1.
Gambaran usaha (Description of the Business) Pada zaman digital ini semakin banyak orang yang memiliki akun sosial media (seperti instagram). Pada instagram, bebrapa orang juga membutuhkan foto yang bagus untuk tampilan di instagramnya. Selain itu pada saat ini apapun acaranya selalu di dokumentasikan. Acara ini seperti pernikahan, prewedding, atau untuk sekedar jalan-jalan. Maka kebutuhan akan foto itu semakin banyak. Usaha saya merupakan fotografi lepas dimana saya bisa memotret apapun sesuai dengan kebutuhan klien dengan warna seperti ciri khas saya
2. Pemasaran (Marketing Plan) pemasaran pada usaha fotografi ini dilakukan dengan melalui akun sosial media (instagram dan facebook) serta melaluii mulut ke mulut. Tidak bisa dipungkiri bahwa peran seseorang dalam memasarkan usaha juga berpengaruh besar terhadap kesuksesan pemasaran usaha. 3. Keuangan & inventaris Untuk sebagian alat yang sudah saya miliki berupa : a. b. c. d.
Kamera mirrorless Reflektor cahaya Alat editing (laptop, apple LCD) Smartphone
Dan alat yang belum saya miliki dan akan saya beli adalah : a. Lighting (10 juta) b. Lensa 35mm f1.4 (4 juta) Untuk sementara keuangan