PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK
DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 TRENGGALEK Jl. Brigjen Sutran No. 3 9355793177 Fax. 0355793178 Trenggalek 66315
SMKN 1 Trenggalek
MENGGUNAKAN HASIL PENGUKURAN
Program Keahlian : TITL Nama : NIS
:
Judul: Mengukur Arus Listrik dengan
Jobsheet ke - ……… Tgl. : Waktu : Nilai
:
Tujuan Instruksional Umum Setelah pelajaran selesai, petatar/peserta harus dapat: ⇒
Memahami sifat dasar pengoperasian alat ukur amperemeter
Tujuan Instruksional Khusus Petatar/peserta harus dapat: ⇒
Peserta dapat menyebutkan urutan penggunaan amperemeter
⇒
Peserta dapat mengukur arus dengan ketelitian tinggi
Waktu
4 x 45
menit
Alat dan Bahan Alat Alat: ⇒
1 buah ampermeter 0 - 10 mA
⇒
Jumper
⇒
Papan percobaan
Bahan: ⇒
1 buah resistor I kΩ
Keselamatan Kerja ⇒
Yakinkan hubungan alat ukur anda tidak terbalik polaritasnya
Pengoperasian Amper Meter ⇒ Untuk pengukuran arus DC, cara penggunaan dari ampermeter adalah dengan menghubungkan seri ampermeter terhadap beban. Contoh, lihat gambar di bawah. +
U s = 20 V
A R 1 = 1 K
-
⇒ Langkah keselamatan yang harus dilakukan adalah, menempatkan selektor range pada batas ukur yang paling besar. ⇒ Hubungkan alat ukur dengan polaritas.Yang benar pada banyak alat ukur penyimpangan jarum searah jarum jam. Bila penyambungan polaritas tidak benar ( terbalik ) maka penyimpagan jarum juga akan terbalik ( jarum bergerak berlawanan arah jarum jam. ⇒ Untuk mendapatkan hasil pengukuran yang akurat ( teliti ). Tempatkan selektor Ring pada penunjukkan jarum skala penuh. ⇒ Ulangi pengukuran tersebut dua atau tiga kali untuk meyakinkan kebenaran hasil ukur anda.
Langkah Kerja Halaman:
1-1
1. Buatlah rangkaian seperti gambar di bawah ini
+
U s = 20 V
A R 1 = 1 K
2. Menggunakanhukum ohm hitung besar arus yang mengalir pada tahanan R1. IR1 = .............. mA 3. Menggunakan nilai amper meter ukur besar arus IR1 IR1 = ............. mA 4. Bandingkan besarnya arus IR1 dari hasil penghitungan dengan hasil pengukuran , apa pendapat anda. 5. Buat kesimpulan praktek anda.
Penilaian Pekerjaan Kriteria Penilaian
Nilai
Bobot
1
Melaksanakan dengan benar langkah 1
1
2
Melaksanakan dengan benar langkah 2
1
3
Melaksanakan dengan benar langkah 3
1
4
Melaksanakan dengan benar langkah 4
1
5
Melaksanakan dengan benar langkah 5
1
Hasil
Keterangan
Nilai Akhir
Keterangan:
Penilai:
Paraf petatar/peserta:
……………………..
……………………………
Tanggal:
Halaman:
1-2