TUGAS GEREJA-KELUARAN Jemaat Kristus di Bandung Bacalah GALATIA 1, tiga kali. (1. Baca saja
10 - 15 Agustus 2009 2. Baca & tandai bagian yang penting
NAMA : ___________________ 3. Baca dan tuliskan hasil renungan.)
J A W A B L A H P E R T A N Y A A N ‐ P E R T A N Y A A N D I B A W A H I N I B E R D A S A R K A N GALA TIA 1 1.
Siapakah Paulus itu menurut Galatia 1:1?
2.
Siapakah yang telah menjadikan Paulus sebagai rasul?
3.
Siapakah yang telah membangkitkan Kristus dari antara orang mati?
4.
Siapa sajakah yang “mengirimkan” surat kepada jemaat di Galatia ini?
5.
Siapakah yang telah menyerahkan diri‐Nya untuk melepaskan kita dari dunia jahat yang sekarang ini?
6.
Mengapa Yesus menyerahkan diri‐Nya?
7.
Atas kehendak siapakah Yesus menyerahkan diri‐Nya?
8.
Siapakah yang telah memanggil jemaat di Galatia?
9.
Dari siapakah jemaat di Galatia telah lekas berbalik?
10. Dengan cara bagaimanakah jemaat di Galatia berbalik? 11. Apakah tujuan mereka memberitakan yang “bukan Injil” itu? a. b. 12. Apakah akibatnya bila mereka atau seorang malaikat dari sorga memberitakan kepada jemaat suatu injil yang berbeda dengan Injil yang telah diberitakan kepada mereka sebelumnya?
13. Kesukaan siapakah yang dicari oleh Paulus? 14. Siapakah yang mencoba berkenan kepada manusia? 15. Apakah yang akan terjadi bila seseorang mencoba berkenan kepada manusia? 16. Perhatikan penegasan Paulus. Injil apakah yang diberitakan oleh Paulus? 17. Perhatikan Gal 1:12. Mengapa Injil yang diberitakan Paulus bukanlah injil manusia? a. b. 18. Perhatikan Gal 1:13‐14. Sebukan hal‐hal yang berkaitan dengan Paulus saat beragama Yahudi. a. Gal 1:13 Æ b. Gal 1:14 Æ c. Gal 1:14 Æ
TUGAS GEREJA-KELUARAN Jemaat Kristus di Bandung Bacalah GALATIA 1, tiga kali. (1. Baca saja
10 - 15 Agustus 2009 2. Baca & tandai bagian yang penting
NAMA : ___________________ 3. Baca dan tuliskan hasil renungan.)
19. Perhatikan Galatia 1:15. Sejak kapankah Allah memilih Paulus?
20. Dengan apakah Allah memanggil Paulus? 21. Apakah Paulus memiliki hak untuk menolak pemilihan dan pemanggilannya? Jelaskan.
22. Siapakah yang dinyatakan Allah di dalam Paulus? 23. Mengapa Allah menyatakan Anak‐Nya di dalam Paulus? 24. Mengapa Paulus tidak pergi ke Yerusalem untuk menemui para rasul lainnya?
25. Kemanakah Paulus pergi sebelum kembali lagi ke Damsyik? 26. Berapa lamakah Paulus tinggal di Damsyik? 27. Di rumah siapakah di Yerusalem Paulus menginap? 28. Berapa lamakah ia menginap di sana? 29. Siapakah nama saudara Tuhan Yesus yang ditemui oleh Paulus? 30. Mengapa jemaat Kristus di daerah Yudea tidak mengenali Paulus? 31. Apakah yang telah didengar oleh jemaat di Yudea tentang Paulus? 32. Apakah yang mereka lakukan setelah mendengar perubahan iman Paulus tersebut?
33. Berapakah jumlah ayat dalam GALATIA 1? ________ ayat AYAT YANG PERLU DIPERHATIKAN : GALATIA 1:8‐10, 13‐16