Katalog Lem Kuning

  • Uploaded by: pakde jongko
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Katalog Lem Kuning as PDF for free.

More details

  • Words: 382
  • Pages: 4
Karet Sebagai bahan dasar utama pada

industri ini

banyak kita temui di negeri kita. Indonesia merupakan salah satu penghasil karet yang cukup besar didunia. Aplikasi produk perekat berbahan dasar karet banyak kita temui disekitar kita, untuk keperluan manufaktur kertas (selfselaing envelope), industri sepatu, pengerjaan bahan bangunan, untuk merekatkan kain ke kertas, PVC, kertas ke plastik (Perspex), dan lain- lain. Untuk itu kami, tim “duraposita chem” memperkenalkan

kepada

anda

mengenai

tekhnologi produksi perekat berbahan dasar karet, yang dapat diterapkan pada skala home industri

dengan

proses

pengerjaan

sederhana serta biaya produksi

yang

yang relatif

murah. Dengan metode dan proses produksi yang sederhana dapat menghasilkan bahan perekat yang berkualitas. Tentunya dengan memperhatikan peralatan yang sesuai, pemilihan bahan yang tepat serta formulasi yang benar

BAHAN – BAHAN 1. KARET  Bahan utama penyusun perekat berbasis karet dapat berasal dari karet alam atau sintetis atau pencampuran keduanya. Contoh : (karet sheet, sol kreepe, neoprena, karet butyl)

Karet sheet

Neoprene

2. RESIN  Merupakan bahan pengikat antar komponen penyusun lem Contoh : Resin kumaron, petrosin (petrolium resin),

Petrolium resin

Resin kumaron

3. SOLVENT  Merupakan pelarut bagi komponen perekat yang lain  Mengatur viskositas agar perekat dapat disebarkan merata pada permukaan yang hendak direkatkan. Contoh : toluen, wash bensin, MEK

4. ADITIVE  Bahan tambahan untuk memodifikasi sifat – sifat lem agar sesuai yang dikehendaki Contoh : Aktivator, akselerator

Solvent

Peralatan yang dibutuhkan 1. Pemotong karet 2. Tempat perendam karet 3. Mixer variable speed ( HSD)

Secara umum proses produksi terbagi menjadi tiga bagian yaitu penimbangan, pencampuran dan pengepakan. Perendaman dilakukan sebelum pencampuran untuk melarutkan karet yang telah dipotong kecil-kecil agar mudah larut dalam solvent dan untuk mempermudah tahapan proses selanjutnya. Mixing dilakukan dengan mencampur rendaman karet dengan resin dan sejumlah pelarut, kemudian ditambah beberapa aditif lain. Packing ditempatkan pada wadah tertutup yang tahan terhadap solvent agar tidak terjadi penguapan dalam kemasan yang menyebabkan berubahnya sifat campuran.

Penimbangan Sangat penting untuk mengkomposisikan bahan sesuai dengan formula yang telah ditentukan. Ketepatan dan ketelitian timbangan sangat mempengaruhi hasil serta kualitas produksi

Perendaman Perendaman karet selama 1 x 24 jam pada solvent untuk mempermudah pencampuran.

Pencampuran Pencampuran semua bahan menggunakan mixer variable speed hingga antara solvent, resin, dan karet menjadi campuran yang homogen.

Filling & packaging

tahap terakhir dari proses produksi adalah pengisian dan pengepakan, dan kemudian sudah siap untuk dipasarkan.

Related Documents

Katalog Lem Kuning
December 2019 26
Katalog Lem Pvc
December 2019 48
Catalogo Lem
December 2019 32
Katalog
April 2020 58
Katalog
November 2019 64
Katalog
May 2020 42

More Documents from ""

Au & Ag Extraction
May 2020 43
Mesin Oli Bekas
December 2019 54
Katalog Lem Pvc
December 2019 48
Sabun Padat Aroma Terapi
December 2019 40
Ebook Powder Coating
December 2019 54