( DIP ) adalah pengukuran yang di lakukan untuk mengdiskripsi kedudukan batuan di permukaan bumi dan sudutnya dari bidang horizontal. ( STRIKE ) adalah perpotongan bidang miring dan bidang horizontal ( SKALA ) yaitu perbandingan jarak antara dua titik pada peta dengan jarak sebenarnya di lapangan
SKALA KEKERASAN SKALA MOHS
Kuku jari tangan Uang logam Pecahan kaca Pisau/paku baja Kikir baja Lempeng baja
: 2,5 : 3,0 : 4,5 : 5,5 : 6,5 : 7,0
SKALA MOHS KEKERASA 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
MNERAL talc Gypsun Calcite Flourite Apatite Orthoclase Quartz Topas Curundum Diamond