Langkah-langkah Gabung Di Facebook

  • Uploaded by: UswatunHasanah
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Langkah-langkah Gabung Di Facebook as PDF for free.

More details

  • Words: 435
  • Pages: 6
Langkah – Langkah Join di Facebook 1. Pastikan kamu memiliki alamat email, facebook sama seperti friendster yang akan selalu memberitahu setiap perubahan yang terjadi dalam facebookmu melalui email. Contoh perubahan : penambahan teman, kamu mendapatkan komentar di dinding kamu, atau mendapatkan pesan dari temanmu. 2. Pada gambar 1, pada address bar (A) kamu ketikkan www.facebook.com 3. Pada bagian yang diberi tanda (B) isikan data-data kamu sesuai dengan identitas kamu, dan tentu saja password baru untuk facebook kamu. 4. Lalu klik Sign Up

Gambar 1 5. Pada gambar 2 di bagian (C) ada tulisan yang harus kamu masukkan pada bagian (D), setelah itu klik Sign Up.

1

Gambar 2 6. Tunggu proses registering, yang tampak pada gambar 3

Gambar 3 2

7. Proses selanjutnya kamu akan diminta untuk menuliskan nama lengkap kamu seperti yang tampak pada gambar 4, dan isikan password yang sama seperti password yang kamu isikan pada gambar 1 bagian B

Gambar 4 8. Proses selanjutnya adalah mengkonfimasi keberadaan alamat emailmu, kenapa harus dikonfirmasi? Ini bertujuan untuk mengetahui apakah alamat email kamu benar benar ada atau Cuma boongan khan diawal sudah disebutkan kalau facebook akan mengkonfirmasi setiap perubahan pada email kamu sekaligus untuk mengundang teman-teman yang ada dalam kontak email kamu, maksudnya? Di alamat email kadang kita menyimpan alamat-alamat email teman lha yang kamu simpan dalam kontak email itu yang akan diundang oleh facebook untuk ikut gabung sekalian bareng –bareng ama kamu khan enak sekalian rame-rame, oke!!! Lihat gambar 5 9. Klik Go to Yahoo Mail Now

3

Gambar 5 10. Pada gambar 6 terlihat kalo facebook sudah mengirimkan email ke alamat emailmu, klik link pada bagian (E) untuk melanjutkan proses registrasi.

Gambar 6

4

11.

Proses selanjutnya tampak pada gambar 7, dimana kamu harus memasukkan password email kamu, ingat password email lho, sekali lagi tujuannya untuk mengundang teman-teman kamu. Klik Find friends

Gambar 7 12. Pada gambar 8, terlihat kalau kamu mempunyai satu alamat email temanmu yang disimpan dalam kontak email Klik Add as Friends, ingat setiap orang berbeda jumlah temannya tergantung setiap kontak email mereka, mungkin saja kamu malah tidak punya sama sekali, kalo tidak ada sama sekali proses ini akan dilanjutkan ke proses berikutnya.

Gambar 8 5

13. Di proses ini kamu dapat mencari temanmu sesuai dengan tempat sekolah kamu, disini yang ada High School (SMA), tapi coba saja kamu masukkan Bhayangkari 1 mungkin saja sudah ada teman kamu yang sudah ikut gabung di facebook.

Gambar 9 14. Terlihat seperti pada gambar 10, kamu bisa langsung mengundang teman kamu melalui alamat emailnya, lha pada bagian (F) itu alamat email ibu silahkan kamu undang oke, Selamat mencoba semoga berhasil

Gambar 10 6

Related Documents


More Documents from ""