Pebimbing: Putri Nelly Syofiah,s.sit: Stikes Mercubaktijaya Padang

  • Uploaded by: Mesi Musfinda Wati
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pebimbing: Putri Nelly Syofiah,s.sit: Stikes Mercubaktijaya Padang as PDF for free.

More details

  • Words: 841
  • Pages: 18
PEBIMBING : PUTRI NELLY SYOFIAH,S.SIT STIKES MERCUBAKTIJAYA PADANG

APA ITU HEPATITIS

Nama-nama virus penyebab hepatitis yang saat ini telah dikenali adalah: a.virus hepatitis A atau VHA b.virus hepatitis B atau VHB c.virus hepatitis C atau VHC, d.virus hepatitis D atau VHD, e.virus hepatitis E atau VHE, f.virus hepatitis F atau VHF g.virus hepatitis G atau VHG.

Di antara ketujuh jenis hepatitis tersebut, hepatitis A, B dan C merupakan jenis hepatitis terbanyak yang sering dijumpai. Sedangkan kasus hepatitis F masih jarang ditemukan. Para ahli pun masih memperdebatkan apakah hepatitis F merupakan jenis hepatitis tersendiri atau tidak.

Defenisi Hepatitis • Hepatitis atau radang hati, satu jenis penyakit hati yang paling sering dijumpai di antara penyakit – panyakit lain yang menyerang hati. Penyakit ini terutama disebabkan oleh virus dan ditandai oleh perubahan warna kulit dan bagian putih mata (sclera) menjadi kekuningan. • Warna kuning tersebut timbul karena adanya pengendapan pigmen bilirubin, yang bersal dari cairan empedu. Warna air kencing penderita pun menjadi kuning atau bahkan kecoklatan seperti air teh. (Ensiklopedi)

Dampak dan Gejala Klinis penyakit hepatitis terhadap ibu hamil Dampak :  ibu hamil akan beresiko: ketuban pecah dini ,diabetes gestasional atau mengalami perdarahan berat.  Bayi dalam kandungan pada umumnya tidak terpengaruh oleh virus hepatitis milik ibunya selama kehamilan. Namun, mungkin ada beberapa peningkatan risiko tertentu saat persalinan, seperti bayi lahir prematur, bayi lahir dengan berat rendah (BBLR), atau kelainan anatomi dan fungsi tubuh bayi (terutama pada infeksi hepatitis B kronis).

Gejala : 1) Selera makan hilang 2) Rasa tidak enak di perut 3) Mual sampai muntah 4) Demam tidak tinggi Kadang-kadang disertai nyeri sendi 5) Nyeri dan bengkak pada perut sisi kanan atas (lokasi hati) 6) Bagian putih pada mata (sklera) tampak kuning 7) Kulit seluruh tubuh tampak kuning 8) Air seni berwarna coklat seperti air teh

bagaimana Penularan virus ini pada janin 1. Melewati placenta 2. Kontaminasi dengan darah dan tinja Ibu pada waktu persalinan. 3. Kontak langsung bayi baru lahir dengan Ibunya 4. Melewati Air Susu Ibu, pada masa laktasi.

cara penularan ibu hamil yang terkena hepatitis melalui laktasi Menyusui saat mengidap hepatitis A Hepatitis A tidak menular melalui ASI dan tidak ditemukan virus hepatitis A di dalam ASI.

 Menyusui saat mengidap hepatitis B Hepatitis B dapat menular melalui darah dan cairan tubuh, misalnya sperma dan cairan vagina.

Menyusui jika Anda mengidap hepatitis C

Pada ibu yang mengalami hepatitis C, tidak ditemukan virus hepatitis C ada di dalam ASI. Tetapi Centers for Disease Control Prevention menganjurkan untuk berhenti dulu memberikan ASI jika memang puting ibu mengalami luka atau berdarah. Hal ini dikhawatirkan karena virus hepatitis C dapat ditularkan melalui darah.

masa inkubasi • • • • •

Hepatitis A: 28 hari [sekitar 15 hingga 50 hari] Hepatitis B: 90 hari [sekitar 30 hingga 150 hari] Hepatitis C: 50 hari (sekitar 15 hingga 160 hari Hepatitis D: 60 hingga 90 hari [sekitar 30 hinggs 180hari] Hepatitis E: 40 hari [sekitar 14 hingga 60 hari)

Pencegahan dan Penanganan Hepatitis untuk Ibu Hamil

pencegahan 1)Pencegahan Hepatitis A  Cuci tangan Anda dengan sabun setelah ke toilet.  Hati-hati dalam memilih makanan  Tidak makan sayuran mentah jika Anda tidak yakin sayur itu telah dibersihkan / didesinfeksi secara menyeluruh  Dapatkan vaksin untuk hepatitis A jika Anda bepergian ke tempat-tempat di mana hepatitis A menyerang banyak orang disana  makan makanan yang bergizi

2)Mencegah Hepatitis B  Jangan melakukan hubungan suami istri bebas  Sebaiknya Anda menghindari orang yang mengidap penyakit ini.  Menggunakan jarum suntik bersih yang belum digunakan oleh orang lain  Jangan berbagi sikat gigi, pisau cukur, atau gunting kuku  Cek-up ke dokter untuk jaga-jaga  Lebih baik jangan menggunakan tato, tindik dan lainnya

3)Mencegah Hepatitis C a. Jangan berbagi sikat gigi, pisau cukur, atau gunting kuku b. Tutup luka terbuka Anda jika Anda terinfeksi c. Jangan minum alkohol d. Jangan berbagi peralatan obat e. Jangan gunakan tato,tindik dan lainnya 4)Mencegah hepatitis D Menggunakan langkah yang sama seperti penyekit hepatitis B. Karena hanya orang yang terinfeksi hepatitis B yang dapat terinfeksi hepatitis D.

Penanganan Hepatitis untuk Ibu Hamil 1. memperbaiki pola hidup dengan memperbaiki asupan makanan bernutrisi yang diolah secara higienis, perbanyak konsumsi air putih, cukupi istirahat, rutin berolahraga dan menghentikan kebiasaan merokok, mengonsumsi minuman beralkohol, narkoba, dan perilaku seks bebas. 2. Hepatitis B dan C ditangani dengan pemberian obat atau kombinasi obat-obatan resep dokter, yang perlu di konsumsi dalam jangka waktu panjang. 3. Persalinan normal lewat vagina maupun operasi caesar sama amannya untuk pasien hepatitis B dan C. Tidak ada perbedaan dari tingkat penularan yang diketahui saat membandingkan kedua metode persalinan.

Selain menerapkan pola hidup sehat dan bersih, ibu hamil juga harus: • Mencuci bahan makanan yang akan dikonsumsi, terutama kerang dan tiram, sayuran, serta buah-buahan. • Tidak menyentuh tumpahan darah tanpa sarung tangan pelindung. • Menjaga kebersihan sumber air agar tidak terkontaminasi virus hepatitis. • Tidak berbagi pakai sikat gigi, pisau cukur, atau jarum suntik dengan orang lain. • Jika sudah selesai melaksanakan proses persalinan, bayi perlu segera mendapat vaksin dan antibodi untuk mencegah penularan virus. Teknik pencegahan demikian memiliki efektivitas hingga 95% untuk mencegah penularan virus.

Related Documents

Nelly
May 2020 15
Nelly
May 2020 9
Nelly Richards
June 2020 9
Putri
June 2020 47
Putri
December 2019 50

More Documents from "mushaddiq saleh"