Iklan.docx

  • Uploaded by: gadiszahra
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Iklan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 167
  • Pages: 1
Iklan Jadi iklan nya itu berupa informasi untuk orang australia khusunya victoria bahwa mengemudi dalam keadaan minum itu bisa membahayakan. Tujuan dari iklan ini ada tiga yaitu: 1. Tujuan perilaku , dimana untuk mengurangi jumlah minum mengemudi melalui peningkatan perilaku alternatif seperti lebih memanfaatkan transportasi umum,naik taksi, atau pun jalan kaki. Hal ini Dipercayai akan menurunkan kecelakaan akibat dari alkohol yang dapat menyebabkan cedera bahkan kematian. Penelitian menunjukkan bahwa penurunan kecelakaan setidaknya 13% karena adanya media Iklan, undang-undang, dan penegakan hukum. (Elder et al., 2004). 2. Tujuan Pengetahuan, Dengan Memanfaatkan informasi melalui iklan meningkatkan kesadaran para pengendara akan dampaknya seperti tertangkap petugas polisi. Dalam hal ini, dampaknya termasuk denda, kehilangan lisensi segera, dan kecaman dari keluarga dan teman. Iklan ini untuk menanamkan pengetahuan di semua masyarakat Victoria tentang risiko dan konsekuensi dari melakukan perilaku yang tidak diinginkan. 3. Tujuan Keyakinan, Mengubah keyakinan orang-orang tentang menyetir sambil minuman alkohol itu berbahaya bagi diri sendiri dan orang lain.

Target Target iklan ini adalah seluruh masyarakat di Australia khususnya Victoria

More Documents from "gadiszahra"

Iklan.docx
May 2020 5