PANITIA HARI BESAR NEGARA RI KE-64 RW 09 DESA MARGAHAYU SELATAN KEC. MARGAHAYU KAB. BANDUNG No Lampiran Hal
: 01/PHBN/64/RW09/0709 : 1 buah Proposal : Penggalangan Dana Kegiatan HUT RI ke-64 Kepada Yth. Bpk/Ibu Pimpinan Perusahaan Di Tempat
Dengan Hormat, Dalam rangkan memperingati HUT RI yang ke-64, kami selaku Panitia Hari Besar Negara Republik Indonesia bermaksud akan mengadakan kegiatan berupa Bakti Sosial, Perlombaan Anak-Anak, Dewasa dan Acara Puncak berupa Malam Apresiasi Seni, Sehubungan dengan hal tersebut di atas kamimemohon partisipasi dan bantuan dari Bapak/Ibu agar kegiatan tersebut berjalan dengan lancar kami selaku Panitia RW 09 dengan segala kerendahan hati memohon partisipasinya dan bantuannya. Semoga segala kebaikan Bapak/Ibu para donator dib alas oleh Tuhan Yang Maha Esa dengan berlipat ganda.
Ketua PHBN
Mengetahui Ketua RW 09
Ajat S
Utis Sutisna
I. PENDAHULUAN I.1
LATAR BELAKANG
Tema HUT RI ke-63: "Dengan Semangat Proklamasi 17 Agustus 1945, Kita Lanjutkan Pembangunan Ekonomi Menuju Peningkatan Kesejahteraan Rakyat, serta Kita Perkuat Ketahanan Nasional Menghadapi Tantangan Global". I.2
MAKSUD DAN TUJUAN I.2.1 Maksud Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan YME dan kegembiraan dalam menyambut Hari Ulang Tahun kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 63 pada tanggal 17 Agustus 2008 I.2.2 Tujuan Kegiatan Adapun tujuan diadakannya acara ini. a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga RT03/RW02 Kelurahan Kelapa Gading Barat Kecamatan Kelapa Gading – Jakarta Utara b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara anak-anak. c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba diantara anak-anak d. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk memperkuat ketahanan nasional menghadapi tantangan global. I.3 DASAR KEGIATAN Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan. 1. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”. 2. Petunjuk dan arahan bapak Ketua RW 09 tentang pelaksanaan kegiatan dalam
rangka peringatan HUT RI ke 64 di tingkat RT di lingkungan RW 09 Desa Margahayu Selatan Kec. Margahayu Kab. Bandung
II. ISI PROPOSAL II.1 TEMA KEGIATAN Kegiatan yang mengedepankan kebersamaan warga antar generasi serta kegiatan anakanak yang bersifat mengembangkan daya kreatifitas, ketrampilan, ketangkasan, keagamaan dan sportifitas. II.2 MACAM KEGIATAN 1. Bakti Sosial 2. Kegiatan Olahraga : Futsal, Tenis Meja, Catur, Maraton 3. Kegiatan Perlombaan : Perlombaan anak-anak, remaja dan orang tua, Panjat
pinang, Lomba Karoke, dll 4. Kegiatan Keagamaan: Malam Tasyakur, Lomba Adzan, Lomba Membaca Alquran 5. Acara Puncak : Panggung Apresiasi Seni
III.SUSUNAN PANITIA Pelindung
: Tuhan Yang Maha Esa
Penasehat
: Bapak Ketua RW 09
Panitia Pelaksana Ketua Pelaksana
: Ajat S
Wakil Ketua
: Sanni
Sekretaris
: Agung N
Bendahara
: Cici
Seksi-Seksi
: Anggota PHBN RW 09
II.1
JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN
Jadwal rinci pelaksanaan kegiatan akan ditetapkan dan diumumkan kemudian.
IV.
ESTIMASI BIAYA III.1
PENGELUARAN
1. Seksi Kesekretariatan
-
Pembuatan Proposal ATK
Rp.
2. Peralatan Gapura Bandir 3. Kegiatan Bakti Sosian
150.000
RP. RP.
950.000 750.000
Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.
700.000 600.000 400.000 900.000 3.000.000 400.000 750.000 2.000.000 500.000 900.000 4.000.000
Rp.
16.000.000,-
4. Olahraga Futsal + Hadiah Tenis Meja + Hadiah Catur + Hadiah Marathon + Hadian 5. Perlombaan Spontan 6. Perlombaan Adzan 7. Perlombaan Karoke 8. Panjat Pinang 9. Cerdas Cermat 10. Malam Tasyakur 11. Panggung Apresiasi Seni – – – –
Total :
(Enam belas Juta Rupiah)
V. PENUTUP Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.
LEMBAR PENGESAHAN
Ketua PHBN
Sekertaris
Ajat. S
Agung. N
Yang Mengesahkan Ketua RW 09
UTIS SUTISNA