Install Java Development Kit (JDK) sebagai pendukung android studio
Tampilan awal saat membuka installer android studio, silahkan anda pilih next.
Muncul tampilan pemilihan komponen yang ingin di pasang. Centang keduanya atau satu yang sudah diwajibkan dan sesuaikan kebutuhan ruangan yang dibutuhkan dengan yang kalian punya, kemudian klik next.
Selanjutnya pilih lokasi sebagai tempat pemasangan android studio, atau bias menggunakan lokasi default yaitu C:\Program Files\Android\Android Studio.
Tampilan di atas sebagai pembuatan nama atau pemilihan folder di star menu untuk shortchut aplikasi.
Tampilan pemasangan pada saat mengextract atau mendownload bagian-bagian yang dibutuhkan oleh aplikasi android studio, tunggu hingga selesai.
Setelah selesai lanjutkan dengan menekan tombol next.
Android studio berhasil terpasang dan silahkan centang start android studio apabila ingin langsung membuka aplikasi atau hilangkan centang apabila tidak ingin langsung membuka aplikasi, kemudian lanjutkan dengna menekan finish untuk menyelesaikan installasi.
Tampilan awal atau booting pada saat pertama kali membuka aplikasi.
Tampilan pengenalan dan sambutan dari android studio bagi pengguna baru.
Installasi tambahan dari dalam aplikasi dan kalian bias memilih standard atau custom apabila ingin di custom, tetapi disarankan standard.
Tampilan pemberitahuan tentang setup dan total memori yang akan digunakan.
Mengunduh komponen tambahan dan tunggu hingga selesai.
Unduh selesai, dan silahkan pilih finish.