Pengenalan Teknologi 5g.pptx

  • Uploaded by: farismuthoa
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pengenalan Teknologi 5g.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 752
  • Pages: 20
Perkembangan teknologi telekomunikasi berkembang secara cepat dari generasi ke generasi. Dimulai dari generasi Fixed Wireline sampai kepada generasi Broadband.  Teknologi dari layanan broadband terus berkembang, dimulai dari generasi pertama atau biasa disebut dengan istilah 1G, selanjutnya 2G, 2,5G, 3G, 3,5G, 4G, dan 4,5G  5G atau Fifth generation (generasi kelima) adalah sebuah istilah yang digunakan sekarang ini untuk menyebut the next generation after 4G sebagai fase berikutnya dari standart telekomunikasi seluler melebihi standart 4G. Teknologi generasi kelima ini direncanakan akan resmi diliris untuk sistem operasi seluler pada tahun 2020. 

Bagaimanakah perkembangan teknologi telekomunikasi dari generasi ke generasi ?  Apakah teknologi jaringan 5G itu ?  Bagaimana arsitektur jaringan 5G ?  Bagaimana standart 5G dari METIS ?  Apa sajakah kelebihan dari teknologi 5G? 



Perkembangan Telekomunikasi dari Generasi ke Generasi › Dalam teknologi 5G, data akan dikirimkan

melalui gelombang radio. › ITU telah merestrukturasi bagian-bagian gelombang radio secara komprehensif untuk mentransmisikan data sambil mengembangkan teknologi komunikasi yang sudah ada termasuk 4G dan 3G.







Generasi pertama atau 1G merupakan teknologi handphone pertama yang diperkenalkan pada era 80-an dan masih menggunakan sistem analog. Generasi pertama ini menggunakan teknik komunikasi yang disebut Frequency Division Multiple Access (FDMA). Macam- macam teknologi 1G :

› AMPS (Advanced Mobile Phone Service) atau IS-136 di

Amerika Serikat. › NMT ( Nordic Mobile Telephony) di Negara-negara Skandavia › Mobitex, di Eropa (Swedia) dan Amerika Utara



 

Generasi 2G sudah menggunakan teknologi digital. Generasi ini menggunakan mekanisme Time Division Multiple Access (TDMA) dan Code Division Multiple Access (CDMA) dalam teknik komunikasinya. Kelebihan untuk komunikasi suara, juga bisa untuk SMS, voice mail, call waiting, dan transfer data dengan kecepatan 9,6 Kbps. Kelemahan kecepatan transfer data yang masih rendah, tidak efisien digunakan pada trafik rendah dan jangkauan jaringan yang masih sangat terbatas karena bergantung pada BTS.

Teknologi 2.5G merupakan peningkatan dari teknologi 2G terutama dalam platform dasar GSM telah mengalami penyempurnaan, khususnya untuk aplikasi data.  Untuk yang berbasis GSM teknologi 2.5G di implementasikan dalam GPRS (General Packet Radio Services) dan WiDEN, sedangkan yang berbasis CDMA diimplementasikan dalam CDMA2000 1x. 



ITU (Intenational Telecomunication Union) mendefisikan 3G (Third Generation) sebagai teknologi yang dapat menunjukan kinerja sebagai berikut : › Mempunyai kecepatan transfer data sebesar

144 kbps pada kecepatan user 100 km/jam. › Mempunyai kecepatan transfer data sebesar 384 kbps pada kecepatan berjalan kaki. › Mempunyai kecepatan transfer data sebesar 2Mbps pada untuk user diam (stasioner)

Teknologi 3.5 G atau disebut juga super 3G merupakan peningkatan dari teknologi 3G, terutama dalam peningkatan kecepatan transfer data yang lebih dari teknologi 3G (>2Mbps) sehingga dapat melayani komunikasi multimedia seperti akses internet dan video sharing.  High Speed Downlink Packet Access (HSDPA) dan Wireless Broadband (WiBro) 

Sistem 4G akan dapat menyediakan solusi IP yang komprehensif dimana suara, data, dan arus multimedia dapat sampai kepada pengguna kapan saja dan dimana saja, pada rata-rata data lebih tinggi dari generasi sebelumnya  Beberapa teknologi pendukung generasi jaringan 4G: 

› Long Term Evolution (LTE) › Ultra Mobile Broadband (UMB) › Mobile Wimax II (IEEE 802.16m)



Teknologi 5G sedang dikembangkan untuk dapat mengakomodasi Qos (Quality of Service) dan menunjang persyaratan lebih lanjut untuk aplikasi masa datang seperti akses broadband nirkabel, MMS, video chat, mobile TV, konten HDTV, Digital Video Broadcasting (DVB), layanan minimal seperti suara dan data serta layanan lain yang membutuhkan kapasitas bandwidh yang besar.

Mobile and wireless communications Enablers for Twenty-twenty (2020) Information Society (METIS), merupakan salah satu project konsorsium untuk standarisasi teknologi 5G.  konsep yang dikembangkan dari METIS : Massal MIMO, Ultra Jaringan Padat, Jaringan Bergerak, Perangkat ke Perangkat, Ultra kehandalan, dan Massal komunikasi antar mesin. 

   

Kecepatan data yang lebih signifakan dari 4G. Memiliki transfer data dari satu telepon ke telepon lain dengan kecepatan satu mili detik. Dapat terkoneksi dengan alat seperti telepon, mobil, dan peralatan rumah tangga. Teknologi 5G diprediksi memiliki kecepatan sekitar 10Gbps.

Nokia dan operator Jepang NTT DoComo berasumsi bahwa teknologi 5G akan diliris pada Tokyo Olympics tahun 2020.  Di Korea Selatan, teknolgi 5G ini sedang dikembangkan dan diprediksi kecepatan maksimalnya dapat mencapai 100 kali lebih cepat dibanding teknologi 4G, atau lebih tepatnya 10Gbps (10 Giba bit per detik). 

 

 



Teknologi 5G dapat terkoneksi dengan perangkat perangkat elektronika lainnya Apabila sudah terimplementasi dengan baik, teknologi ini akan sangat membantu manusia Dengan teknologi 5G semua bisa jadi kenyataan Teknologi 5G memiliki kecepatan transfer data lebih hebat dibanding dengan Teknologi yang lainnya Arsitektur terbilang lebih simple dengan output yang sangat luar biasa

Related Documents

Pengenalan
October 2019 67
Pengenalan
June 2020 41
Teknologi
April 2020 39

More Documents from "fatkhul amien"