Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer
JOBSHEET 9 STRUKTUR KONTROL 9.1. Tujuan Instruksional Khusus
Pada akhir bagian ini, mahasiswa diharapkan mampu: a. Menggunakan struktur kontrol keputusan (if, else, switch) b. Menggunakan struktur kontrol pengulangan (while, do-while, for) c. 9.2.
Menggunakan statement percabangan (break, continue, return) Teori Pendahuluan
Struktur kontrol keputusan adalah statement dari Java yang mengijinkan user untuk memilih dan mengeksekusi blok kode dan mengabaikan blok kode yang lain. 1. Pernyataan if-else Statement if-else digunakan apabila kita ingin mengeksekusi sebuah statement dengan kondisi true dan statement yang lain dengan kondisi false. if( boolean_expression ) { statement1; statement2; ... } else { statement1; statement2; ... }
Gambar 2.1. Diagram alir Pernyataan if-else 2. Pernyataan if-else-if Jobsheet 9
Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer Pernyataan pada bagian else dari blok if-else dapat menjadi struktur if-else yang lain seperti format berikut ini: if( boolean_expression1 ) pernyataan1; else if( boolean_expression2 ) pernyataan2; else if(Boolean_espression3) pernyataan3; else pernyataan4; Diagram alir dari pernyataan if-else berjenjang terlihat pada gambar 2.2 berikut ini:
Gambar 2.2. Diagram alir pernyataan if-else berjenjang 3. Pernyataan switch Cara lain untuk membuat percabangan adalah dengan menggunakan kata kunci switch. Dengan menggunakan switch kita bisa melakukan percabangan dengan persyaratan yang beragam. Bentuk statement switch, switch( switch_expression ) { case 1: pernyataan1; pernyataan2; break; case 2: pernyataan1; pernyataan2; break; .
Jobsheet 9
Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer default: pernyataan; break; }
Bentuk dari pernyataan switch dapat dilihat pada gambar berikut ini:
Gambar 2.3. Diagram alir Pernyataan switch 4. Perulangan for Format perulangan for for (Inisialisasi; Syarat_Pengulangan; Perubahan_Nilai_Pencacah) { statement1; statement2; ... }
5. Perulangan while Format perulangan while
Inisialisasi ; while(Syarat_Pengulangan ) { statement1; statement2; Perubahan_Nilai_Pencacah ;
Jobsheet 9
Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer }
6. Perulangan do-while Perbedaan antara while dan do-while loop adalah dimana statement di dalam dowhile loop dieksekusi sedikitnya satu kali. Bentuk perulangan do-while, Inisialisasi ; do { statement1; statement2; Perubahan_Nilai_Pencacah ; } while(Syarat_Pengulangan);
9.3.
Peralatan dan Bahan 1. Komputer dengan konfigurasi minimal a. Prosesor P-II atau yang lebih tinggi b. RAM minimal 32 MB c. Free space hardisk minimal 200 MB d. Windows 98) 2. Software J2SE dan JCreator
9.4. Langkah Kerja 1. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog91.java, kemudian lakukan
compilasi dan running program.
import javax.swing.JOptionPane; public class Prog91 { public static void main(String[] args) { Jobsheet 9
Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer String input = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan nama anda : "); String nama = input; input= JOptionPane.showInputDialog("Masukkan tahun lahir anda : "); int lahir = Integer.parseInt(input); int umur = 2017 - lahir; System.out.println("Halo " +nama +", umur anda sekarang "+umur +" tahun"); } 2. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog92.java import javax.swing.JOptionPane; public class Prog92 { public static void main(String[] args) { String input = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan nama anda : "); String nama = input; input= JOptionPane.showInputDialog("Masukkan tahun lahir anda : "); int lahir = Integer.parseInt(input); int umur = 2015 - lahir; System.out.println("Halo " +nama +", umur anda sekarang "+umur +" tahun"); JOptionPane.showMessageDialog(null, "Hallo "+nama +", \numur anda sekarang " +umur +" tahun"); } } 3. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog93.java import javax.swing.JOptionPane; public class Prog93 { public static void main(String[] args) { String input1 = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan Nilai UTS 1 : "); float uts1 = Float.parseFloat(input1); String input2 = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan Nilai UTS 2 : "); float uts2 = Float.parseFloat(input2); String input3 = JOptionPane.showInputDialog("Masukkan Nilai UAS : "); float uas = Float.parseFloat(input3); double rerata = 0.25*uts1 + 0.25*uts2 + 0.5*uas; System.out.println("Nilai reratanya = " +rerata); JOptionPane.showMessageDialog(null, "Nilai reratanya = " +rerata); } }
4. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog94.java public class Prog94 { public static void main( String[] args ) { int i;
Jobsheet 9
Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer for( i = 0; i < 10; i++ ) { System.out.print(i); }
} } 5. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog95.java public class Prog95 { public static void main( String[] args ) { int k = 4; while (k > 0) { System.out.print(k); k-- ; }
} } 6. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog96.java public class Prog96 { public static void main( String[] args ) { int x = 0; do { System.out.println(x); x++; } while (x<10); } }
7. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog97.java public class Prog97 { public static void main( String[] args ) { double nilai = 92.0, grade = 92.0; if( (grade > 90) && (nilai <= 80)) System.out.println("Anda hebat!" ); else System.out.println("Belajar yang rajin" ); } } 8. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog98.java public class Prog98 { public static void main(String[] args) { for(int m=1; m<=2; m++) { for(int n=1; n<=3; n++) { System.out.println(“Kolom” +n +”Baris” +m); } } } } Jobsheet 9
Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer 9. Buatlah program dibawah ini dengan nama Prog99.java import javax.swing.JOptionPane; public class Prog99 { public static void main(String[] args) { do { String pilihan, salah, akusuka; int menu=0; pilihan = JOptionPane.showInputDialog("Menu :\n1. Sate Kambing Muda \n2. Tongseng \n3. Sop Kaki Kambing \n4. Gule Kambing"); menu=Integer.parseInt(pilihan); switch(menu) { case 1 : akusuka="Sate kambing muda uenaak lho"; break; case 2 : akusuka="Tongseng, tong dan seng pilihanku"; break; case 3 : akusuka="Sop kaki kambing hiiiii "; break; case 4 : akusuka="Gule kambing pak sawal, murah enak lho.. "; break; default : akusuka="Anda salah menekan tombol "; } JOptionPane.showMessageDialog(null,akusuka,"Woro-woro", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); } while(JOptionPane.showConfirmDialog(null, "Ulangi lagi bos ?")== JOptionPane.YES_OPTION); } }
9.5.
Lembar Kerja No
9.6. 1.
Nama File
Hasil KEluaran
Pernyataan dan Tugas Buatlah program yang dapat mengkonversikan nilai angka ke nilai huruf ?. Bila 80 sampai 100 adalah A 70 sampai <80 adalah B
Jobsheet 9
Pr. Algoritma dan Pemrograman Komputer 60 sampai <70 adalah C 40 sampai <60 adalah D Dan <40 adalah E 2.
Buatlah program yang berupa pilihan menu, pilihan pertama untuk menjalankan rangkaian seri, sedangkan pilihan kedua untuk menjalankan rangkaian paralel bila tegangannya 10 Volt, resistansi1 sebesar 2000 Ohm, dan resistansi2 3000 Ohm ? . Arus pada rangkaian seri akan dihitung sebagai berikut:
Resistansi total = Resistansi1 + Resistansi2
Arus seri = tegangan / resistansi total
Arus pada rangkaian paralel akan dihitung sebagai berikut:
3.
Resistansi total = (Resistansi1xResistansi2)/(Resistansi1+Resistansi2)
Arus paralel = tegangan / Resistansi total
Buatlah program perulangan unuk konversi suhu dari Celcius ke Reamur, dan Fahrenheit, bila suhu dimulai dari 0 hingga 100 derajat celcius dengan perubahan nilai celcius 10 derajat tiap perulangannya ?.
Jobsheet 9