Nat

  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Nat as PDF for free.

More details

  • Words: 487
  • Pages: 3
NAT (Network Address Translation) -

Apa itu NAT ? Menurut Vicomsoft, Network Address Translation (NAT) adalah sebuah metode untuk menghubungkan multiple computers ke internet (atau IP network yang lain) menggunakan satu IP address saja. Menurut Cisco, Network Address Translation bisa membuat sebuah single device , seperti router, untuk berfungsi seperti sebuah agen antara internet (atau ‘public network’) dan sebuah jaringan lokal (atau ‘private’). Ini artinya bahwa hanya ada sebuah IP address yang unik yang diperlukan untuk merepresentasikan keseluruhan grup komputer terhadap apapun yang ada di luar jaringan mereka. Menurut Wikipedia, NAT digunakan supaya multiple host dalam sebuah private network bisa mengakses internet menggunakan sebuah IP address saja. Menurut pengertian saya sendiri, inti dari fungsi NAT sendiri adalah untuk menintegrasikan host-host dalam sebuah jaringan lokal supaya bisa mengakses jaringan di luar networknya dengan hanya menggunakan satu IP address saja. Mungkin karena adanya NAT inilah yang membuat ftp di ITB tidak bisa diakses dari luar ITB.

-

Bentuk-bentuk NAT Menurut Cisco, beberapa bentuk NAT antara lain : ~ Static NAT

In static NAT, the computer with the IP address of 192.168.32.10 will always translate to 213.18.123.110

~ Dynamic NAT In dynamic NAT, the computer with the IP address of 192.168.32.10 will translate to the first available address in the range from 213.18.123.100 to 213.18.123.150

~ Overloading

In overloading, each computer on the private network is translated to the same IP address (213.18.123.100) but with a different port number assignment

~ Overlapping The internal IP range (237.16.32.xx) is also a registered range used by another network. Therefore, the router is translating the addresses to avoid a potential conflict with another network. It will also translate the registered global IP addresses back to the unregistered local IP addresses when information is sent to the internal network

-

Overview Fungsi utama NAT adalah menghubungkan sebuah local network dengan internet hanya dengan satu IP address saja. Setiap paket IP itu diawali dengan header yang berisi address sorce dan address tujuan serta port numbers Source adddress

Source Port

Destination address

Destination Port

Source address dalam tiap paket akan diterjemahkan dalam perjalanannya dari private address ke public address. Router melakukan track basic data tentang koneksi-koneksi yang aktif. Ketika

ada balasan yang masuk ke router, router menggunakan data connection tracking tadi yang telah disimpan selama fase pencarian untuk menentukan alamat dalam internal network untuk mem-forward reply yang diterima tadi. TCP atau UDP client port numbers digunakan untuk demultiplex paket-paket jika ada kasus overloaded NAT, atau IP address dan port number ketika multiple public addresses tersedia, dalam pengembalian paket. Dalam sistem internet, router itu sendiri ada sebagai source atau destination untuk traffic ini. -

Simpulan Saat internet semakin lama semakin berkembang, Network Address Translation bisa menawarkan cara yang cepat dan sangkil untuk mengexpand akses internet yang aman menjadi sebuah private network yang baru, tanpa harus menunggu sebuah major IP addressing structure.

-

Referensi lebih lanjut http://computer.howstuffworks.com/nat1.htm http://www.internet-sharing.com/nat_faqs/what_is_nat.html http://www.cisco.com http://wikipedia.org Dyah Ayuni Wijayanti 13504028 [email protected] Mentor : Maya

Related Documents

Nat
May 2020 28
Nat
November 2019 50
Nat
November 2019 39
Nat
July 2020 22
Nat
April 2020 18
Nat
December 2019 28