematuhi ketentuan & persyaratan Online Trading

T A R E M A R K S

B

L

1. PEKANBARU Komplek Sudirman City Square Jl. Jend. Sudirman No. C 6 - 7, Pekanbaru 28288

E

JPK50 JPK5U 1 USD = IDR 10,000 1 USD = 1 USD IDR 50,000 / Point USD 5 / Point Monday - Friday Monday - Friday I : 06:45 - 13:30 WIB I : 06:45 - 13:30 WIB II : 14:30 - 22:55 WIB II : 14:30 - 22:55 WIB IDR 10,000,000 / Lot USD 1,000 / Lot IDR 20,000,000 / Lot USD 2,000 / Lot IDR 3,000,000 / Set USD 300 / Set IDR 50,000 / Lot USD 5 / Lot IDR 20,000 / Lot / Night USD 2 / Lot / Night 10% from Commision Fee 10% from Commision Fee 70% of Margin Required 70% of Margin Required 30% of Margin Required 30% of Margin Required Telequote / Winquote Telequote / Winquote Last Trade Last Trade 20 Points 20 Points 20 Points 20 Points 5 Points 5 Points Cash Settlement Cash Settlement

4. BALIKPAPAN Jl. Jend. Sudirman No. 47, Kompleks Balikpapan Super Blok / BSB B36 dan B-37, Balikpapan 76114 5. BANJARMASIN Jl. Ahmad Yani KM. 2,5 No. 101 - 102, Kelurahan Melayu, Kec. Banjarmasin Tengah, Banjarmasin 70232

NEWS PORTAL www.bloomberg.com

www.quamnet.com

www.hsi.com.hk

www.aastock.com

www.nni.nikkei.co.jp

www.marketwatch.com

www.quote.com

www.reuters.com

www.finet.hk

SUDIRMAN PLAZA, GEDUNG PLAZA MAREIN Lt. 7 Jl. Jend. Sudirman Kav. 76 -78 Jakarta Selatan 12910 Telp: 021 - 5793 6555, Fax: 021 - 5793 6550 Website: www.kp-futures.com Email: [email protected]

Related Documents

Futures
October 2019 31
Futures
October 2019 42
Pt Sd 2009 Brochure
April 2020 3