Gugat Rekonvensi

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Gugat Rekonvensi as PDF for free.

More details

  • Words: 442
  • Pages: 2
TUNTUTAN KEMBALI / GUGAT DIGUGAT / GUGAT BALASAN ( GUGAT REKONVENSI ) 1. Gugat Konvensi adalah gugatan yang mula mula diajukan , yang berisikan tuntutan pihak penggugat agar pihak lawan ( pihak tergugat ) melaksanakan suatu prestasi atau jasa kepada pihak penggugat . 2. Dalam hal ini pihak penggugat dinamakan penggugat in konvensi dan pihak tergugat dinamakan pihak tergugat in konvensi . 3. Gugat Rekonvensi adalah gugatan balasan atau gugat balik , contoh : dalam hal ini diantara kedua belah pihak yang sama ada kalanya ada suatu urusan lain , yang berisikan juga kewajiban salah satu pihak untuk berprestasi kepada pihak yang lain ., dan dimana kita ketahui apabila akan mengajukan gugatan lagi harus mmeklalui proses awal kembali , tetapi disini hukum memberikan jalan kepada pihak yang sedang berperkara untuk tidak usah mengajukan gugatan baru tersebut . , melainkan cukup dengan mengajukan tuntutan baliknya di dalam jawabannya terhadap gugatan semula . 4. Dalam gugatan balasan , terdapat ketentuan – ketentuan yaitu : - Penggugat asal (Penggugat konvensi) menjadi Tergugat in rekonvensi - Tergugat asal ( tergugat konvensi ) menjadi Penggugat in rekonvensi 5. Persyaratan untuk kemungkinan mengajukan gugatan rekonvensi : 1. Pihak penggugat rekonvensi adalah pihak yang berwenang untuk bertindak dalam dalam hukum 2. Para pihaknya sama ssssss 6. Batasan batasan atau larangan – larangan dalam mengajukan rekonvensi atau gugatan balik : 1. Jika Penggugat dalam gugat asal mengenai sifat , sedangkan gugat balasan itu mengenai dirinya sendiri dan sebaliknya 2. Dalam perkara perselisihan yang berhubungan dengan pelaksanaan putusan ( eksepsi ) 3. Jika dalam pemeriksaan tingkat 1 tidak dimasukkan gugat balasan , maka dalam tingkat banding maupun kasasi tidak boleh mengajukan gugat balasan . 7. Pembatasan waktu mengajukan syarat gugat rekonveksi :



Peraturan HIR psl 132 ( b) : harus diajukan bersamasama dengan surat jawaban 1 • Praktek Pengadilan : bahwa sebelum surat pembuktian masih dimungkinkan mengajukan gugat rekonpensi selama belum diadakan pembuktian . • Menurut Yahya adiwinata : hal itu diserahkan kepada hakimnya saja . 8. Keuntungan gugat rekonpensi : 1. Menghemat ongkos perkara 2. Mempermudah pemeriksaan 3. Mempercepat penyelesaian sengketa 4. Menghindarkan putusan yang saling bertentangan 9. Mengapa perlu adanya gugat balik , mengenai pokok persoalan yang sama: Karena jangkauan isi putusan hanyalah untuk pihak tergugat pribadi - sebab di dalam haper dalilnya “ siapa yang mengemukakan dalil , maka dia yang berkewajiban membuktian dalilnya , tersebut apabila dalil tersebut disangkal olehnya. 10. Gugat Rekonvensi , ada hal- hal yang tidak membenarkan untuk mengajukan gugat rekonvensi , yaitu tidak boleh menarik orang yang tidak bersangkut paut dengan gugatan rekonvensinya 11. Batasan waktu gugatan rekonveksi : - hanya boleh dalam tingkat 1 - harus bersama sama dengan gugat asal

Related Documents