Drama.docx

  • Uploaded by: AG
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Drama.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 471
  • Pages: 3
DRAMA Drama adalah :drama berasal dari yunani,yaitu draomai yang berarti berbuat, bertindak, dan sebagainya.Kata drama dapat diartikan sebagai suatu perbuatan atau tindakan.Pengertian drama merupakan suatu karya sastra yang ditulis dalam bentuk dialog dan dengan maksud dipertunjukan oleh aktor. JENIS-JENIS DRAMA 1. Tragedi : drama yang bercerita tentang kesedihan 2. Komedi : drama yang bercerita tentang komedi yang penuh dengan kelucuan 3. Tragekomedi: perpaduan antara kisah drama tragedi dan komedi 4. Opera : drama yang dialognya dengan cara dinyanyikan dan diiringi musik UNSUR-UNSUR DRAMA 1. Tema 2. Alur 3. Tokoh 4. Watak 5. Latar 6. Amanat

DRAMA MODERN Drama modern adalah sebuah jenis drama yang menggunakan naskah dimana drama ini bertolak dari hasil sastra yang tersusun untuk pementasan.

JENIS-JENIS DRAMA MODERN  Konvensional atau sandiwara ialah sebuah drama yang bertolak dari para pelaku atau tokoh drama yang disajikan secara konvensional.  Kontemporer atau teater mutakhi ialah sebuah drama yang mendobrak kovensi lama dan penuh dengan pembaharuan,penyajian baru,gagasan baru,ide-ide baru,juga penggabungan konsep barat dan timur.

CIRI-CIRI DRAMA MODERN  Menggunakan berbagai teknologi modern  Dipentaskan diatas panggung yang cukup megah  Properti yang digunakan lebih beragam  Peminatnya umumnya dari berbagai lapisan masyarakat  Cerita yang dipertunjukan berupa cerita-cerita zaman sekarang atau juga ada beberapa yang menggunakan cerita rakyat dengan dipadu teknologi modern CONTOH o Deru debu o Gejolak jiwa o Raja jalanan

DRAMA TRADISIONAL Drama tradisional adalah jenis drama yang tidak menggunakan naskah drama dan drama ini bersumber dari tradisi suatu masyarakat yang sifatnya improvisatoris dan spontan . JENIS-JENIS DRAMA TRADISIONAL  Drama wayang seperti wayang golek, wayang kulit,wayang orang dll.  Drama rakyat seperti ketoprak dan randai  Drama tutur yang diucapkan dan belum diperankan seperti dalang jemblung dan kentrung  Drama bangsawan yang dipengaruhi oleh konsep teater barat dan ditunjang juga dengan pengaruh tradisi melayu dan timur tengah seperti contoh komedi  stambul dan bangsawan.

CIRI-CIRI DRAMA TRADISIONAL  Peralatan dalam pementasan masih sederhana  Cerita yang diambil mengenai cerita rakyat  Dipentaskan diatas panggung sederhana dengan penerangan seadanya  Properti yang digunakan masih sangat terbatas  Peminatnya umumnya dari berbagai lapisan masyarakat.

CONTOH o Ludruk ( Jawa Timur) o Ketoprak ( Jawa Tengah) o Lenong ( Jawa Barat)

DRAMA BARU ( KONTEMPORER) Drama baru atau kontemporer drama yang mendobrak konvensi lama dan penuh dengan pembaharuan,ide-ide baru, gagasan baru, penyajian baru,penggabungan konsep barat dan timur .Drama kontemporer juga merupakan ide yang ditransformasikan pada gaya popular,karena peradaban masa kini adalah peradaban yang perlu rumit,blur dan penuh sensasi. JENISJENIS DRAMA BARU ( KONTEMPORER )  Teater adalah

CIRI-CIRI DRAMA BARU ( KONTEMPORER )  Unsur humor menonjol dalam lakon-lakon mutakhir  Drama-sutradara merupakan unsur yang mendominasi  Drama kontemporer banyak mengambil latar belakang kehidupan kaum gelandangan atau kaum underdog yang diperlakukan sebagai seorang intelektual  Bersifat simbolik dari keseluruhan pentas CONTOH o Kereta kencana o Istri yahudi o Informan dan mencari keadilan

More Documents from "AG"

Undangan Kegiatan.docx
December 2019 17
Undangan Kegiatan.docx
December 2019 11
Undangan Kegiatan.docx
December 2019 11
Drama.docx
December 2019 20
Anak Teguh.docx
December 2019 19
Daftar Isi.docx
December 2019 20