Team Work: “tidak Ada Orang Yang Sukses Tanpa Bantuan Orang Lain. Pasti Ada Tim Yang Baik Dibelakangnya”

  • Uploaded by: Anonymous IOEzzpN
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Team Work: “tidak Ada Orang Yang Sukses Tanpa Bantuan Orang Lain. Pasti Ada Tim Yang Baik Dibelakangnya” as PDF for free.

More details

  • Words: 560
  • Pages: 16
TEAM WORK “Tidak ada orang yang sukses tanpa bantuan orang lain. Pasti ada tim yang baik dibelakangnya”.

Mengapa Diperlukan? • Teamwork merupakan sarana yang sangat baik dalam menggabungkan berbagai talenta dan dapat memberikan solusi inovatif suatu pendekatan yang mapan. • Ketrampilan dan pengetahuan yang beranekaragam yang dimiliki oleh anggota kelompok juga merupakan nilai tambah yang membuat teamwork lebih menguntungkan jika dibandingkan seorang individu yang brilian sekalipun.

• Kowzes dan Posner, Anda memerlukan “great team” untuk menang. Anda bisa saja kalah dengan tim ini, tetapi tanpanya, Anda pasti tidak bakalan bisa menang. • John MAXWELL, sebuah great team tidak harus terdiri dari orang-orang luar biasa, cukuplah orang-orang biasa saja. Orang-orang biasa yang bekerja sepenuh hati akan bekerja dengan komitmen dan mereka akan menghasilkan sesuatu yang luar biasa. • Jim Collins, jangan gegabah dalam rekrutmen. Kalau tidak dapat hari ini, jangan memaksakan diri harus ada. Staf-staf Anda yang tidak sabar pasti akan mendesak Anda agar buruburu mengambil orang. Tetapi kalau Anda mau sedikit sabar, Anda mungkin akan mendapatkannya, yaitu orang-orang yang bukan cuma sekedar harus bekerja, tetapi memang mau bekerja sepenuh hati.

Team Building knowledge

knowledge knowledge

knowledge knowledge

knowledge knowledge knowledge

knowledge

knowledge knowledge

?

Kerjasama Tim (teamwork) • Definisi Tim (Team) : Dua Orang atau lebih yang berinteraksi dan saling mempengaruhi ke arah tujuan bersama.

Macam-macam tim • Tim Formal Tim Komando, Komite, Gugus tugas/tim proyek • Tim Informal Reference Group,

Ketrampilan Yang Diperlukan • Ketrampilan managerial (Managerial Skills), termasuk kemampuan dalam membuat rencana kerja, menentukan tujuan, memantau kinerja, memonitor perkembangan dan memastikan pekerjaan telah dilakukan secara benar, dan lain-lain. • Ketrampilan interpersonal (Interpersonal Skills), termasuk kemampuan berkomunikasi, saling menghargai pendapat orang lain dan kemampuan menjalin hubungan interpersonal dengan orang lain.

Siklus Perkembangan Teamwork

Performing Norming Storming Forming

Empat cara meningkatkan kekompakkan tim :

• • • •

Memperkenalkan Persaingan Meningkatkan ketertarikan antar pribadi Meningkatkan interaksi Menciptakan tujuan bersama dan rasa senasib

Membangun Tim yang Efektif : • • • • •

Sasaran Tim harus ditentukan dengan jelas Kenali Faktor-faktor penentu efektivitas kerja Fokuskan Tim Pada Prestasi kerja Wewenang setiap anggota harus jelas Pimpinan dipilih berdasarkan kemampuan dan ketrampilan dalam memimpin • Ciptakan kondisi yang baik dan disiplin terhadap tugas-tugas tim

PENGERTIAN Kepemimpinan (Leadership) a/ kemampuan seseorang u/ menguasai atau mempengaruhi org lain atau masyarakat yg saling berbedabeda menju kpd pencapaian tujuan tertentu. (Ishak A & Hendri T, 2003)

Kepemimpinan (Leadership) a/ kemampuan seseorang u/ mengkomunikasika n & mempengaruhi org lain melalui ide-ide & kehendaknya, shg terbentuk sebuah ikatan sekelompok org lain yg bersedia krn pengaruhnya. (B.S. Wibowo dkk, 2002)

11

PENGRTIAN 2 Kepemimpinan merupakan seni atau proses mempengaruhi org lain, shg mrk bersedia dgn kemampuan sendiri & secara antusias bekerja u/ mencapai tujuan organisasi. (Weirich & Koontz, 1993)

Kepemimpinan a/ kemampuan u/ mempengaruhi, memotivasi, & mengarahkan org lain guna mencapai tujuan. (Hellriegel & Slocum, 1992) 12

Ciri-ciri Pemimpin  Ambisi dan energi

 Hasrat untuk memimpin  Kejujuran dan integritas

 Percaya diri  Cerdas  Luwes 13

GAYA KEPEMIMPINAN Democratic Leadership Paternalistik Leadership GAYA KEPEMIMPINAN

Autocratic Leadership Free Rein Leadership Sumber: Ishak A & Hendri T, Mnj SDM, hal. 237, 2003

14

Kemampuan Seorang Pemimpin PEMIMPIN

Mampu menganalisa masalah & menarik kesimpulan

Mampu menyusun, menyeleksi & menempatkan orang2 yang tepat

Mampu mengorganisasikan pekerjaan

Sumber: Ishak A & Hendri T, Mnj SDM, hal. 242, 2003

15

Pemimpin yang Efektif  Pembuat Keputusan

 Pengarah  Motivator  Inspirator 16

Related Documents


More Documents from ""

Kuesioner.docx
May 2020 2
Master Tabel.docx
May 2020 3
May 2020 2