Kata Pengantar.doc

  • Uploaded by: Ade adam suwandi
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kata Pengantar.doc as PDF for free.

More details

  • Words: 410
  • Pages: 2
KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT. Atas berkat, rahmat, dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Hipnoterapi Terhadap Kuantitas Waktu Bermain Game Online pada Siswa Kelas X di SMA Angkasa Bandung”. Selama pembuatan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bantuan dan dorongan dari berbagai pihak, baik moral maupun

materil,

pada

kesempatan

kali

ini

penulis

ingin

menyampaikan

penghargaan ucapan terima kasih sebesar-besarnya kepada : 1. Dedi S. Djamhuri, dr., Sp.B, selaku Ketua Stikes Jenderal A. Yani Cimahi. 2. Dra. Mimi Maryati, M. Si, selaku Kepala Sekolah SMA Angkasa Lanud Husein Sastranegara Bandung. 3. Para guru terutama guru BK SMA Angkasa Lanud Husein Sastranegara Bandung yang sudah bersedia membantu saya selama penelitian. 4. Argi Virgona B., S.Kp., M.Kep, selaku Ketua Program Studi Ilmu Keperawatan (S.1) Stikes Jenderal A. Yani Cimahi. 5. Achmad Setya R., S.Kp., MPH, selaku dosen pembimbing I yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan berbagai arahan serta masukan kepada penulis. 6. Ibrahim N. Bolla, S.Kp., MM, selaku dosen pembimbing II yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan berbagai arahan serta masukan kepada penulis. 7. Lela Juariah, S.Kp., MH.Kes yang sudah meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan masukan serta berbagai arahan kepada penulis. 8. Sri Wulandari N., M.Kep, Ns, Sp.Kep.An., yang sudah meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan masukan serta berbagai arahan kepada penulis. 9. Evangeline H., S.Kp., M.Kep, selaku dosen pembimbing tutor yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, motivasi dan semangat unuk menyelesaikan skripsi, serta masukan kepada penulis.

vi

10. Hj. Setiawati, S.Pd., S.Kp., M.Kep, selaku dosen pembimbing akademik yang sudah memberikan motivasi kepada penulis. 11. Staff program studi Ilmu Keperawatan (S.1) Stikes Jenderal A. Yani Cimahi yang sudah membantu saya dan rekan-rekan seperjuangan dari semester 1 hingga saat menyelesaikan bangku perkuliahan ini. 12. Staff perpustakaan Stikes Jenderal A. Yani Cimahi yang sudah membantu penulis dalam pengumpulan kajian pustaka untuk melengkapi skripsi ini. 13. Teman-teman IKP (S.1) angkatan 2011 dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, penulis mengucapkan terima kasih banyak atas motivasi dan saran serta masukannya. Dalam penyusunan skripsi ini banyak sekali pengalaman yang penulis dapatkan dan menambah wawasan yang merupakan suatu tantangan tersendiri. Tidak ada yang dapat penulis sampaikan kecuali ucapan tulus untuk mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang membantu. Penulis mengharapkan saran dan kritik yang sifatnya membangun dan berguna untuk kemajuan ilmu dan menambah wawasan di bidang kesehatan pada umumnya dan keperawatan pada khususnya.

Cimahi, 01Juni 2015

Mahesa Vetri Dewi

vii

Related Documents

Kata.
June 2020 64
Menghadapi Kata-kata Sukar
December 2019 65
Sebuah Kata Kata
May 2020 53
Kata Kata Sempro.docx
May 2020 50

More Documents from "Gallardio Taniago Tutuarima"