Jehovah-nissi “TUHANlah panji-panjiku !” Keluaran 17:8-16
Jehovah-nissi • Keluaran 17:15-16, Lalu Musa mendirikan sebuah mezbah dan menamainya: "Tuhanlah panjipanjiku!" Ia berkata: "Tangan di atas panji-panji TUHAN! TUHAN berperang melawan Amalek turuntemurun."
MEZBAH • Mezbah adalah sebuah tempat persembahan korban kepada Tuhan. • Mezbah juga bisa diartikan sebagai sebuah batu peringatan, dimana berfungsi juga untuk mengingatkan kembali pada suatu pengalaman pertemuan dengan Allah yang luar biasa.
Jehovah-nissi • "Tuhanlah panjipanjiku!“ • Sebuah deklarasi atas keselamatan dan kemenangan dr Tuhan.
Jehovah-nissi • Panji-panji yg diangkat adalah tongkat Allah dan tangan Musa, ay. 9c, 11, 12
TONGKAT ALLAH • TONGKAT MUSA, Kel 4:2 TONGKAT ALLAH, Ay. 20 • Tongkat = OTORITAS / KUASA • Matius 28:19-20 • Yohanes 19:30, it’s done…
PERPADUAN TONGKAT ALLAH DAN TANGAN MUSA • Keluaran 14:16, • Mazmur 134 • Ratapan 2:19 • Lukas 24:50