1 POWERSEARCHTOOL Seringkali kita dibuat pusing jika mencari suatu alamat situs atau gambar atau video atau file atau dokumen di internet. Bukannya menemukan apa yang kita cari, tapi justru kita kebanjiran data,
banyak
sekali
hasil
pencariannya
dan
kita
bingung
memilihnya. Kadang kita juga lupa rumusan keyword apa yang harus kita masukkan pada situs search engine agar apa yang kita cari di internet dapat mudah kita temukan. Nah Powersearchtool memberikan kemudahan dalam pencarian di internet. Gratis lagi. Powersearchtool dapat digunakan untuk browser Internet Explorer dan Mozilla Firefox. Secara default Powersearchtool melakukan pencarian dengan google, namun dapat juga diubah ke search engine yang lain. Powersearchtool bukanlah produk Google, namun Anda dapat melakukan pencarian layaknya google tingkat advance, tanpa harus mengingat-ingat rumusan keyword apa yang harus diketikkan. Anda tinggal ketikkan keyword, kemudian pilih mencari situs atau file atau gambar atau video dan lain-lain. Sangat mudah dan cepat. Berikut adalah gambar toolbar powersearchtool
Kotak keyword
Pst option
Power search menu Mencari di situs Mencari file video Mencari barangPengaturan tampilan (belanja online) ebay
Google Search
Mencari di situs Mencari file gambar yang aktif
Mencari peta
Mencari Nilai tukar uang
2
Install Powersearchtool di Mozilla Firefox Jika instalasi tidak berjalan lancar, maka pastikan browser Mozilla Firefox Anda merupakan versi terbaru. Berikut
adalah
langkah-langkah
untuk
menginstall
Powersearchtool pada Mozilla Firefox 1. Buka aplikasi Mozilla Firefox, kemudian pada address bar ketikkan
http://www.powersearchtool.com/firefox/.
Maka
tampilan situsnya adalah sebagai berikut:
Kemudian klik tombol download now. Jika muncul popup di bagian atas, klik Edit Option. 2. Kemudian akan muncul tampilan sebagai berikut:
3 Klik tombol Allow, kemudian klik Close. 3. Kemudian akan muncul user agreement. Pilih Yes-I Agree
4. Kemudian akan muncul tampilan sebagai berikut:
Klik tombol Install.
4
5. Kemudian akan muncul tampilan sebagai berikut:
Tunggu sampai proses instalasi selesai. 6. Jika proses instalasi telah selesai, maka akan muncul kotak dialog sebagai berikut:
Klik tombol OK. 7. Proses terakhir akan muncul tampilan sebagai berikut:
5
Klik Restart Firefox, maka Mozilla Firefox akan restart dan Powersearchtool sudah terinstall. Install Powersearchtool di Internet Explorer Berikut
adalah
langkah-langkah
untuk
menginstall
Powersearchtool pada Internet Explorer. 1. Buka aplikasi Internet Explorer, kemudian pada address bar ketikkan http://www.powersearchtool.com/ie/. Maka tampilan situsnya adalah sebagai berikut:
Muncul user agreement, pilih Yes – I Agree. 2. Kemudian akan muncul tampilan sebagai berikut:
6
Kemudian tekan tombol download now. 3. Setelah
proses
download
selesai,
jalankan
file
Powersearchtool
4. Proses instalasi Powersearchtool di Internet Explorer.
instalasi
7
Klik tombol install
5. Jika proses instalasi telah selesai, maka tampilannya sebagai berikut:
Klik tombol Close. Kemudian restart Internet Explorer dan Powersearchtool sudah terinstall. Menggunakan Powersearchtool
8 Untuk contoh-contoh penggunaan Powersearchtool, kita akan menggunakan Mozilla Firefox. Namun bagi Anda yang menggunakan Internet Explorer juga dapat mengikuti contoh-contoh dengan mudah. Supaya Powersearchtool dapat Anda gunakan dengan efektif, maka Anda perlu mengetahui teknik searching dasar di internet. Teknik searching dasar Google Berikut
adalah
tabel
beberapa
teknik
searching
dasar
menggunakan Google. No
Teknik
.
searching Mengetikkan
1
langsung kata
Contoh
Keterangan Mencari informasi yang
Rumus phytagoras
mengandung
kata
rumus atau phytagoras
kuncinya
Mencari informasi yang 2
Tanda + dan -
mengandung Pulau+Jawa -kalimantan
kata
pulau dan jawa tetapi tidak
ada
kata
kalimatan Mencari informasi yang 3
Tanda petik
“undang-undang ketenagakerjaan”
mengandung kata-kata dengan
tepat
yaitu
undang-undang ketenagakerjaan. Mencari informasi yang mengandung
kata
“sekolah” dan “buku” 5
NEAR
sekolah near buku
dimana
jarak
nya
(jumlah kata di antara kedua 6
Tanda ~
Poem + ~love
kata
tersebut)
berdekatan. Mencari informasi yang mengandung poem atau
dan
kata kata
kata
love yang
9 bersinonim kata
dengan
love.
Teknik
ini
hanya dapat digunakan untuk kata berbahasa inggris. Mencari informasi yang 7
Batas antara n..m
Prosesor 2..4 Ghz
mengandung
kata
prosesor 2 Ghz sampai dengan prosesor 4 Ghz Mencari informasi yang
Ketinggian+2000..
mengandung
kata
ketinggian
dan
bilangan minimal 2000 Kata kunci ini dapat digunakan seorang Jakarta+hotel 1.500.000
..Rp. berada
oleh
turis di
yang Jakarta
ingin melihat harga sewa
kamar
hotel,
yang kurang dari Rp. 1.500.000. Contoh pemakaian teknik searching dasar menggunakan google. Contoh-contoh berikut, kata kuncinya akan diketikkan di kotak keyword Powersearchtool.
Contoh pencarian dengan kata kunci rumus phytagoras.
10
Contoh pencarian dengan kata kunci pulau+jawa –kalimantan
Contoh pencarian ketenagakerjaan”
dengan
kata
kunci
“undang-undang
11
Contoh pencarian dengan kata kunci sekolah near buku
Contoh pencarian dengan kata kunci poem + ~love
12
Contoh pencarian dengan kata kunci prosesor 2..4 Ghz
Contoh pencarian dengan kata kunci jakarta+hotel ..Rp.1.500.000
13
Contoh pencarian dengan kata kunci ketinggian+2000..
Power Search Menu 1. Mencari berdasar tipe data
14 Dengan Powersearchtool Anda dapat dengan mudah mencari file dengan tipe data tertentu di internet. Anda dapat mencari file dengan tipe data Adobe Acrobat PDF (.pdf), Microsoft Word (.doc), Microsoft Excel (.xls), dan lain-lain.
Contoh : Mencari file dengan tipe data Microsoft Word (.doc), dengan kata kunci komputer.
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
15
Anda dapat juga mencari file yang tidak termasuk tipe data tertentu. Contoh : Mencari situs atau file yang tidak berupa data Microsoft Excel (.xls), dengan kata kunci komputer.
16 Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
2. Mencari berdasar letak dari kata kunci yang dicari. Jika Anda ingin mencari suatu situs yang mengandung kata tertentu, dan kata tersebut ada di judul situs atau ada di halaman isi situs atau ada di alamat situs atau ada di link yang ditunjuk situs tersebut, Powersearchtool dapat melakukannya dengan mudah. Mencari situs yang pencarian kata kuncinya di judul halaman situs Contoh: Mencari situs yang pada judul halaman situs tersebut terdapat kata rumah sakit.
17
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
Jika dibuka salah satu situs hasil pencarian diatas, maka akan tampak seperti berikut:
18
Mencari situs yang pencarian kata kuncinya di halaman situs. Contoh: Mencari situs yang mengandung kata kunci pendidikan yang ada di isi halaman situs
Hasil pencariannya:
19
Jika dibuka salah satu situs hasil pencarian diatas, maka akan tampak seperti berikut:
Mencari situs yang pencarian kata kuncinya di alamat situs tersebut. Contoh: Mencari situs dengan kata kunci .ac.id, dimana kata kunci tersebut ada si alamat situs.
20
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
Jika salah satu hasil pencarian dibuka, maka akan terlihat seperti berikut:
21
Mencari situs yang pencarian kata kuncinya di link situs yang ditunjuk situs tersebut. Contoh: Mencari situs dengan kata kunci science, dimana kata kunci tersebut ada di link situs yang ditunjuk situs tersebut.
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
22
Jika salah satu hasil pencarian dibuka, maka akan terlihat seperti berikut:
23
3. Mencari berdasar data yang diolah oleh google beberapa waktu yang lalu. Mesin pencari Google selalu membuat ranking terhadap situs yang terdaftar di google. Dimana situs yang sering diakses pengguna internet akan nampak pada urutan pertama jika ada seseorang yang mencari memakai Google. Data situs yang terdaftar dari hari ke hari juga semakin bertambah, urutan ranking situs juga berubah-ubah setiap saat. Jika Anda ingin melihat data situs yang dimiliki Google beberapa bulan yang lalu, Powersearchtool
dapat
dengan mudah melakukannya untuk Anda. Anda dapat mencari daftar situs yang dikumpulkan 3 bulan lalu, 6 bulan lalu atau setahun yang lalu. Contoh: Mencari situs dengan kata kunci beasiswa+luar negeri terdaftar di Google 3 bulan yang lalu
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut.
yang
24
Tips: Anda dapat mengubah parameter bulan sesuka hati Anda. Kalau diperhatikan rumusan keywordnya adalah sebagai berikut: Past 3 months for keyword. Anda tinggal mengganti angka 3 menjadi angka berapapun Anda mau.
4. Mencari berdasar hak atas pemakaian isi situs. Isi suatu situs (teks, gambar, video, dan lain-lain) ada yang diperbolehkan untuk digunakan lagi, dimodifikasi bahkan untuk dijual lagi. Dengan Powersearchtool Anda dapat dengan mudah menemukan jenis situs yang mengijinkan Anda mengambil isi yang ada di dalamnya untuk keperluan membuat situs atau blog Anda. Contoh: Mencari situs yang mengandung kata sekolah, yang isinya boleh digunakan, dibagikan ke orang lain, dimodifikasi bahkan digunakan untuk tujuan komersial.
25
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
5. Mencari dari mesin pencari yang lain Jika Anda menginginkan mencari suatu situs menggunakan mesin pencari selain Google, Powersearchtool menyediakan cara singkat untuk hal itu. Anda tidak perlu mengingat-ingat daftar nama-nama
mesin
pencari,
karena
Powersearchtool
sudah
membuatkan daftarnya untuk Anda. Contoh: Mencari
situs
yang
mengandung
menggunakan mesin pencari Yahoo.
kata
musik+jazz
–pop
26
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
6. Mencari menggunakan 2 mesin pencari sekaligus. Powersearchtool memberikan kemudahan bagi Anda yang ingin mencari suatu situs menggunakan 2 mesin pencari sekaligus. Anda dapat membandingkan hasil pencarian dari 2 mesin pencari, dan menggunakan hasil pencarian yang cocok dengan keinginan Anda.
Contoh: Mencari situs yang mengandung kata “hukum pidana” pada mesin pencari Google dan MSN Live.
27
Hasil pencariannya:
7. Mencari berdasar kata-kata dengan tepat Jika Anda mengetikkan kata kunci produk industri kecil maka mesin pencari akan mencari situs yang mengandung kata produk atau kata industri atau kata kecil. Jika Anda ingin mencari situs yang mengandung
kata
produk
industri
kecil
dengan
tepat,
Powersearchtool dapat melakukannya untuk Anda.
Contoh: Mencari situs yang mengandung produk industri kecil dengan tepat.
28
Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
8. Mencari suatu situs berdasar kata kunci dan sinonim dari kata kunci tersebut Anda dapat mencari suatu situs berdasar kata kunci yang anda ketikkan dan juga sinonim dari kata kunci tersebut. Teknik ini hanya dapat digunakan untuk kata-kata dalam bahasa inggris saja. Contoh : Mencari situs dengan kata kunci holiday dan sinonim dari holyday.
29
Hasil pencarian:
9. Mencari berdasar similar web pages Anda
dapat
mengetikkan
suatu
kata
kunci
dan
Powersearchtool akan mencari berdasar kata related diikuti dengan kata kunci yang diketikkan. Contoh:
30 Mencari dengan kata kunci download, menggunakan fungsi similar
web pages. Hasil pencariaannya adalah sebagai berikut:
10.Mencari berdasar backlinks Jika Anda ingin mencari suatu situs dengan kata kunci tertentu, kemudian kata kunci tersebut ditambahi kata link secara otomatis, maka Powersearchtool dapat membantu Anda.
31
Contoh: Mencari
situs
dengan
kata
kunci
yayasan,
kemudian
dicari
backlinknya. Caranya ketikkan kata kunci yayasan, keudian pilih
power backlinks Hasil pencariannya adalah sebagai berikut:
11. Mencari definisi dari suatu istilah atau kata Jika Anda tidak tahu dengan definisi suatu istilah tertentu, jangan bingung, Powersearchtool dapat membantu Anda.
32 Contoh : Mencari definisi dari aids
Hasilnya:
Site Menu 1. Mencari suatu kata yang ada di situs yang telah terbuka. Jika Anda sudah membuka situs tertentu, kemudian ingin mencari suatu kata yang ada di dalam situs tersebut, termasuk ada di dalam halaman lain yang masih merupakan isi situs tersebut, maka Powersearchtool dapat dengan mudah melakukannya untuk Anda. Contoh: Mencari
kata
www.detik.com
internet
yang
ada
di
seluruh
halaman
situs
33
maka hasilnya adalah sebagai berikut:
2. Mencari gambar yang ada di seluruh halaman suatu situs yang terbuka Jika Anda ingin mencari gambar yang ada di isi suatu situs tertentu,
maka
Powersearchtool
juga
dapat
dengan
mudah
melakukannya untuk Anda. Contoh: Mencari gambar dengan kata kunci handphone, yang ada di seluruh halaman situs www.detik.com
34
Hasil pencarian gambarnya adalah sebagai berikut:
3. Site – backlinks Suatu situs seringkali mempunyai link-link alamat situs lain yang dapat diakses lewat situs tersebut. Powersearchtool mampu mendeteksi link-link alamat situs apa saja yang terhubung dengan situs yang dimaksud. Contoh: mencari link-link situs yang ada di situs www.andipublisher.com. Caranya, buka dulu situs www.andipublisher.com, kemudian klik
tombol site backlinks
35
Hasil pencariannya adalah:
4. Site – Listings Powersearchtool dapat membantu Anda untuk mencari situs yang alamat induknya merupakan alamat situs yang sedang terbuka.
Contoh: Bukalah situs www.andipublisher.com, kemudian klik site listings
Yahoo
36
Hasil pencariaannya adalah:
Mencari Gambar 1. Mencari gambar berdasarkan tipe filenya. Ada beberapa tipe file gambar yang sering digunakan, seperti JPG, BMP, dan seterusnya. Jika Anda ingin mencari gambar berdasar tipe file tertentu, maka Powersearchtool dapat Anda gunakan. Contoh: Mencari gambar dengan kata kunci bangunan dengan tipe file jpg
Hasil pencariannya adalah:
37
2. Mencari gambar berdasar ukuran gambar File gambar ada yang berukuran besar, sedang dan kecil. Jika Anda ingin mencari salah satu ukuran saja, maka Powersearchtool dapat Anda gunakan. Contoh: Mencari gambar dengan kata kunci forest dengan ukuran gambar kecil saja
Hasil pencariannya adalah:
38
3. Mencari file gambar berdasar pewarnaannya. Suatu file gambar ada yang berwarna hitam putih saja, ada yang full colour, ada juga yang grayscale. Dengan Powersearchtool Anda dapat mencari file berdasar pewarnaannya dengan mudah. Contoh: Mencari gambar dengan kata kunci flower yang berwarna hitam putih saja
Hasil pencariannya adalah:
39
4. Mencari
gambar
dengan
kata
kunci
tertentu
dan
persamaan kata dari kata kunci tersebut. Powersearchtool memungkinkan Anda untuk mencari suatu gambar dengan kata kunci tertentu dan persamaan kata dari kata kunci tersebut. Fungsi ini hanya dapat digunakan dengan kata kunci berbahasa inggris. Contoh: Mencari gambar dengan kata kunci garden dengan persamaannya.
Hasil pencariannya adalah:
40
5. Mencari gambar yang ada di suatu situs tertentu. Fungsi ini hampir sama dengan fungsi siteimage. Anda dapat mencari suatu gambar yang ada di suatu situs tertentu. Contoh: Mencari seluruh gambar yang ada di situs www.kompas.com
Hasil pencariannya adalah:
41
Mencari file video 1. Mencari file video berdasar kategori tertentu. Anda dapat mencari file video dengan berbagai kategori, seperti drama, komedi, pendidikan, reiligi dan seterusnya. Contoh: Mencari
file
video
dengan
pendidikan (Educational)
Hasil pencariannya adalah:
kata
kunci
mars
untuk
kategori
42
2. Mencari file video berdasar bahasa yang digunakan Suatu file video menggunakan bahasa yang bermacam-macam, nah dengan Powersearchtool Anda dapat dengan mudah mencari file video dengan bahasa inggris, jerman, perancis, dan seterusnya. Contoh: Mencari file video dengan kata kunci virus yang berbahasa jerman
Hasil pencariannya adalah:
43
3. Mencari file video berdasar durasi video Dengan Powersearchtool Anda dapat mencari file video yang berdurasi pendek (kurang dari 4 menit), sedang (antara 4 – 20 menit) maupun panjang (lebih dari 20 menit). Contoh: Mencari file video dengan kata kunci rumah untuk video dengan durasi pendek
Hasil pencariannya adalah:
44
4. Mencari file video yang diurutkan berdasar pengurutan tertentu Suatu file video ternyata juga diurutkan berdasar rating atau banyaknya dilihat atau judulnya atau tanggal pembuatannya. Powersearchtool dapat Anda gunakan untuk melihat file video berdasar urutan tertentu. Contoh: Mencari file video dengan kata kunci hospital yang dilihat berdasar rating.
Hasil pencariannya adalah:
45
5. Mencari file video dari situs khusus penyedia file video Ada
banyak
situs
penyedia
file
video
di
internet.
Powersearchtool memudahkan Anda jika ingin mencari suatu file video yang ada di situs penyedia file video seperti, YouTube, Metacafe, dan seterusnya. Contoh: Mencari file video dengan kata kunci presiden yang ada di situs YouTube
Hasil pencariannya adalah:
46
Mencari peta Jika
Anda
Powersearchtool Powersearchtool
ingin
mencari
dengan secara
mudah default
peta
mencarikan akan
www.maps.google.com. Contoh: Mencari peta dengan kata kunci yogyakarta
Hasil pencariannya adalah:
suatu mencari
wilayah,
maka
untuk
Anda.
menggunakan
47
Belanja di internet 1. Belanja berdasar kategori tertentu. Anda tidak perlu bingung-bingung berbelanja online, harus masuk pada situs apa?. Powersearchtool membantu Anda mencari produk yang ingin Anda beli. Untuk fungsi ini, kata kunci dalam bahasa inggris akan lebih spesifik pencariannya. Contoh: Anda ingin membeli produk televisi. Karena televisi merupakan produk elektronik, maka cara mencari di powersearchtool adalah sebagai berikut:
Hasil pencariannya adalah:
48
2. Belanja di situs amazon.com Situs www.amazon.com sudah cukup dikenal banyak orang ketika mereka
mau
berbelanja
barang
di
internet.
Powersearchtool
membantu Anda belanja di www.amazon.com Contoh: Ingin membeli di www.amazon.com dengan kata kunci computer
Hasil pencariannya adalah:
49
3. Belanja di situs Ebay Situs www.ebay.com juga merupakan salah satu situs favorit untuk berbelanja aneka barang. Powersearchtool membantu Anda untuk mencari barang di situs Ebay. Tinggal ketik kata kunci, kemudian klik tombol ebay. Contoh: Mencari barang dengan kata kunci shoes di situs Ebay.
50 Hasil pencariannya adalah:
Konversi mata uang Powersearchtool juga membantu Anda untuk melakukan konversi mata uang dari dolar amerika ke mata uang euro dan lainnya. Contoh : Ingin melihat 100 dolar amerika ada berapa euro?
51
Hasilnya adalah:
Pengaturan-pengaturan yang ada di Powersearchtool 1. Memberikan highlight (penanda warna) pada kata yang diketikkan pada kotak keyword. Contoh: Pada halaman situs www.kompas.com, Anda ingin memberikan highlight untuk setiap kata berita yang ditemukan. Klik tombol highlight untuk menandai kata-kata yang ditemukan.
52
2. Pengaturan option Klik
tombol
options
untuk
membuka
menu
option
Powersearchtool
Keterangan: Show text labels for buttons Memperlihatkan atau menyembunyikan keterangan teks pada tombol-tombol yang ada di powersearchtool. Show hightlight button Memperlihatkan atau menyembunyikan tombol highlight Show Word-find Buttons (generated from search terms)
53 Memperlihatkan atau menyembunyikan tombol untuk mencari kata yang diketikkan pada kotak keyword pada halaman yang situs terbuka. Open a new window to display my search results Mengaktifkan atau menonaktifkan fungsi menampilkan hasil pencarian pada halaman browser baru Automically complete typed search words Mengaktifkan atau menonaktifkan fungsi melengkapi otomatis kata yang diketikkan pada kotak keyword, berdasar history pada kotak keyword. Keep my search history in the drop-down list Mengaktifkan atau menonaktifkan fungsi penyimpanan history pada kotak keyword. 3. Menggunakan Word-find Buttons Jika Anda ingin mencari kata yang ada di kotak keyword pada halaman hasil pencarian, maka caranya adalah sebagai berikut: Aktifkan option Show Word-find Buttons (generated from search terms). Contoh di bawah ini, menemukan tiap kata cpns pada hasil pencarian. Klik Word-find buttons untuk mencari tiap kata cpns.
54
4. PST Menu Berikut penjelasan untuk menu PST
Mengundang teman untuk memakai powersearchtool juga
Untuk menghapus history dari kotak keyword Untuk membuka situs www.powersearchtool.com
Cek update terbaru dari powersearchtool.
Melihat tips dan tutorial Uninstall powersearchtool