Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP Mendirikan Perusahaan Kecil Ir. H. Miftahul Huda, MM
Fakultas Teknik Program Studi Teknik Sipil Universitas Wijaya Kusuma Surabaya 1
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP Perusahaan Kecil Dikelola secara mandiri
Dimiliki perseorangan / sekelompok kecil pemilik modal Ruang lingkup operasi terbatas Jumlah pekerja sekitar 10-50 orang
2
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP Perusahaan Kecil Bidang Usaha Jasa : Salon kecantikan, SPBU, restoran, cuci cetak film, Pedagang Eceran : toko roti, toko buku & majalah, toko kaset & CD, Grosir ; merupakan perantara antara produsen dan konsumen, misal ; makanan, minuman, pakaian, peralatan rumah tangga, bahan bangunan, dll
3
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP Perusahaan Kecil Perjalanan seribu mil dimulai dengan satu langkah Dikit-dikit jadi bukit Ada satu milyar rupiah, karena ada satu rupiah Start small and start now
4
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 1. Memulai & Mengelola Pers. Kecil Komitmen Pilihan bidang usaha (barang /jasa) Mendirikan perusahaan baru atau membeli perusahaan lain Menjadi pelaku pasar Informasi (internet, yellow page, majalah, koran, dll)
5
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 2. Membuka Perusahaan Kecil 4. 5. 6. 7. 8.
6
Perencanaan Usaha Pembiyaan Modal Pengenalan pasar Pengelolaan karyawan Pencatatan Akuntansi
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 3. Perencanaan Perusahan 3. 4. 5. 6. 7.
7
Uraian ringkas industri & produk atau jasa yang ditawarkan Analisis pasar, kebutuhan produk dan sifat persaingan Rencana pemasaran (lokasi, lambang, iklan dan peragaan) Rencana Operasi (forcasting, proyeksi keuangan, prosedur akuntansi dan persyaratan SDM) Rencana Permodalan 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHI P
8
Bab I Pembukaan
Bab II Latar Belakang
Bab III Tim Manajemen
Bab IV Rencana Keuangan Bab VII Analisa Lokasi
Bab V Modal yang diperlukan Bab VIII Rencana Manufaktur
Bab VI Rencana Pemasaran Bab IX Appendiks
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 4. Pembiayaan Perusahan 3.
Investasi Pemilik
4.
Investasi dari Keluarga dan Teman
5.
Hati-2 dalam pengelolaan Adanya pemisahan yg jelas dg uang pribadi
Perbankan
9
Tabungan pribadi, jual mobil, saham dll
Kredit UKM Perlu proposal 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 5. Kelebihan Perusahan Kecil 3.
4.
5.
10
Fleksibel Dikelola pemiliknya, cepat bereaksi thd perubahan pasar, pengembangan ide produk lebih cepat Lebih jelas dalam pengoperasian Lebih sederhana dibanding perusahaan besar, jumlah pekerja sedikit, beroperasi dengan modal kecil, Pelayanan yang akrab Lebih memungkinkan pelayanan dilakukan akrab & santun, perhatian konsumen lebih besar 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 6. Kekurangan Perusahan Kecil 3.
Keterbatasan kecakapan Manajerial Pemilik biasanya kurang memiliki variasi keterampilan, banyak yang tidak professional
4.
Kesulitan Pengembangan Dana Sulit mendapatkan dana pembiayaan, bersaing dengan perusahaan besar untuk mendapatkan dana investasi, bunga bank lebih besar pada perusahaan kecil. Penyandang dana biasanya kurang percaya
11
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 7. Faktor-2 Penyebab Kegagalan 3. 4. 5. 6. 7.
12
Jumlah Pesaing, tidak ada pembeli, sulit melakukan perubahan, Tingkat bunga tinggi, kekurangan modal Perekonomian tidak menentu Kesalahan Manajemen, rencana perusahaan kurang jelas Kesulitan Pengembangan Dana 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 7. Faktor-2 Penyebab Kegagalan 3. 4. 5. 6. 7.
13
Jumlah Pesaing, tidak ada pembeli, sulit melakukan perubahan, Tingkat bunga tinggi, kekurangan modal Perekonomian tidak menentu Kesalahan Manajemen, rencana perusahaan kurang jelas Kesulitan Pengembangan Dana 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 8. Upaya Untuk Keberhasilan 3.
Pertumbuhan Penjualan
14
Alasan ;Konsumen menyukai produk / jasa yg dibeli Cara mengetahui ;Pertumbuhan melebihi yang terjadi pada periode yang sama pada tahun sebelumnya, Cara mengembangkan :mengetahui alasan konsumen membeli kembali 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 8. Upaya Untuk Keberhasilan 3.
Harga Yang Kompetitif
15
Alasan : Mengikuti keberhasilan perusahaan yg jadi acuan Cara mengetahui :Konsumen datang & pergi silih berganti Cara pengembangan ; Selalu menganalisa caracara untuk mengurangi biaya 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 8. Upaya Untuk Keberhasilan 3.
Kualitas Tinggi
16
Alasan : Informasi konsumen dari mulut ke mulut Cara mengetahui : Komentar konsumentar dan survey di lapangan Cara pengembangan ; Mengembangkan program secara berkesinambungan.
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 9. Bentuk Perusahaan 3.
Usaha Mandiri Dapat berupa usaha mandiri, usaha modal bersama (parnership), koperasi, dan perseroan terbatas (CV).
Kelebihan Usaha Mandiri
17
Mudah didirikan dengan modal terbatas Keuntungan usaha milik pribadi Pengawasan langsung saat operasional 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 9. Bentuk Perusahaan (Lanjutan) Kekurangan Usaha Mandiri
18
Pertanggungjawaban hukum tidak terbatas Kesulitan mengembangkan modal Keterbatasan keahlian manajemen Sulit mendapatkan karyawan profesional Kehidupan perusahaan tidak stabil Seluruh kerugian ditanggung oleh pelaku usaha 18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 9. Bentuk Perusahaan (Lanjutan) 2. Usaha Bersama (Partnership) Perusahaan yg dikelola dua orang atau lebih dengan ikatan perjanjian formal secara notariat. Setiap orang dapat memberikan konstribusi dalam bentuk ; uang, skill, perlengkapan/ peralatan usaha, manajemen tugas masing-2, kompensasi (gaji, pembagian laba)
19
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 9. Bentuk Perusahaan (Lanjutan) Positif & Negatif Partnership Aspek positif Mudah didirikan Ketersediaan Modal Keanekaragaman kecakapan dan keahlian Keluwesan
20
18 Januari 2009
Bagian Kedelapan
ENTERPRENEURSHIP 9. Bentuk Perusahaan (Lanjutan) Positif & Negatif Partnership Aspek negatif Ketidakterbatasan kewajiban Potensi terjadinya konflik Pembagian laba
21
18 Januari 2009
22
18 Januari 2009