Gbpp Penulisan Humas

  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Gbpp Penulisan Humas as PDF for free.

More details

  • Words: 888
  • Pages: 5
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN MK : Penulisan Humas (PR Writing) KODE MK : K1B 205 SEMESTER/SKS : III (2) DOSEN : Elvinaro Ardianto, Dra. M.Si Aang Koswara, S.Sos Yanti Setianti, S.Sos., M.Si Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini berisi pengajaran tentang bentuk-bentuk informasi public relations dalam bentuk tertulis. Mulai dari pengertian penulisan humas, proses perencanaan, penulisan, evaluasi penulisan humas, aspek legal penulisan humas; press release dan latar belakangnya; brochure & press Kit; menulis utuk news letter; magazine & trade publications; annual report; penulisan untuk televisi radio dan audio visual; iklan cetak; pidato dan presentasi;berita dan feature; penulisan surat pembaca; penulisan artikel dan feature untuk media perusahaan; penulisan tajuk dan surat redaksi di media perusahaan; business letter & report. Tujuan Perkuliahan Pengajaran mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan keterampilan menulis bentuk-bentuk informasi Public Relation dalam bentuk tertulis, sebagai upaya membangun citra positif bagi berbagai publiknya. No 1.

2.

Tujuan Instruksional Pokok Bahasan Khusus Mahasiswa mengerti Writing For Public Relations tentang pentingnya penulisan untuk seorang Public Relations Mahasiswa Paham Press Release dan Backgrounded bagaimana membuat press

Sub Pokok Bahasan       

Pengertian Penulisan Humas Proses Perencanaan Proses Penulisan Proses Evaluasi Aspek Legal Penulisan Humas Apa itu Press Release Penulisan Press Release





Daftar Kepustakaan Biving, 1991 : Chapter I

Biving, 1991 : chapter 3

release dan backgrounded

3.

4. 5.

    

Format Press Release Bentuk Prees Release Penulisan News Release untuk siaran berita Latar Belakang Studi kasus Sebelum anda menulis Press Kit Studi kasus

      

Mengapa sebuah new letter Menulis untuk newsletter Isi dan format Penulisan artikel Penulisan kisah Penulisan berita utama Feature

  

Mahasiswa mengerti Brochures & Press Kit tentang brochures dan press kit Mahasiswa memahami Newsletter penulisan newsletter Mahasiswa mengetahui Magazine & Trade Publications penulisan di majalah dan trade publications

 

     

6.

7. 8.

Mahasiswa paham cara membuat annual report

Mahasiswa dapat menulis untuk televisi, radio dan audio visual

Annual Report

UTS Writing for television ; Radio & Audio Visual

  

Khalyak laporan utama Isi laporan utama Penulisan laporan tahunan



 

Pencapaian khalayak media sasaran Tulisan untuk televisi



Biving, 1991 : chapter 4 Seitel, 1992 : Chapter 9

Biving, 1991 : Chapter 6 Seitel, 1992 Chapter 9 Mappasoto, 1992 : Bab I s/d V Tempo, 1997 : Bab I s/d II Zain, 1997 : Bab I s/d VI Romli, 1999 : Bab II s/d IV Biving, 1991 : chapter 7

Biving, 1991 : chapter 8

9.

Mahasiswa mengerti Print advertising tentang print advertising

10 .

Mahasiswa memahami Speeches & presentation tentnag speeches dan presentation

       

Penulisan script Tulisan untuk radio Tulisan untuk iklan cetak Copywriting Studi kasus Tipe-tipe pidato Persiapan dan penulisan Studi kasus



Biving, 1991 : Chapter 9



Biving, 1991 : Chapter 10 Seitel, 1992 : chapter 10 Curtis et.al., 1998 : bab 8, 10, 12, 13, 15, 17 Cole, 1981 : Chapter 5 Zakir, 1992 : bab I s/d 6 Djuroto, 2000 : bab III Djuroto, 2000 : Bab III Poin 2a, 3 Ardianto, 1997, bab 3 Wibur, 1981 : Part Ii Mappasoto,1992 Tempo, 1997 Zain, 1997 Romli, 1999 : Bab 2 & Bab 4 Rivers, et.al.

 

11. Mahasiswa dapat New And Feature Writing menjelaskan tentang new and feature writing

  

New getting Opinion Advertisement

  

12 .

Mahasiswa dapat menulis Penulisan surat pembaca bantahan surat pembaca

 

Apa itu surat pembaca Penulisan sureat pembaca

 

13 .

14 .

Mahasiswa dapat Penulisan artikel dan feature menjelaskan penulisan untuk Media perusahaan artikel dan feture untuk media perusahaan



Mahasiswa dapat menulis Penulisan Tajuk Dan Surat tajuk dan surat redaksi di Redaksi Di Media Perusahaan





Gaya penulisan feature untuk media perusahaan Gaya penulisan artikel untuk media perusahaan



Tajuk untuk media perusahaan



   

15 .

media perusahaan Mahasiswa memahami Business Letter and Report business and report

16 .

   

Surat redaksi media perusahaan Perencanaan Struktur Laporan utama

1994

UAS

DAFTAR PUSTAKA Bivins Thomas. 1991. Handbook for public Relations Writing. Lincoinwood, Illinois USA : NTC. Business Book. Cole, Robert S. 1981. The pravtical Handbook of Relations. Eaglewood Cliffs, New Jersey : Prentice Hall. Curtis, Dan B. (et.al.). 1998. Komunikasi Bisnis dan Profesional . Bandung : Remaja Rosdakarya. Djuroto, Totok. 2000. Manajemen Penerbitan Pers. Bandung : Remaja Rosdakarya Effendy, Onong Uchjana. 1998. Hubungan Masyarakat : Suatu Studi Komunikologis. Bandung : Remaja Rosdakarya. Katz, Bernard. 1998. Komunikasi Bisnis praktis. Jakarta : Pustaka Binama Pressindo. Mappasoto, Andi Baso. 1992. Teknik Penulisan Feature (Karangan Khas). Jakarta : Gramedia Pustaka Utama. Muhammad, Gunawan (Kata Pengantar). 1997. Seandainya Saya Wartawan Tempo. Jakarta : Institut Studi Arus Informasi dan Yayasan Alumni Tempo. Seitel, Fraser P. 1992. The Practice of Public Relations. New York : Macmillan Publishing Company. Rayfield, Robert E. 1991. Public Relations Writing : Srategies and Skills. Dubuque : Wm. C. Brown Publishers Rivers, William L. (et.al). 1994). Editorial. Bandung : Remaja Rosdakarya. Romli, Asep Syamsul M. 1999. Jurnalistik Praktis untuk Pemula. Bandung : Remaja Rosdakarya

Wilbur, L perry (et.al.). 1981. How to Write Article That sell. New York : John Willey & Sons. Zain, Umar nur. 1992. Penulisan Feature. Jakarta : Pustaka sinar Harapan

Related Documents

Gbpp Penulisan Humas
October 2019 33
Gbpp Etika Profesi Humas
October 2019 37
Gbpp Manaj Penerbitan Humas
October 2019 43
Gbpp Pengantar Ilmu Humas
October 2019 49
Gbpp Penulisan Berita
October 2019 20