Kebersihan Tangan

  • Uploaded by: Visifisnawati
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kebersihan Tangan as PDF for free.

More details

  • Words: 239
  • Pages: 10
KEBERSIHAN TANGAN

PENGERTIAN Suatu

prosedur

tindakan

membersihkan

tangan

dengan menggunakan sabun antiseptik dibawah air mengalir atau dengan menggunakan handrub berbasis alkohol.

TUJUAN • Untuk

menghilangkan kotoran dari kulit secara mekanis dan

mengurangi jumlah mikroorganisme sementara • Mencuci

tangan dengan sabun merupakan salah satu tindakan

sanitasi dengan membersihkan tangan dan jari jemari menggunakan air dan sabun sehingga menjadi bersih dan dapat memutuskan mata

rantai kuman penyakit

JENIS - JENIS 1.

Cuci tangan menggunakan sabun dan air (40 – 60 detik)  Cuci tangan dengan menggunakan sabun non antimikroba atau mengandung antimikroba  Cuci tangan dilakukan jika tangan terlihat kotor atau terkontaminasi cairan tubuh, sebelum makan dan setelah dari kamar mandi/toilet, terpapar Bacillus Anthracis

2.

Handrubbing ( 20 – 30 detik ) Menggunakan handrub berbasis alkohol, dilakukan saat tangan tidak terlihat kotor. Cuci tangan dengan handrub dilakukan maksimal 5 kali dan kemudian harus lakukan kebersihan tangan dengan air mengalir dan sabun.

3. Cuci tangan steril bedah (3 – 5 menit) Menggunakan sabun tindakan pembedahan.

antiseptik,

saat

akan

melakukan

WHO menyarankan setiap orang atau petugas yang tersebut di bawah ini selalu mematuhi prosedur hand hygiene yaitu :  Setiap orang yang kontak langsung dengan pasien seperti dokter

dan perawat → ahli gizi, farmasi, petugas fisiotherafi dan petugas laboratorium

 Kontak dengan pasien meskipun tidak langsung  Setiap orang dan petugas tehnik

 Setiap personil yang berkontribusi

dengan prosedur yang

dilakukan terhadap pasien  Setiap orang yang bekerja dilingkungan rumah sakit

TERIMA KASIH

Related Documents


More Documents from ""

Spo Macam 2 Apd.docx
December 2019 17
Kebersihan Tangan
December 2019 34
Kebersihan Tangan
July 2020 24