Lifleat Stroke.pptx

  • Uploaded by: tubagus azhar
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lifleat Stroke.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 244
  • Pages: 2
Makanan yang dihindari 1. Makanan kolestrol tinggi

CARA MEMODIFIKASI LINGGKUNGAN RUMAH 1. Meningkatkan sosialisai 2. Garam berlebihan keluarga melalui kegiatan keluarga 3. Rokok 2. Menghindari makanan yang dapat menyebabkan factor pencetus terjadinya penyakit 4. Alkohol stroke 3. Bantu pasien untuk Cara mencegah stroke mengurung dirinya sendiri berulang 4. Menjaga agar tidak • Kontrol tensi agar terjadinya cedera yang tetap stabil dapat memperburuk • Kontrol gula darah penyakit pasien dalam batas normal 5. Berkonsultasi kepelayanan • Hindari kebiasaan merokok & alcohol kesehatan terdekat secara • Kontrol kolestrol teratur dalam batas normal • Mengontrol konsumsi garam

PROMOSI KESEHATAN RSI FATIMAH BANYUWANGI

Stroke adalah kondisi kehilangan fungsi otak secara mendadak akibat gangguan peredaran darah di otak

Penyebab terjadinya stroke • • • •

Penurunan aliran darah ke otak Pecahnya pembuluh darah otak Degan perdarahan kedalam jaringan otak Bekuan darah didalam pembuluh darah otak

Tanda dan Gejala

• Nyeri kepala pusing • Badan terasa lemas terutama tangan dan kaki • Kesemutan • Ganguan bicara bicara rero • Wajah misalnya mulut mencong • Penglihatan gelap sesaat /penglihatan ganda • Telinga berdenging • Penurunan kesadaran • Muntah • Tekanan darah tinggi

Faktor resiko terjadinya stroke • Usia > 65 tahun • Jenis kelamin : sering pada pria • Keturunan • Penyakit sebelumnya (darah tinggi, jantung dan kencing manis ) • Obesitas • Perokok • Alkohol • Kolestrol tinggi

Komplikosi stroke 1. Perdarahan otak makin berat 2. Kepala membesar 3. Kejang 4. Radang paru-paru 5. Luka akibat penekanan 6. Kekauan sendi

Related Documents

Lifleat Stroke.pptx
December 2019 18
Lifleat Dbd.pptx
December 2019 14
Malararia Lifleat Edit.docx
October 2019 17

More Documents from "putri natalinda"