Kata Pengantar.docx

  • Uploaded by: lala putri
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kata Pengantar.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 419
  • Pages: 3
KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan berkat , rahmat serta kasih karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul “Perlindungan Hukum Terhadap Pemegang Hak Atas Merek Dagang Terkenal Asing Dari Pelanggaran Merek Di Indonesia” penulisan skripsi ini disusun untuk memenuhi syarat kelulusan pada Perguruan Tinggi Swasta dan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Jurusan Ilmu Hukum Universitas Kristen Indonesia,Jakarta. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih sebesarbesarnya kepada semua pihak yang telah membantu dan memiliki peran besar dalam penulisan skripsi ini. Penulis ingin mengucapkan terima kasih secara khusus kepada : 1. Dr. Dhaniswara K. Harjono, S.H., M.H., MBA. selaku Rektor Universitas Kristen Indonesia 2. Hulman Panjaitan, S.H., M.H. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Kristen Indonesia 3. Poltak Siringoringo, S.H., M.H. selaku Kepala Program Studi Ilmu Hukum Universitas Kristen Indonesia atas segala bantuannya dalam hal perijinan selama penulisan skripsi ini. 4. Bapak Dr. Gindo L. Tobing, S.H., M.H. selaku Dosen Pembimbing pertama yang telah bersedia meluangkan waktunya, memberi masukan dan

iii

semangat kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini hingga dapat terselesaikan dengan baik. 5. Anthon Nainggolan, S.H., M.H. selaku Dosen Pembimbing Kedua yang telah bersedia meluangkan waktunya, memberi masukan dan semangat kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini hingga dapat terselesaikan dengan baik. 6. Keluarga tercinta Bapa U. Sagala, S.H. dan Mama Rosmida Simarmata yang telah mendukung secara materil maupun moril, terimakasih atas doa kalian yang tak henti-hentinya sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini. Serta Adik Bonardo Reinhard Sagala terimakasih atas doa, semangat dan dukungan yang selalu kalian berikan yang mampu membangun mood penulis untuk selalu melanjutkan pengerjaan skripsi. 7. Keluarga Besar Suara Mahasiwa Fakultas Hukum Universitas Kristen Indonesia yang selama ini membantu penulis dalam hal ilmu perkuliahan dan ilmu dalam praktek di lapangan. 8. Teman – teman Fakultas Hukum terkhusus kepada Indo, Valerian, Methodius, Jeremias, Andre, Benny, Reynold, Barita, Oloan, Ruben, Philipus, Ben Lewi, Cornelia,Dan lain-lain Angkatan 2015 terimakasih atas hubungan pertemanan yang baik dan saling mendukung serta selalu memotivasi satu sama lain dan terimakasih untuk waktu bersama kalian selama menjalankan perkuliahan di Universitas Kristen Indonesia. 9. Gledys Sitinjak yang telah membantu dan menemani penulis dari awal skripsi hingga akhir.

iv

10. Abang Rio Sibarani, S.H, Arimo Manurung, S.H, Apip Lingga, S.H, Ridho Nainggolan, S.H, Thomas Togatorop yang selama ini sudah memberikan dukungan kepada penulis selama skripsi. 11. Adik Chandra Siregar, Bram Simatupang, Meydelin Simbolon, Sonya Simanungkalit, Shilla Nasution Dan lain-lain yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu.

Jakarta, 8 Febuari 2019 Penulis

Ady Prasetyo

v

Related Documents

Kata.
June 2020 64
Menghadapi Kata-kata Sukar
December 2019 65
Sebuah Kata Kata
May 2020 53
Kata Kata Sempro.docx
May 2020 50

More Documents from "Gallardio Taniago Tutuarima"

Jakarta.docx
October 2019 15
Bab_i-2.pdf
October 2019 11
Covermakalah.docx
October 2019 13
Kata Pengantar.docx
October 2019 13
Cover.docx
October 2019 6
Cover Deby.docx
October 2019 5