Juklak-dan-juknis-kompas-2019.docx

  • Uploaded by: Sulay 12
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Juklak-dan-juknis-kompas-2019.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 3,231
  • Pages: 14
JUKLAK DAN JUKNIS LOMBA Kegiatan lomba ini memiliki juklak dan juknis yang berbeda. Adapun juklak dan juknisnya yaitu :

b. Peraturan lomba  Peserta

1. LOMBA PIONERING

 Peserta

1) Petunjuk Pelaksanaan (Juklak)

gugusdepan

dapat

mengirimkan

maksimal 4 regu Setiap regu terdiri dari 3 orang



Jenis pioneering yang harus didirikan adalah

pioneering

 Peserta dilarang memotong tali dan tongkat saat  Pada saat perlombaan berlangsung, Pembina maupun pendamping TIDAK diperbolehkan memberikan intruksi atau arahan



Peserta wajib melakukan registrasi ulang



Urutan nomor lomba ditentukan secara acak

 Peserta dilarang membawa contoh pioneering yang akan dibuat saat pelaksanaan lomba

melalui sistem undian pada saat Technical meeting

2) Petunjuk Teknis (Juknis)

membawa

tongkat

dan

tali

dari



pangkalan 

mengerjakan

selesai waktu habis.

“TIANG BENDERA TANPA PASAK “

Peserta

dilarang

pelaksanaan lomba





pramuka

sebelum waktu perlombaan dimulai dan setelah

a. Ketentuan Lomba

Setiap

seragam

lengkap pada saat lomba

A. PIONERING PENGGALANG



menggunakan

Jenis tali yang digunakan adalah tambang

lomba dimulai



pramuka bahan nilon

Lomba dimulai setelah terdengar 1 kali peluit panjang



1|Kompas Jabar 2019

Peserta mempersiapkan peralatan 15 menit sebelum

Waktu pengerjaan yaitu 25 menit



2 menit sebelum waktu berakhir, panitia meniup 2



Urutan nomor lomba ditentukan secara acak

kali peluit pendek

melalui sistem undian pada saat Technical



Ukuran tongkat standart 160 cm

meeting



Simpul yang digunakan simpul pangkal,simpul



jangkar, ikatan palang, ikatan silang , sambung tongkat (ikatan canggah), ikatan kaki tiga





Kriteria penilaian : : 20 %

 Kekuatan

: 25%

 Ketepatan simpul

: 25%

 Ketepatan waktu

: 10%

 Kreativitas

: 20%

dan

tali

dari

Jenis tali yang digunakan adalah tambang

b. Peraturan Lomba 

Peserta

menggunakan

seragam

pramuka

lengkap pada saat lomba Peserta

dilarang

mengerjakan

pioneering

sebelum waktu perlombaan dimulai dan setelah

B. PIONERING PENEGAK 1. Petunjuk Pelaksanaan (Juklak)

selesai waktu habis. 

a. Ketentuan Lomba

gugusdepan

tongkat

pramuka bahan nilon

 Kerapihan

Setiap

membawa

pangkalan





Peserta

dapat

mengirimkan

maksimal 4 regu

Peserta dilarang memotong tali dan tongkat saat pelaksanaan lomba



Pada saat perlombaan berlangsung, Pembina



Setiap regu terdiri dari 3 orang

maupun pendamping TIDAK diperbolehkan



Jenis pioneering yang akan dibuat adalah bebas

memberikan intruksi atau arahan

dengan ketentuan menggunakan 30 tongkat 

Peserta wajib melakukan registrasi ulang

2|Kompas Jabar 2019



Peserta dilarang membawa contoh pioneering yang akan dibuat saat pelaksanaan lomba

2. Petunjuk Teknis (Juknis)



2. LOMBA LKBBT

Peserta mempersiapkan peralatan 15 menit sebelum

1) Jenis Perlombaan

lomba dimulai



a. Ketentuan Umum

Lomba dimulai setelah terdengar 1 kali peluit

a) LKBBT dasar

panjang

b) Formasi dan Variasi



Waktu pengerjaan maksimal 45 menit



5 menit sebelum waktu berakhir, panitia meniup 2

2) Ketentuan Peserta Peserta yaitu :

kali peluit pendek



Ukuran tongkat standart 160 cm, tongkat pendek (menyesuaikan)

a)

Penggalang Se-Jawa Barat.

b)

Penegak Se-Jawa Barat.

c)

Setiap regu terdiri dari 10 orang, sudah termasuk satu orang pemimpin regu.



Simpul yang digunakan simpul dasar pramuka



Kriteria penilaian :  Kerapihan

: 20%

 Kekuatan

: 25%

 Ketepatan simpul

: 25%

 Kreativitas

: 30%

d)

Setiap regu terdiri dari satuan terpisah

e)

Setiap pangkalan dapat mengirimkan maksimal 3 regu.

f)

Setiap

Peserta

mengisi

formulir

yang

sudah

disediakan oleh Panitia. g)

Peserta

yang

melakukan

kecurangan/manipulasi

anggota akan didiskualifikasi. 

Administrasi Pendaftaran 1 Regu/Sangga : Rp

h)

70.000,

Untuk Lomba Pionering akan dilaksanakan pada hari Minggu, 28 April 2019 pukul 07.30 WIB s.d selesai

3|Kompas Jabar 2019

Peserta

dilarang

melakukan

Latihan

di

area

perlombaan. 3)

Ketentuan Pakaian/Seragam a)

Peserta menggunakan pakaian/seragam Pramuka lengkap yang sesuai Jukran Seragam Pramuka.

b)

Nomor Urut peserta dikenakan oleh pemimpin regu

c)

pada pinggang sebelah kanan.

Panitia. d)

4)

Ketentuan Daftar Ulang a)

Daftar ulang boleh dilakukan oleh Pembina atau intruktur

Daftar ulang dilakukan paling lambat pukul 06.00 WIB pada hari pelaksanaan lomba.

c)

e)

d)

3. Ketentuan Pelaksanaan Lomba a)

b)

a)

Panitia akan memanggil peserta untuk menuju DP 2

c)

c)

Dari DP 2 menuju DP 1 guna melakukan pemeriksaan

regu

melaksanakan

laporan

Pemimpin Regu menempati tempat yang telah

d)

Selanjutnya peserta melakukan gerakan lomba.

e)

Setelah

selesai,

Pemimpin

Regu

f)

Setelah melapor, Pemimpin Regu ke sebelah kanan regu

Peserta yang telah masuk ke DP 1 tidak lagi

penghormatan kepada inspektur perlombaan g)

2. Ketentuan Waktu Tampil a)

Waktu tampil adalah 10 menit.

b)

Waktu dimulai ketika pemimpin regu melakukan laporan dan mengulang kata “Siap”.

4|Kompas Jabar 2019

kemudian

memberikan laporan kepada inspektur perlombaan.

anggota.

menerima instruksi dari pelatih/Pembina.

kepada

disediakan.

guna melakukan pendokumentasian b)

Pemimpin

inspektur perlombaan.

b. Ketentuan Khusus 1. Ketentuan Pemanggilan

Peserta melakukan penghormatan kepada inspektur perlombaan

Pengambilan nomor peserta dilakukan pada saat daftar ulang.

Peserta lomba dilarang melewati garis pembatas yang telah ditentukan oleh panitia

Pengundian nomor peserta akan dilakukan pada saat technical meeting

Untuk danton tidak diperkenankan menggunakan aksesoris tambahan

atau pemimpin regu b)

Pada 2 menit terakhir akan diinformasikan oleh

dan

kemudian

memberikan

aba-aba

Peserta keluar lapangan lomba dengan arah yang telah ditentukan dengan sikap lari dan melakukan bubar jalan di luar lapangan.

h)

Panilaian berlangsung sejak dimulainya waktu hingga berakhirnya waktu lomba

i)

Ketentuan peluit :

e)

a.

Pluit 1 kali : waktu di mulai

b.

Pluit 2 kali : waktu peringatan (2 menit

c.

15 point f)

Tidak mengenakan nomor peserta pada saat

menjelang waktu berakhir)

perlombaan akan di kenakan pengurangan nilai

Pluit 3 kali : waktu berakhir (toleransi waktu 3

sebesar = -20 point

menit, bila melebihi maka akan dibubarkan oleh

g)

panitia) j)

Penilaian

sebesar = -10 point.  Diskualifikasi

Sanksi Pengurangan nilai  Pelanggaran

Danton tidak menempati tempat yang telah disediakan akan dikenakan pengurangan nilai

 Nilai akhir = ( Total Nilai–Pelanggaran) k)

Lebih 3 menit dari waktu yang telah ditentukan = -

(pengurangan

Peserta dinyatakan didiskualifikasi apabila : nilai

pada

saat

a)

lomba/nilai awal) Peserta akan mendapat pengurangan pada nilai

Peserta tidak mentaati ketentuan yang telah ditetapkan panitia

b)

Bertengkar

secara

fisik

dengan

awal apabila:

panitia/petugas/dengan peserta lain selama acara

a)

berlangsung

Terdapat anggota regu yang melewati garis pembatas area lomba yang telah ditentukan,

c)

peserta dikenakan pengurangan nilai sebesar

Tidak tampil setelah ada pemanggilan untuk memasuki DP 1 sebanyak 3 kali.

5 point. b)

Melebihi batas waktu yang telah di tentukan

4. Ketentuan Materi Lomba

panitia, dengan rincian sebagai berikut : c)

Lebih 1 menit dari waktu yang telah ditentukan = -5 point

d)

GERAKAN DI TEMPAT

Lebih 2 menit dari waktu yang telah ditentukan = -10 point

5|Kompas Jabar 2019

1

Sikap Sempurna

2

Berhitung

3

Sikap Hormat

4

4

Sikap Istirahat Di tempat

5

Periksa Kerapihan

1

Langkah Tegap ke Langkah Biasa

6

½ Lengan Lencang Kanan

2

Langkah Biasa ke Langkah Tegap

7

Lencang Kanan

3

Langkah Biasa ke Ganti Langkah

8

Hadap Kanan dan Kiri

4

Tiap – tiap Banjar 2 Kali Belok Kanan

9

Hadap Serong Kanan dan Kiri

10

Balik Kanan

1

Hadap kanan dan hadap kiri henti

11

Jalan di tempat

2

Balik kanan henti

GERAKAN BERJALAN KE BERJALAN

GERAKAN BERJALAN KE BERHENTI

GERAKAN BERPINDAH TEMPAT 1

4 Langkah ke Kanan dan Kiri

2

4 Langkah ke Depan dan Belakang

Lari Maju

VARIASI DAN FORMASI

5. Ketentuan Materi Penilaian

GERAKAN BERJALAN

1.

Penilaian regu meliputi kriteria penilaian sebagai berikut: a. Kelengkapan dan keutuhan anggota pasukan

1

Langkah Tegap

2

Langkah Biasa

6|Kompas Jabar 2019

b. Kekompakan dan keserasian c. Ketepatan waktu

d. Kesesuaian dengan Perpang TNI no. 46 tahun

3. Peserta dan Pendukung dilarang membawa segala

2014 tentang ketentuan Peraturan Baris Berbaris 2.

Pemimpin Regu a. Kemampuan memberikan aba-aba (lantang, keras,

membawa benda-benda berharga yang berlebihan 4. Peserta

dan

Pendukung

bertanggung

jawab

atas

jelas, tegas, dan berjeda) harus dapat membedakan

keselamatan barangnya masing-masing selama kegiatan

antara aba–aba petunjuk, aba–aba peringatan dan

berlangsung

aba–aba pelaksanaan

3.

macam jenis senjata, serta dianjurkan untuk tidak

5. Peserta dan Pendukung berpakaian rapih dan tidak

b. Penguasaan materi perlombaan.

bertentangan dengan norma-norma yang berlaku Peserta

Kriteria penilaian variasi dan formasi sebagai berikut:

dan Pendukung wajib mentaati peraturan yang berlaku.

a. Kerapihan

6. Panitia tidak bertanggung jawab atas kehilangan yang

b. Keindahan

terjadi akibat kelalaian peserta..

c. Kekompakan d. Tingkat kesulitan 6. Ketentuan Tambahan Kewajiban Peserta dan Pendukung



Administrasi 1 Regu: Rp 150.000,-



Untuk Lomba LKBBT akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 27 April 2019 pukul 13.00

1. Peserta dan Pendukung selalu menjaga keamanan,

sampai dengan 17.45, dan akan dilanjut pada

ketertiban dan persatuan antar pelajar, serta tidak

hari Minggu, 28 April 2019

melakukan hal-hal yang bertentangan dengan normanorma yang berlaku dan melanggar hukum 2. Peserta dan Pendukung selalu menjaga kebersihan tempat lomba dilaksanakan, dilarang merusak atau mencemari lingkungan sekitarnya

3. LOMBA NALASUGUD (NAPAK TILAS SUNAN GUNUNG DJATI) A. Peserta Pramuka Penegak dan Pandega 1. Petunjuk Pelaksanaan (Juklak) Lomba nalasugud 2019 akan dilaksanakan hari Sabtu s.d Selasa, tanggal 27 s.d 30 April 2019 dengan rute dari kampus

7|Kompas Jabar 2019



IAIN Syekh Nurjati Cirebon menuju makam Kramat Buyut Walang sungsang. Kemudian di lanjut ke Buyut Trusmi. Setelah melalui makam Buyut Walang sungsang dan Buyut Trusmi kemudian di lanjut ke Makam Sunan Gunung Djati. Kemudian di

perwakilan dari tim yang bersangkutan. b. Ketentuan Peserta Umum 

lanjut ke Keraton kanoman, Keraton Kesepuhan kemudian ke masjid Agung Sang Cipta Rasa, Lawang Sanga, Pangeran Sapu

Peserta Umum merupakan masyarakat yang berada diwilayah jawa barat.



Jagat dan Taman Goa Sunyaragi.

Peserta berumur minimal 17 tahun dan maksimal 26 Tahun

 Bentuk kegiatan : Sesuai

Technical meeting harus dihadiri oleh Pembina atau

Peserta wajib memberikan Foto Copy KTP, dan mengisi Formulir yang telah disediakan oleh panitia.

perencanaan,

kegiatan

dilakukan

dengan

c. Jarak tempuh dan rute

menulusuri jalur yang telah di tentukan oleh panitia. Jalur yang



Jarak tempuh ± 50 km

di buat melintasi perkotaan dan pemukiman warga. Track dibuat



Rute dimulai dari kampus- Embah Kuwu Sangkan- Buyut

± 50 km .

Trusmi-Gunung Djati-Syekh Nurjati-Masjid Merah-

Peserta Nalasugud akan menerima materi di setiap pos.

Keraton Kanoman- Keraton Kesepuhan-Masjid Sang Cipta

Pengumuman pemenang dan pembagian hadiah akan dilaksanakan

Rasa-Lawang Sanga- Pangeran Sapu Jagat, taman Goa

di puncak acara.

Sunyaragi.

a. Ketentuan Peserta Pramuka Penegak dan Pandega 

Peserta membawa surat tugas dari gugusdepan.



Peserta adalah regu yang merupakan utusan dari

c. Ketentuan Khusus 1) Peserta 

Sehat jasmani dan rohani di buktikan dengan surat

gugusdepan masing masing.

Keterangan Dokter atau Rumah Sakit daerah masing-



1 regu terdiri dari 3 orang dengan satuan terpisah

masing.



Jumlah kuota peserta nalasugud yaitu 100 regu



Sehat jasmani dan rohani.

8|Kompas Jabar 2019



Peserta

Penegak

dan

Pandega

adalah

regu

merupakan utusan dari Gugusdepan masing masing

yang



terbanyak membuat video maksimal 2 menit mengenai

1 regu terdiri dari 3 orang, dengan satuan terpisah

petilasan petilasan atau situs sunan gunung djati video di 2)

Syarat pendaftaran

nilai dari segi isi, gaya bahasa, dan ketepatan waktu dan



Mengisi formulir pendaftaran



Surat tugas dari gugus depan masing-masing



Pas foto peserta ukuran 3x4 background bebas

Rabu, 01 Mei 2019 paling lambat pukul 12.00 WIB, dan



Fotocopy KTA Pramuka untuk peserta dari sekolah

dipresentasikan pada pukul 13.00 s.d selesai,



Fotocopy KTP untuk Peserta dari Umum.

Tema “ Sunan Gunung Djati dalam peradaban masa depan



Fotocopy kwitansi biaya pendaftaran semua berkas-

Indonesia” dengan format kertas A4, Times New Roman

berkas tersebut

Margin 4433. Karya tulis Ilmiah di nilai dari kelengkapan

semenarik mungkin.

3) Juri  Juri lomba ditunjuk dan di tetapkan oleh panitia lomba. 



Membuat Karya Tulis Ilmiah di kumpulkan pada hari

dengan

sejarah dan ibrah (pelajaran) untuk masa depan dari sosok Sunan Gunung Djati.

Keputusan juri sah dan tidak bisa diganggu gugat. 5) Peralatan dan Perlengkapan (seluruh peserta lomba)

4) Kriteria penilaian  Membuat Vlog dan Foto semenarik mungkin pada setiap

a. Peralatan Kelompok : 

Leptop/ hp

tempat yang di kunjungi lalu di upload pada akun



Kamera

Istagram dan Facebook masing-masing Gugusdepan dan



Tongsis/ Tripod Kamera



Tongkat 1



Alat tulis

dengan cara wajib follow dan mention ke Akun Istagram dan Facebook Pramuka IAIN Cirebon dan membuat Hastag

#Cirebonjeh

#pesonakotacirebon

#Pramukaiaiancirebon

#kuykecirebon

#genpicirebon

#Kwarcabkotacirebon #dkckotacirebon #kwardajawabarat #Dkdjawabarat #pramuka dengan penilaian jumlah like 9|Kompas Jabar 2019

b. Perlengkapan Pribadi : 

Alat Sholat



Alat Mandi



Baju Ganti



Baju Hangat

dan pakaian yang sama atau kompak dari pangkalannya



Sandal

masing-masing.



Ponco



Senter



Uang Saku



Makanan Ringan



Obat Pribadi

1) Selama mengikuti lomba, peserta mengenakan sepatu

2) Tiap regu mempersiapkan alat tulis berupa bolpoint dan papan dada. 3) Tiap peserta diharapkan menyimak pengarahan yang diharuskan mengenai teknis pelaksanaan. 4) Tiap peserta wajib untuk menfoto dan vlog setiap tempat yang di kunjungi

2.

5) Hal-hal yang kurang jelas dapat ditanyakan kepada

Petunjuk Teknis (Juknis)

panitia perlombaan.

a. Ketentuan Umum 1) Semua peserta mengenakan kartu pengenal dan nomor urut peserta selama lomba berlangsung.



220.000,-

2) Semua peserta mengikuti intruksi yang diberikan panitia. 3) Mengikuti kegiatan secara penuh dan tertib. 4) Peserta berprilaku sopan, bersih dan rapi, menjaga kebersihan dan berkompetisi dengan menjunjung nilai-

Administrasi 1 Sangga dari setiap Kategori : Rp



Untuk Lomba Nalasugud akan dilaksanakan pada hari Sabtu s.d Selasa, 27 s.d 30 April 2019 pukul 07.45 s.d selesai

nilai kejujuran, kesaudaraan dan sportifitas. 5) Tidak membawa obat obatan terlarang dan minuman keras

4. LOMBA SMAPHORE DANCE A. TINGKAT PENGGALANG dan PENEGAK 1. Petunjuk Pelaksana (Juklak)

b. Ketentuan Khusus

a. Peserta lomba merupakan anggota pramuka tingkatan penggalang dan penegak yang berada di Wilayah Jawa

10 | K o m p a s J a b a r 2 0 1 9

Barat yang aktif di gugusdepan dengan mengisi Formulir

f.

Pendaftaran

bendera semaphore yang diiringi musik sesuai dengan

b. Sistem perlombaan Semaphore yakni per regu c. Satu regu/sangga terdiri 8 orang.

Bentuk perlombaan adalah menampilkan peragaan dance

kreasi regunya g. Ketentuan ukuran tongkat semaphore 60 cm dan ukuran

d. Urutan nomor tampil regu penggalang dan penegak

bendera 45 x 45 cm

ditentukan secara acak melalui sistem undian pada saat

h. Durasi waktu penampilan yakni 7 menit

TM

i.

Setiap regu wajib menampilkan yel-yel pada saat tampil

j.

Setiap regu wajib menyampaikan kalimat KOMPAS

e. Setiap gugusdepan mengirimkan maksimal 2 regu dengan satuan terpisah tidak boleh campur 2. Petunjuk Teknis (Juknis) a. Regu penggalang dan penegak memasuki lapangan dalam

JABAR k. Peserta membawa perlengkapan (semaphore) dan properti pendukung sendiri (atribut)

keadaan siap. b. Peserta wajib melakukan registrasi ulang sebelum perlombaan dimulai. c. Peserta Lomba harus memerhatikan bendera yang

3. Kriteria Penilaian a. Kode semaphore (abjad atau kalimat yang disampaikan) 25%

bertandakan sebagai berikut :

b. Koreografi dance 40%

1) Bendera hijau bertanda perlombaan akan dimulai

c. Kerapihan dance 15%

2) Bendera kuning bertanda ketika 2 menit terakhir,

d. Aribut 10%

3) Bendera Merah bertanda perlombaan telah selesai

e. Ketepatan waktu 10%

d. Perlombaan akan dimulai apabila peserta sudah berada dilapangan perlombaan. e. Setiap Peserta akan mendapatkan nomor dada sebagai bukti tanda urutan maju.

11 | K o m p a s J a b a r 2 0 1 9

4. Peraturan Perlombaan a. Peserta regu atau sangga wajib datang tepat waktu, makasimal 15 menit sebelum perlombaan dimulai.



b. Setiap regu atau sangga diwajibkan menyiapkan lagu pada saat TM dengan durasi 7 menit,

Pelaksanaan lomba semaphore dance pada hari Kamis tanggal 2 Mei 2019 pukul 07.30 s.d selesai

c. Apabila perlombaan dimulai peserta dilarang mengulang semaphore dancenya. d. Peserta wajib menggunakan PDH (pakaian dinas harian)

5. OLIMPIADE PRAMUKA a. Petunjuk Pelaksana (Juklak)

pada saat perlombaan.

Lomba Oliampiade Pramuka dilaksanakan pada hari Sabtu

e. Peserta wajib menampilkan tampilan sesuai dengan nomor

s.d Senin, 27 s.d 29 April 2019 di ICC IAIN Syekh

urut yang telah didapatkan. f.

Nurjati pada pukul 13.00 s.d selesai.

Apabila peserta lomba tidak dapat tampil pada saat nomor

1) Peserta lomba meliputi Penggalang dan Penegak Pramuka

urut tampil, maka akan dialihkan ke nomor urut tampil

Jawa Barat yang aktif di gugusdepan dengan mengisi

terakhir.

formulir yang telah disediakan oleh panitia.

g. Peserta dilarang membawa senjata atau benda yang dapat membahayakan bagi peserta atau penonton.

2) Sistem perlombaan perpangkalan. 3) Setiap Pangkalan diperbolehkan mengirimkan maksimal 5

h. Pembina atau Instruktur dilarang memberikan kode pada peserta lomba. i.

4) Peserta wajib melakukan Registrasi ulang.

Regu atau sangga yang melampaui durasi waktu tampil akan dikenakan pengurangan nilai (-5).

j.

orang peserta.

Toleransi waktu 3 menit, bila melebihi maka akan dibubarkan oleh panitia Peserta wajib mematuhi peraturan

b. Petunjuk Teknis (Juknis) 1) Persyaratan Peserta 

yang telah ditetapkan oleh panita. k. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. 

Peserta berasal dari Pramuka tingkat Penggalang dan Penegak yang masih aktif aktif di gugusdepannya.



Memakai Id card dan baju seragam pramuka lengkap.

2) Alur Perlombaan Administrasi 1 Regu : Rp 100.000,-

12 | K o m p a s J a b a r 2 0 1 9



Babak penyisihan



Pada babak ini ada 50 soal yang diujikan berupa pilihan



Sandi

ganda, pada babak ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 27



Pionering

April 2019



Tali temali

Babak semi final



Semaphore

Pada babak ini setengah dari peserta dengan poin tertinggi akan masuk ke babak final, pada babak ini dilaksanakan



Pengetahuan umum kepramukaan



AD ART Pramuka

Babak Final



Kompas

Pada babak ini setiap peserta mendapat paket soal yang



Pionering

berbeda sesuai undian soal, pada babak ini dilaksanakan



Sandi

pada Hari Minggu, tanggal 28 April 2019. 

Materi untuk Penegak :

pada hari Senin, 29 April 2019. 3)

Ketentuan Materi Materi yang diujikan meliputi :

1. PERATURAN LOMBA a. Peraturan Umum

Materi Umum 50% terdiri dari

1) Peserta lomba meliputi Penggalang dan Penegak.



Berita terkini

2) Peserta wajib datang tepat waktu, makasimal 15 menit sebelum



Keagamaan



Wawasan Kebangsaan



UUD 1945



Bahasa Inggris

Materi Kepramukaa 50% terdiri dari Materi untuk Penggalang : 

Pengetahuan umum kepramukaaan

13 | K o m p a s J a b a r 2 0 1 9

perlombaan dimulai. 3) Bagi peserta yang terlambat tidak ada tambahan waktu pengerjaan soal 4) Peserta memakai PDH (pakaian dinas Harian) pada saat perlombaan. 5) Apabila peserta lomba tidak dapat hadir pada saat perlombaan, maka akan didiskualifikasi.

6) Selama perlombaan tidak diperkenankan pergantian anggota. 7) Peserta masuk kerungan tidak boleh membawa buku catatan,

 Peraturan babak final a) Pada babak final terdapat 2 kopetensi yang akan diujikan :

materi tentang kepramukaan dan alat komunikasi (hanya

- kopetensi pengetahuan

membawa alat tulis dan papan dada)

- kopetensi praktek

8) Jika ditemukan ada peserta yang melihat catatan materi, melihat

b) Ketetapan juri tidak dapat diganggu gugat.

jawaban peserta lain ataupun membawa alat komunikasi maka secara otomatis peserta tersebut akan didiskualifikasi.

2. KRITERIA PENILAIAN

9) Keputusan penilaian seluruhnya diserahkan kepada dewan juri.

a) Jika jawaban benar akan mendapat poin +1.

10) Peserta wajib mematuhi peraturan yang telah ditetapkan oleh

b) Jika jawaban salah nilai akan dikurangi -1 poin.

panita. b. Peraturan Khusus  Peraturan Babak Penyisihan a) Pada babak penyisihan menggunakan sistem tes tulis yang berjumlah 50 soal pilihan ganda. b) Waktu mengerjakan soal 25 menit. c) Pada babak ini setengah dari peserta dengan poin tertinggi akan masuk ke babak semi final.  Peraturan Babak Semi Final a)

Pada babak ini sama saja dengan babak penyisihan menggunakan sistem tes tulis yang berjumlah 50 soal pilihan ganda.

b)

Waktu mengerjakan soal 25 menit.

c)

Pada babak ini setengah dari peserta dengan poin tertiggi akan masuk ke babak final.

14 | K o m p a s J a b a r 2 0 1 9

c) Jika tidak menjawab atau dikosongkan jawabannya maka nilai 0. 

Administrasi 1 Orang : Rp 35.000,-

More Documents from "Sulay 12"