Jurnal Kegiatan Diklat Calon Pengajar Muda Lampung Mengajar.docx

  • Uploaded by: Jesy Myrta Pizzaria Myrta Pizzaria
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Jurnal Kegiatan Diklat Calon Pengajar Muda Lampung Mengajar.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,393
  • Pages: 5
JURNAL KEGIATAN DIKLAT CALON PENGAJAR MUDA LAMPUNG MENGAJAR Hari, tanggal Kamis, 7 Mei 2012 Jumat, 8 Mei 2015 -

Sabtu, 9 Mei 2015 -

Minggu, 10 Mei 2015

Kegiatan Check in di hotel Pembukaan Diklat Kupas Tuntas Program Lampung Mengajar 2015 dan Kompetensi Kepribadian Dan Sosial (Peningkatan Kualitas Kepribadian Pengajar Muda) Testimoni Lampung Mengajar 2014 Pembelajaran kreatif Malam Inagurasi Lampung Mengajar 2015

Deskripsi Acara pembukaan diklat, yang dibuka oleh Bapak Kepala Dinas P & K Provinsi Lampung, yang dihadiri oleh para narasumber, fasilitator, pihak konsultan dan panitia Calon peserta Lampung Mengajar mendapatkan pengarahan tentang pelaksannan diklat yang akan berlangsung selama 35 hari. Diberi penjelasan tentang tujuan program Lampung Mengajar dan apa perbedaan antara guru dan pengajar muda. Kemudian pada malam harinya, pembahasan tentang kompetensi kepribadian dan sosial yang harus dimiliki oleh pengajar muda Peserta Lampung Mengajar 2014 menyampaikan testimoni tentang program Lampung Mengajar dan pengalaman selama di daerah penempatan. Dilanjutkan pada sore harinya peserta Lampung Mengajar 2015 mendesign pembelajaran yang kreatif dan menyenangkan. Pada malam harinya dilaksanakan Inagurasi calon peserta Lampung Mengajar 2015, para calon peserta secara berkelompok menampilkan beberapa pertunjukan, diantaranya, paduan suara, musikalisasi puisi, drama, dan dramatisasi puisi.

Keterangan Dinas P&K Prov. Lampung

Materi diisi oleh Ibrahim, M.Pd

Ir. Mahri

Dipandu oleh Pengajar Muda Lampung Mengajar 2014

Outbond Peserta Lampung Mengajar 2015 melakukan aktivitas outbond Konsep Dasar dan Filosofi di Kampung Wisata Tabek Indah kemudian malam harinya Kurikulum mengikuti materi konsep dasar dan filosofi pengembangan kurikulum. -

Outbond di pandu oleh tim outbound dari Taman Wisata Tabek Indah Materi kurikulum diisi oleh Haryanto, S.Pd., M.Pd.

Senin, 11 Mei 2015 -

Perangkat Pembelajaran Silabus dan RPP Adiwiyata dan sekolah ramah anak

Selasa, 12 Mei 2015

PKL ke sekolah Adiwiyata dan Ramah Anak SDN 2 Karang Sari Pringsewu Kompetensi Kepribadian Dan Sosial (lanjutan)

-

Rabu, 13 Mei 2015 -

Media pembelajaran Jaringan dan Advokasi pendidikan

Kamis, 14 Mei 2015 -

Latihan fisik dan mental oleh TNI Model pembelajaran Dinamika kelompok dan kepramukaan

Tim fasilitator memberikan materi tentang komponen silabus, komponen RPP, langkah-langkah penyusunan silabus dan RPP. Peserta Lampung Mengajar secara berkelompok praktek membuat silabus dan RPP dan dipresentasikan pada sesi sore. Pada sesi malam Peserta Lampung Mengajar 2015 bersama dengan Pak Mahri Ibrahim melakukan pembahasan persiapan kunjungan lapangan ke sekolah adiwiyata dan ramah anak SDN 2 Karang Sari Pringsewu. Peserta Lampung Mengajar melakukan kunjungan ke sekolah adiwiyata dan ramah anak SDN 2 Karang Sari Pringsewu, diharapkan dari kunjungan tersebut, para calon Pengajar Muda dapat menerapkan hal sama ditempat tugas nantinya. Setiap peserta melakukan pengamatan terhadap berbagai aspek seperti manajemen sekolah, proses pelaksanaan pembelajaran, lingkungan sekolah, peran serta masyarakat akan pemanfaatan potensi lokal dan sosial budaya masyarakat setempat. Pada malam harinya hasil kunjungan dan informasi yang sudah diperoleh dari SDN 2 Karang Sari dibahas dan disimpulkan bersama. Peserta Lampung Mengajar 2015 memperoleh materi tentang tujuan, manfaat, dan fungsi media pembelajaran, cakupan bahan ajar. Selain itu peserta juga diberi wawasan tentang cara memilih dan membuat media pembelajaran yang baik dan tepat. Pada malam harinya Bapak Budi Kustoro menyampaikan halhal yang harus menjadi prioritas utama saat pertama kali datang ke sekolah Peserta Lampung Mengajar 2015 berlatih fisik dan mental. Di dalam latihan itu peserta Lampung Mengajar juga berlatih PBB. Setelah latihan fisik dan mental dengan pihak TNI, tim fasilitator menjelaskan tentang model pembelajaran, perbedaan antara pendekatan, strategi, metode, teknik dan model pembelajaran.

Materi diisi oleh Dr. Wahono dan Sri Hidayati, S.Pd. M.M.

Kunjungan ke SDN 2 Karang Sari dibimbing oleh Ir. Mahri Ibrahim, M.Pd.

Materi diisi oleh Sri Hidayati, S.Pd., M.M. dan Dr. Budi Kustoro

Latihan fisik dibina oleh TNI Materi model pembelajaran oleh Bapak Sigit dan materi dinamika kelompok dan kepramukaaan oleh Bapak Dwi Kiniyanto, M.Pd

Jumat, 15 Mei 2015 Sabtu, 16 Mei 2015 -

Minggu, 17 Mei 2015

-

Senin, 18 Mei 2015 Selasa, 19 Mei 2015

Rabu, 20 Mei 2015

-

Kamis, 21 Mei 2015 -

Jumat, 22 Mei 2015 -

Malam harinya, peserta Lampung Mengajar memperoleh materi tentang dinamika kelompok dan kepramukaan Model Pembelajaran Peserta Lampung Mengajar 2015 memperoleh materi tentang tematik pembelajaran tematik yang dilaksanakan bagi murid kelas 1, 2, dan 3 sekolah dasar. Penilaian Autentik Peserta didik memperoleh pengetahuan dan cara melakukan Peran serta masyarakat dan penilaian autentik dalam pembelajaran. kearifan lokal Pada malam harinya peserta didik berdiskusi mengenai peran serta masyarakat dalam menjaga kearifan dan budaya lokal Latihan fisik dan mental Peserta Lampung Mengajar 2015 kembali memperoleh materi Instrumen Penilaian dan PBB, periksa kerapihan dan pembuatn yel-yel dari TNI. validasi instrumen Kemudian melanjutkan materi tentang instrumen penilaian dan penilaian hal-hal yang berkaitan dengan penilaian. Mengetahui tentang UU Guru dan Dosen peraturan guru dan dosen Pengelolaan data Hasil Penilaian Program penelusuran bakat Program Penelusuran Bakat menjadi salah satu materi yang diperoleh peserta Lampung Mengajar 2015. Pada sesi ini peserta Lampung Mengajar 2015 dilatih untuk menemukan bakat yang ada pada peserta didik untuk kemudian dikembangkan. Latihan fisik dan mental Peserta Lampung Mengajar 2015 kembali mendapat pelatihan Sharing dan diskusi fisik dan mental dari TNI kemudian pada malam harinya seluruh peserta berdiskusi dengan Konsultan Pendidikan berkaitan dengan pelaksanaan kegiatan turun lapangan Peer teaching Peserta Lampung Mengajar 2015 melakukan praktik mengajar Teknologi dalam dengan semua kelengkapan pembelajaran mulai dari pendidikan perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian. Pada malam harinya calon peserta Lampung Mengajar belajar tentang cara membuat media berbasis IT yang baik. Peer teaching Ini adalah hari kedua pelaksanaan peer teaching dan materi Teknologi dalam lanjutan tentang penggunaan teknologi dalam pembelajaran

Materi diisi oleh Sri Hidayati, S.Pd., M.M. Diisi oleh Tim Fasilitator Materi Peran serta masyarakat dan kearifan local diisi oleh Bapak Budi Kustoro Laitihan fisik oleh TNI Materi penilaian diisi oleh tim fasilitator

Materi penelusuran bakat oleh bapak Ahmad Syafei

TNI dan Ir. Mahri Ibrahim, M.Pd

Tim fasilitator Materi tentang peran dan implementasi teknologi dalam proses pembelajaran oleh Bapak Arman Tim fasilitator Materi tentang peran dan

pendidikan

Sabtu, 23 Mei 2015 -

Training motivation oleh ESQ training centre Peer Teaching Briefing persiapan pemberangkatan turun lapangan Minggu, Pemberangkatan menuju lokasi 24 Mei tugas Lampung Mengajar 2015 Senin, 25 Kunjungan ke SMP Negeri Mei 2015 Purworejo

Peserta Lampung Mengajar 2015 memperoleh training motivasi dan peningkatan kualitas spiritual yang dipandu oleh tim ESQ centre. Kemudian melanjutkan peer teaching lalu malamnya seluruh peserta mendapat pengarahan terkait pemberangkatan turun lapangan yang akan dilaksanakan selama 6 hari.

implementasi teknologi dalam proses pembelajaran oleh Bapak Arman Training motivasi diisi oleh tim ESQ Peer teaching dibimbing oleh TIM Fasilitator Pengarahan oleh Pak Mahri dan Dinas P&K Prov. Lampung

Seluruh peserta Lampung Mengajar 2015 berangkat menuju lokasi yang menjadi calon penempatan masing-masing

Berkunjung ke SMP Negeri Purworejo untuk menyosialisasikan tugas Lampung Mengajar dan bersilaturahmi dengan seluruh warga sekolah sembari melakukan pengamatan dan mengambil data yang diperlukan. Selasa, 26 Kunjungan ke SMP Negeri Kembali datang ke sekolah untuk menemui Ibu Waka Mei 2015 Purworejo Kurikulum untuk melengkapi data yang dibutuhkan Rabu, 27 Mei 2015 Kamis, 28 Mei 2015 Jum’at 29 Mei 2015 Pengajar Muda Lampung Mengajar 2015 dari seluruh kabupaten di Kegiatan diskusi dibimbing oleh Ir. Sabtu, 30 - Kembali menuju Hotel Nusantara Provinsi Lampung kembali menuju hotel. Mahri Ibrahim, M.Pd. Mei 2015 - Diskusi dan sharing hasil Pada malam harinya, Pengajar Muda bersama konsultan Lampung turun lapangan Minggu, 31 Mei 2015 -

Mengumpulkan data sekolah 3T di seluruh provinsi Lampung Diskusi dan sharing lanjutan

Mengajar berdiskusi hal-hal yang terkait dengan kegiatan turun lapangan. Pengajar Muda mengumpulkan data sekolah 3T di seluruh kabupaten Dipandu oleh Yudhi yang ada di Provinsi Lampung dengan acuan data dari pusat data pendidikan nasional. Kemudian pengajar muda kembali berdiskusi membicarakan hal-hal

Senin, 1 Juni 2015 -

Selasa, 2 Juli 2015 Rabu, 3 Juli 2015 -

hasil turun lapangan Identifikasi masalah hasil turun lapangan Penyusunan dan pengembangan kurikulum KTSP Format penyusunan laporan dan diskusi umum Latihan fisik dan mental Review materi-materi terkait tugas kurikuler Penyusunan Program Kerja Berbasis Kebutuhan Tanya Jawab materi-materi terkait tugas kurikuler Latihan drama

yang berkaitan dengan kegiatan turun lapangan Pengajar Muda Lampung Mengajar 2015 dengan bimbingan tim fasilitator mereview dan mengidentifikasi masalah-masalah yang ditemukan dalam kegiatan observasi saat turun lapangan. Kemudian dilanjutkan dengan membahas penyusunan dan pengembangan Kurikulum KTSP Pada malam harinya, Pengajar Muda diberi pelatihan penyusunan laporan. Latihan fisik bersama TNI, Calon Pengajar Muda bersama para fasilitator mereview kembali materi-materi yang berhubungan dengan TUPOKSI guru. Menyusun program kerja untuk satu tahun ke depan dilokasi penempatan Tanya jawab tentang KKM, Penilaian, pengolahan nilai rapor, dan administrasi yang harus dimiliki oleh guru profesional,

Identifikasi masalah dibimbing oleh tim fasilitator

Tim fasilitator dan Bapak Mahri Ibrahim

Tim fasilitator

Related Documents


More Documents from "Semadela Solichin"