HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat Web Pribadi dengan biaya Rp. 0,(Domain Pribadi, Web Host, E-Mail Forwarding, Sub Domain, MySQL 5 Database, FTP, CPanel)
Oleh : Andri Heryandi, ST
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Langkah-Langkah 1.
2. 3.
Membuat e-mail Membuat domain Webhost
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
2
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected]) 3
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
1. Membuat E-Mail
Langkah ini diperlukan jika anda belum mempunyai suatu email Saya sarankan anda untuk membuat sebuah account email baru di gmail untuk digunakan di langkah ini. Kenapa gmail?, alasannya :
Bisa digunakan untuk Mail-Forwarding Account gmail dapat disamarkan menjadi account email yang menggunakan domain pribadi kita (contoh email
[email protected] disamarkan menjadi
[email protected]) Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
4
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat account email di gmail.com
Buka web browser Buka alamat http://www.gmail.com Klik link Sign up for Gmail
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
5
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat account email di gmail.com
Isi data-data yang diperlukan untuk membuat account email baru. (lihat contoh di 2 slide berikutnya)
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
6
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected]) 7
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected]) 8
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat account email di gmail.com
Jika data telah diisi, klik tombol “I accept. Create my Account” di bagian bawah form pengisian data
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
9
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat account email di gmail.com
Jika pembuatan account email berhasil, maka akan menampilkan layar berikut.
Klik link “I’m ready – show me my account” Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
10
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat account email di gmail.com
Account email baru
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
11
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat account email di gmail.com
Membuat account email selesai.
Catatan :
Harap diingat, nama account email anda. Dalam hal ini sebagai contoh adalah
[email protected]
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
12
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected]) 13
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
2. Membuat Domain
Domain digunakan untuk mempermudah orang untuk menghapal suatu server. Domain yang umum dipakai (.net, .com, dll) biasanya bayar. Karena yang akan kita buat adalah sekedar belajar membuat web, maka lebih baik belajar dulu menggunakan domain yang gratis. Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
14
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Buka web server Tulis alamat : http://www.co.cc
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
15
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Klik link “Create an account now”
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
16
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Isi data untuk pembuatan account. Sebagai contoh lihat 2 slide berikutnya.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
17
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
18
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
19
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Klik tombol “Create an account now” di bagian bawah form pengisian data
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
20
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Jika pendaftaran account berhasil, maka akan muncul layar “manage domain”
Untuk membuat domain baru, klik salah satu link “Getting a new domain” Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
21
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Masukan domain yang diinginkan. Lihat contoh.
Klik tombol “Check Availability”
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
22
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Lihat status domain Domain tersedia dan bisa dipakai Domain tersebut gratis, jika ada harga tertulis, maka domain tersebut tidak gratis. Jika domain yang anda minta ternyata harus beli, ulangi pengisian nama domain sampai didapat yang gratis
Klik tombol “Continue to Registration” jika telah sesuai dengan keinginan Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
23
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Jika pembuatan domain berhasil, maka akan muncul layar seperti di bawah ini.
Klik tombol “Setup” untuk melakukan pengaturan domain Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
24
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Pengaturan domain alica-rancah.co.cc
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
25
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Manage DNS
Zone Records
Anda berhak mengatur domain, sub domain, Mail Exchanger (MX), Alias (A). Walaupun kita tidak mempunyai komputer DNS sendiri Bisa dilakukan hanya jika anda mempunyai DNS server yang terkoneksi di internet.
URL Forwarding
Hanya melakukan pengarahan(forwarding) ke suatu alamat tertentu jika domain tersebut dipanggil.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
26
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Membuat domain
Pilih 1. Mahange DNS
Untuk sementara dikosongkan dulu. Name Server 1 dan 2 ini akan diisi setelah kita mempunyai web hosting yang mendukung pengaturan domain.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
27
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected]) 28
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mencari Webhost
Webhost digunakan untuk menyimpan semua situs web yang kita miliki. Domain tidak dapat menyimpan halaman web. Domain hanya sekedar cara penamaan sebuah server agar dapat dipanggil dengan gampang.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
29
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Biasanya untuk dapat menyimpan halaman web, kita perlu bayar. Tetapi ada banyak webhost yang menyediakan layanan gratis.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
30
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Buka web Browser Isi alamat : http://www.000webhost.com/50449.html. Klik atau gunakan link tersebut secara lengkap ketika mendaftarkan web, agar anda terdaftar sebagai member saya (agar saya dapat melihat siapa yang sudah melakukan hosting).
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
31
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Klik tombol “Sign Up” di bagian kanan bawah
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
32
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Isi data untuk pendaftaran webhosting
Gunakan nama domain yang telah kita punya. Nama anda E-mail kamu
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
33
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Lanjutkan pengisian data Isi password dan konfirmasinya Sesuaikan security code
Klik tombol “Create Account” Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
34
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Pendaftaran web host berhasil jika muncul layar seperti di bawah ini
Periksa email anda untuk mengkonfirmasi pendaftaran webhost Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
35
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Buka email yang mengkonfirmasi pendaftaran anda di webhost
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
36
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Isi email konfirmasi dapat dilihat seperti di bawah ini. Klik link konfirmasinya.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
37
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Jika konfirmasi telah dilakukan maka akan muncul layar di bawah ini yang meminta anda untuk meng-setup webhost anda. Klik tombol “Setup My Account”
Username untuk login Alamat kalau ingin login Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
38
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Layar informasi account web host
Pengaturan web host
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
39
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
WAJIB DIINGAT : Nama-nama dan ip-ip tersebut akan diisikan di pengaturan domain di co.cc
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
40
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mendaftar ke Webhosting
Setingan yang diperlukan jika ingin mengatur web melalui FTP client atau Macromedia Dreamweaver
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
41
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur NAME SERVER
Buka kembali pengaturan domain di http://www.co.cc Isi Name Server untuk domain seperti di bawah ini. Kemudian klik tombol “Set up” Isi dengan name server yang ada di slide 40
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
42
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur NAME SERVER
Jika berhasil akan muncul layar seperti di bawah ini. Klik tombol “OK”
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
43
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur NAME SERVER
Pengaturan NameServer selesai.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
44
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Test Domain
Buka web server Buka alamat http://alica-rancah.co.cc. Akan muncul layar berikut.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
45
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Test Domain
Layar tersebut muncul karena domain http://www.alica-rancah.co.cc belum dikenal di internet dan membutuhkan waktu maksimal 48 agar bisa diakses oleh seluruh orang di seluruh dunia. Langkah yang bisa dilakukan adalah menunggu sampai alamat tersebut bisa diakses. Coba saja setiap 1 jam sekali. Disarankan gunakan http://alicarancah.co.cc untuk melakukan test. Karena yang menggunakan alias www biasanya agak lama untuk bisa diakses. Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
46
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur web host
Sekalian menunggu domain bisa diakses, siapkan dulu webnya.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
47
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur web host
Untuk mengatur web host, gunakan CPanel. (Klik link “Enter Control Panel” di slide 39 atau ke http://members.000webhost.com/ kemudian login) Pengaturan account
Pengaturan domain, sub domain
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
48
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur web host Pengaturan Email
Pengaturan File
Pengaturan Software dan Service (Forum, CMS, Blog, Database) Pengaturan Tingkat Lanjut
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
49
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Klik Another File Manager di Pengaturan File
Double klik di folder public_html. Folder public_html adalah folder yang digunakan untuk menyimpan file-file web
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
50
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Rename file default.php menjadi index.php 3. Ganti default.php menjadi index.php 1. Klik di default.php
2. Klik menu Rename
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
4. Klik tombol Rename
51
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Akan muncul konfirmasi rename file, klik tombol OK
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
52
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Default.php sudah diganti index.php
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
53
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Edit isi index.php
1. Klik di index.php 2. Klik menu Edit
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
54
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Hapus semua isi file index.php
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
55
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Isi file index.php dengan isi web yang anda inginkan. Contoh :
Situs alica-rancah http://www.alica-rancah.co.cc
Selamat Datang
This is a Test Page.
This site is underconstruction
Kirim Email
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
56
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Jika file index.php telah diisi, klik tombol Simpan
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
57
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Daftar file di web host
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
58
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Hapus file readme.txt
Klik file readme.txt Klik Link “Delete File” di sebelah kiri
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
59
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mengatur File
Pengaturan file untuk sementara telah selesai. Tunggu domain aktif. Sering-sering test.
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
60
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Mungkin beda untuk setiap orang Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
61
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Test Domain Lagi ach….
Setelah menunggu selama 1 jam, maka yang ketika di test menggunakan alamat http://alica-rancah.co.cc, ternyata domain telah aktif dan berfungsi dengan baik.
(saya menyusun ini jam 21.00 – jam 22.00. Saya cek ulang jam 23.00 ternyata domain sudah aktif )
Waktu aktif domain untuk setiap orang mungkin berbeda,biasanya paling lama 48 jam. Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
62
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Test : http://alica-rancah.co.cc
http://alica-rancah.co.cc (DOMAIN AKTIF)
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
63
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Test : http://www.alica-rancah.co.cc
http://www.alica-rancah.co.cc (BELUM AKTIF/Masih harus menunggu)
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
64
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
HARAP DIPERTIMBANGKAN
Domain gratis dan web hosting gratis bisa bermasalah ketika penyedianya sudah tidak membuka layanan tersebut. Kalau situs yang akan digunakan hanya sekedar belajar saja sih boleh saja. Tetapi kalau untuk sebuah perusahaan, sebaiknya gunakan domain yang resmi (misalnya .id) dan webhosting yang bayar yang menyediakan layanan yang mungkin lebih baik dan lebih terjamin. Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
65
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Tutorial Berikutnya
E-Mail Forwarding Sub Domain Manage Database Membuat Forum Diskusi Membuat Content Management System (CMS) / Blog
Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
66
HANYA UNTUK PERKULIAHAN APLIKASI TEKNOLOGI ONLINE
Keep Connected Kritik, saran, ralat, dukungan, pertanyaan, kekecewaan silahkan kirim ke
[email protected] (milis) Atau
[email protected] (japri) Oleh : Andri Heryandi, ST (
[email protected])
67